Download - Patogenesis Tonsilitis Kronik

Transcript
Page 1: Patogenesis Tonsilitis Kronik

7/26/2019 Patogenesis Tonsilitis Kronik

http://slidepdf.com/reader/full/patogenesis-tonsilitis-kronik 1/1

Radang berulang akan mengikis epitel mukosa tonsil dan jaringan limfoid.

Selama proses penyembuhan, jaringan limfoid akan terganti oleh jaringan parut

yang akan mengkerut sehingga melebarkan kripti yang terisi oleh detritus. Bila

keadaan ini (proses radang) terus berlangsung maka dapat menembus kapsul

tonsil sehingga melekatkan dengan jaringan sekitar fosa tonsilaris. Anak disertai

oleh pembesaran kelenjar submandibula.