TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian...

15
Fak kultas Kesehatan Masyara Universitas Halu Oleo TUTORIAL e- Learning Managem Bagi Dosen/Pe akat 18 e-LMS ment System Pengajar Jumakil

Transcript of TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian...

Page 1: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

Fakultas Kesehatan MasyarakatFakultas Kesehatan Masyarakat

Universitas Halu Oleo

TUTORIAL ee- Learning Management System

Bagi Dosen/Pengajar

Fakultas Kesehatan Masyarakat

18

TUTORIAL e-LMSLearning Management System

Bagi Dosen/Pengajar

Jumakil

Page 2: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

2 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

PENDAHULUAN

Learning Management System (biasa disingkat LMS) adalah aplikasi perangkat

lunak untuk kegiatan dalam jaringan, program pembelajaran elektronik (e-learning program),

dan isi pelatihan. LMS merupakan sistem untuk mengelola catatan pelatihan dan pendidikan,

perangkat lunaknya untuk mendistribusikan program melalui internet dengan fitur untuk

kolaborasi secara ‘’online’’.

Sistem pembelajaran konten manajemen (LCMS) adalah teknologi yang berkaitan

dengan sistem manajemen pembelajaran yang difokuskan pada manajemen, pengembangan

dan penerbitan konten yang biasanya akan dikirimkan melalui. Sebuah LCMS merupakan

lingkungan ‘’multi-user’’ dimana pengembang dapat membuat, menyimpan, menggunakan

kembali, mengelola, dan mengirimkan konten pembelajaran digital dari sebuah objek pusat

repositori. LMS tidak dapat membuat dan memanipulasi kursus; itu tidak bisa menggunakan

lagi konten dari satu program untuk membangun yang lain.

LMS, bagaimanapun juga, dapat membuat, mengelola dan tidak memberikan modul-

modul pelatihan saja, tetapi juga mengelola dan mengedit semua bagian individu yang

membentuk sebuah katalog pelatihan.

Aplikasi LCMS memungkinkan pengguna untuk membuat, mengimpor, mengelola,

mencari dan menggunakan kembali unit kecil atau "potongan" dari konten pembelajaran digital

dan aset, sering disebut sebagai objek pembelajaran. Aset ini dapat mencakup ‘’file’’ media

yang dikembangkan dalam penilaian item, simulasi, teks, gambar atau benda lain yang

membentuk konten dalam kursus tersebut diciptakan. LCMS mengelola proses pembuatan,

pengeditan, penyimpanan dan pengiriman konten ‘’e-learning’’, materi ILT dan dukungan

pelatihan kiriman lainnya seperti alat bantu kerja.

Saat ini Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Halu Oleo menggunakan Aplikasi

Moodle untuk melaksanakan e-Learning Manajemen System. MOODLE (singkatan dari Modular

Object-Oriented Dynamic Learning Environment) adalah paket perangkat lunak yang diproduksi

untuk kegiatan belajar berbasis internet dan situs web yang menggunakan prinsip social

constructionist pedagogy.

Saat ini Moodle bisa dipakai oleh siapa saja secara Open Source, cms yang saya

maksud disini adalah Course Management System, Dengan menggunakan Moodle maka anda

dapat membuat materi pembelajaran khusus seperti bisnis training website dan juga dapat

anda gunakan untuk keperluan lainya yang lebih luas lagi.

Page 3: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

3 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

PENGOPERASIAN e-LMS

Masuk dalam e-LMS FKM UHO melalui website FKM UHO (http://fkm.uho.ac.id). Kemuadian

klik login e-learning pada bagian tengah atas :

Atau klik stiker bagian bawah kanan website :

Page 4: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

4 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Selanjutnya akan tampil e-LMS seperti gambar berikut :

Lakukan Log in dengan klik pada bagian atas kanan

Selanjunya akan tampil seperti gambar berikut :

Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari admin. Kemudian klik Log

in, maka kita akan masuk kedalam e-LMS masing-masing dosen seperti gambar berikut :

Page 5: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

5 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Selanjunya klik Mata Kuliah yang akan menggunakan e-LMS, misalnya Mata Kuliah Sistem

Informasi Kesehatan :

Selanjutnya akan masuk kedalam pengaturan Mata Kuliah tersebut :

Page 6: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

6 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Lakukan editing Pelaksanaan Pembelajaran mulai dari Announcement (pengumuman) sampai topik

mata kuliah yang akan dibawakan setiap pertemuan : sebagai awal aktifkan turn on editingnya sbb :

Page 7: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

7 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Jika tampilannya seperti diwabah ini, maka kita sudah dapat melakukan editing untuk setiap

topik yang akan dibawakan.

