Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_

Post on 18-Jul-2015

3.200 views 3 download

Transcript of Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_

PERIODISASI MASA PRASEJARAH INDONESIA

BY. YULIANI

APERSEPSI / MOTIVASI

Apersepsi : Guru menayangkan film kehidupan manusia

jaman prasejarah. Siswa diminta melukiskan

ciri-ciri kehidupan manusia prasejarah seperti

dalam film

Motivasi : Guru menghubungkan diskripsi siswa tentang

ciri kehidupan manusia jaman prasejarah

dengan materi yang akan dipelajari.

SK / KD / INDIKATOR

SK : 2. Menganalisis Peradaban Indonesia Dan Dunia

KD : 2.1. Menganalisis kehidupan awal masyarakat

Indonesia.

Indikator : 2.1.1. Mendiskripsikan pembabakan jaman

prasejarah Indonesia

2.1.2. Menganalisis ciri kehidupan masyarakat

jaman prasejarah Indonesia

MASA PRASEJARAH INDONESIA

Jaman Batu

Jaman Logam

Paleolithikum

Mesolithikum

Neolithikum

Megalithikum

Besi

Perunggu

A. Bagan Artefak Kebudayaan Batu

Kebudayaan Jaman Batu

KebudayaanPaleolithikum- Kebudayaan Pacitan- Kebudayaan

Ngandong

KebudayaanMesolithikum- Kjokkenmoddinger- Bacson Hoabinh- Abris Sous Roche- Keb. Bandung- Keb. Toala

KebudayaanNeolithikum- Kapak persegi- Kaak lonjong

Kebudayaan Megalithikum- Menhir- Dolmen- Sarkopagus- Kubur batu- Waruga- Arca- Punden berundak-undak

B. Ciri Jaman Pra-Sejarah

1. Paleolithikum (jaman batu tua)

a. Hidup masih berpindah-pindah (nomaden)

b. Bermatapencaharian berburu dan menangkap ikan

c. Mengumpulkan makanan yang disediakan oleh alam

(food gathering)

d. Berlangsung selama 600.000 tahun

c. Jenis manusia purba yang mendiami jaman ini adalah

Pithecanthropus erectus, Homo wajakensis, Meganthropus

paleojavanicus, dan Homo Soloensis.

d. Merupakan kebudayaan Pacitan dan Ngandong

e. manusia pendukung : pithecantropus (Pacitan), Homo

Wajakensis dan Homo Soloensis (Ngandong)

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

i) Kebudayaan Pacitan

Pada tahun 1935, Von Koenigswald menemukan alat-alatbatu dan kapak genggam di daerah Pacitan. Kapak batu ini tidakbertangkai yang digunakan dengan cara digenggam. Para ahlimenamakan alat ini Chopper (alat penetak). Alat ini berasal dari

Lapisan Trinil (Pleistosin Tengah).

Alat jenis Chopper ini juga ditemukan di Progo dan Gombong(Jawa Tengah), Sukabumi (Jawa Barat), dan Lahat (Sumatera Selatan).

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

ii) Kebudayaan NgandongPara ahli berhasil menemukan alat-alat dari tulang, kapak genggam, alat

penusuk dari tanduk rusa dan ujung tombk yang bergerigi di daerah Ngandongdan Sidoarjo.

Selain itu, dekat Sangiran ditemukan alat-alat yang sangat kecilDari batu indah. Alat-lat kecil ini diberi nama flakes (serpih-bilah). Flakes yang ditemukan di daerah Cabbenge ini terbuat dari batu Kalsedon.

Kebudayaan Ngandong ini juga didukung oleh penemuan lukisan pada dindingGoa seperti lukisan tapak tangan berwarna merah dan babi hutan yang Ditemukan di Goa Leang-Leang.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Alat-alat yang ditemukan di Pacitan, sebagian berbentuk kapakgenggam

Alat Serpih

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

2. Jaman Mesolithikum (jaman batu tengah)

a. bermatapencaharian berburu dan menangkap ikan

b. sudah mulai bertempat tinggal di tepi pantai

(kjokkenmoddinger) dan di goa-goa (abris sous roche)

c. Sudah mulai bercocok tanam

d. manusia pendukung ; Papua Melanesoide

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Kjokkenmoddinger (sampah dapur)

Sampah dapur ini ditemukan di sepanjang pantai Timur Pulau

Sumatera. Kehidupan masyarakatnya terutama dari hasilmenangkap siput dan kerang.

Dr. van Stain Callenfels di tahun 1925 menemukan dan menelitisampah dapur dengan ketinggian mencapai 7 meter. Denganketinggian seperti itu diperkirakan pembentukannya mencapairatusan bahkan ribuan tahun.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Dalam tumpukan sampah dapur juga ditemukan semacam kapakgenggam yang berbeda dng jaman paleolithikum. Kapak jenis inidisebut pebble atau kapak genggam Sumatera. Kapak ini terbuatdari batu kali yang dibelah, serta masih kasar.

