Komunikasi Kes 1

Post on 14-Aug-2015

54 views 7 download

Transcript of Komunikasi Kes 1

KOMUNIKASI DALAM BIDANG KESEHATAN

Dr. HARIS BUDI WIDODO

Definisi komunikasi dalam bidang Definisi komunikasi dalam bidang kesehatan melekat pada kesehatan melekat pada hubungan hubungan konseptual antara "komunikasi" dengan konseptual antara "komunikasi" dengan "kesehatan" sehingga konsep komunikasi "kesehatan" sehingga konsep komunikasi memberikan peranan pada kata yang memberikan peranan pada kata yang mengikutinya.mengikutinya.

Studi: bagaimana cara menggunakan Studi: bagaimana cara menggunakan strategi komunikasi untuk strategi komunikasi untuk menyebarluaskan informasi kesehatan yg menyebarluaskan informasi kesehatan yg dapat mempengaruhi individu dan dapat mempengaruhi individu dan komunitas agar dapat membuat keputusan komunitas agar dapat membuat keputusan yang tepat berkaitan dengan pengelolaan yang tepat berkaitan dengan pengelolaan kesehatan.kesehatan.

Studi: peranan teori komunikasi yang Studi: peranan teori komunikasi yang dapat digunakan dalam penelitian dan dapat digunakan dalam penelitian dan praktik yang berkaitan dengan promosi praktik yang berkaitan dengan promosi kesehatan dan pemeliharaan kesehatan.kesehatan dan pemeliharaan kesehatan.

Guna teknologi komunikasi untuk Guna teknologi komunikasi untuk mempengaruhi individu, organisasi, mempengaruhi individu, organisasi, komunitas dan penduduk bagi tujuan komunitas dan penduduk bagi tujuan mempromosikan kondisi yang kondusif mempromosikan kondisi yang kondusif atau yang memungkinkan tumbuhnva atau yang memungkinkan tumbuhnva kesehatan manusia dan lingkungan.kesehatan manusia dan lingkungan.

Kegunaan ini termasuk aktivitas seperti Kegunaan ini termasuk aktivitas seperti interaksi antara profesional kesehatan interaksi antara profesional kesehatan dengan para pasien di klinik, kampanye dengan para pasien di klinik, kampanye media massa. media massa.

Pendidikan kesehatan: suatu pendekatan Pendidikan kesehatan: suatu pendekatan yang menekankan pada usaha mengubah yang menekankan pada usaha mengubah perilaku kesehatan audiens agar mereka perilaku kesehatan audiens agar mereka mempunyai kepekaan terhadap masalah mempunyai kepekaan terhadap masalah kesehatan tertentu.kesehatan tertentu.

Proses untuk mengembangkan atau membagi Proses untuk mengembangkan atau membagi pesan kesehatan kepada audiens tertentu pesan kesehatan kepada audiens tertentu dengan maksud mempengaruhi pengetahuan, dengan maksud mempengaruhi pengetahuan, sikap, keyakinan mereka tentang perilaku hidup sikap, keyakinan mereka tentang perilaku hidup sehat.sehat.

Seni dan teknik penyebarluasan informasi Seni dan teknik penyebarluasan informasi kesehatan yang bermaksud mempengaruhi dan kesehatan yang bermaksud mempengaruhi dan memotivasi individu, mendorong lahirnya memotivasi individu, mendorong lahirnya lembaga atau institusi baik sebagai peraturan lembaga atau institusi baik sebagai peraturan ataupun sebagai organisasi dikalangan audiens ataupun sebagai organisasi dikalangan audiens yang mengatur perhatian terhadap kesehatan. yang mengatur perhatian terhadap kesehatan.

