Ulangan Harian Pendidikan Kewarganegaraan Kelas V SD

download Ulangan Harian Pendidikan Kewarganegaraan Kelas V SD

of 1

Transcript of Ulangan Harian Pendidikan Kewarganegaraan Kelas V SD

  • 7/25/2019 Ulangan Harian Pendidikan Kewarganegaraan Kelas V SD

    1/1

    ULANGAN HARIAN

    Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraaan Hari, Tanggal : Kamis, 28 Januari 2016

    Kelas : V Nama Siswa :

    I. Berilah tanda silang (x) pada jawaban huruf a, b, c, atau d dengan tepat!

    1. Suatu kelompok orang yang memiliki tujuan yang sama disebut ........

    a. pertunjukan

    b. pementasan

    c. organisasi

    d. masyarakat

    2. Berikut ini termasuk organisasi sekolah,kecuali........

    a. dokter kecil

    b. kepramukaan

    c. OSIS

    d. PGRI

    3. Organisasi pramuka yang anggotanya berusia 710 tahun disebut ........

    a. siaga

    b. penggalang

    c. penegak

    d. pandega

    4. Orang yang bertugas menangani masalah keuangan dalam organisasi disebut ........

    a. ketua organisasi

    b. wakil ketua

    c. sekretaris

    d. bendahara

    5. Menghindari perbuatan curang merupakan perwujudan dari sikap ........

    a. tanggung jawab

    b. jujur

    c. madiri

    d. mawas diriII. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

    1. Kebebasan berorganisasi dijamin dalam UUD 1945 pasal ....................

    2. Segala yang berhubungan dengan administrasi dikelola oleh ....................

    3. PBSI singkatan dari ....................

    4. Organisai yang terdiri dari para anggota dokter di seluruh Indonesia adalah ....................

    5. Penanggungjawab di dalam organisasi sekolah adalah ....................

    III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang benar!

    1. Apa yang dimaksud dengan organisasi?

    2. Apa ciri-ciri dari suatu organisasi?

    3. Tuliskan 3 (tiga) contoh organisasi yang ada di lingkungan sekolah!

    4. Tuliskan 5 (lima) sikap yang perlu dikembangkan dalam berorganisasi!

    5. Gambarkan struktur organisasi sekolah!