Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta...

21
PROPOSAL Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) Kantor : Jl. Sukamenak Komplek Permata Kopo Blok CA 127 RT 03 RW 08 Ds. Sayati Kec. Margahayu Kab. Bandung Jawa Barat 40228 Telp : 082-119-3333-71 Website : www.nuranianaknegeri.org Email : [email protected]

Transcript of Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta...

Page 1: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

PROPOSAL

Yayasan

NURANI ANAK NEGERI

(NURANI)

Kantor : Jl. Sukamenak Komplek Permata Kopo Blok CA 127 RT 03 RW 08 Ds. Sayati Kec. Margahayu Kab. Bandung Jawa Barat 40228

Telp : 082-119-3333-71

Website : www.nuranianaknegeri.org

Email : [email protected]

Page 2: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

PENDAHULUAN

Nurani Anak Negeri merupakan sebuah Yayasan yang bergerak di bidang sosial,

pendidikan, kemanusiaan dan keagamaan. Nurani Anak Negeri (NURANI) didirikan pada

tanggal 26 Juli 2018 di Kopo Sayati Kab. Bandung, Jawa Barat. Pendirian NURANI merupakan

wujud dari kepedulian generasi muda Indonesia atas berbagai macam persoalan dalam

masyarakat. Khususnya bagi anak-anak yatim piatu dan para dhu’afa yang secara finansial dan

pendidikan jauh dari kata layak.

Adanya NURANI diharapkan dapat menjadi jembatan partisipasi masyarakat

ghoniyyun (orang-orang yang berlebih dalam materi, pendidikan maupun kekuasaan) dengan

para fuqoro dan masakin (orang-orang fakir miskin) agar dapat terjalin silaturahim yang baik

dan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang

kehidupan.Sehingga terciptalah suatu tatanan hidup yang bermakna, beradab, sejahtera lahir

dan bathin, saling menghargai dan menyayangi, penuh toleransi dan damai (Tatanan Hidup

Masyarakat Madani).

LATAR BELAKANG

YAYASAN NURANI ANAK NEGERI

NURANI ANAK NEGERI (NURANI) adalah lembaga nirlaba milik masyarakat yang

diharapkan dapat membantu mengangkat harkat sosial kemanusiaan kaum dhu’afa dengan

dana zakat, infaq, shodaqoh serta wakaf, dan dana-dana yang dihalalkan oleh syariat dan legal,

dari perorangan, kelompok masyarakat, perusahaan dan lembaga lainnya.

Kelahirannya diawali dari empati kolektif dari sebuah paguyuban SAWARGI yang

sudah berjalan selama lima tahun dengan berbagai kegiatan baik rutin maupun yang bersifat

spontanitas dalam berbagai bidang sosial, keagamaam, pendidikan dan kemanusiaan yang

banyak berinteraksi dengan masyarakat miskin dan juga banyak berjumpa dengan

masyarakat kaya. Maka digagaslah sebuah manajemen galang kebersamaan dengan siapa saja

yang peduli terhadap nasib masyarakat miskin/dhu’afa.

Page 3: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

MAKSUD DAN TUJUAN

1. Meningkatkan kesadaran dan empati masyarakat terhadap sesama.

2. Menggugah kesadaran masyarakat untuk dapat saling mengasihi dan berbagi dengan yang membutuhkan.

3. Mendorong terwujudnya kesejahteraan bagi masyarakat prasejahtera

terutama anak-anak yatim dan dhu’afa.

NAMA DAN BADAN HUKUM

Nama Yayasan : NURANI ANAK NEGERI

Legalitas :

• Akta Notaris Sinta Rusmalia, S.H.,M.Kn. No. 14 Tanggal 26 Juli 2018

• SK Menteri Hukum dan HAM RI Nomor AHU-0009854.AH.01.04 Tahun 2018

• SK Domisili NoDMSL/019/Ds-Syt/VII/2018

• NPWP 85.556.056.1-445.000

• Kesbangpol Kab. Bandung No. 220/1748/Kesbangpol

ALAMAT YAYASAN

• Sekretariat : Jl. Sukamenak Komplek Permata Kopo Blok CA 127 RT 03 RW 08 Desa Sayati Kec. Margahayu Kab. Bandung Jawa Barat 40228