Komunikasi kesehatan meliputi informasi Komunikasi kesehatan meliputi informasi tentang pencegahan penyakit, promosi tentang pencegahan penyakit, promosi kesehatan, kebijaksanaan pemeliharaan kesehatan, kebijaksanaan pemeliharaan kesehatan, regulasi bisnis dalam bidang kesehatan, regulasi bisnis dalam bidang kesehatan, yang sedapat mungkin kesehatan, yang sedapat mungkin mengubah dan membaharui kualitas mengubah dan membaharui kualitas individu dalam suatu komunitas atau individu dalam suatu komunitas atau masyarakat dengan mempertimbangkan masyarakat dengan mempertimbangkan aspek ilmu pengetahuan dan etika.aspek ilmu pengetahuan dan etika.

Proses kemitraan antara para partisipan Proses kemitraan antara para partisipan berdasarkan dialog dua arah yang di berdasarkan dialog dua arah yang di dalamnya ada suasana interaktif, ada dalamnya ada suasana interaktif, ada pertukaran gagasan, ada kesepakatan pertukaran gagasan, ada kesepakatan mengenai kesatuan gagasan mengenai mengenai kesatuan gagasan mengenai kesehatan, juga merupakan teknik dari kesehatan, juga merupakan teknik dari pengirim dan penerima untuk memperoleh pengirim dan penerima untuk memperoleh informasi mengenai kesehatan yang informasi mengenai kesehatan yang seimbang demi membaharui pemahaman seimbang demi membaharui pemahaman bersama.bersama.

Komunikasi yang berkaitan dengan proses Komunikasi yang berkaitan dengan proses pertukaran pengetahuan, meningkatkan pertukaran pengetahuan, meningkatkan konsensus, mengidentifikasi aksi-aksi konsensus, mengidentifikasi aksi-aksi yang berkaitan dengan kesehatan yang yang berkaitan dengan kesehatan yang mungkin dapat dilakukan secara efektif. mungkin dapat dilakukan secara efektif.

KESIMPULAN:KESIMPULAN:

Komunikasi kesehatan meliputi unsur-unsur:Komunikasi kesehatan meliputi unsur-unsur:Proses komunikasi manusia Proses komunikasi manusia (human (human

communication) communication) demi mengatasi masalah demi mengatasi masalah kesehatan.kesehatan.

Komunikasi yang sama dengan Komunikasi yang sama dengan komunikasi pada umumnya, yaitu ada komunikasi pada umumnya, yaitu ada komunikator kesehatan, komunikan, komunikator kesehatan, komunikan, pesan, media, efek, ada konteks pesan, media, efek, ada konteks komunikan kesehatan.komunikan kesehatan.

Beroperasi pada level atau konteks Beroperasi pada level atau konteks komunikasi seperti komunikasi antar-komunikasi seperti komunikasi antar-personal, kelompok, organisasi, publik dan personal, kelompok, organisasi, publik dan komunikasi massa.komunikasi massa.

Belajar memanfaatkan strategi Belajar memanfaatkan strategi komunikasi.komunikasi.

Belajar tentang peranan teori komunikasi Belajar tentang peranan teori komunikasi dalam penelitian dan praktik yang dalam penelitian dan praktik yang berkaitan dengan promosi kesehatan dan berkaitan dengan promosi kesehatan dan pemeliharaan kesehatan.pemeliharaan kesehatan.

Penyebarluasan informasi tentang Penyebarluasan informasi tentang kesehatankesehatan

Keterpengaruhan dari individu dan komunitas Keterpengaruhan dari individu dan komunitas dalam pembuatan keputusan yang berkaitan dalam pembuatan keputusan yang berkaitan dengan kesehatan.dengan kesehatan.

Pemanfaatan media dan teknologi komunikasi Pemanfaatan media dan teknologi komunikasi dan teknologi informasi dalam penyarluasan dan teknologi informasi dalam penyarluasan informasi kesehatan.informasi kesehatan.

Pengubahan kondisi yang kondusif yang Pengubahan kondisi yang kondusif yang memungkinkan tumbuhnya kesehatan manusia memungkinkan tumbuhnya kesehatan manusia dan lingkungan.dan lingkungan.

