Jaringan Pengangkut Biologi

Post on 26-Jul-2015

31 views 3 download

Transcript of Jaringan Pengangkut Biologi

Jaringan PengangkutAhmad Syah Fajar B

Achmad Alvin AlauddinHadi Riyan Pangestu

Ilham PrisdiantoroM. Yahya Firdaus

XylemXylos = kayuJaringan matiPembuluh KayuTugasnya

Mengangkut air dan mineralMemberi kekuatan mekanis pada tumbuhan

Trakeid – sel tabung panjang, dengan ujung runcing

Trakea – sel tabung pendek dengan ujung datar (lebih mudah dilalui air)

Bila xylem matang dan mati akan terbentuk “Lingkaran Tahun”

Air dapat sampai ke daun, karena terjadi proses kapilaritas, adanya proses transpirasi, dan daya tekan akar menuju ke daun

Phloem Pembuluh tapis(saringan)

Karena dinding bagian ujung mengalami pelubangan(perforasi) seperti saringan

Jaringan hidupMatang – nukleus hilang = getah sel – sel

pengiringGetah Sel = Truk, gula dan asam aminoSel Pengiring = Supir Truk

Terima Kasih

Klmpok 2. apakah Xilem dapat dikategorikan jar. Penguat? Kelompok 1. apa terdapat di tubuh manusia fungsi seperti xilem dan floem?Kelompok 4. apakah mempengaruhi pertumbuhan pada dikotil dan monokotil jika posisi xilem dan floemnya berbeda?Kelompok 3. jaringan pengangkut terbanyak pada bagian apa?