Selanjutnya menambahkan aktifitas di setiap topik dengan cara klik Add an Activity on resource

Akan tampil beberapa pilihan sebagai berikut :

Page 8: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

8 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

MAMBUAT TUGASTugas Upload file

Upload file adalah bentuk penugasan kepada siswa dengan bentuk kegiatan mengirimkan file

tugas yang selanjutnya guru akan memberikan nilai dan komentar pada file yang diupload

siswa. Alur ilustrasi kegiatan:

Dosen membuat penugasan –> mahasiswa membuat dan meng-UPLOAD FILE tugas –

> Dosen me-DOWNLOAD FILE siswa dan memeberikan NILAI serta KOMENTAR

Caranya :

Klik Turn editing on.

Klik Add an activity or Resources.

Klik Assigment. – Add

Ketik judul penugasan pada kotak isian Assignment name*

Ketik instruksi penugasan pada kota isian Description*

Klik Save and return to course jika ingin kembali kehalam kelas yang dikelolal atau klik Save and

display jika ingin melihat hasilnya.

Page 9: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

9 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Lakukan Pengaturan Waktu Penyetoran Tugas (batas waktu penyerorna tugas) dengan mengklik

Availability , selanjutnya tentutakan batas waktu penyetoran tugas

Selanjutnya tentukan jumlah file tugas yg akan disetor pada Maksimum number of upload files

, dan tentukan kapasitas maksimum file tugas yg akan disetor pada Maximum submission size,

selanjutnya tentukan type file yg boleh diapload pada Accepted for types.

Page 10: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

10 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Selanjutnya klik Save and return to course atau Save and display

MEMBUAT KUISKlik pada bagian " Add an activity or Resources." untuk menambahkan kuis ke dalam kursus,

pilih "Quiz".

Halaman untuk pengaturan kuis akan ditampilkan (dapat diedit di lain waktu). Beri nama kuis

pada bagian Name* (harus diisi), kemudian berikan sedikit penjelasan pada bagian

"Description". Lakukan Pengaturan Kuis tentang "Timing, Grade, Layout, Question behaviour,

Review option, Display, Extra restrictions on attempt, overall feedback, dan Common module

settings". Setelah konfigurasi kuis dibuat, klik "Save and return to the course".

Kembali ke halaman, Klik judul kuis yang telah dibuat untuk mengedit kuis tersebut.

Klik "Edit quiz" untuk mengeditnya.

Klik "Add a quiestion" untuk membuat/menambahkan soal dalam kuis.

Pilih jenis kuis yang akan dibuat, misalnya pilih "Multiple choice". kemuidan klik tombol "Next".

Tuliskan pertanyaannya pada bagian "General". Misalnya : "Apa nama ibu kota provinsi

Sulawesi Tenggara ?

Pada bagian jawaban (Answers), tuliskan jawaban yang benar (misalnya pada pilihan 1),

tuliskan "Kendari", kemudian pilih gradenya dengan "100%". untuk jawaban yang salah, pilih

gradenya dengan "None".

Klik tombol "Saves" pada bagian bawah untuk menyimpannya.

Kembali ke kursus dan pilih Kuis Bab I untuk mencoba kuisnya (menampilkan soal kuis). Klik

"Continue the last preview" atau klik "Attempt quiz".

MEMBUAT FORUM DISKUSIAktifkan Mode editingnya agar kita dapat mengupdate materi atau pertemuan mata kuliah

Kemudian pilih pertemuan yang akan diberi forum

Klik tombol Add an activity or Resources.

Page 11: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

11 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Kemudian Akan muncul halaman untuk memberi nama forum diskusi yang akan diberikan,

kemudian berilah beberapa pengenalan atau deskripsi tentang forum yang akan ditambahkan.