Variasi interaksi dalam kerja kesehatan misalnya Variasi interaksi dalam kerja kesehatan misalnya komunikasi dengan pasien di klinik, komunikasi dengan pasien di klinik, self-help self-help groups, mailings, hotlines, groups, mailings, hotlines, kampanye media kampanye media massa hingga penciptaan peristiwa.massa hingga penciptaan peristiwa.

Pendidikan kesehatan.Pendidikan kesehatan.Pendekatan yang menekankan usaha Pendekatan yang menekankan usaha

mengubah perilaku audiens agar mereka mengubah perilaku audiens agar mereka tanggap terhadap masalah tertentu dalam tanggap terhadap masalah tertentu dalam satuan waktu tertentu.satuan waktu tertentu.

Seni dan teknik menyebarluaskan Seni dan teknik menyebarluaskan informasiinformasi

Proses kemitraan dengan partisipan Proses kemitraan dengan partisipan berdasarkan dialog dua arah.berdasarkan dialog dua arah.

CAKUPAN KOMUNIKASI KESEHATAN

1) Komunikasi persuasif atau komunikasi yang berdampak pada perubahan perilaku kesehatan.

2) Faktor-faktor psikologis individual yang mempengaruhi persepsi terhadap kesehatan:

Stimulus (objek persepsi): sense organ dan pemaknaan stimulus (respons);

Bagaimana mengorganisir stimulus; berdasarkan aturan, skema dan label;

Interpretasi dan evaluasi berdasarkan pengetahuan, pengalaman, dll;

3) Pendidikan kesehatan (health education), yang bertujuan memperkenalkan perilaku hidup sehat melalui informasi dan pendidikan kepada individu dengan menggunakan aktivitas material maupun terstruktur.

Cakupan pendidikan kesehatan meliputi;

a. jenis pendidikan profesional di bidang kesehatan (kurikulum dll).

b. Penjenjangan pendidikan profesi.

c. Pelatihan profesional (jenis, jenjang, dan kurikulum).

d. Pendidikan masyarakat (informal). SDM pendidik, dll.

4) Pemasaran sosial yang bertujuan untuk memperkenalkan atau mengubah perilaku positif melalui penerapan prinsip-prinsip pemasaran dengan mengintervensi informasi kesehatan yang bermanfaat bagi komunitas.

5) Penyebarluasan informasi kesehatan; melalui media (sosialisasi informasi, pendidikan, hiburan, opini, pemberitaan, dll).

6) Advokasi, pendampingan melalui komunitas, kelompok, atau media massa yang bertujuan untuk memperkenalkan:

a) Kebijakan.

b) Peraturan.

c) Program-program untuk memperbaharui kesehatan.

7) Risiko komunikasi, bertujuan untuk menyebarluaskan informasi yang benar mengenai resiko yang dihadapi masyarakat terhadap informasi mengenai kesehatan, termasuk dampak penggunaan informasi yang salah mengenai kesehatan, dan mengusulkan cara-cara untuk mengatasi kesalahan informasi.

8) Komunikasi dengan pasien - meliputi informasi untuk seorang individu, misalnya informasi yang berkaitan dengan kondisi kesehatan individu, bagaimana memaksimalkan perawatan, pemberian terapi, atau penyampaian pendekatan alternatif, termasuk bagaimana melayani pasien secara komunikatif.

9) Informasi kesehatan untuk para individu konsumen demi membantu individu untuk memahami kesehatan individu, bagaimana individu mendapat keputusan yang berkaitan dengan kesehatan individu, kesehatan keluarga, misalnya berhubungan dengan penyedia jasa kesehatan, asuransi kesehatan, atau aspek pemeliharaan kesehatan jangka panjang.

10) Merancang health entertain atau hiburan yang di dalamnya mengandung informasi kesehatan, yang meliputi pilihan jenis hiburan yang dijadikan sebagai event untuk mengkomunikasikan tema-tema mengenai kesehatan individu maupun kesehatan masyarakat.

11) Komunikasi kesehatan yang interaktif yakni komunikasi kesehatan yang dilakukan melalui media interaktif sehingga terjadi dialog dan diskusi antara sumber dengan penerima melalui media massa.

