riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu...

14
Universitas Nusantara PGRI Kediri BAB 7 RELASI TABEL Praktek 1 : SQL : CREATE DATABASE Akademik; Output : Praktek 2 : membuat tabel mahasiswa dengan tipe innodb SQL : CREATE TABLE mahasiswa (nim varchar(20) not null, nama varchar(25), primary key (nim)); Output : Ria Anjani-2H SI Page 1

Transcript of riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu...

Page 1: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriBAB 7

RELASI TABELPraktek 1 : SQL : CREATE DATABASE Akademik;Output :

Praktek 2 : membuat tabel mahasiswa dengan tipe innodbSQL : CREATE TABLE mahasiswa (nim varchar(20) not null, nama varchar(25), primary key (nim));Output :

Ria Anjani-2H SI Page 1

Page 2: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriMengubah tabel mahasiswa dengan tipe innodbSQL : ALTER table mahasiswa engine=innodb;Output :

Praktek 3 : membuat tabel dosen_pembimbing dengan tipe innodb dan merelasikan ke tabel mahasiswa dengan menggambil key nim dari tabel mahasiswa sebagai foreign key di tabel dosen pembimbing :SQL : CREATE TABLE dosen_pembimbing(idx int(11) not null auto_increment, kode_dosen varchar(5), nama_dosen varchar(20), nim varchar(20), primary key(idx), index(nim), foreign key(nim) references mahasiswa(nim) on update cascade on delete cascade);Output :

Ria Anjani-2H SI Page 2

Page 3: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriMembuat tabel dosen _pembimbing dengan tipe innodbSQL : ALTER table dosen_pembimbing engine=innodb;Output :

Praktek 4: mengisi dataTabel mahasiswaSQL :Output :

Ria Anjani-2H SI Page 3

Page 4: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriTabel dosen_pembimbingSQL : INSERT INTO dosen_pembimbing(idx,kode_dosen,nama_dosen,nim) VALUES (‘NULL’,’D001’,’Deris’,’001’);INSERT INTO dosen_pembimbing(idx,kode_dosen,nama_dosen,nim) VALUES (‘NULL’,’D002’,’Dian’,’002’);INSERT INTO dosen_pembimbing(idx,kode_dosen,nama_dosen,nim) VALUES (‘NULL’,’D003’,’Deris’,’003’);Output :

Praktek 5 :mengupdate satu record di tabel mahasiswaSQL : UPDATE mahasiswa set nim=’005’ where nama=’Obet’;Output :

Ria Anjani-2H SI Page 4

Page 5: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriPraktek 6 : Menghapus sebuah record di tabel mahasiswaSQL : delete from mahasiswa where nim=’005’;Output :

Evaluasi dan pertanyaan1. Apa yang terjadi jika sintak pada langkah ke-3(baris terakhir) diubah menjadi

on update cascade on delete restrict?Jawab: ketika mengupdate tabel induk maka secara otomatis data pada tabel anak akan ikut terupdate, sedangkan jika menghapus data pada tabel anak maka data pada tabel induk tidak akan terhapus.Update :

Ria Anjani-2H SI Page 5

Page 6: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriDelete :

2. Apa yang terjadi jika sintak pada langkah ke-3(baris terakhir) diubah menjadi on update cascade on delete set null?Jawab: ketika mengupadate tabel maka nilai kolom di tabel kedua dijadikan NULL.

3. Membuat sebuah database baru dengan nama toko. Dan membuat 3 tabel didalam database tsb yaitu tabel produk, pelanggan, dan produk_order.Dan membuat relasi untuk tabel-tabel database toko dan buktikan relasi tersebut dengan melakukan update atau delete terhadap suatu tabel berpengaruh terhadap tabel lainnya.

Tabel produk :SQL :CREATE TABLE produk (idvarchar(3) PRIMARY KEY NOT NULL, nama varchar(15) NOT NULL, decimal(10,0) NOT NULL, kategori varchar(5) NOT NULL);Output :

Ria Anjani-2H SI Page 6

Page 7: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Mengisi data tabel produk :SQL : INSERT INTO produk (id, nama, harga, kategori) VALUES (‘B01’,’Pena Pilot’, ’3000’,’AI’);INSERT INTO produk (id, nama, harga, kategori) VALUES (‘B02’, ‘Pensil’, ’2000’, ’AI’);INSERT INTO produk (id, nama, harga, kategori) VALUES (‘B03’, ’BiggBoss’, ’5000’,’BK’);INSERT INTO produk (id, nama, harga, kategori) VALUES (‘B04’, ’Mirage’, ’4000’, ’BK’);Output :

Ria Anjani-2H SI Page 7

Page 8: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriTabel PelangganSQL : CREATE TABLE pelanggan(id varchar(3) PRIMARY KEY NOT NULL, nama varchar(15) NOT NULL, alamat varchar(25) NOT NULL);Output :

Mengisi data tabel pelanggan :SQL : INSERT INTO pelanggan (id, nama, alamat) VALUES(‘P01’,’Ferry G’, ‘Jl. H. Faqih Usman 21’);INSERT INTO pelanggan (id, nama, alamat) VALUES(‘P01’,’Ari Wedhasmara’, ‘Jl. Jend. Sudirman 32’);Output :

Ria Anjani-2H SI Page 8

Page 9: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI KediriTabel Produk_OrderSQL : CREATE TABLE Produk_Order(no int(11) not null auto_increment, produk_id varchar(3) NOT NULL, pelanggan_id varchar(3) NOT NULL, foreign key(produk_id) references produk(id) on update cascade on delete cascade, foreign key(pelanggan_id) references pelanggan(id) on update cascade on delete cascade);Output :

Mengisi data table produk_orderSQL : INSERT INTO produk_order(no, produk_id,pelanggan_id) VALUES (‘NULL’,’B01’,’P01’);INSERT INTO produk_order(no, produk_id,pelanggan_id) VALUES (‘NULL’,’B02’,’P01’);INSERT INTO produk_order(no, produk_id,pelanggan_id) VALUES (‘NULL’,’B03’,’P02’);INSERT INTO produk_order(no, produk_id,pelanggan_id) VALUES (‘NULL’,’B04’,’P02’);Output :

Ria Anjani-2H SI Page 9

Page 10: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Mengubah tipe tabel dengan innodb

Update tabel produk :Output :

Ria Anjani-2H SI Page 10

Page 11: riaanjani.files.wordpress.com  · Web view2014. 10. 7. · Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Kesimpulan :Untuk dapat merelasikan tabel kita perlu mengenal

1. Primary key : suatu field atau kombinasi field yang secara unik mengidentifikasi setiap record didalam tabel.

2. Foreign key : primary key pada suatu tabel yang dimasukkan pada tabel lain dan dijadikan salah satu key pada tabel tersebut.

3. References menunjukkan bahwa foreign key disuatu tabel mempunyai key pada tabel lain.

Ria Anjani-2H SI Page 11