Setelah semua terisi, lalu klik Save and display agar kita bisa menambahkan topik diskusi yang

akan dibahas pada forum

Seperti pada sebelumnya maka akan muncul halaman untuk mengisi beberapa keterangan

tentang topik diskusi dan materi yang akan di postkan atau dikirimkan ke forum, bisa juga

dalam bentuk file yang di upload tapi dalam hal ini kita akan posting dalam bentuk pertanyaan

Lalu klik Post to forum

Maka akan muncul satu buah topik diskusi yang ada pada forum, selanjutnya siswa atau peserta

forum tinggal memilih topik forum yang akan diikuti.

Misalnya kita memilih topik diskusi pertama yang ada pada forum, Lalu akan muncul

pertanyaan atau materi yang akan di diskusikan dan para mahasiswa atau peserta akan

membahas atau membalas postingan berupa jawaban atau dalam bentuk file apabila di

perintahkan untuk upload file.

MEMASUKKAN BAHAN AJAR :Memasukkan materi berbasis teks

Pilih Mata Kuliah yang akan digunakan

Isikan judul tulisan dengan cara melakukan unchecklist pada “use default section name”,

berikan summary dan akhiri dengan “Save changes”.

Selanjutnya akan terlihat materi yang telah kita tuliskan. Jika ingin memberikan sumber-sumber

tulisan, hendaknya kita berikan batas maksimal 5-7 baris agar tidak terlihat penuh dan dominan

teks nya.

Berikutnya, kita tambahkan resource dengan klik “Add an activity or resource”

Lanjutkan dengan memilih “Label”, akhiri dengan klik “Add”

Page 12: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

12 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Pada jendela baru, silahkan berikan bahan pada ruang yang telah tersedia. Ketika telah selesai,

klik pada tombol “Save and return to course” untuk melihat hasilnya.

Sudah terlihat pada capture dibawah ini, bahan materi kita yang berbentuk teks.

Melakukan upload file bahan ajar

Mirip dengan cara sebelumnya, silakan klik pada “Add an activity or resource”

Pada jendela baru, silakan klik pada “File” dan akhiri dengan “Add”

Page 13: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

13 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Menambahkan Judul dokumen (1), deskripsi dokumen (2), menampilkan deskripsi dengan cara

checklist (3), kemudian klik “Add” untuk menambahkan file (4)

Pada sesi upload, sebenarnya moodle memberikan banyak opsi untuk pengajar dengan

banyaknya sumber resource yang disediakan, namun pada praktek kali ini kita hanya akan

upload file biasa. Klik “upload a file” (1), Pilih file yang akan di upload (2), setelah terpilih satu

file, akhiri dengan klik “Upload this file” (3)

Page 14: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

14 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

Kembali pada halaman sebelumnya, maka akan muncul preview file yang telah terupload, pada

contoh ini saya menggunakan file dengan format .PDF. Sebelum ditampilkan bisa saja kita

menambahkan file yang hendak diupload atau mengeditnya, kalau sudah yakin maka klik “Save

and display”

Menyisipkan video ke dalam course.

Pastikan anda telah memiliki video yang telah di upload pada situs berbagi video seperti

Youtube dll. Sehingga anda hanya perlu tahu link untuk “embed” nya saja.

Klik pada “Add an activity or resource”

Kita akan mensiasati kegunaan label, yakni bisa juga dimanfaatkan untuk share video/sound.

Pilih “Label” dan klik “Add”

Jika telah muncul editor disana, pilih mode HTML agar link bisa terbaca. Kemudian klik Update

Selanjutnya masukkan link video, klik “Insert Media”:

Page 15: TUTORIAL e-LMS FKM UHOfkm.uho.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/TUTORIAL-e-LMS-untuk... · Kemudian ketiikan username dan password yang telah diperoleh dari ... > Dosen me-DOWNLOAD

15 | T u t o r i a l e - L M S F K M U H O 2 0 1 8

,

Sekilas akan muncul preview video yang berhasil tersisipkan. Untuk melihatnya klik “Save and

retourn to course”

Video sudah bisa dinikmati layaknya situs berbagi video ini didepan user. Selain itu, tidak

mengurangi space hard disk dalam server kita.

SELAMAT MENCOBA