12) Strategi komunikasi, yang meliputi desain pilihan:

a) Komunikator kesehatan

b) Pesan-pesan kesehatan

c) Media kesehatan

d) Komunikan kesehatan

e) Mereduksi hambatan komunikasi

f) Menentukan atau memilih konteks komunikasi kesehatan dll.

TUJUAN KOMUNIKASI KESEHATAN

Tujuan Strategik.

Program-program yang berkaitan dengan komunikasi kesehatan yang dirancang dalam bentuk paket acara atau paket modul itu dapat berfungsi untuk;

a) Relay information-meneruskan informasi kesehatan dari suatu sumber kepada pihak lain secara berangkai (hunting)

b) Enable informed decision making - memberikan informasi akurat untuk memungkinkan pengambilan keputusan.

c) Promote healthy behaviors-informasi untuk memperkenalkan perilaku hidup sehat.

d) Promote peer information exchange and emotional support-mendukung pertukaran informasi dan mendukung secara emosional pertukaran informasi kesehatan.

e) Promote self-care - memperkenalkan pemeliharaan kesehatan diri sendiri.

f) Manage demand for health services - memenuhi permintan layanan kesehatan.

Tujuan PraktisTujuan Praktis Meningkatkan kualitas sumber daya

manusia melalui beberapa usaha pendidikan dan pelatihan agar dapat:

1) Meningkatkan pengetahuan — yang mencakup:

a) Prinsip-prinsip dan proses komunikasi manusia.

b) Menjadi komunikator — yang memiliki etos, patos, logos, kredibilitas dan lain-lain.

c) Menyusun pesan verbal dan non-verbal dalam komunikasi kesehatan.

d) Memilih media yang sesuai dengan konteks komunikasi kesehatan.

e) Menentukan segmen komunikan yang sesuai dengan konteks komunikasi kesehatan.

f) Mengelola umpan-balik atau dampak pesan kesehatan yang sesuai dengan kehendak komunikator dan komunikan.

g) Mengelola hambatan-hambatan dalam komunikasi kesehatan.

h) Mengenal dan mengelola konteks komunikasi kesehatan.

i) Prinsip-prinsip riset.

2) Meningkatkan kemampuan dan keterampilan berkomunikasi efektif.

Praktis berbicara, berpidato, memimpin rapat, dialog, diskusi, negosiasi, menyelesaikan konflik, menulis, membaca, wawancara, menjawab pertanyaan, argumentasi dan lain-lain.

3) Membentuk sikap dan perilaku berkomunikasi.

a) Berkomunikasi yang menyenangkan, empati.

b) Berkomunikasi dengan percaya diri. c) Menciptakan kepercayaan publik dan

pemberdayaan publikd) Membuat pertukaran gagasan dan

informasi yg menyenangkan.e) Memberikan apresiasi terhadap

terbentuknya komunikasi yang baik

MANFAAT MEMPELAJARI KOMUNIKASI KESEHATAN

1) Memahami interaksi antara kesehatan dengan perilaku individu. Kita akan memahami hubungan timbal-balik antara faktor biologis, psikologis dan sosiologis. Pemahaman itu penting bagi analisis kita akan penerima informasi kesehatan sehingga kita dapat melakukan intervensi program, misalnya kampanye untuk mengubah perilaku.

2. Meningkatkan kesadaran kita tentang isu kesehatan, masalah atau solusi. Siapa yang harus disadarkan? Individu, namun individu itu ada dalam lingkungan sosial. Ini berkaitan dengan level penyelenggaraan komunikasi kesehatan, yakni pada level:

Komunikasi antarpersonal (antara dua atau tiga orang partisipan komunikasi kesehatan)

Kelompok kecil atau komunitas sosial maupun kultural

Organisasi Publik Massa

3) Sebagai tindak-lanjut dari kesadaran tersebut, kita dapat melakukan strategi intervensi pada tingkat komunitas.

