korelasi

Post on 13-Apr-2017

64 views 0 download

Transcript of korelasi

METODE STATISTIKA

DISUSUN OLEH :KELOMPOK 1

ANGGOTA KELOMPOK

RAHMAWATI ( F1C113002)

ENGGAR TYAS P ( F1C113054)

NATALIA KUSUMA D ( F1C113064)

SEVEN DAVID S ( F1C113014)

ALFIAN TAUFIK S ( F1C113028)

ALFHA ROPINDO S ( F1C113040)

• Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan positif atau negatif dari pengaruh usia seorang anak terhadap uang saku sekolah /harinya.

• Untuk mengetahui faktor apa saja yang mengakibatkan hubungan positif atau negatif dari data yang dihasilkan.

TUJUAN

Anak usia sekolah merupakan investasi bangsa, karena anak adalah generasi penerus perjuangan bangsa, seharusnya dipertahankan dan ditingkatkan kualitas sumber daya manusianya dari segi kesehatan dan intelektual ( Andriyana, 2007).

Anak usia sekolah memperoleh uang saku dari orang tuanya. Uang saku tersebut digunakan untuk memenuhi berbagai kebutuhan anak, contohnya digunakan untuk membeli makanan, untuk ongkos sekolah, dan dapat pula digunakan untuk menabung.

Berdasarkan hasil penelitian hidayat (1995), terdapat sejumlah anak yang tidak sempat sarapan dengan berbagai alasan. Dalam kondisi ini maka orang tua cenderung memberikan bekal uang kepada anaknya untuk membeli makanan jajanan disekolah. Apalagi, diera sekarang situasinya telah berbeda jauh dari era sebelumnya yang sekarang cenderung instan.

Dari latar belakang tersebutlah, kelompok kami ingin mengetahui apakah ada hubungannya pengaruh usia seorang anak terhadap uang saku sekolah yang diberi orang tua mereka per harinya.

LATAR BELAKANG

Terdapat 3 metode survey yang kami lakukan, yakni :

1. Door to door

2. Via Message

3. Via BBM

METODE SURVEY

Mensurvey 45 Orang Mulai dari anak usia 4 tahun sampai 19 tahun

No. Usia (Tahun) Uang Saku (Ribu)

1 4 22 4 33 4 54 5 35 6 36 6 27 6 58 6 59 6 3

10 7 511 7 312 7 413 7 314 8 515 8 516 9 517 9 518 9 1019 10 520 10 521 10 522 10 1023 11 5

24 11 525 11 1026 11 527 12 1028 12 1029 13 530 13 1031 13 1032 14 1033 14 1034 14 1035 14 1036 16 1037 16 1538 16 1539 16 2040 17 1041 17 1542 17 843 18 1044 18 1545 19 20

DATA YANG DIPEROLEH

• Jumlah Kelas = 1 + 3,3 log n

• Rentang Data ( Usia ) = Data terbesar –

data terkecil

• Panjang Kelas = Rentang Data/ Jumlah Kelas

PENGOLAHAN DATA

• Jumlah Kelas = 1 + 3,3 log n= 1 + 3,3 log 45 = 1 + 3,3 . 1,65= 1 + 5,46 = 6,46 = 6

• Rentang Data ( Usia ) = Data terbesar – data terkecil = 19 – 4 = 15

• Rentang Data ( Uang Saku ) = Data terbesar – data terkecil = 20 – 2 = 18

• Panjang Kelas ( Usia ) = Rentang Data/Jumlah Kelas = 15/6,46 = 2,32 = 2

• Panjang Kelas (Uang saku) = Rentang Data/Jumlah Kelas= 18/6,46 = 2,79 = 3

Uang Saku (Ribu) 0 – 3 4 – 7 8 – 11 12 – 15 16 – 19 20 – 23 JumlahUsia (Tahun)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

2 – 4 2 1 3

5 – 7 6 4 10

8 – 10 7 2 9

11 – 13 4 5 9

14 – 16 5 2 1 8

17 – 19 3 2 1 6

Jumlah 8 16 15 4 0 2 45

Besarnya Usia dengan Uang Jajan Sekolah/harinya

LANJUTAN...

Uang Saku (Ribu)

Nilai Tengah (X) u fu

(1) (2) (3) (4)

0 – 3 3 -2 8

3 – 7 6 -1 16

8 – 11 9 0 15

12 – 15 12 1 4

16 – 19 15 2 0

20 – 23 18 3 2

Usia (Tahun) Nilai Tengah (X) v fv

(1) (2) (3) (4)

2 – 4 1,5 -2 3

5 – 7 5,5 -1 10

8 – 10 9,5 0 9

11 – 13 13,5 1 9

14 – 16 17,5 2 8

17 – 19 21,5 3 6

u -2 -1 0 1 2 3fvv

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

-2 2 1 3

-1 6 4 10

0 7 2 9

1 4 5 9

2 5 2 1 8

3 3 2 1 6

fu 8 16 15 4 0 2 45

Gabungan Kedua Tabel

v fv vfv v2fv uvf

2 1 -2 3 -6 12 10

6 4 -1 10 -10 10 16

7 2 0 9 0 0 0

4 5 1 9 9 9 -4

5 2 1 2 8 16 32 10

3 2 1 3 6 18 54 15

u -2 -1 0 1 2 3 45 27 117 47

fu 8 16 15 4 0 2 45

ufu -16 -16 0 4 0 6 -22

u2f u 32 16 0 4 0 18 70

uvf 20 2 0 10 0 15 47

TABEL KORELASI

PENYELESAIAN

Koefisien Korelasi

R =

r =

Jadi, dari data yang didapat nilai Koefisien Korelasinya adalah :

r = =

= 0,78

=

• Dari hasil koefisien korelasi yaitu 0,78 dapat disimpulkan bahwa “Hubungan antara usia seorang anak dengan uang saku sekolah/hari mereka cukup kuat dan positif”.

• Artinya, usia seorang anak akan mempengaruhi besarnya uang saku yang diberikan oleh orang tuanya.

• Hal ini dikatakan demikian karena bersangkutan dengan kebutuhan serta tanggung jawab dari masing-masing range umur seorang anak. Jadi, semakin besar usia seorang anak maka keperluan akan kebutuhan sekolahnya juga semakin besar. Sehingga uang saku yang diberikan orang tuanya juga lebih banyak.

KESIMPULAN

By : RW_tw

Sekian Presentasi dari kami ....Terima kasih atas perhatiannya

Mohon maaf apabila ada salah kata dan perbuatan ...

Wassalamu’alaikum .... ^.^