Silabus Agama Protestan Kelas Xi Smtr i & 2 Tp 2011-2012

Post on 22-Jan-2016

170 views 12 download

description

agama

Transcript of Silabus Agama Protestan Kelas Xi Smtr i & 2 Tp 2011-2012

Silabus

Sekolah : SMA PGRI WaingapuMata pelajaran : Pendidikan Agama Kristen ProtestanKelas/program : XI/UMUMSemester : 1(Satu)Tahun pelajaran : 2011-2012Standar kompetensi : 1. Mengidentifikasi Nilai-nilai Kristiani yang diperhadapkan dengan gaya hidup modern serta

perkembangan IPTEK dan menyebutkan cara mewujudkannya dalam hidup keseharian.

Kompetensi dasar

Materi pembelajaran

Kegiatan pembelajaran

Indikator PenilaianAlokasi waktu

Sumber/bahan/alat

Karakter

2.1 Mengidentifikasikan dan mewujudkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidupnya

Bersikap Kritis terhadap Nilai-nilai Universal di dalam Masyarakat

Menganalisis nilai dan norma di dalam masyarakat

Mengidentifikasi Nilai-nilai dan norma universal di dalam masyarakat

Menyebutkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidup sehari-hari

Bersikap kritis terhadap norma – norma di dalam masyarakat berdasarkan nilai-nilai Kristiani

Penilaian proses (penugasan dan tes tulis)dan penilaian hasil

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religius

Tolerensi

Jujur

Disiplin

Cinta Damai

Rasa Ingin Tau

Iman Kristen dan Nilai-nilai kristiani

Menemukan nilai-nilai Kristiani di dalam Alkitab

Mengidentifikasi Nilai-nilai dan norma universal di dalam masyarakat

Menyebutkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidup sehari-hari

Bersikap kritis terhadap norma – norma di dalam masyarakat berdasarkan nilai-nilai Kristiani

Penilaian proses (penugasan dan tes tulis)dan penilaian hasil

2xPert4 JP

1x Pert2 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religius Jujur Tolerensi Kerja

Keras Disiplin Rasa Ingin

Tau Bersahaba

t/Komunikatif

Cinta Damai

Iman Kristen dan Nilai-nilai kristiani

Dasar Keluarga Kristen

Menganalisis Dasar keluarga Kristen

Mengidentifikasi Nilai-nilai dan norma universal di dalam masyarakat

Menyebutkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidup sehari-hari

Bersikap kritis terhadap norma – norma di dalam masyarakat berdasarkan nilai-nilai Kristiani

1xPert2 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religius Jujur Toleransi Cinta

Damai Tanggung

Jawab Mandiri

Bercermin diri Menjelaskan pengertian bercermin diri

Mengidentifikasi Nilai-nilai dan norma universal di dalam masyarakat

Menyebutkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidup sehari-hari

Bersikap kritis terhadap norma – norma di dalam masyarakat berdasarkan nilai-nilai Kristiani

2xPert4 JP

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religius Disiplin Tanggung

Jawab Mengharg

ai Prestasi Cinta

Damai Jujur Tolerensi

Memilih yang benar: Belajar dari tokoh Alkitab

Menemukan tokoh-tokoh Alkitab yang dijadikan teladan

Mengidentifikasi Nilai-nilai dan norma universal di dalam masyarakat

Menyebutkan nilai-nilai Kristiani di dalam hidup sehari-hari

Bersikap kritis terhadap norma – norma di dalam masyarakat berdasarkan nilai-nilai Kristiani

1xPert2 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religiu Tanggung

Jawab Cinta

Damai Jujur Mandiri Rasa

Ingin Tau

2.2. Mampu Mewujudkan nilai-nilai Kristiani di dalam pergaulan antar pribadi dan sosial

Memilih yang benar: Belajar dari tokoh Gereja

Menyebutkan tokoh-tokoh Gereja yang dijadikan teladan

Mengidentifikasiakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan social

Membedakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan sosial

Menggunakan nilai-nilai Kristiani sebagai dasar pergaulan antar dan sosial

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religiu Tanggung

Jawab Cinta

Damai Jujur Mandiri Rasa

Ingin Tau

Pergaulan Remaja Kristen

Mengidentifikasiakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan social

Membedakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan social

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Peduli Sosial

Jujur Rasa Ingin

Tau Religius Tolerensi Disiplin

Menggunakan nilai-nilai Kristiani sebagai dasar pergaulan antar dan social

Nikmat Membawa Maut

Menjelaskan pergaualan remaja yang mengarah kepada nikmat membawa maut

Mengidentifikasiakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan social

Membedakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan sosialMenggunakan nilai-nilai Kristiani sebagai dasar pergaulan antar dan sosial

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Religius Rasa Ingin

tau

Bersukaria dalam Kemudaanmu

Menyebutkan hal-hal yang dilakukan dalam masa muda(bersukaria dalam kemudaanmu)

Mengidentifikasiakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan social

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-

Religius Tanggung

Jawab Jujur Disiplin Mandiri

Membedakan tantangan dan peluang mewujudkan nilai-nilai Kristiani pada pergaulan antara pribadi dan sosialMenggunakan nilai-nilai Kristiani sebagai dasar pergaulan antar dan sosial

buku serta sumber yang relevan

Mengetahui Waingapu, Juli 2012

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Rambu Mbangi Rawambaku Fince A.NDj, Ssi Teol. NIP19571204 198602 2 003

Silabus Dan Penilaian

Sekolah : SMA Negeri HaharuMata pelajaran : Pendidikan Agama Kristen ProtestanKelas/program : XI/UMUMSemester : 2 (Dua)Tahun pelajaran : 20110-2012Standar kompetensi : 2. Mampu mengidentifikasi Nilai-nilai Kristiani yang diperhadapkan dengan gaya hidup modern

serta perkembangan IPTEK dan menyebutkan cara mewujudkannya dalam hidup keseharian.

Kompetensi dasar

Materi pembelajaran

Kegiatan pembelajaran

Indikator PenilaianAlokasi waktu

Sumber/bahan/

alatKarakter

2.1 Mewujudkan nilai-nilai Kristiani di dalam menghadapi gaya hidup modern

Gaya Hidup Modern

Pandangan Iman Kristen terhadap gaya hidup modern

Menganalisis gaya hidup modern dan pengaruhnya bagi kehidupan masa kini

Menjelaskan pandangan Iman Kristen terhadap gaya hidup modern

Mengidentifikasi beberapa gaya hidup modern

Meningkatkan motivasi belajar seumur hidup demi mengantisipasi gaya hidup modern dan pengaruhnya bagi kehidupan masa kini

Mengalisa beberapa gaya hidup modern berdasarkan nilai-nilai Kristiani

Penilaian proses (penugasan dan tes tulis)dan penilaian hasil

Penilaian proses (penugasan dan tes tulis)dan penilaian hasil

2xPert4 JP

2xPert4 JP

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan buku-buku serta sumber yang relevan

Alkitab, suluh siswa, buku dewasa dalam Kristus dan

ReligiusJujurTolerensiDisiplinRasa ingin tau

ReligiusTolerensiJujurDisiplinCinta Damai

Citra pelajar Kristen

Kebudayaan dan hubungannya dengan Iman Kristen

Pandangan Alkitab terhadap kebudayaan

Mendiskusikan citra pelajar Kristen dan menentukan sikap dan bergaya hidup modern sebagai pelajar Kristen

Menjelaskan pengertian kebudayaan dalam kaitannya dengan Iman Kristen

Mendiskusikan cara-cara menyaring perkembangan kebudayaan yang dihadapinya sesuai dengan ajaran Kristus.

Mewujudkan sikap yang baik dan benar di dalam menghadapi gaya hidup modern.

Meningkatkan motivasi belajar seumur hidup dengan cara mengembangkan diri melalui observasi dan pengembangan budaya serta ilmu pengetahuan dan teknologi

Mengidentifikasi cara menyaring perkembangan budaya serta ilmu pengetahuan dan teknologi yang merugikan manusia dan alam.

Menjelaskan dampak IPTEK yang positif dan negative bagi kehidupan

1x Pert2 JP

1xPert2 JP

2xPert4 JP

2xPert

buku-buku serta sumber yang relevan

Rasa Ingin Tau

ReligiusTolerensiJujurDisiplinCinta DamaiRasa Ingin Tau

Religius Toleren

si Jujur Disiplin Cinta

2.2 Mampu bersikap Kritis terhadap perkembangan budaya serta IPTEK

IPTEK serta penyalahGunaannya

Sikap Kristen terhadap IPTEK

Menemukan prinsip-prinsip Alkitabiah terhadap kebudayan manusia

Menjelaskan arti kebudayan menurut Alkitab.

Menjelaskan pengertian IPTEK dan penyalahgunaanya

Menemukan prinsip-prinsip yang mendasari sikap Kristen terhadap perkembangan IPTEK

Menjelaskan sikap Kristen terhadap IPTEK

Mendiskusikan sikap Kristen terhadap perkembangan IPTEK di lihat dari

manusia.

Mengidentifikasi cara menyaring perkembangan budaya serta IPTEK yang merugikan manusia dan alam sekitarnya

4 JP

2xPert4 JP

Damai Rasa Ingin

Tau Peduli

Lingkungan

Peduli Sosial

Menghargai prestasi

Religius Toleren

si Jujur Disiplin Cinta Damai Rasa Ingin

Tau Peduli

Lingkungan

Peduli SosialMenghargai prestasi

sudut pandang Alkitab

Mengetahui Waingapu, Juli 2012

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Rambu Mbangi Rawambaku Fince A.NDj, Ssi Teol. NIP19571204 198602 2 003