4) Menghadapi disparitas pemeliharaan kesehatan antar etnik atau antar ras dalam suatu masyarakat. Komunikasi kesehatan bermanfaat untuk menentukan pilihan terhadap bentuk dan level komunikasi karena itu, kita dapat menentukan pola informasi, pilihan media, analisis audiens berdasarkan kebutuhan dan keinginan etnik dan ras.

4) Menampilkan ilustrasi ketrampilan, menggambarkan pelbagai jenis ketrampilan untuk memelihara kesehatan, pencegahan, advokasi atau sistem layanan kesehatan kepada masyarakat. Termasuk metode dan teknik yang trampil dalam layanan kesehatan.

5) Menjawab permintaan terhadap layanan kesehatan, tujuan kita mempelajari komunikasi kesehatan agar kita dapat mengetahui informasi tentang kesehatan, layanan kesehatan, dll.

7) Memperkuat infrastruktur kesehatan masyarakat di masa yang akan datang bagi hasil yang memuaskan masyarakat umum, misalnya mendapatkan dukungan kolektif dari publik atau organisasi swasta yang difokuskan pada pembaruan kesehatan masyarakat, udara yang bersih, dan lain-lain.

8) Membarui peranan para prefesional di bidang kesehatan masyarakat, misalnya meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan para petugas medis, memperkuat infrastruktur kesehatan, membangun kemitraan, mengembangkan akuntabilitas, mengembangkan layanan.

9) Membaharui kepustakaan tentang komunikasi kesehatan dengan memberikan informasi kesehatan, apalagi kini kita kekurangan dokumentasi, informasi, buku, majalah, dll, tentang komunikasi kesehatan

MASA DEPAN KOMUNIKASI KESEHATANMASA DEPAN KOMUNIKASI KESEHATAN Kemajuan teknologi komunikasi melahirkan Kemajuan teknologi komunikasi melahirkan

teknologi multimedia yang mengakibatkan teknologi multimedia yang mengakibatkan semakin cepat menyebarnya informasi, semakin cepat menyebarnya informasi, termasuk informasi kesehatan. Contoh, termasuk informasi kesehatan. Contoh, Health e Health e Communication di Communication di mana komunikasi tentang mana komunikasi tentang kesehatan dapat diakses dan disebarluaskan kesehatan dapat diakses dan disebarluaskan melalui WWW (melalui WWW (world web wide). world web wide). Contoh:Contoh:

Health e Comunicatlon : Health e Comunicatlon : suatu jaringan suatu jaringan elektronik (internet) yang dibangun oleh elektronik (internet) yang dibangun oleh Health Health Communication Partnership (HCP) dan The Communication Partnership (HCP) dan The Communication Initiative. Communication Initiative.

The Comunication Initiative (The CI) The Comunication Initiative (The CI) adalah mitra untuk mengembangkan adalah mitra untuk mengembangkan organisasi yang bertujuan untuk organisasi yang bertujuan untuk mendukung perluasan bagi efektivitas dan mendukung perluasan bagi efektivitas dan intervensi skala komunikasi bagi intervensi skala komunikasi bagi pengembangan internasional yang positif. pengembangan internasional yang positif. Ini merupakan strategi kombinasi dari Ini merupakan strategi kombinasi dari menyediakan informasi pada waktu yang menyediakan informasi pada waktu yang tepat dan mengembangkan komunikasi tepat dan mengembangkan komunikasi dan cara berpikir, memfasilitasi antara dan cara berpikir, memfasilitasi antara orang yang membutuhkan pengembangan orang yang membutuhkan pengembangan isu dan masalah kesehatan.isu dan masalah kesehatan.

Health e Communication melayani sumber informasi untuk para praktisi komunikasi kesehatan yang dirancang dalam suatu perencanaan, studi kasus, model perencanaan, penelitian dan evaluasi dokumentasi, adalah proses yang bertanya kepada orang mengenai:

a) Submit the resources they find most useful

b) Assess the resources others have submitted

c) Share ideas on what works and why

d) Generate an evolving collective perspective around resources, approaches, and trends in Health Communication.

