Rkh Baru Dede Roheng

Post on 26-Sep-2015

216 views 0 download

Transcript of Rkh Baru Dede Roheng

RENCANA KEGIATAN HARIANKelompok Usia: 2-3Tema:RekreasiHari: Senin Sub Tema :Tempat rekreasiTanggal Kegiatan:12 Januari 2015 Keg. Main (Sentra):Seni(Melipat)NOASPEK PERKEMBANGANINDIKATOR PERKEMBANGANKEGIATAN PEMBELAJARANMEDIA YANG DIGUNAKANKETERANGAN

1Moral dan Nilai-nilai Agama Mulai meniru gerakan berdoa/sembahyang sesuai agamanya Mulai meniru doa doa pendek Mulai memahami kapan mengucap salam, maaf dan terimakasihA Pijakan Lingkungan Menyiapkan APE dan media pembelajaran Menyambut kedatangan anak dengan 3S( senyum, sapa, dan salam) APE dalam APE luar Guru dan anak07.00 s/d 0715

2Fisik Motorik kasar Motorik Halus

Melakukan gerakan tangan dan kaki

Melipat kertas meskipun belum rapih atau lurus

B Pijakan sebelum main Baris membentuk lingkaran Bernyanyi sesuai tema delman, hai becak, naik-naik kepuncak gunung Berdoa awal belajar Absensi Guru dan anak Buku kumpulan lagu-lagu Buku doa-doa Absensi07.15 s/d 08.00

3Bahasa Menerima bahasa Mengungkapkan bahasa Memahami cerita/ dongeng sederhana Mulai menceritakan pengalaman yang dialami dengan cerita sederhanaC Pijakan saat main Menyepakati permainan yang akan dimainkan Guru bercerita tentang tempat rekreasi dikolam renang Ajak anak untuk menirukan gaya berenang Guru membimbing sambil mengarahkan Guru dan anak

Buku aktif dan kreatif Guru dan anak08.00 s/d 09.30

4Kognitip

Mengenal bagian-bagian tubuh( tangan,kaki,mata)D Pijakan setelah main Membereskan APE dan media pembelajaran Membentuk lingkaran kembali Mengevaluasi materi Bernyanyi ibu jari Doa akhir belajar Anak disilahkan pulang Guru membuat Rencana Kegiatan Harian(RKH) untuk hari esok Guru pulang09.30 s/d 10.00

5Sosial Emosional Mandiri Mulai menunjukan sikap berbagimembantu bekrja bersama

Mengetahui : Pimpinan PAUDPendidik / Tutor

Yuyun Rostiani Dede rohayati