WAWANCARA KAPRODI MT.docx

1
WAWANCARA TOKOH Pewawancara : Mohammad Hamdani Yang diwawancarai : Dr. Ir. Aditianto Ramelan Tanggal dan waktu : 20 Desember 2014 Pukul 07.45 WIB. 1. Bagaimana pandangan bapak terhadap MTM? Jawab : sejauh ini saya rasa cukup bagus dan tidak banyak membuat masalah,namun walaupun demikian masih ada yang tidak sama dengan prinsip saya. Seharusnya program kerja dari setiap pengurus itu sustain,tidak perlu diganti-ganti. Walaupun ada yang proker yang harus diubah, jumlahnya jangan terlalu banyak. Saya sebagai salah satu penggagas berdirinya MTM menginginkan anggota MTM yang idealis, namun tetap harus mawas diri dan sadar akan sumber daya yang dimiliki. 2. Bagaimana hubungan MTM dengan Prodi Teknik Material? Jawab : saya rasa cukup baik. Hal itu dibuktikan dengan acara himpunan yang berjalan cukup sukses, walaupun saya secara pribadi sedikit kecewa dengan apa yang kalian lakukan, karena seringkali kalian bertanya, datang kemari, namun saran kami tidak dilakukan. 3. Apa tanggapan bapak tentang seorang pemimpin? Jawab : pemimpin itu yang paling penting harus punya pendirian yang kuat. Agar bisa memimpin anggotanya, bisa mensukseskan acara yang dipimpinnya. Tapi kembali lagi ke pernyataan saya, boleh idealis, tapi harus nyadar dengan resource yang kamu punya. 4. Apa tanggapan bapak tentang kondisi mahasiswa saat ini? Jawaban : menurut saya mahasiswa zaman sekarang itu sudah jauh berbeda dengan zaman saya. Yang saya amati kalian itu sudah tidak bisa merasakan arti perjuangan mahasiswa. Kalian bisa dibilang hedon atau borju. Harusnya kalian sering-sering datang ke warga miskin, ngobrol sama mereka dan rasakan apa yang mereka rasakan.

description

W

Transcript of WAWANCARA KAPRODI MT.docx

Page 1: WAWANCARA KAPRODI MT.docx

WAWANCARA TOKOH

Pewawancara : Mohammad Hamdani

Yang diwawancarai : Dr. Ir. Aditianto Ramelan

Tanggal dan waktu : 20 Desember 2014 Pukul 07.45 WIB.

1. Bagaimana pandangan bapak terhadap MTM?Jawab : sejauh ini saya rasa cukup bagus dan tidak banyak membuat masalah,namun walaupun demikian masih ada yang tidak sama dengan prinsip saya. Seharusnya program kerja dari setiap pengurus itu sustain,tidak perlu diganti-ganti. Walaupun ada yang proker yang harus diubah, jumlahnya jangan terlalu banyak. Saya sebagai salah satu penggagas berdirinya MTM menginginkan anggota MTM yang idealis, namun tetap harus mawas diri dan sadar akan sumber daya yang dimiliki.

2. Bagaimana hubungan MTM dengan Prodi Teknik Material?Jawab : saya rasa cukup baik. Hal itu dibuktikan dengan acara himpunan yang berjalan cukup sukses, walaupun saya secara pribadi sedikit kecewa dengan apa yang kalian lakukan, karena seringkali kalian bertanya, datang kemari, namun saran kami tidak dilakukan.

3. Apa tanggapan bapak tentang seorang pemimpin?Jawab : pemimpin itu yang paling penting harus punya pendirian yang kuat. Agar bisa memimpin anggotanya, bisa mensukseskan acara yang dipimpinnya. Tapi kembali lagi ke pernyataan saya, boleh idealis, tapi harus nyadar dengan resource yang kamu punya.

4. Apa tanggapan bapak tentang kondisi mahasiswa saat ini?Jawaban : menurut saya mahasiswa zaman sekarang itu sudah jauh berbeda dengan zaman saya. Yang saya amati kalian itu sudah tidak bisa merasakan arti perjuangan mahasiswa. Kalian bisa dibilang hedon atau borju. Harusnya kalian sering-sering datang ke warga miskin, ngobrol sama mereka dan rasakan apa yang mereka rasakan.