Sejarah Bank

Post on 23-Jul-2015

51 views 0 download

Transcript of Sejarah Bank

Sejarah Bank

Apa itu Bank?• Bank (pengucapan bahasa Indonesia: [bang]) adalah sebuah

lembaga intermediasi keuangan umumnya didirikan dengan kewenangan untuk menerima simpanan uang, meminjamkan uang, dan menerbitkan promes atau yang dikenal sebagai banknote. Kata bank berasal dari bahasa Italia banca berarti tempat penukaran uang. Sedangkan menurut undang-undang perbankan bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.

• Industri perbankan telah mengalami perubahan besar dalam beberapa tahun terakhir. Industri ini menjadi lebih kompetitif karena deregulasi peraturan. Saat ini, bank memiliki fleksibilitas pada layanan yang mereka tawarkan, lokasi tempat mereka beroperasi, dan tarif yang mereka bayar untuk simpanan deposan.

Etimologi

• Kata bank berasal dari bahasa Italia banque atau Italia banca yang berarti bangku. Para bankir Florence pada masa Renaissans melakukan transaksi mereka dengan duduk di belakang meja penukaran uang, berbeda dengan pekerjaan kebanyakan orang yang tidak memungkinkan mereka untuk duduk sambil bekerja.

Usaha Perbankan

• Menurut UU RI No 10 Tahun 1998 tanggal 10 November 1998 tentang perbankan, dapat disimpulkan bahwa usaha perbankan meliputi tiga kegiatan, yaitu menghimpun dana,menyalurkan dana, dan memberikan jasa bank lainnya. Kegiatan menghimpun dan menyalurkan dana merupakan kegiatan pokok bank sedangkan memberikan jasa bank lainnya hanya kegiatan pendukung. Kegiatan menghimpun dana, berupa mengumpulkan dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan giro, tabungan, dan deposito.

Manfaat Bank1. Sebagai model investasi, yang berarti, transaksi derivatif dapat dijadikan

sebagai salah satu model berinvestasi. Walaupun pada umumnya merupakan jenis investasi jangka pendek (yield enhancement).

2. Sebagai cara lindung nilai, yang berarti, transaksi derivatif dapat berfungsi sebagai salah satu cara untuk menghilangkan risiko dengan jalan lindung nilai (hedging), atau disebut juga sebagai risk management.

3. Informasi harga, yang berarti, transaksi derivatif dapat berfungsi sebagai sarana mencari atau memberikan informasi tentang harga barang komoditi tertentu dikemudian hari (price discovery).

4. Fungsi spekulatif, yang berarti, transaksi derivatif dapat memberikan kesempatan spekulasi (untung-untungan) terhadap perubahan nilai pasar dari transaksi derivatif itu sendiri.

5. Fungsi manajemen produksi berjalan dengan baik dan efisien, yang berarti, transaksi derivatif dapat memberikan gambaran kepada manajemen produksi sebuah produsen dalam menilai suatu permintaan dan kebutuhan pasar pada masa mendatang.

Sejarah

• Bank pertama kali didirikan dalam bentuk seperti sebuah firma pada umumnya pada tahun 1690, pada saat kerajaan Inggris berkemauan merencanakan membangun kembali kekuatan armada lautnya untuk bersaing dengan kekuatan armada laut Perancis akan tetapi pemerintahan Inggris saat itu tidak mempunyai kemampuan pendanaan kemudian berdasarkan gagasan William Paterson yang kemudian oleh Charles Montagu direalisasikan dengan membentuk sebuah lembaga intermediasi keuangan yang akhirnya dapat memenuhi dana pembiayaan tersebut hanya dalam waktu duabelas hari.