• Telp : 082-119-3333-71 (Laely) 0821-9072-4265 (Saepudin)

• E-mail : [email protected]

• Website : www.nuranianaknegeri.org

• IG : @nuranianaknegeri

• Facebook : Nurani AnakNegeri

• Twitter : @yayasannurani

Page 4: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

VISI, MISI DAN MOTTO

V I S I

Membangun Anak Negeri Yang Berintegritas Dan Mandiri

M I S I

1. Menyelenggarakan berbagai layanan sosial dalam membantu

pemberdayaan masyarakat

2. Menjadi Jembatan partisipasi masyarakat kepada anak yatim dan

dhu'afa

3. Membantu Masyarakat kurang mampu dalam pendidikan,

kesehatan dan hidup berkelayakan

M O T T O

Bersama Nurani Membangun Negeri

Page 5: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

STRUKTUR ORGANISASI

DEWAN PEMBINA

• Ketua Umum : Bp. Sularno • Pembina Pendidikan & Kesehatan : Bp. Awan Nurchyo, S.H., MH.

DEWAN PENGAWAS

• Ketua Pengawas : Bp. Saepudin

PENGURUS

• Ketua : Bp. Lukman Mabruri

• Sekretaris : Bp. Laely Yuniarto

• Bendahara : Bp. Maryono

❖ Bidang Agama & Pendidikan :

Bp. M. Syahrimi Bp. Maryanto Bp. Mugino

❖ Bidang Publikasi & Pemasaran : Bp. Arief Subyarto

Page 6: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

RUANG LINGKUP KEGIATAN

NURANI ANAK NEGERI

1. BIDANG SOSIAL

a. Pemberian bantuan / santunan rutin kepada yatim/piatu dan

dhu’afa

b. Pelaksanaan pelatihan akademis (bimbel gratis yatim & piatu) dan

keterampilan (tari, puisi, menyanyi dan drama)

2. BIDANG KEMANUSIAAN

a. Pemberian bantuan kepada korban bencana alam

b. Penyelenggaraan medical chek up dan pengobatan gratis

c. Program Wakaf Cerdas NURANI PLUS

3. BIDANG KEAGAMAAN

a. Penyelenggaraan pengajian, Istighosah, dan doa bersama

yatim/piatu

b. Pelatihan iqro’ dan tahfidz Al-Qur’an

c. Pesantren kilat dan buka bersama selama bulan Ramadhan

d. Penyelenggaraan PHBI (Peringatan Hari Besar Islam).

Page 7: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

Pusat Kegiatan Masyarakat :

❖ Sanggar Tari

❖ Kejar Paket A, B, danC

❖ Tata Boga

❖ Kursus Menjahit

❖ PAUD

❖ TPA

Program NURANI PLUS sebagai sarana memasyarakatkan wakaf

Pelayanan Kesehatan Masyarakat

Publikasi (menerbitkan Buletin Bulanan) serta pemeliharaan media online.

PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK

NURANI ANAK NEGERI

1. Santunan yatim/piatu dan dhu’afa berkala (pekanan dan bulanan)

2. Peringatan Hari Besar Islam(PHBI)

3. GAS (Gerakan Amal Spontan) Nurani sesuai skala prioritas

4. NURANI Peduli (bantuan kepada korban bencana alam)

5.

6.

7.

8.

Page 8: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

PROGRAM KERJA JANGKA PANJANG

NURANI ANAK NEGERI

Masyarakat Mandiri yang dilandasi dengan Ketuhanan Yang Maha Esa,

sikap saling toleransi dan perdamaian adalah bentuk riil pembangunan

masyarakat yang diwujudkan sebagai program pendampingan, kerjasama

antara yayasan dengan instansi dan masyarakat setempat dengan

mengadakan dan melengkapi infrastruktur pendidikan, ekonomi, sosial,

budaya, dan keagamaan.

