Rekrutmen-SE2016

Post on 17-Feb-2018

218 views 0 download

Transcript of Rekrutmen-SE2016

7/23/2019 Rekrutmen-SE2016

http://slidepdf.com/reader/full/rekrutmen-se2016 1/3

 

BADAN PUSAT STATI STIK

KOTA MALANG

PENGUMUMANPEREKRUTAN PETUGAS SENSUS EKONOMI 2016

BPS KOTA MALANG

Dalam rangka Pelaksanaan Sensus Ekonomi 2016 di wilayah Kota Malang, Badan Pusat

Statistik Kota Malang membuka “ Seleksi Terbuka   “ untuk menjadi petugas Sensus Ekonomi 2016

yang akan dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia pada bulan Mei 2016.

Jumlah petugas yang kami butuhkan sebanyak : 1.619 petugas, meliputi Petugas Lapang

(PCL) dan Pengawas/Pemeriksa (PML) yang tersebar di seluruh kecamatan dan kelurahan di wilayah

Kota Malang.

Waktu Pelaksanaan :

Seleksi meliputi seleksi administrasi, wawancara dan Seleksi tertulis .

1.  Pendaftaran dibuka mulai Hari Rabu, tanggal 13 sd 20 Januari 2016 pukul 08.00 – 15.00 WIB ,

di kantor BPS Kota Malang

2.  Pengumuman Seleksi Administrasi tgl. 26 Januari 2016 di BPS Kota Malang

3. 

Seleksi wawancara dan tertulis tgl 1-15 Februari 2016

Syarat-syarat Calon Petugas Lapang SE 2016 sebagai berikut :

1 P didik i i l SLTA d j t t l bih ti i

7/23/2019 Rekrutmen-SE2016

http://slidepdf.com/reader/full/rekrutmen-se2016 2/3

1 Pendidikan minimal SLTA sederajat atau lebih tinggi

 

Contoh Surat Lamaran : Ditulis dengan menggunakan tulisan tangan (huruf kapital/ Balok) 

Perihal : Surat Lamaran Menjadi Petugas Sensus Ekonomi 2016

BPS Kota Malang

Kepada yth :

Sekretariat Sensus Ekonomi 2016

BPS Kota Malang

Yang bertanda tangan dibawah ini :

 Nama : ……………………………………………………………

Jenis Kelamin : ……………………………………………………………Tempat/tgl lahir : …………………………………………………………… 

Alamat : …………………………………………………………..

Bersama ini saya mengajukan surat lamaran menjadi petugas Sensus Ekonomi

Tahun 2016 pada Badan Pusat Statistik Kota Malang.

Demikian surat lamaran ini saya buat dengan sebenarnya dan mohon dapatnya saya

7/23/2019 Rekrutmen-SE2016

http://slidepdf.com/reader/full/rekrutmen-se2016 3/3

 

FORMULIR PENDAFTARAN CALON PETUGAS SENSUS EKONOMI 2016 (SE2016)