Siapa Itu LANSIA

Post on 08-Dec-2015

24 views 4 download

description

wkwkw

Transcript of Siapa Itu LANSIA

PENYULUHAN GIZI PADA LANSIA

Siapa itu LANSIA ?Lansia/ Lanjut Usia adalah mereka yang telah

berusia lebih dari 65 tahun

Apa itu makanan bergizi?

Makanan yang mengandung zat yang diperlukan tubuh yaitu :

Dan harus dikonsumsi dalam satu hari sesuai dengan kecukupan tubuhnya

ZAT TENAGAZAT

PEMBANGUNZAT

PENGATUR

Inilah Zat-Zat nya…

KARBOHIDRATPROTEIN

DAN SERAT

AIR DAN MINERAL

LEMAK

VITAMIN

ZAT TENAGA ZAT PEMBANGUN ZAT PENGATUR

KARBOHIDRAT• Berfungsi sebagai sumber energi utama bagi tubuh .

LEMAKBerfungsi sumber energi dan jika berlebih akan

disimpan dibawah kulit sebagai cadangan energi.Seperti :

•Kuning Telur•Keju•Mentega ,dll

INGAT : Kebutuhan lemak pada lansia hanya sedikit dan harus dibatasi sesuai kebutuhan.

PROTEIN DAN SERATProtein, berfungsi sebagai pengganti sel-sel tubuh

yang rusak • NABATI : Tempe, Kacang-kacangan• HEWANI : Daging ,Telur

Serat ,berfungsi sebagai pelancar saat buang air besar.

Terdapat pada sayuran ,buah ,dan biji-bijian.

AIR DAN MINERALAir ,berfungsi sebagai pembentuk cairan tubuh dan pengatur suhu tubuh.• Biasakan minum air yang dimasak hingga

mendidih.

Mineral ,berfungsi untuk mempertahankan keseimbangan kadar air tubuh dan kekokohan tulang

• Terdapat pada susu, kedelai ,tahu ,air murni pegunungan ,dll

VITAMINVitamin, berfungsi sebagai pembentukan sel darah dan

menjaga kesehatan tubuh.

• Vitamin A : wortel ,pisang untuk kesehatan mata

• Vitamin B : ikan ,gandum ,sayuranuntuk pembentukan sel darah

• Vitamin C : jeruk ,tomat ,semangka ,sayurandapat mengurangi resiko penyakit kanker

• Vitamin D : ikan ,telur ,susudapat mempertahankan kekuatan tulang

• Vitamin E : ikan ,ayam dapat menghambat penuaan

• Vitamin K : brokoli ,kol ,kacang polong ,sayuranmembantu dalam penutupan luka

POLA HIDUP SEHAT• Biasakan makan 2-3x sehari dan sarapan pagi.

• Makan makanan yang memenuhi 4sehat 5sempurna.

• Berolah raga secara rutin seperti :Jogging ,bersepeda ,senam ringan

• Hindari minuman beralkohol dan merokok.

SEKIAN DAN TERIMA KASIH