• Sejarah mencatat asal mula dikenalnya kegiatan perbankan adalah pada zaman kerajaan tempo dulu di daratan Eropa. Kemudian usaha perbankan ini berkembang ke Asia Barat oleh para pedagang. Perkembangan perbankan di Asia, Afrika dan Amerika dibawa oleh bangsa Eropa pada saat melakukan penjajahan ke negara jajahannya baik di Asia, Afrika maupun benua Amerika. Bila ditelusuri, sejarah dikenalnya perbankan dimulai dari jasa penukaran uang. Sehingga dalam sejarah perbankan, arti bank dikenal sebagai meja tempat penukaran uang. Dalam perjalanan sejarah kerajaan pada masa dahulu penukaran uangnya dilakukan antar kerajaan yang satu dnegan kerajaan yang lain. Kegiatan penukaran ini sekarang dikenal dengan nama Pedagang Valuta Asing (Money Changer). Kemudian dalam perkembangan selanjutnya, kegiatan operasional perbankan berkembang lagi menjadi tempat penitipan uang atau yang disebut sekarang ini kegiatan simpanan. Berikutnya kegiatan perbankan bertambah dengan kegiatan peminjaman uang. Uang yang disimpan oleh masyarakat, oleh perbankan dipinjamkan kembali kepada masyarakatyang membutuhkannya. Jasa-jasa bank lainnya menyusul sesuai dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat yang semakin beragam.

Jenis – Jenis Bank dan Fungsinya

• Tiga kelompok utama Institusi keuangan - bank komersial, lembaga tabungan, dan credit unions - yang juga disebut lembaga penyimpanan karena sebagian besar dananya berasal dari simpanan nasabah. Bank-bank komersial adalah kelompok terbesar lembaga penyimpanan bila diukur dengan besarnya aset. Mereka melakukan fungsi serupa dengan lembaga-lembaga tabungan dan credit unions, yaitu, menerima deposito (kewajiban) dan membuat pinjaman ( Namun, mereka berbeda dalam komposisi aktiva dan kewajiban, yang jauh lebih bervariasi).

• terdiri dari dua kelas adalah bank regional atau super regional

• ]Selain itu, bank - bank besar memiliki akses untuk membeli dana (fund) - seperti dana antar bank atau dana pemerintah ( federal funds)- untuk membiayai pinjaman dan kegiatan investasi mereka. Namun, beberapa bank yang sangat besar memiliki sebutan yang berbeda, yaitu Bank Sentral. Saat ini, lima organisasi perbankan membentuk kelompok Bank Sentral,yaitu: Bank New York, Deutsche Bank (melalui akuisisi bankir-bankir saling mempercayai), Citigroup, JP Morgan, dan Bank HSBC di Amerika Serikat. Namun, jumlahnya telah menurun akibat megamergers. Penting untuk diperhatikan bahwa, aset atau pinjaman tidak selalu menjadi indikator suatu bank adalah bank sentral. Tapi, gabungan dari lokasi dengan ketergantungan pada sumber nondeposit atau pinjaman dana.

Jasa Perbankan• Jasa perbankan diberikan untuk mendukung kelancaran menghimpun dan

menyalurkan dana, baik yang berhubungan langsung dengan kegiatan simpanan dan kredit maupun tidak langsung. Jasa perbankan lainnya antara lain sebagai berikut:

• Jasa setoran seperti setoran listrik, telepon, air, atau uang kuliah • Jasa pembayaran seperti pembayaran gaji, pensiun, atau hadiah • Jasa pengiriman uang (transfer) • Jasa penagihan (inkaso) • Kliring • Penjualan mata uang asing • Penyimpanan dokumen • Jasa cek wisata • Kartu kredit • Jasa-jasa yang ada di pasar modal, seperti pinjaman emisi dan pedagang efek. • Jasa Letter of Credit (L/C) • Bank garansi dan referensi bank • Jasa bank lainnya.

Sejarah• Bank Central Asia (IDX: BBCA) adalah bank swasta terbesar di

Indonesia. Bank ini didirikan pada 21 Februari 1957 dengan nama Bank Central Asia NV dan pernah merupakan bagian penting dari Grup Salim. Presiden Direktur saat ini (masa jabatan 1999-sekarang) adalah Djohan Emir Setijoso.

• BCA secara resmi berdiri pada tanggal 21 Februari 1957 dengan nama Bank Central Asia NV. Banyak hal telah dilalui sejak saat berdirinya itu, dan barangkali yang paling signifikan adalah krisis moneter yang terjadi pada tahun 1997.

