3 Hari Menuju Ujung Pln Area Samarinda

Post on 04-Nov-2015

218 views 0 download

description

Perjalanan Menuju Area Samarinda

Transcript of 3 Hari Menuju Ujung Pln Area Samarinda

  • PUKUL 05.30 Pagi, Dengan 3 Unit Mobil berlambang PLNrombongan memulai perjalanan kearah barat laut kotasamarinda sepanjang 172km, tepat pukul 09.30 didermaga Pelabuhan Kotabangun, Rombongan bergantimenggunkan 1 speedboat berkapasitas 10 orang dengan 1mesin berkekuatan 200 PK merk yahama.

    Pertama, tibalah di Muara Muntai setelah menyusuri sungaiMahakam selama 1 jam, terdapat PLTD Muara Mutai, diUnit PLTD ini terdapat 4 mesin pembangkit bermerk MANdan Deutz yang mempunyai daya mampu 1.120 KW, bebanpuncak 620 KW, nantinya PLTD ini akan di ujicobamenggunakan bahan bakar PPO sehingga dapatmeningkatkan jam nyala menjadi 24 Jam.

    Kedua, perjalanan dilanjutkan ke Unit PembangkitPenyinggahan, berjarak selama 1 jam dari Muara Muntai,berkunjung dan mensupervisi seluruh pegawai di PLTDPeninggahan, PLTD Ini mempunyai 3 Mesin pembangkitbermerk MAN dan Deutz yang mempunyai daya mampu370 KW, beban puncak 205 KW.

    KESERIUSAN Management PLN Wilayah Kaltimra dan Area Samarinda untuk naikkan

    Rasio elektrifikasi terus diupayakan,20 Mei 2014 Rombongan Management yang di

    Nahkodahi Machnizon Masri General Manager PLN Wilayah Kaltimra Melakukan Perjalanan

    Menuju Ujung PLN Area Samarinda untukkoordinasi dengan pemerintah kabupaten dan

    melakukan pengecekan langsung Unit Pembangkit untuk naikkan jam nyala.

    3 HARI

    Tempa Loyalitas & KomitmentListriki Pedalaman Samarinda

    General Manager Lakukan Supervisi Kepada Kepala PLTD Penyinggahan

    MENUJU UJUNGPLN AREA SAMARINDA

    Ketiga, melanjutkan perjalanan menyusuri sungai Mahakam,tepat pada pukul 13.00 tiba di muara pahu, PLTD ini tidakterletak dipinggir sehingga mengharuskan jalan kaki sekitar1,5km. PLTD Muara Muntai mempunyai 3 Mesin pembangkitbermerk MAN dan Deutz yang mempunyai total dayamampu 780 KW, dengan beban puncak 400 KW. Unit initelah diimplemantasikan menggunakan bahan bakar PPO40% dari HSD. Unit pembangkit Muara Muntai,Penyinggahan dan Muara Pahu masuk dalam RayonKotabangun Kutai Kertanegara.

    Keempat, Tepat Pada Pukul 14.30, Tiba di dermagaPelabuhan Sendawar Melak Kutai Barat KemudianMelanjutkan perjalanan menuju Kantor Bupati KutaiBarat untuk melakukan koordinasi Peningkatan LayananKelistrikan. Ismail Thomas Bupati Kutai Barat (Kubar)menerima dengan hangat kedatangan RombonganManagemant PLN wilayah Kaltimra ini.

    Diskusi efektif selama 1 jam membahas banyak hal, pointterpenting adalah pembahasan progress pembangunanPLTMG Bangkanai Kalimantan Tengah berkapasitas 155MW yang akan disambungkan dengan sistem kelistrikankaltim, Tranmisi yang melewati Kutai Barat telahmendapat izin lokasi dari Pemkab Kubar dan ProvinsiKaltim, selain itu Ismail Thomas menyatakan siapbekerjasama dan membantu PLN terkait denganpembebasan jaringan listrik dari pohon.

    Kelima, melanjutkan perjalanan menuju PLTGB KutaiBarat berkapasitas 11 MW, sayangnya terhitung padabulan januari 2014 unit pembangkit ini tidak beroperasidikarenakan masalah internal perusahaan yaitu PT. CDN(Cipta Daya Nusantara) selaku pengelola dan Investor.