Kini berkembang luas peluang untuk aplikasi Kini berkembang luas peluang untuk aplikasi komunikasi kesehatan yang meliputi:komunikasi kesehatan yang meliputi:

Telehealth — Telehealth — adalah aplikasi telekomunikasi adalah aplikasi telekomunikasi dan teknologi komputer untuk memperluas dan teknologi komputer untuk memperluas spektrum informasi mengenai kesehatan spektrum informasi mengenai kesehatan masyarakat dan obat‑obatan.masyarakat dan obat‑obatan.

Interactive health communication — Interactive health communication — adalah adalah interaksi antara individu dengan konsumen, interaksi antara individu dengan konsumen, pasien, pemberi layanan kesehatan, atau pasien, pemberi layanan kesehatan, atau profesional dengan menggunakan bantuan profesional dengan menggunakan bantuan teknologi komunikasi sebagal alat pembagi teknologi komunikasi sebagal alat pembagi informasi atau menyediakan peralatan agar informasi atau menyediakan peralatan agar semua orang dapat mengakses atau semua orang dapat mengakses atau mengalihkan informasi kesehatan atau mengalihkan informasi kesehatan atau memberikan bimbingan mengenai isu-isu memberikan bimbingan mengenai isu-isu kesehatan.kesehatan.

Consumer health informatics —interaktif Consumer health informatics —interaktif komunikasi kesehatan yang difokuskan pada komunikasi kesehatan yang difokuskan pada konsumen.konsumen.

TelemedIcine — TelemedIcine — aplikasi telekomunikasi dan aplikasi telekomunikasi dan teknologi komputer yang secara khusus teknologi komputer yang secara khusus melayani klinik.melayani klinik.

Media-media baru vang sama-sama digunakan Media-media baru vang sama-sama digunakan di atas semuanya berpusat pada komputer di atas semuanya berpusat pada komputer dengan melibatkan peranan radio dan televisi, dengan melibatkan peranan radio dan televisi, kios, warung internet, video, kios, warung internet, video, online services, online services, video conferencecing, CD-ROM/DVD, video video conferencecing, CD-ROM/DVD, video games, dangames, dan pelbagai format layanan lainnyapelbagai format layanan lainnya

RINGKASANRINGKASANSecara historis, studi keilmuan komunikasi Secara historis, studi keilmuan komunikasi

kesehatan terinspirasi oleh gerakan kesehatan terinspirasi oleh gerakan karantina, gerakan kesehatan individu, karantina, gerakan kesehatan individu, gerakan meningkatkan ilmu pengetahuan gerakan meningkatkan ilmu pengetahuan tentang gerakan kebersihan, dan gerakan tentang gerakan kebersihan, dan gerakan memperkenalkan konsep baru kesehatan memperkenalkan konsep baru kesehatan masyarakat yang mendorong perubahan masyarakat yang mendorong perubahan kesadaran atas masalah kesehatan kesadaran atas masalah kesehatan masyarakat. Masyarakat dunia sadar masyarakat. Masyarakat dunia sadar bahwa "kita" semua bertanggung-jawab bahwa "kita" semua bertanggung-jawab atas kesehatan masyarakat. atas kesehatan masyarakat.

Contoh, pada tahun 1978 di Alma Alta, seluruh negara anggota WHO membuat kesepakatan mengenai pelayanan kesehatan primer (primary health care) yang mencakup 8 unsur pokok bidang kesehatan:

1) Penyuluhan kesehatan.2) Gizi.3) Sanitasi dasar dan air bersih.4) KIA, kesehatan ibu dan anak.5) Imunisasi terhadap 6 penyakit utama: BCG,

difteria, pertusis, tetanus, polio, dan campak.6) Pencegahan dan pengelolaan penyakit

endemik.7) Pengobatan penyakit yang umum dijumpai.8) Tersedianya obat esensial.

