Download - Leaflet Personal Hygiene

Transcript

KELOMPOK IANITA AKUBAFEMI BUOTOFITRIAN RADJAKISMAIL UMARMELLY YUSFARINA KAIMULIYANA RAHMATILA DANOMUTHIANURNANINGSIH KIUNURNITA S. MARDJUNSELVI MEGAYANTI SYAFIIYESTI TANGAHU

PROGRAM PROFESI NURSEFAKULTAS ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GORONTALO2015

Apa Definisi Personal Hygiene ?

TUJUAN PERSONAL HYGIENEPersonal Hygiene (Kebersihan Diri) adalah cara perawatan diri manusia untuk memelihara kesehatan mereka (Perry & Potter, 2006)

Meningkatkan derajat kesehatan seseorangMemelihara kebersihan diri seseorangMemperbaiki personal hyiene yang kurangMencegah penyakitMenciptakan keindahanMeningkatkan rasa percaya diri

JENIS-JENIS PERSONAL HYGIENE

1. Mencuci Tangan

2. Perawatan Rambut

3. Perawatan Gigi

4. Perawatan Kuku

DAMPAK YANG SERING TIMBUL PADA MASALAH PERSONAL HYGIENE

1. Dampak Fisik

GATAL-GATAL

PANU

2. Dampak Psikososial

2. Dampak Psikososial

STRESS (KETIDAKNYAMANAN)

SERING MARAH (EMOSIONAL TINGGI)