• Krisis ini membawa dampak yang luar biasa pada keseluruhan sistem perbankan di Indonesia. Namun, secara khusus, kondisi ini memengaruhi aliran dana tunai di BCA dan bahkan sempat mengancam kelanjutannya. Banyak nasabah menjadi panik lalu beramai-ramai menarik dana mereka. Akibatnya, bank terpaksa meminta bantuan dari pemerintah Indonesia. Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) lalu mengambil alih BCA pada tahun 1998.

Sejarah BCA• Berkat kebijaksanaan bisnis dan pengambilan keputusan yang arif, BCA berhasil

pulih kembali dalam tahun yang sama. Di bulan Desember 1998, dana pihak ke tiga telah kembali ke tingkat sebelum krisis. Aset BCA mencapai Rp 67.93 triliun, padahal di bulan Desember 1997 hanya Rp 53.36 triliun. Kepercayaan masyarakat pada BCA telah sepenuhnya pulih, dan BCA diserahkan oleh BPPN ke Bank Indonesia pada tahun 2000.

• Selanjutnya, BCA mengambil langkah besar dengan menjadi perusahaan publik. Penawaran Saham Perdana berlangsung pada tahun 2000, dengan menjual saham sebesar 22,55% yang berasal dari divestasi BPPN. Setelah Penawaran Saham Perdana itu, BPPN masih menguasai 70,30% dari seluruh saham BCA. Penawaran saham kedua dilaksanakan di bulan Juni dan Juli 2001, dengan BPPN mendivestasikan 10% lagi dari saham miliknya di BCA.

• Dalam tahun 2002, BPPN melepas 51% dari sahamnya di BCA melalui tender penempatan privat yang strategis. Farindo Investment, Ltd., yang berbasis di Mauritius, memenangkan tender tersebut. Saat ini, BCA terus memperkokoh tradisi tata kelola perusahaan yang baik, kepatuhan penuh pada regulasi, pengelolaan risiko secara baik dan komitmen pada nasabahnya baik sebagai bank transaksional maupun sebagai lembaga intermediasi finansial.

Daftar Produk BCA1 Produk Simpanan • Tahapan • Tahapan Gold • Tapres • BCA Dollar • Giro • Deposito Berjangka 2 Perbankan Elektronik• ATM BCA • Debit BCA • Tunai BCA • Flazz BCA • BCA By Phone • Klik BCA • m-BCA • SMS BCA • dan Google Play Store

3 BCA MobileBCA Mobile merupakan aplikasi

perbankan BCA yang memiliki fitur perbankan elektronik seperti Klik BCA, m-BCA dan Info BCA. Aplikasi ini mendukung sistem operasi BlackBerry, iOS dan Android dan dapat diunduh di BlackBerry App World, App Store

• Kartu Kredit• Kartu Kredit BCA berfitur Flazz• Kartu Kredit BCA Card Flazz Gold • Kartu Kredit BCA Card Flazz Klasik • Kartu Kredit BCA Everyday Card Flazz • Kartu Kredit BCA Card Flazz Platinum • Kartu Kredit BCA Visa Infinite

Singapore Airlines PPS Club • Kartu Kredit BCA Visa Signature

Singapore Airlines KrisFlyer • Kartu Kredit BCA Visa Platinum • Kartu Kredit BCA MasterCard Platinum • Kartu Kredit BCA Visa Gold • Kartu Kredit BCA MasterCard Gold • Kartu Kredit BCA Visa Klasik • Kartu Kredit BCA MasterCard Klasik

• Kartu Kredit BCA mc2 Gold (Looney Tunes)

• Kartu Kredit BCA mc2 Klasik (Looney Tunes)

• Kartu Kredit BCA Visa Batman • Produk Kredit Konsumen• Kredit Pemilikan Rumah BCA (KPR

BCA) • Kredit Pemilikan Rumah Xtra (KPR

BCA Xtra) • Refinancing • Kredit Pemilikan Apartemen (KPA

BCA) • Kredit Kendaraan Bermotor (KKB

BCA) • Kredit Sepeda Motor (KSM BCA)