Satu Masyarakat Mandiri memiliki kegiatan dan program sebagai berikut :

1. Pembangunan Puri Yatim

2. Pembentukan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)

3. Pertanian dan Perkebunan Terpadu

4. Sarana Ibadah

5. Klinik Kesehatan

6. Taman Bahagia (Pemakaman).

Dengan pembangunan fasilitas-fasilitas tersebut diharapkan mampu

menjadi model masyarakat percontohan di Indonesia, atau menjadi

yayasan percontohan yang mampu mendampingi pemerintah dalam

meningkatkan kualitas pendidikan, mengurangi angka pengangguran,

mengurangi angka kemiskinan dan menyelesaikan masalah-masalah

sosial yang terjadi di masyarakat.

Dengan melihat kondisi riil yayasan saat ini menyangkut kecukupan

SDM maupun finansial maka untuk tahun 2018 - 2019 yayasan Nurani

memfokuskan pada :

Persiapan Modal Kerja

1. Pembentukan Pola Pikir

2. Studi Banding & Pelatihan dari Instansi terkait

3. Membangun Sistem Kerja

4. Program Pemberdayaan Masyarakat

Page 9: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

Anggaran Biaya Kegiatan

Santunan Yatim - Piatu & Dhu'afa

No Penerima Santunan Jumlah Satuan

Biaya Jml per bln Jml per thn

1 Anak yatim/piatu 50 Anak

200,000

10,000,000

120,000,000

2 Dhu'afa 15 Orang

200,000

3,000,000

36,000,000

Jumlah Anggaran Santunan

156,000,000

Pelayanan Kesehatan Masyarakat

No Keterangan Quantity Satuan

Biaya Jumlah Total

1 Cek Kesehatan Gratis

Alat Cek Asam Urat 1 Buah 500,000 500,000

Stik Cek Asam Urat 25 Set 90,000 2,250,000

Alat Cek Diabetes 1 Buah 500,000 500,000

Stik Cek Diabetes 25 Set 90,000 2,250,000

Alat Cek Kolesterol 1 Buah 500,000 500,000

Stik Cek Kolesterol 25 Set 150,000 3.750,000

Accupresure 1 Set 4,000,000 4,000,000

JumlahAnggaran 13,750,000

2 Balai Kesehatan

Peralatan Kedokteran 1 Set 20,000,000 20,000,000

Pengadaan Obat-obatan 1 Set 15,000,000 15,000,000

Peralatan Kebidanan 1 set 25,000,000 25,000,000

Sarana dan Prasarana 1 set 22,000,000 22,000,000

(Tempat Tidur, Lemari, ATK dll)

82,000,000

Jumlah Anggaran Kesehatan Masyarakat 95,750,000

Total Anggaran Santunan + Kesehatan 251,750,000

Page 10: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat

No Jenis Kegiatan Unit Satuan

Biaya Jumlah Total

1 Ujian Paket Persamaan A/B/C

Gaji Guru 5 orang 250,000 15,000,000

Sarana & Prasarana 1 set 24,000,000 24,000,000

Jumlah Anggaran Ujian Paket Persamaan 39,000,000

2 Pendidikan Anak Usia Dini

(PAUD)

