7.Transformator 3 Fase

Post on 25-Apr-2015

154 views 1 download

description

7.Transformator 3 Fase

Transcript of 7.Transformator 3 Fase

Transformator 3 FaseTransformator 3 Fase

Transformator 3 fase dapat Transformator 3 fase dapat tersusun oleh tiga buah trafo tersusun oleh tiga buah trafo fase tunggal atau sebuah fase tunggal atau sebuah trafo yang dirancang khusus trafo yang dirancang khusus untuk mentransformasikan untuk mentransformasikan daya 3 fasedaya 3 fase. .

Contoh Tiga buah trafo fase tunggal yang disusun menjadi trafo 3 fase

Contoh satu unit trafo tiga fase

Tipe HubunganRangkaian Listrik Trafo

- Hubungan Bintang, simbol: Y, y

Hubungan bintang biasanya dipakai ketika sistem perlu titik netral untuk pembebanan, atau untuk sistem tegangan tinggi > 70 kVdapat dipakai tingkat isolasi bertingkat dan penyadapan on load tap changer dari netral

Hubungan Delta, simbol: D, d

Hubungan delta biasanya dipakai untuk sistem dengan arus tinggi.

Hubungan Zig-zag, simbol: Z, z

Hubungan zig-zag dipakai untuk trafo distribusi yang kecil <160 kVAatau untuk grounding transformer.

Transformator 3 FaseTransformator 3 Fase

Habungan Delta-DeltaHabungan Delta-DeltaTiga buah trafo fase tunggal P,Q, dan R Tiga buah trafo fase tunggal P,Q, dan R pada Gamb. berikut mengubah tegangan pada Gamb. berikut mengubah tegangan saluran transmisi saluran transmisi incomingincoming A, B, dan C A, B, dan C menjadi tegangan yang tepat untuk saluran menjadi tegangan yang tepat untuk saluran transmisi transmisi outgoingoutgoing 1, 2, dan 3. 1, 2, dan 3.

(Saluran (Saluran incomingincoming ke sumber, dan ke sumber, dan outgoingoutgoing ke beban). ke beban).

Terminal H1 setiap trafo dihubungkan ke Terminal H1 setiap trafo dihubungkan ke terminal H2 ke trafo selanjutnya. Hal yang terminal H2 ke trafo selanjutnya. Hal yang sama terminal X1 dan X2 berturut-turut sama terminal X1 dan X2 berturut-turut dihubungkan bersama seperti pada gambar dihubungkan bersama seperti pada gambar berikutberikut

Habungan Delta-Delta

Habungan Delta-DeltaHabungan Delta-Delta Diagram skema adalah suatu cara untuk Diagram skema adalah suatu cara untuk

memperlihatkan tidak hanya hubungannya memperlihatkan tidak hanya hubungannya tetapi juga fasor hubungan antara tegangan tetapi juga fasor hubungan antara tegangan primer dan sekunder.primer dan sekunder.

Jadi setiap kumparan sekunder digambar Jadi setiap kumparan sekunder digambar parallel terhadap kumparan primer yang parallel terhadap kumparan primer yang bersesuaian gandengannya.bersesuaian gandengannya.

Sumber G mengasilkan tegangan ESumber G mengasilkan tegangan EABAB, E, EBCBC, , EECACA dengan susunan yang ditandai diagram dengan susunan yang ditandai diagram fasor, kumparan primer diorientasikan fasor, kumparan primer diorientasikan dengan cara sama. Sebagai contoh primer dengan cara sama. Sebagai contoh primer trafo P antara saluran A dan B digambar trafo P antara saluran A dan B digambar horizontal dan arahnya sama dengan fasor horizontal dan arahnya sama dengan fasor EEABAB..

Habungan Delta-Delta

Diagram skema Habungan Delta-Delta dan Diagram Fasor

Tegangan primer dan sekunder EH1H2 dan Ex1x2 dari trafo harus sefase, berikutnya tegangan sekunder E12 harus sefase dengan EAB.

Demikian pula E23 sefase dengan EBC dan E31 sefase dengan ECA.

Habungan Delta-DeltaHabungan Delta-Delta

Dalam hubungan delta-delta Dalam hubungan delta-delta tegangan antara tegangan antara incomingincoming dengan dengan outgoingoutgoing pada saluran adalah sefase. pada saluran adalah sefase.

Jika beban seimbang dihubungkan Jika beban seimbang dihubungkan pada saluran 1, 2, 3, menghasilkan pada saluran 1, 2, 3, menghasilkan arus yang sama pada saluran A, B, C.arus yang sama pada saluran A, B, C.

Dalam hubungan delta-delta arus Dalam hubungan delta-delta arus saluran adalah √3 kali lebih besar dari saluran adalah √3 kali lebih besar dari arus Iarus Ipp dan I dan Iss. .

Rating daya bank trafo adalah tiga Rating daya bank trafo adalah tiga kali lebih besar dari trafo tunggal.kali lebih besar dari trafo tunggal.

Hubungan Delta BintangHubungan Delta Bintang Ketika trafo dihubungkan delta –bintang, tiga Ketika trafo dihubungkan delta –bintang, tiga

kumparan primer dihubungkan dengan cara kumparan primer dihubungkan dengan cara yang sama seperti gambar sebelumnya, yang sama seperti gambar sebelumnya, tetapi kumparan sekunder pada terminal X2 tetapi kumparan sekunder pada terminal X2 digabung dan menjadi titik netral bersama.digabung dan menjadi titik netral bersama.

Dalam hubungan delta-bintang tegangan di Dalam hubungan delta-bintang tegangan di setiap kumparan primer adalah sama setiap kumparan primer adalah sama terhadap tegangan saluranterhadap tegangan saluran incoming incoming. . Sedang tegangan Sedang tegangan outgoingoutgoing adalah √3 kali adalah √3 kali lebih besar dari tegangan di setiap trafo.lebih besar dari tegangan di setiap trafo.