• Produk Kredit Konsumen• Kredit Pemilikan Rumah BCA (KPR BCA) • Kredit Pemilikan Rumah Xtra (KPR BCA Xtra) • Refinancing • Kredit Pemilikan Apartemen (KPA BCA) • Kredit Kendaraan Bermotor (KKB BCA) • Kredit Sepeda Motor (KSM BCA) • Bancassurance• Provisa Max • Optishield • Edusave • Medisave Plus • Pro Series (Pro Ayah, Pro Bunda, Pro Ananda)

• HALO BCA• Melalui HALO BCA, Anda bisa mendapatkan informasi perbankan

dengan mudah dan cepat serta memperoleh solusi setiap permasalahan transaksi perbankan cukup melalui telepon, kapanpun dan dimanapun Anda berada.

• Dengan sertifikat ISO 9001:2000, komitmen kami adalah memberikan layanan terbaik bagi nasabah selama 24 jam sehari dan 7 hari seminggu. Nomor HALO BCA adalah 500888 atau melalui ponsel di (021) 500888.

• BCA Syariah• Sesuai izin yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia melalui Surat

Gubernur Bank Indonesia No. 12/13/KEP.GBI/DpG/2010, dinyatakan bahwa PT. Bank BCA Syariah mulai beroperasi tanggal 5 April 2010. Kami hadir untuk memenuhi dan melayani kebutuhan transaksi syariah masyarakat.

• Kiriman Uang Valas• BCA melayani kiriman uang dalam valuta

asing kepada penerima di dalam atau di luar negeri. Sarana yang digunakan adalah telegraphic transfer (TT/wire transfer) dan demand draft (DD/bankdraft).

• Keunggulan• Cepat dan Aman • Teknologi informasi handal dan jaringan

global bank koresponden memungkinkan kiriman uang Anda dari setiap cabang BCA sampai ke tujuan tepat waktu.

• Kurs dan Biaya bersaing dalam 14 mata uang:

• Dolar Australia(AUD), Dolar Kanada (CAD), Franc Swiss (CHF), Krone Denmark (DKK), Euro (EUR), Pound sterling (GBP), Dolar Hong Kong (HKD), Yen Jepang (JPY), Renminbi/Yuan (RMB), Riyal Saudi Arabia (SAR), Krona Swedia (SEK), Singapore Dollar (SGD), Dolar Selandia Baru (NZD), dan Dolar Amerika Serikat (USD). Fleksibel Berdasarkan permintaan Anda, kiriman uang dapat sampai pada hari yang sama* (Value Today) dan/atau tanpa potongan* (Full Amount). Sumber dana dari rekening Anda atau tunai.

• Syarat dan ketentuan berlaku

• Syarat dan ketentuan umum pengiriman mata uang valas di BCA :

• Layanan ini tersedia untuk siapa saja, baik pemilik rekening maupun yang belum memiliki rekening BCA.

• Prosedur sederhana. Pengirim mendatangi cabang BCA terdekat dan mengisi serta menyerahkan formulir Permohonan Pengiriman Uang (PPU) yang telah tersedia.

• Kiriman Uang ke Indonesia• BCA menyalurkan kiriman uang cepat dan

aman dari bank koresponden atau mitra di luar negeri kepada penerima di Indonesia . Pengiriman uang dapat ditujukan ke:

• Rekening BCA dan rekening bank lain • Tunai (non rekening) • Pencairan dapat dilakukan di setiap cabang

BCA dengan membawa KTP/Paspor yang masih berlaku dengan

• Menggunakan PIN • Untuk kiriman uang tunai melalui FIRe cash,

Xpress Money, AFX Fast Remit, atau EzRemit, penerima harus menyebutkan nomor PIN

• Menggunakan DD (Demand Draft) • Penerima dapat menguangkan wesel yang

diterbitkan oleh bank koresponden dengan membawa wesel (draft). Untuk informasi lebih lanjut, hubungi: Call center FIRe (62 21) 2556 3388 atau HALO BCA.