Unit Satuan

Biaya Jumlah Total

Sewa Tempat 1 buah 15,000,000 15,000,000

Media Pembelajaran (Meja +

Kursi) 25 buah 250,000 6,250,000

Mainan Edukatif Motorik Halus 10 set 400,000 4,000,000

Mainan Edukatif Motorik Kasar 3 set 2,500,000 7,500,000

Mainan Edukatif Psikomotorik 10 set 600,000 6,000,000

Jumlah Anggaran PAUD 38,750,000

3 Kursus Bahasa Asing Unit Satuan

Biaya Jumlah Total

Sewa Tempat 1 buah 15,000,000 15,000,000

Kursi Belajar 20 set 350,000 7,000,000

Buku Paket 320 set 50,000 16,000,000

Buku Praktikum 320 set 50,000 16,000,000

Kamus 20 buah 100,000 2,000,000

Sound System + Head Phone 1 set 14,000,000 14,000,000

Jumlah Anggaran Kursus Bahasa Asing 70,000,000

Page 11: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

4 Kursus Komputer Unit Satuan

Biaya Jumlah Total

Sewa Tempat 1 buah 15,000,000 15,000,000

Buku Paket 30 set 50,000 1,500,000

Komputer (Program Operator) 20 unit 250,000 5,000,000

Meja Komputer 20 unit 400,000 8,000,000

Kursi 20 unit 200,000 4,000,000

Printer 4 unit 1,000,000 4,000,000

Scanner 4 unit 1,500,000 6,000,000

Komputer (Program Teknisi) 10 unit 1,500,000 15,000,000

Toolset 10 set 500,000 5,000,000

Whiteboard 2 buah 300,000 600,000

ATK 1 set 400,000 400,000

Jumlah Anggaran Keperluan Kursus Komputer 64,500,000

Total Anggaran KBM 212,250,000

Kegiatan Keagamaan

Terbilang : Lima Ratus Sembilan Puluh Delapan Juta Rupiah

No Jenis Kegiatan Unit Satuan

Biaya Jumlah Total

1 TPA

Al-Qur'an terjemahan per kata 50 unit 150,000 7,500,000

Sarana Belajar (Whiteboard, ATK) 2,500,000

Jumlah Keperluan Anggaran TPA 10,000,000

2 Peringatan Hari Besar Islam

(Tahun Baru Islam, Lebaran Anak

Yatim, Maulid Nabi, Isra' Mi'raj,

Kegiatan Ramadhan, Halal Bil

halal, Pemotongan Hewan Qurban)

7event 10,000,000 70,000,000 70,000,000

Jumlah Anggaran Keagamaan 80,000,000

Total Seluruh Anggaran Kegiatan 598,000,000

Page 12: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

NOMOR REKENING DONASI

• BANK BRI

2155 - 01 - 000121 - 30 - 4

• BANK MANDIRI

13 - 000 - 1671 - 2575

Seluruh rekening atas nama :

Yayasan NURANI ANAK NEGERI

PENUTUP

Demikian proposal yayasan ini kami sampaikan. Besar harapan kami,

Bapak/Ibu/Saudara/i dapat ikut berperan serta berbagi rizki dan kebahagiaan dengan

adik-adik yatim/piatu dan para dhu’afa binaan kami.

Semoga segala niat baik dan usaha kita senantiasa di Ridhai oleh Alloh SWT. Dan

semoga Alloh SWT memberikan limpahan rizki terbaik-Nya kepada

Bapak/Ibu/Saudara/i serta menerima amal ibadah kita semua.

Aamiin Yaa Robbal 'Aalamiin.