"Perjanjian" lain misalnya Ottawa Charter for Health Promotion — Health Promotion (1986) yang mengajukan proses untuk memberikan peluang bagi usaha untuk meningkatkan pengawasan dan pembaharuan kesehatan masyarakat melalui:

a) Membangun kemampuan personal.b) Menciptakan dukungan dari lingkungan. c) Reorientasi layanan kesehatan.d) Membangun mediasi & advokasi.e) Memperkuat aksi dan peran komunitas.f) Memperkuat partisipasi masyarakat yang

sudah ada.

Konferensi Jakarta yang menghasilkan Deklarasi Jakarta "menggugat" kembali isu Prioritas Promosi Kesehatan dalam Abad 21 yang meminta perhatian pada:

a) Mempromosikan tanggungjawab sosial bagi kesehatan.

b) Meningkatkan modal untuk pengembangan kesehatan.

c) Konsolidasi dan perluasan kemitraan untuk kesehatan.

d) Meningkatkan kapasitas komunitas dan memperkuat individu.

e) Melindungi keamanan infrastruktur promosi kesehatan.

KejaKejadian atau timbulnya suatu penyakit dian atau timbulnya suatu penyakit dipengaruhi oleh 3 (tiga) faktor penentu, yaitu dipengaruhi oleh 3 (tiga) faktor penentu, yaitu faktor genetik, faktor Iingkungan (biopsikososial) faktor genetik, faktor Iingkungan (biopsikososial) dan faktor perilaku individu sendiri. Ketiga jenis dan faktor perilaku individu sendiri. Ketiga jenis faktor tersebut dapat bekerja sama secara faktor tersebut dapat bekerja sama secara tersendiri atau masing-masing saling tersendiri atau masing-masing saling berpengaruh. Faktor penentu ini berlainan bagi berpengaruh. Faktor penentu ini berlainan bagi tiap individu, keluarga, daerah, atau negara. Di tiap individu, keluarga, daerah, atau negara. Di Indonesia, misalnya, karena faktor lingkungan Indonesia, misalnya, karena faktor lingkungan kurang menunjang, tingkat pendidikan rendah, kurang menunjang, tingkat pendidikan rendah, kesadaran terhadap kesehatan masih kurang, kesadaran terhadap kesehatan masih kurang, maka akan dijumpai banyak penyakit infeksi maka akan dijumpai banyak penyakit infeksi parasit, penyakit kulit, atau penyakit kurang gizi.parasit, penyakit kulit, atau penyakit kurang gizi.

Secara garis besar masalah kesehatan dibagi dalam 3 (tiga) kategori berdasarkan tugas dan tanggung jawabnya, yaitu:

1) Masalah yang khusus bersifat medik, umumnva mengenai kasus di klinik atau rumah sakit. Kasus ini murni menjadi tanggung jawab dokter.

2) Masalah yang menjadi tanggung jawab pemerintah, misalnya tanggung jawab Departemen Kesehatan yang menangani tanggung jawab kesehatan masyarakat (public health).

3) Masalah yang bukan menjadi tanggung jawab dokter maupun pemerintah, misalnya tanggung jawab masyarakat terhadap kesehatan.

Definisi komunikasi kesehatan mencakup unsur-Definisi komunikasi kesehatan mencakup unsur-unsur, antara lain: adanya proses komunikasi unsur, antara lain: adanya proses komunikasi manusia manusia (human communication) (human communication) demi demi menyelesaikan masalah-masalah kesehatan, menyelesaikan masalah-masalah kesehatan, studi tentang desain komunikasi kesehatan, studi tentang desain komunikasi kesehatan, belajar memanfaatkan strategi komunikasi, belajar memanfaatkan strategi komunikasi, peranan teori komunikasi dalam peranan teori komunikasi dalam penepenelitian dan litian dan praktik, pendidikan kesehatan, dan lain-lain,praktik, pendidikan kesehatan, dan lain-lain,

Cakupan komunikasi kesehatan antara lain: Cakupan komunikasi kesehatan antara lain: komunikasi persuasif, analisis faktor-faktor komunikasi persuasif, analisis faktor-faktor psikologis individual yang memengaruhi psikologis individual yang memengaruhi persepsi terhadap kesehatan, pendidikan persepsi terhadap kesehatan, pendidikan kesehatan, pemasaran sosial, penyebarluasan kesehatan, pemasaran sosial, penyebarluasan informasi kesehatan melalui media, advokasi, informasi kesehatan melalui media, advokasi, resiko komunikasi, komunikasi dengan pasien, resiko komunikasi, komunikasi dengan pasien, dan lain-lain.dan lain-lain.