Arus saluran dalam fase 1, 2, 3 adalah sama Arus saluran dalam fase 1, 2, 3 adalah sama dengan arus dalam kumparan sekunderdengan arus dalam kumparan sekunder

Hub. Delta-Bintang

Hub. Delta-BintangHub. Delta-Bintang

Hubungan delta-bintang menghasilkan Hubungan delta-bintang menghasilkan perubahan fase 30º antara tegangan perubahan fase 30º antara tegangan saluran saluran incomingincoming dan saluran dan saluran outgoingoutgoing. .

Jadi tegangan Jadi tegangan outgoingoutgoing E E1212 di depan di depan tegangan saluran tegangan saluran incomingincoming E EABAB, , sebagaimana terlihat dalam diagram fasor.sebagaimana terlihat dalam diagram fasor.

Jika saluran Jika saluran outgoingoutgoing diberikan pada group diberikan pada group beban terisolasi, perubahan fase tidak beban terisolasi, perubahan fase tidak masalah.Tetapi jika saluran masalah.Tetapi jika saluran outgoingoutgoing memiliki hubungan parallel dengan memiliki hubungan parallel dengan incoming incoming saluran dari sumber lain, saluran dari sumber lain, perubahan 30º dapat membuat hubungan perubahan 30º dapat membuat hubungan parallel tidak mungkin sama jika tegangan parallel tidak mungkin sama jika tegangan saluran tidak identik.saluran tidak identik.

Hub. Delta-Bintang

Satu yang penting dalam hubungan bintang adalah mengurangi jumlah isolasi yang diperlukan dalam trafo. Kumparan HV memiliki isolasi hanya untuk 1/√3 atau 58% tegangan saluran.

Hubungan Bintang –DeltaHubungan Bintang –Delta

Arus dan tegangan dalam hubungan Arus dan tegangan dalam hubungan bintang-delta identik seperti dalam bintang-delta identik seperti dalam hubungan delta-bintang. hubungan delta-bintang.

Terminal-terminal H2, digabung Terminal-terminal H2, digabung bersama membentuk netral, dan bersama membentuk netral, dan terminal X1, X2 dihubung delta. terminal X1, X2 dihubung delta.

Ada perbedaan fase 30º antara Ada perbedaan fase 30º antara tegangan tegangan incoming incoming dengan dengan outgoingoutgoing

Hubungan Bintang-bintangHubungan Bintang-bintang

Ketika trafo dihubungkan bintang-bintang Ketika trafo dihubungkan bintang-bintang dapat mencegah distorsi tegangan dapat mencegah distorsi tegangan saluran ke netral. Satu cara untuk saluran ke netral. Satu cara untuk mencegah distorsi adalah mencegah distorsi adalah menghubungkan titik netral primer pada menghubungkan titik netral primer pada netral sumber, biasanya dengan cara ke netral sumber, biasanya dengan cara ke ground. ground.

Cara lainnya adalah dengan menyediakan Cara lainnya adalah dengan menyediakan kumparan tersier. Kumparan tersier kumparan tersier. Kumparan tersier dihubungkan deltadihubungkan delta

HubunganHubungan Open Delta Open Delta

Dimungkinkan pada pengubahan tegangan Dimungkinkan pada pengubahan tegangan sistem 3 fase menggunakan 2 buah trafo sistem 3 fase menggunakan 2 buah trafo saja yang dikoneksikan open-delta. saja yang dikoneksikan open-delta.

Susunan open-delta adalah identik delta-Susunan open-delta adalah identik delta-delta dengan satu trafo tidak dioperasikan. delta dengan satu trafo tidak dioperasikan.

Dalam hubungan ini kapasitas bank trafo Dalam hubungan ini kapasitas bank trafo hanya 86,6%. Sebagai contoh jika dua buah hanya 86,6%. Sebagai contoh jika dua buah trafo 50 KVA dihubungkan open-delta, trafo 50 KVA dihubungkan open-delta, jumlah kapasitasnya menjadi 100KVA jumlah kapasitasnya menjadi 100KVA namun ternyata hanya dapat memberikan namun ternyata hanya dapat memberikan 86,6% dari jumlah kapasitasnya. 86,6% dari jumlah kapasitasnya.

Macam Hubungan/Vector GroupMacam Hubungan/Vector Group

Hubungan trafo menandakan bagaimana sebuah Hubungan trafo menandakan bagaimana sebuah trafo kumparan-kumparan saling dihubungkan.trafo kumparan-kumparan saling dihubungkan.

Untuk penetapan hubungan ini dipergunakan tiga Untuk penetapan hubungan ini dipergunakan tiga jenis tanda atau kode, yaitu:jenis tanda atau kode, yaitu:

- tanda hubungan untuk sisi tegangan tinggi terdiri tanda hubungan untuk sisi tegangan tinggi terdiri atas I, D, Y, Zatas I, D, Y, Z

- tanda hubungan untuk sisi tegangan rendah tanda hubungan untuk sisi tegangan rendah terdiri atas I, d, y, zterdiri atas I, d, y, z

- Angka jam yang menyatakan bagaimana Angka jam yang menyatakan bagaimana kumparan pada sisi teg. rendah terletak terhadap kumparan pada sisi teg. rendah terletak terhadap sisi teg. tinggisisi teg. tinggi

Hubungan menurut VDEHubungan menurut VDE

Vector group yg lazim dipakai:-Dyn5-YNyn6-YNyn0-Yzn-5-Dyn1-Dyn11-YNd5-YNd11-YNd1