Teks Negosiasi

Post on 21-Jul-2015

203 views 1 download

Transcript of Teks Negosiasi

Nama : Muhammad Rizky S

Kelas : X IPS II

Negosiasi adalah

sebuah bentuk

interaksi sosial saat

pihak - pihak yang

terlibat berusaha

untuk saling

menyelesaikan tujuan

yang berbeda dan

bertentangan.

ketika kita sedang

berbelanja atau membeli

sesuatu di pasar, maka kita

akan terlibat suatu proses

tawar-menawar harga

barang yang akan kita beli

(kecuali apabila kita membeli

disupermarket/minimarket

kita tidak akan bisa

menawar), dalam hal ini

berarti kita sedang

melakukan praktik negosiasi.

Orientasi

Permintaan

Pemenuhan

Penawaran

Persetujuan

Pembelian

penutupan

Ada beberapa tujuan

dari sebuah

negosiasi dalam

bisnis, yaitu antara

lain :

Untuk mendapatkan atau

mencapai kata sepakat

yang mengandung

kesamaan persepsi,

saling pengertian dan

persetujuan.

Untuk mendapatkan atau

mencapai kondisi

penyelesaian atau jalan

keluar dari masalah yang

dihadapi bersama.

Untuk mendapatkan atau

mencapai kondisi saling

menguntungkan dimana

masing-masing pihak

merasa menang (win-win

solution).

Bahasa

yang

santun.

Menggunakan

bahasa

persuasif yaitu ,

bahasa yang

digunakan untuk

membujuk.

TERIMA

KASIH