Ditemukan juga kapak pendek (bache cuarte). Berbentukjsetengah lingkaran. Kemudian ditemukan batu penggilingbeserta landasannya (pipisan) yang dipergunakan untukmenghaluskan cat merah. Diperkirakan mempunyai hubungandengan keagmaan atau ilmu sihir.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Pada Kjokkenmoddinger ditemukan tulang belulang beserta

pecahan tengkorak dan gigi. Walaupun keterangan tidak

lengkap, tetapi para ahli menafsirkan bahwa manusia yang hidup

pada jaman Mesolithikum termasuk golongan bangsa Papua

Melanesoide (nenek moyang bangsa Irian dan Melanesoid

sekarang)

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Abris Saus Roche

Abris sous roche adalah goa yang dipakai sebagai tempat tnggal.

Pada goa-goa ini juga ditemukan peninggalan-penigngalan

kebudayaan dari jenis-jenis kebudayaan Paleolithikum sampai

neolithikum. Namun sebagian besar berasal dari jaman

Mesolithikum.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Kebudayaan Bacson –Hoabinh

Penyebaran kapak genggam Sumatera dan kapak pendek itumendorong para ahli melakukan penelitian sampai ke TelukTonkin, Yunan Selatan. Pada daerah Bacson-Hoabinh banyakditemukan alat-alat yang memiliki persamaan dengan yang ditemukan di Indonesia. Sehingga disimpulkan bahwa Bacson-Hoabinh merupakan pusat kebudayaan prasejarah yang ditemukan di Indonesia.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Di Indonesia terdapat dua kebudayaan Bacson-Hoabinh:1. kebudayaan Pebble dan alat-alat dari tulang yang datang ke

Indonesia melalui jalan darat.

2. Kebudayaan flakes yang datang ke Indonesia melalui jalan

Timur.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Kebudayaan Bandung

Penelitian kebudayaan Bandung dilakukan oleh von Koenigswald

di Padalarang, Bandung Utara, Cicalengka, Banjaran, Soreang dan

sebelah Barat Cililin. Pada daerah ini ditemukan flakes. Flakes

yang ditemukan di danau Bandung disebut microlith (batu kecil).

Juga ditemukan pecahan tembikar dan barang dari perunggu.

Microlith

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Kebudayaan Toala

Toala adalah nama tempat di Sulawesi Selatan. Hasil kebudayaanbanyaj ditemukan di goa Leang PattaE berupa flakes dan pebble.

Van Stein Callenfels membedakan kebudayaan Indonesia padajaman Mesolithikun menjadi tiga corak, yaitu :

- Pebble culture, di Sumatera Timur

- Bone Culture, di Sampung ,Ponorogo, dan Madiun

- Flakes Culture, di Timor, Toala dan Rote

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

3. Jaman Neolithikum (jaman batu muda)

a. merupakan revolusi dari food gathering ke food producing

b. menetap dan bertempat tinggal

c. bercocok tanam

d. peralatan sudah dihaluskan dan sempurna

e. peralatan terdiri dari kapak persegi dan kapak lonjong

f. Manusia pendukung; Austronesia dan Austro-Asia

Kapak Persegi dan Kapak Lonjong

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

Kapak lonjong yang berukuran kecil disebuit keibeil dan yang berukuran beras disebut walzenbeil. Walzenbeil banyakditemukan di kepulauan Tanibar , Seram dan sekitarnya.

Kapak lonjong sering disebut Neolithikum Papua, karena banyakditemukan di Papua.

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

4. Jaman Megalithikum (jaman batu besar)

a. manusia sudah mengenal kepercayaan (roh nenek moyang)

b. berkembangnya seni pahat

c. terbentuknya kampung/desa dengan jumlah anggota lebih

besar

d. sudah ada kepala suku

e. Hasik kebudayaan berupa alat-alat dari batu besar.

Hasil Budaya Jaman Megalithikum

Menhir

Hasil Budaya Jaman Megalithikum

Dolmen

Jawa Tengah

Hasil Budaya Jaman Megalithikum

Sarkopagus

Sarkopagus g. arjuna

Sarkopagus g. arjuna

Sarkopagus g. arjuna

Hasil Budaya Jaman Megalithikum

Kubur Batu

Punden Berundak-Undak

Arca

Arca Poso

Sapi tanpa kepala

Arca Manusia

Lesung Batu /Lumpang

Lumpang di temukan di Garut

Hasil Budaya Jaman Megalithikum

Waruga

Waruga Sumatera

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

5. Jaman Besi

a. manusia telah dapat mengolah bijih-bijih besi

b. teknik pembuatan menggunakan teknik a cire perdue dan

bivalve.

c. kehidupan masyarakat sudah lebih ramai dan dinamis

d. sudah terbentuk perkampungan yang besar

Lanjutan Ciri Jaman Pra-Sejarah

6. Jaman Perunggu

a. manusia sudah membuat peralatan dari perunggu (logam

campuran antara timah dan tembaga)

b. peralatan yang terkenal adalah kapak perunggu, nekara,

kapak corong/ kapak sepatu , dan perhiasan perunggu

c. Terdapat kapak yang sangat kecil , yaitu candrasah

d. Pembuatan kapak corong menggunakan tekhnik a cire

perdue

latihan

1. Jelaskan pembabakan jaman prasejarah Indonesia !

2. Jelaskan ciri-ciri jaman prasejarah Indonesia :

a. Paleolithikum

b. Mesolithikum

c. Neolithikum

d. Megalithikum

e. jaman Besi

f. jaman Perunggu