MEWAWANCARAI CALONanahuraki.lecture.ub.ac.id/.../03/6.mewawanarai-calon.pdf2012/03/06  · Wawancara...

Post on 08-Nov-2020

5 views 0 download

Transcript of MEWAWANCARAI CALONanahuraki.lecture.ub.ac.id/.../03/6.mewawanarai-calon.pdf2012/03/06  · Wawancara...

MEWAWANCARAI CALON

Jenis Wawancara

Tidak terstruktur: jenis wawancara dengan

gaya konvensional tidak terstruktur,

pewawancara menanyakan hal yang

menarik saat muncul respon untk satu

pertanyaan

Terstruktur: wawancara dengan mengikuti

rangkaian pertanyaan

Wawancara situasional: serangkaian pertanyaan

yang berhubungan dengan pekerjaan yang

berfokus pada bagaimana calon karyawan itu

akan berperilaku dalam situasi tertentu

Wawancara perilaku: serangkaian pertanyaan

yang berhubungan dengan pekerjaan yang

berfokus pada bagaimana mereka bereaksi

terhadap situasi nyata di masa lalu.

Wawancara yang berhubungan dengan pekerjaan: serangkaian pekerjaan yang berhubungan dengan pekerjaan yang berfokus pada perilaku masa lalau yang relevan yang berhubungan dengan pekerjaan.

Wawancara tekanan: wawancara dimana pelamar dibuat tidak nyaman dengan serangkaian pertanyaan sering kasar. Tujuannya untuk mengetahui pelamar yang hipersensitif dan yang punya toleransi tekanan rendah atau tinggi.

Cara wawancara

Oleh satu orang / panel pewawancara

secara berurutan atau semua sekaligus

Terkomputerisasi atau secara pribadi

PROSES WAWANCARA :

Persiapan wawancara

Penciptaan keserasian hubungan

Tukar menukar informasi

Mengakhiri wawancara

Penilaian : menggambarkan komentar pewawancara tentang penampilan pelamar, minat yang terungkap, latar belakang, harapan, perkiraan kemampuan, pengalaman pelamar, sikap pelamar.

ISI WAWANCARA

Pencapaian akademik

Kualitas pribadi:penampilan fisik, kemampuan berbiara, perbendaharaan kata, ketenangan, kemampuan menyesuaikan, ketegasan,dll.

Pengalaman kerja

Kemampuan antar pribadi: hubungan dengan orang lain /keluarga.

Orientasi karir

Kelebihan wawancara

Memberikan informasi tentang posisi dan kondisi organisasi

Digunakan sebagai sarana hubungan dengan masyarakat guna membangun citra positif.

Luwes: adanya kesempatan untuk mengisi kesenjangan dari kehilangan informasi

Digunakan sebagai alat untuk menilai kemampuan berkomunikasi dengan baik.

Dapat digunakan sebagai alat penilaian.

Kelemahan

Perilaku pewawancara kadang berbeda dari satu ke yang lain

Karakter dan perilaku calon pekerja juga berubah

Suasana wawancara dapat mempengaruhi hasil.

Interviewing Tips

Top 10 Interview Questions