Tujuan komunikasi kesehatan, yang meliputi: Tujuan komunikasi kesehatan, yang meliputi: tujuan strategis, tujuan strategis, relay information, enable relay information, enable informed decision making, promote healthy informed decision making, promote healthy behaviors, promote peer information exchange behaviors, promote peer information exchange and emotional support, promote self-care dan and emotional support, promote self-care dan manage demand for health services; manage demand for health services; dan tujuan dan tujuan praktis: meningkatkan pengetahuan - praktis: meningkatkan pengetahuan - komunikasi kesehatan, dan mendesain komunikasi kesehatan, dan mendesain komunikasi kesehatan.komunikasi kesehatan.

Manfaat mempelajari komunikasi kesehatan: Manfaat mempelajari komunikasi kesehatan: memahami interaksi antara kesehatan dengan memahami interaksi antara kesehatan dengan perilaku individu, meningkatkan kesadaran kita perilaku individu, meningkatkan kesadaran kita tentang isu kesehatan, masalah atau solusi, tentang isu kesehatan, masalah atau solusi, menghadapi disparitas pemeliharaan kesehatan menghadapi disparitas pemeliharaan kesehatan antaretnik atau antarras. Memperkuat antaretnik atau antarras. Memperkuat infrastruktur kesehatan masyarakat di masa infrastruktur kesehatan masyarakat di masa yang akan datang.yang akan datang.

Kemajuan teknologi ternyata telah Kemajuan teknologi ternyata telah membawa akibat hadirnya saluran yang membawa akibat hadirnya saluran yang unik. Beberapa aplikasi yang unik. Beberapa aplikasi yang mengintegrasikan fungsi-fungsi mengintegrasikan fungsi-fungsi komunikasi kesehatan tersebut belum komunikasi kesehatan tersebut belum termasuk aplikasi modul atau teknologi termasuk aplikasi modul atau teknologi infrastruktur pembagi informasi kesehatan infrastruktur pembagi informasi kesehatan seperti:seperti:

Jaringan informasi kesehatan melalui internet Jaringan informasi kesehatan melalui internet ((health web sites)health web sites)

Kelompok diskusi kesehatan (Kelompok diskusi kesehatan (online online chatgroups). chatgroups).

Kelompok pengakses berita layanan kesehatan Kelompok pengakses berita layanan kesehatan (list(listtservis and news groups).tservis and news groups).

Aplikasi CD-ROM kesehatan, dll.Aplikasi CD-ROM kesehatan, dll. Perkembangan komunikasi kesehatan ke depan Perkembangan komunikasi kesehatan ke depan

meliputi layanan seperti:meliputi layanan seperti: Telehealth: Telehealth: aplikasi telekomunikasi dan aplikasi telekomunikasi dan

teknologi komputer untuk memperluas spektrum teknologi komputer untuk memperluas spektrum informasi mengenai kesehatan masyarakat dan informasi mengenai kesehatan masyarakat dan obat-obatan.obat-obatan.

Interactive health communication: Interactive health communication: interaksi interaksi antara individu dengan konsumen, pasien, antara individu dengan konsumen, pasien, pemberi layanan kesehatan.pemberi layanan kesehatan.

ConsumerConsumer health informatics: health informatics: interaktif interaktif komunikasi kesehatan yang difokuskan komunikasi kesehatan yang difokuskan pada konsumen.pada konsumen.

Telemedicine: Telemedicine: aplikasi telekomunikasi dan aplikasi telekomunikasi dan teknologi teknologi

Komputer yang secara khusus melayani Komputer yang secara khusus melayani klinik.klinik.