pemberih roda truck tanah dari tanah yang melekat di as roda double

13

Transcript of pemberih roda truck tanah dari tanah yang melekat di as roda double

STANDART = Roda ban truk tanah bersih dari tanah

ACTUAL = Roda ban truk tanah kotor dengan tanah

DEVIASI = Tanah masih menempel di roda ban truk tanahTARGET = Roda ban truk tanah bersih dari tanah yang menempel

Portal penunjang belum dimodifikasi

110 Cm

100 Cm

80 Cm

Dongkrak kapasitas 30 ton

kunci

Pipa 4”

Baja UNP 150

80 Cm

Rencana modifikasi portal penunjang

1. Letakan portal tunjangan di bawah bottom Chassis dengan posisi center dilihat dari belakang dengan dongkrak sebagai acuan as nya.2. Pastikan posisi portal tunjangan sudah center, kemudian mulai dilakukan pendongkrakkan dengan ketinggian yang diinginkan sehingga ban terangkat .3. Kunci pipa yang terangkat dengan memasukan besi pengunci kedalam lubang di pipa.4. Putar ban dengan kecepatan tinggi hingga kotoran tanah yang melekat ditengah terlempar kearah spakbor.

Portal penunjang modifikasi dengan dongkrak

Alat portal penunjang dengan modifikasi dongkrak ini sangat bermanfaat untuk nilai tambah bagi sebuah developer yang memperhatikan kepedulian terhadap lingkungan dan pelayanan konsumen. Karena memperhatikan kebersihan jalan lingkungan dengan melakukan improvisasi terhadap pembersihan dijalan lingkungan pada saat prosses pelaksanaan suatu proyek yang berjalan. Ini merupakan NILAI LEBIH Analisa budget 4 juta dengan orang harian sebagai operator dan tenaga pembersih 2 orang sehari 100000Dulu kita perlu budget lebih besar per hari saja 24 orang sehari upah 50000 jadi 1200000, bensin 20 liter 100000,

Dari trial dilapangan kami masih mempunyai kekurangan yang perlu diperbaiki diantaranya adalah :1.Berat alat yang terlalu berat sehingga mobilisasi kurang 2.Pipa pengungkit dongkrak kurang panjang3.Dudukan bawah harus ada4.daya angkat dongkrak kurang tinggi

SEKIAN DAN TERIMA KASIH