Bandung, 20 September 2018

Hormat Kami,

PENGURUS YAYASAN NURANI ANAK NEGERI

LUKMAN MABRULI

KETUA

LAELY YUNIARTO

SEKRETARIS

Page 13: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

Data Yatim & Dhu'afa Binaan

No Nama L/P Usia Pendidikan Alamat Ket

1 Santi Trisnawati P 14 SD Sindangsari Yatim

2 Deeyana Ruliasyiva P 13 SMP Sindangsari Yatim

3 Mikayla Meylina P 4 PAUD Sindangsari Yatim

4 Desi P 13 SMP Sukasari Yatim

5 Rendi Noviansyah L 11 SD Sukasari Yatim

6 Bagus M. Malik Ibrahim L 12 SD Sukasari Yatim - Piatu

7 Dendi Darusalam L 12 SD Sekebungur Piatu

8 Fauzi Maulana L 11 SD Sindangsari Yatim

9 Febriyan Saputra L 5 PAUD Sindangsari Yatim

10 Sulastri Widiningsih P 13 SMP Sindangsari Piatu

11 Yunis Zahra Ramarani P 9 SD Sindangsari Piatu

12 Muhammad Yudha Ismail L 5 PAUD Sindangsari Piatu

13 Nazwa Syarifah Assegaf P 8 SD Sindangsari Yatim

14 Riska Dewi P 8 SD Sukasari Piatu

15 Rachman Sopian L 12 SD Sindangsari Piatu

16 M. Afdal Rahmansyah L 9 SD Sukasari Yatim

17 Arga Rostiawan L 3 - Sindangsari Piatu

18 Leviona P 3 - Sukasari Yatim

19 Recky Albani Akbar L 14 SMP Sukasari Piatu

20 Reycha Aprilian P 11 SD Sukasari Piatu

21 Sania Febrianti P 9 SD Sindangsari Yatim

22 Eka Junianti P 14 SMP Sindangsari Yatim

23 Dwi Agustin P 11 SD Sindangsari Yatim

24 Riana Prattywi P 10 SD Sukasari Yatim

25 Neng Sri Yulianti P 14 SMP Sukasari Yatim

26 Rafly Sukirman L 13 SMP Cedok Yatim

27 Arif Saripudin L 17 SMP Margahayu Selatan Yatim

28 Esti Priyani P 15 SMK Cedok Yatim

29 Attahala Arizfani M L 11 SD Cedok Yatim

30 Dede Yusuf L 10 SD Cedok Yatim

Page 14: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

No Nama L/P Usia Pendidikan Alamat Ket

31 Adam Malik L 8 SD Sukamenak Dhu'afa

32 Salma Salsabila P 12 SD Sukamenak Dhu'afa

33 Siti Nurhayati P 10 SD Sukamenak Yatim

34 Dafa Imadul Bilad L 13 SMP Cedok Yatim

35 Depan Azka Munadil S L 7 SD Cedok Yatim

36 Sifa Nur Aini P 12 SD Palgenep Yatim

37 Irfan Ferdiansyah L 11 SD Cedok Yatim

38 Adel P 8 SD Cedok Yatim

39 Solehudin L 14 SMP Cibiuk Yatim

40 Aderival Maulana Sidik L 6 TK Cibiuk Dhu'afa

41 Rizki aminudin L 7 SD Sukamenak Yatim

42 Faza Kamila Ulfah P 11 SD Sukamenak Yatim

43 Aliya Devi Fauzia P 12 SD Hegarmanah Yatim

44 Amel P 13 SMP Cedok Yatim

45 Rio L 9 SD Manglid Dhu'afa

46 Serli P 11 SD Manglid Dhu'afa

47 Lukman L 9 SD Sulaiman Dhu'afa

48 Mila P 15 SMA Pameuntasan Yatim - Piatu

49 Riko L 9 SD Tegalmantri Dhu'afa

50 Panji L 5 - Tegalmantri Dhu'afa

Alhamdulillah saat ini yayasan Nurani Anak Negeri diberikan kepercayaan untuk membantu

mengembangkan potensi yatim/piatu/dhu'afa sebanyak 50 orang dengan perincian sebagai berikut :

➢ Laki - laki : 25 anak

➢ Perempuan : 25 anak

➢ Yatim - Piatu : 2 anak

➢ Yatim : 31 anak

➢ Piatu : 9 anak

➢ Dhu'afa : 8 anak

➢ Sekolah Paud : 3 anak

➢ Sekolah TK : 1 anak

➢ Sekolah Dasar : 30 anak

➢ SMP : 11 anak

➢ SMA / SMK : 2 anak

➢ Tidak Sekolah : 3 anak

Page 15: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

LEGALITAS

Page 16: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan
Page 17: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan
Page 18: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan
Page 19: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan
Page 20: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

GALERI KEGIATAN

Prosesi Peresmian Yayasan

Peresmian Bersama Anak-anak Yatim

Pelaksanaan Santunan Yatim Perdana

Launching Dihadiri Relawan & Masyarakat

Rutinitas Istighotsah & Do'a Bersama Yatim

Rutinitas Istighotsah & Do'a Bersama Yatim

Kunjungan Kerjasama Dengan ACT

Bersama Donatur dan Relawan

Page 21: Yayasan NURANI ANAK NEGERI (NURANI) filedan kokoh untuk saling membantu dan berbagi ilmu serta kebahagiaan dalam berbagai bidang ... dana zakat, infaq, shodaqoh ... Penyelenggaraan

Bersama Donatur dan Relawan

Khitanan Gratis Untuk Yang Membutuhkan

Rutinitas Istighotsah & Do'a Bersama Yatim

Pengajian Bersama Wali Yatim - Warga sekitar

Pembinaan Keagamaan Anak-anak Yatim

Pembinaan Keagamaan Anak-anak Yatim

Memenuhi Undangan Donatur

Memenuhi Undangan Donatur

Tamasya Bersama Keluarga Pengawas

Istighotsah & Santunan Di Masjid Arrozaq