Asuhan keperawatan pasien

Post on 31-Jan-2016

20 views 0 download

description

Ketidakberdayaan

Transcript of Asuhan keperawatan pasien

Asuhan keperawatan pasien Gangguan Citra Tubuh

Disusun oleh:Dona Febriandari

Siti ShoimahWan Ismalinda Yuri Octafindo

Apa itu Gangguan Citra Tubuh???

Gangguan citra tubuh adalah perasaan tidak puas terhadap perubahan bentuk dan fungsi tubuh karena tidak sesuai dengan yang harapan yang dinginkan.

Penyebab Gangguan Citra Tubuh

• tindakan invasif (terpasangan infuse, cateter, mag slang, oksigen),

• operasi, • perubahan fungsi (lumpuh, sesak

nafas, buta dan tuli).

Tanda yang dapat dilihat

Hilangnya bagian tubuh

Perubahan bentuk dan fungsi anggota tubuh

Menyembunyikan memamerkan bagian tubuh yang terganggu

Sambungan tanda

Menolak melihat bagian tubuhMenolak menyentuh bagian tubuh

Aktivitas sosial menurun

Ciri-ciri gangguan citra tubuh

Tidak menerima perubahan tubuh

Menolak penjelasan perubahan tubuh

Pandangan buruk terhadap tubuh

Merasa putus asa dan ketakutan

Cara merawat keluarga dengan gangguan citra tubuh

Berikan pujian terhadap bagian tubuh yang sehatBicarakan harapan dan perasaan tentang tubuhnyaBicarakan bagian tubuh yang masih bisa digunakanTingkatkan keterampilan dengan menggunakan alat bantu

Sambungan cara perawatan

Jangan mengabaikan penderita

Libatkan klien dalam tindakan sesuai dengan kemampuan nya.

Memberi pujian setiap keberhasilan

Menyediakan alat bantu bagi penderita untuk melakukan kegiatan.

“Kita adalah apa yang kita fikirkan”

“Maka berfikir positiflah”