    Koordinasi Peningkatan Layanan PLN kepada Bupati Kutai Barat

    Kunjungan Ke PLTGB Melak Melihat Progress Persiapan Operasi

    Oleh Machnizon Masri

    Long Iram Kutai Barat

  • Keenam, Tepat Pukul 17.00 tiba di PLTD Sentawar yangmembangkitkan 12.000 KW dengan beban puncak 9.715KW, Unit ini merupakan PLTD Isolated Terbesar yangdipunyai Oleh PLN Area Samarinda.

    Ketujuh, Melanjutkan perjalanan Ke Rayon Melak, untukmengikuti acara Sertijab Manager Rayon Melak, kemudiandilanjutkan kegiatan COC dan Diskusi efektif yang diikutioleh seluruh pegawai dan tenaga alih daya. MachnizonMasri menyampaikan evaluasi pencapaian kinerja rayonmelak dan berharap untuk terus meningkkatkanpencapaian kinerjanya terutama kinerja SFC mengingat diMelak mempunyai banyak unit pembangkit isolated,selanjutnya mengingatkan kepada seluruh pagawai akanprogram PLN Bersih No Suap No Gratifikasi, yaitu upayauntuk menghindari kegiatan yang terindikasi adanyapenyalahgunaan yaitu menerima uang atau pemberian daripelanggan sebagai upaya penyuapan.

    Sertijab Manager Rayon, Kegiatan COC dan Diskusi Efektif

    Selanjutnya dilakukan diskusi hangat bersama pegawaidan tenaga alih daya selesai jam 19.00 kemudiandilanjutkan makan bersama.

    Kedelapan, Hari Ke-2, Pukul 05.30 RombonganManagemen PLN Wilayah Kaltimra dan Area Samarindamalanjutkan perjalanannya dengan menggunakanspeedboat, Tepat Pada Pukul 08.30 Tiba di PLTD LongIram, Unit Pembangkit ini membangkitkan daya 900 KWdengan beban puncak 457 KW terdapat 4 Mesin yaitu 2mesin Deutz, MTU dan MWM.

    Ku n j u n ga n d i U n i t P emba n gk i t L on g I r a m

    Kesembilan, Melanjutkan perjalanan Unit PembangkitBerikutnya yaitu PLTD Datah Bilang yang mampumembangkitkan 380 KW dengan beban puncak 186 KW,unit ini juga akan diujicoba dengan memnggunakan mixingbahan bakar PPO Dan HSD.

    Supervisi General Manager kepada Pegawai Pembangkit PLTD Sentawar

    SEPULUH, Pernah anda membayangkan HutanKalimantan.? Dengan Pohon Lebat dan hanya bisa diaksesdengan jalur sungai, tanpa ada jalan darat.? Ya, Inilahtempatnya, Ujung Wilayah Kerja PLN Area Samarinda,yaitu Kabupaten Mahakam Ulu. Kabupaten Mahulu yanggenap berusia 1 tahun ini adalah hasil pemekaran dariKabupaten Kutai Barat. Di kabupaten ini terdapat UnitPembangkit Ujoh Bilang, PLTD Ujoh Bilangmembangkitkan 260 KW sedangkan beban puncak210KW dengan jam nyala 6 jam.

    Dengan mengunakan Ojek Kendaraan Roda 2 secarabergantian kami menuju Kantor Kabupaten Mahulu, TepatPukul 14.30 kami diterima Oleh MS Ruslan BupatiMahakam Hulu beserta jajarannya, jangan bayangkanseperti kantor kabupaten pada umumnya, kantorkabupaten ini berada di lahan seluas 200km denganwajah kantor yang sederhana.

    Diskusi Efektif selama 1 jam ini membahas terkait dengankerjasama dengan Pemda yaitu rencana Pemda akanmendatangakan mesin 3x500 KW untuk melistriki seluruhkabupaten ini yang akan ditargetkan menyala pada 17Agustus Mendatang. Machizon Masri menyambut baikakan rencana tersebut dikarenakan akan dapatmeningkatkan rasio elektrifikasi, disisi lain Machnizonmasri juga memberikan saran kepada Pemda untukmengembangkan pembangkit ramah lingkungan, yangtidak menggunakan bahan bakar HSD yaitu Mikro Hidro,karena mengingat di kabupaten Mahulu banyak sekalipotensi untuk diupayakan PLTMH.

    Tepat Pukul 16.00, Selanjutnya Rombongan Kembali KeKota Samarinda dan Tiba Di Kota Samarinda Pukul 05.00Pagi Hari berikutnya.

    Mengabadikan Moment Bersama Bupati Mahakam Hulu

    Kunjungan Di Unit Pembangkit LTD Datah Bilang

    H a l a m a n 2