Obat (1)

Post on 19-Jun-2015

1.014 views 12 download

Transcript of Obat (1)

OBAT

Wahyu Puspita Dewi, S. Farm., Apt.

Pengertian obat secara umum/khusus

Obat adalah suatu bahan atau paduan bahan-bahan yang dimaksudkan untuk digunakan dalam menetapkan diagnosis, mencegah, mengurangkan, menghilangkan, menyembuhkan penyakit, atau gejala penyakit, luka atau kelainan badaniah dan rohaniah pada manusia atau hewan dan untuk memperelok atau memperindah badan atau bagian badan manusia

(SK Menkes RI No.193/KabB.VII/71)

KEGUNAAN OBAT : menetapkan diagnosis mis : cairan

kontras mencegah penykit mis : vaccin Mengurangkan dan menghilangkan,

penyakit, atau gejala penyakit mis : obat simptomatik

Menyembuhkan penyakit mis : antibiotik , kemoterapetika

memperelok atau memperindah badan atau bagian badan manusia mis : kosmetik

Cara kerja obat

Secara umum :Mempengaruhi (metabolisme ) sel-sel penderita dan atau mempengaruhi (metabolisme ) sel-sel mikroorganisme atau parasit penyebab penyakit.

Obat dalam resep Obat paten

Keuntungan :- Dokter cepat menulis R/- Pasien tidak lama menunggu obat di apotek

Kerugian :- Biaya relativ mahal- Pasien mendapat obat yg seharusnya tdk

dperlukan- Obat belum tentu sesuai dengan kebutuhan

semua pasien- Kemungkinan duplikasi tinggi

lanjutan

Obat jadi atau preparat standartKeuntungan dan kerugian sama dengan obat

paten, kecuali harga ny yang relatif lebih murah.

Obat menurut komposisi dokter sendiriKeuntungan : Dokter memberikan terapi individualKerugian :Dokter memerlukan pemahaman yang mendalam tentang obat, dosis, dll

Sinonim Obat

Nama obat yang ditulis di resep :1. Nama resmi Obat2. Nama generik Obat3. Nama paten Obat

Cara dan waktu penggunaan obat

Cara penggunaan obat ditentukan oleh dokter yang disesuaikan dengan kondisi pasien, indikasi penyakit dan sifat fisiko kimia obat itu sendiri

Waktu yang tepat dalam penggunaan obat perlu dicantumkan dalam R/ untuk mencapai efek terapetik yang paling optimal

Cara penyimpanan obat

Semua obat di Apotek, Instalasi Farmasi, Rumah Sakit dll harus disimpan dalam wadah yang sesuai dengan memakai etiket yang jelas. Jika ada obat tanpa etiket lebih baik dibuang saja.

Jika obat telah mengalami perubahan warna, fisik atau tumbuhnya mikroorganisme lebih baik untuk tidak digunakan dan dimusnahkan

Bahan obat yang rusak karena suhu dan sinar cahay harus disimpan dalam wadah yang sesuai.

Tanggal Kadaluwarsa Obat

Expiration date adalah tanggal dimana sediaan tersebut (obat) keamanan pemakaiannya tidak dapat dipertanggungjawabkan lagi, dimana obat tidak lagi memenuhi syarat untuk dipergunakan.

Jika obat tidak disimpan sesuai dengan aturan suhunya maka ada kemungkinan jauh sebelum tanggal kedaluwarsa yang tercantum obat itu sudah rusak

Shelf half-life (Waktu paruh = t 1/2)

Shelf half-life adalah waktu dimana daya kerja obat tinggal hanya separuhnya.

Setiap kenaikan suhu penyimpanan 100

dapat mengurangi waktu paruhnya menjadi 50%

TERIMA KASIH