ETIK UMB - modul.mercubuana.ac.idTarsani+-+Etik...tentang diri kita sendiri. KARIR DAN PASSION •...

Post on 11-Apr-2019

236 views 0 download

Transcript of ETIK UMB - modul.mercubuana.ac.idTarsani+-+Etik...tentang diri kita sendiri. KARIR DAN PASSION •...

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

ETIK UMB

MENGENAL POTENSI DIRI

Oni Tarsani, S.Sos.I., M.Ikom

02Ilmu

Komunikasi

Periklanan dan Komunikasi Pemasaran

•Kenalilah dirimu, kenalilah musuhmu, maka dalam seratus pertempuran

kamu tidak akan pernah kalah•~ Sun Tzu ~

Kenalilahdirimu

SocratesKegagalan adalah wujud ketidaktahuan

tentang diri kita sendiri

KARIR DAN PASSION

• Karir adalah totalitas kehidupan professional sejak bangun di pagi hari kemudian kembali terlelap tidur.

• Tujuan karir tidak lain adalah kebahagiaan dan ketercapaian.

• Passion adalah segala hal yang kita sukai atau minati sedemikian rupa sehingga tidak terpikir untuk tidak melakukannya.

• Passion adalah segala macam wujud keunikan, keistimewaan yang kita miliki dan rasakan

Bagaimana cara menemukan passion?

1. Miliki keyakinan bahwa keunikan diri adalah keistimewaan diri

2. Pasion datang dari hati yang tulus dan sudah ada pada diri kita masing-masing.

3. Perluas wawasan4. Jangan naggung5. Antusias dan positif6. Nikmati prosesnya

Membanguncitra positif diri

Mengenalkepribadian diri

• Ciri khas yang melekat padaindividu:– Mental– Jiwa sosial– Emosi– individu

Mengenal kekuatandan kelemahan diri

Tipe Kepribadian dalam pergaulan:

Ekstrovert : suka pergaulanIntrovert : kurang percaya diri, kurang bergaul

Tipe Kepribadian dalam penyampaian informasi:

Jujur : lurus hati dapat dipercayaPembohong : dusta dan palsu

Mau sukses ”kurangi kebohongan!”

Tipe Kepribadian pengambilan keputusan:

Pengambil resiko : malas dengan rutinitas, berspulasi tinggi

Bermain-main : penakut, menjauhi spekulasi, tidak berani mengambil resiko, kesempatan hilang

Tipe Kepribadian dalam Pribadi:

Romantis : mendamba cinta pada satu orang

Prosmikuaitas : pikirannya seks saja

Tipe Kepribadian terhadap Pertanggung jawaban:

Bertanggung jawab : Berani mengambil tanggungjawab tidak mencari kambinghitam

Pengecut : Tidak mau mengambil resiko atasperbuatannya

Tipe Kepribadian terhadap Karir :

Manajer / Pemimpin : Mengarahkan pencapaianpada satu tujuan

Staf : Setia, pekerja yang tekun, mengerjakan sesuatudengan baik

Terima Kasih