Kemitraan Kesehatan

Post on 19-Jan-2016

9 views 1 download

description

mitra

Transcript of Kemitraan Kesehatan

KEMITRAAN KESEHATAN

Pendahuluan

• Banyak masalah Pemb. Kes. Membutuhkan penyelesaian oleh semua komponen masy.

• Rendahnya Pend. lambatnya penyelesaian masalah.masy.

• Mas. Kes. Merupakan tanggung jawab individu masy. Pemerintah dan Swatsa.

• Pemerintah sebagai leading sektor dalam mengimplementasikan kebijakan dan progrm intervensi harus bersama sektor lain.

• Pemerintah harus mjd. Pemrakarsa kemitraan dengan sektor lain.

Definisi Kemitraan

• Adalah suatu kerjasama formal antara individu-individu, kelompok-kelompok, organisasi-organisasi untuk mencapaisuatu tugas atau tujuan tertentu.(Notoatmojo 2003)

• Adalah hubungan (kerjasama) antara 2 pihk atau lebih berdasarkan kesetaraan, keterbukaan dan saling menguntungkan (memberi manfaat (Dep.Kes. 2006)

Unsur-unsur Kemitraan

• Adanya hubungan antara pihak-pihak• Adanya kesetaraan antara pihak-pihak tsbt.• Adanya keterbukaan dan kepercayaan(trust

relationship)• Adanya hubungan timbal balik yang saling

menguntungkan.

Dasar Pembangunan Kemitraan (Fahruda dkk 2006)

• Kesamaan perhatian (common interest) atau kepentingan.

• Saling mempercayai dan saaling menghormati• Tujuan yang jelas dan terukur.• Kesediaan untuk berkkorban baik waktu,

tenaga maupun sumberdaya.

Prinsip-prinsip Kemitraan

• Persmaan atau equality• Keterbukaan atau transparancy• Saling menguntungkan atau mutual benefit

Untuk membangun kemitraan secara konsep ada 3 tahap:

1. Kemitraan Lintas Program di lingkungan sektor kes. Sendiri.

2. Kemitraan lintas sektor dilingkun gan Pemerintah.

3. Kemitraan yang lebih besar intas sektor, lintas bidang, dan lintas organisasi mencakup:

-Unsur Pemerintah _Unsur Swasta/Usaha -Unsur LSM&Org.Masa –Org. Profesi.

Membangun Kemitraan Kes. Menurut WHO perlu diidentifikasi 5 prinsip

• Policy Makers• Health Managers• Health Profesionals• Academic Institusions• Communities instituytions

Dasar Pemikiran Kemitraan Kesehatan

• Kesehatan adalah hak asasi Manusia, investasi dan kewjiban semua pihak.

• Masalah Kesehatan saling berkaitan dan saling mempengaruhi dengan masalah lain.

• Masalah kesehatan tidak bisa diselesaikan sektor Kes. Sendiri’

• Swasta memperoleh manfaat karena peningkatan SDM.• Digencarkan WHO pada Konferensi Int.Prom.Kes. 1957• Kemitraan perlu ditinkatkan karena saling memberi

manfaat dan lebih efektif dan efisien.

Tujuan Kesetaraan

• Tujuan Umum MeningkatkanPercepatan, efektivitas dan efisiensi upaya Pemb. Kes.

• Tujuan Khusus: - Meningkatkan saling pengertian - Meningkatkan saling percaya - Meningkatkan saling memerlukan - Meningkatkan rasa kedekatan - Membuka peluang saling membantu - Meningkatkan daya kemampuan dan kekuatan - Meningkatkan rasa saling menghargai -

Perilaku Kemitraan

• Adalah semua pihak, semus komponen masy. dan unsur pemerintah, Lembaga Perwakilan Rakyat Perguruan Tingggi, media maswa, penyandang dana dll khususnya suasta.

Prinsip Landasan dan Langkah dalam pengembanga Kemitraan’

• 3 prinsip: kesetaraan, keterbhukaan, saling menguntungkan. 7 saling : - Saling memahami kedudukan tugas dan fungsi - Saling menghubungi secara proaktip (lincage) - Saling mendekat (empati, proximly) - Saling keterbukaan untuk membantu dan dibantu. - Saling mendorong mendukung kegiatan (Synergy) - Saling menghargai kenyataan masing-masing

Prinsip Landasan lanj…

6 langkah 1. Penjagaan/persiapan 2. Penyamaan persepsi 3, Pengaturan peran 4. Komunikasi intensip 5. Melakukan kegiatan 6. Menghargai kenyataan masiung-masing

Peran Din.Kes. Dalam Pemb.Bid.Kes.

• Inisiator• Motor/Dinamisator• Fasilitator• Anggota aktip• Peran Kreatip• Pemasok input tehnis• Dukungan sumberdaya

Indikator Keberhasilan

• Indikator Input: Jumlah mitra yang menjadi anggota

• Indikator Proses: Jumlah pertemuan, jumlah kegiatan bersama.

• Indikator Output: Jumlah produk yang dihasilkan, Percepatan upaya, efektiv dan efisiensi upaya