Download - LPJ BIDANG ACARA

Transcript

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABANB2N 2013BIDANG ACARA

1. SeminarGambaran Umum :Seminar dalam rangka keiatan B2N 2013 mengangkat tema Budaya Daur Ulang Kertas sebagai Upaya Penanggulangan Peningkatan Volume Sampah. Seminar ini dlaksanakan pada tanggal 23 November 2013 bertempat di Aula Wakil Walikota, Jl. KS. Tubun. Seminar ini dimulai pada pukul 08.00 11.00 WIB. Dalam seminar ini menghadirkan pemateri dari kalangan yang berbeda yaitu, WWF dan Baristan. Seminar diikuti oleh 115 peserta yang terdiri dari mahasiswa dari berbagai Universitas di Pontianak, siswa SMA, guru sekolah di lingkungan Pontianak.Rincian Dana :Sudah ada di bendaharaEvaluasi : Biaya pendaftaran seminar yang lebih ditingkatkan lagi Perlu adanya persiapan bagi panitia sebelum kegiatan berlangsung, demi kelancaran kegiatan. Perubahan tema agar tidak monoton, sehingga dapat mencakup peminat yang luas. Perlu adanya publikasi yang lebih gencar.2. Pelatihan Daur Ulang KertasPelatihan daur ulang kertas berlangsung pada hari kedua rangkaian agenda B2N 2013 yang berangsung di Gedung Lembaga Penelitian (Lemlit) Universitas Tanjungpura Pontianak. Acara ini dimulai pukul 10.00- 12.30 WIB. Kegiatan ini mencakup kegiatan seminar singkat, simulasi, dan praktik daur ulang kertas bekas yang diikuti oleh peserta yang terdiri atas siswa SMA, mahasiswa, dan guru sekolah di Pontianak. Rincian Dana:Sudah ada di bendaharaEvaluasi: Perlu adanya publikasi yang ebih luas. Diharapkan simulasi untuk selanjutnya dapat dilakukan di sekolah atau universitas lain sebagai bentuk promosi serta dapat mengembangkan daur ulang secara mandiri.3. PerlombaanKompetisi lomba yang dilaksanakan dalam B2N tahun ini meliputi dari tingkatan TK, SD, SMP hingga SMA. Dilaksanakan selama 2 hari, yaitu tingkat TK, SD, dan SMP pada hari pertama, tingkat SMA pada hari kedua sekaligus pengumuman yang dilaksanakan pada tanggal 24 November 2013. Lomba tingkat TK diikuti oleh 26 orang, tingkat SD 8 orang, tingkat SMP 4 orang, dan tingkat SMA 40 orang. Kegiatan lomba dilaksanakan tersebut dilaksanakan di gedung Lembaga Penelitian (Lemlit) Universitas Tanjungpura. Hasil perlombaan ialah :TK :Juara 1 : Maghfirah Izzana (Al-Azhar)Juara 2 : Ataya Anindya Putri (Al-Azhar)Juara 3 :Fikry Kamil Mahardika (Al-Azhar)Juara Favorit: (Mujahidin).SDJuara 1 : Fahkriyah Putri Brilly (SD Mujahidin)Juara 2 : M. Zaki Athailah (SD Mujahidin)Juara 3 : Ardian Asidiq (SBBL Mempawah)Juara Favorit: Fahkriyah Putri Brilly (SD Mujahidin)

SMPPat2BiJuara 1 : SMP N 21 PontianakJuara 2 : SMP N 1 Sungai KakapSMA Jawara BiologiJawara 1: SMA Panca BhaktiBest Yel-yel: SMA Kemala BhayangkariBest Costume: MAN 1 Pontianak

Rincian dana :Sudah ada di bendahara, meliputi pembelian Piala Bingkisan TK, SD, SMP dan SMAEvaluasi : Semua Juri yang dihadirkan harus benar-benar yang berkompeten Perlu adanya promosi besar-besaran tentang kegiatan Perlu adanya perpanjangan masa pendaftaran Promosi di media masa sebelum pendaftaran ditutup Hadiah uang lebih ditingkatkan lagi Hadiah berupa beasiswa sebagai penunjang pendidikan