Download - OBsgyn

Transcript

A. IDENTITAS PASIEN Nama : Ny. SGJenis kelamin : PerempuanUmur : 36 tahunParitas: G3P2A0 Alamat : Karang asem, Gilang harjo ,Pandak bantulAgama : IslamPekerjaan : Ibu Rumah TanggaHPMT: 8-9-2013HPL:15-6-2014UK: 37 minggu 5 hariTanggal masuk : 30 -05-2014

B. ANAMNESISPasien Ny. SG dengan paritas G3P2A0 dengan umur kehamilan 37 minggu 5 hari . mengeluh perdarahan pervaginam sejak 3 jam SMRS. Darah yang keluar berwarna merah segar sebanyak 300cc tanpa disertai dengan nyeri pada abdomen. Sebelumnya pasien tidak pernah mengalami hal yang serupa, air ketuban belum merembes dan pasien masih merasakan gerakan janin. Riwayat trauma yang mendahului sebelum terjadinya perdarahan disangkal oleh pasien. Riwayat hamil sebelumnya tidak pernah mengalami seperti sekarang. Riwayat penyakit asma, hipertensi, diabetes mellitus dan penyakit jantung disangkal oleh pasien. Riwayat hipertensi dalam kehamilan sebelumny300,Ha, a juga disangkal oleh pasien. Riwayat penyakit keluarga Tidak ada keluarga yang menderita penyakit dan keluhan yang sama. Riwayat asma, hipertensi, diabetes mellitus, dan penyakit jantung dalam keluarga juga disangkal oleh pasien.

Riwayat Ante Natal CarePasien ANC rutin di bidan + 10x sejak awal kehamilan.

C. PEMERIKSAAN FISIKStatus Generalisata Keadaan umum: Sakit sedangKesadaran: Compos mentisVital sign: TD: 130/80 mmHg N: 88 x/menit RR: 22 x/menit T: 36,5 CTinggi badan: 156 cmBerat Badan: 56 kgAbdomenInpeksi : Membesar simetris sesuai umur kehamilan, stria gravidarum (+)Palpasi L I: Teraba bagian bulat keras (kepala), TFU 32cmPalpasi LII: Punggung janin sebeleah kanan, DJJ 154x/menit, His (+)Palpasi LIII: Teraba bagian besar, bulat dan lunak (bokong)Palpasi LIV: Konvergen1. Pemeriksaan Dalam (VT) : tidak dilakukan2. Ekstermitas : Akral hangat, tidak ada edema, tidak ada varicesPemeriksaan Ultrasonografi (USG) Abdomen Janin tunggal hidup, Djj (+) regular, Presentasi bokong, BPD 9,1 cm, TBJ 3000gram, Placenta corpus ristinse grade IV hingga menutupi OUI, air ketuban cukupKesimpulan : Presbo, placenta previa totalis atermD. DIAGNOSISPresentasi bokong PAP o.k Plasenta Previa Totalis, Multigravida ,Hamil Aterm ,Belum dalam persalinan.

E. TERAPI Terapi ekspektatif Observasi His, DJJ, dan Perdarahan Nipedipin 3x 10mg ( bila ada his) Rencana SC ElektifJika perdarahan berlanjut rencana SC Emergency ( 200 cc )Sedia darah PRC 2 klaf untuk rencana transfusi darah