Tutorial

8
TUTORIAL

description

rad

Transcript of Tutorial

TUTORIAL

TUTORIALIDENTITASNama:Tn. Usia:28 tahunJenis Kelamin:Laki-lakiAgama:IslamAlamat:No. RM:

ANAMNESISAutoanamnesa dilakukan pada tanggal 24 Februari 2015, Pukul 16.00 WIBKeluhan Utama: sesak jika berbaring sejak 3 hari yang laluKeluhan Tambahan: batuk (+), demam (+), lemas (+)

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANGPasien datang ke poli umum dengan keluhan sesak sejak 3 hari yang lalu. sesak dirasakan ketika berbaring sehingga pasien tidak bisa tidur. Pasien mengaku lebih nyaman jika berbaring ke kanan. Selain itu pasien juga mengeluh nyeri pada dada kanan yang hanya berlokasi di satu titik dan tidak menjalar ke tangan dan bahu. Nyeri seperti tertusuk dan rasa tidak pada dada. Pasien mengatakan adanya demam yang tidak terus menerus sejak 3 minggu yang lalu disertai dengan batuk. Batuk berdahak berwarna putih. Lemas (+), penurunan bb 2 kg, nafsu makan sedikit menurun (+)

RIWAYAT PENYAKIT DAHULUPada tahun 2009 pasien menderita TB paru dengan BTA positif dan menjalani pengobatan TB selama 9 bulan.Pada tahun 2011 dan 2012 pasien mengatakan adanya pembuluh darah yang pecah di paru sehingga pasien batuk darah.Tahun 2013 pasien mengalami keluhan serupa, pasien berobat ke rs. St.carolous dan dokter mengatakan bahwa paru-paru nya terendam sehingga harus dilakukan pemasangan WSD. Pasien dirawat selama 2 bulan di rumah sakit. Cairan yang dikeluarkan kurang lebih 3 liter berwarna kopi susu yang pekat. Setelah itu pasien menjalani pengobatan TB kembali selama 1 tahun dan selesai pada bulan februari tahun 2014.

Riwayat Penyakit KeluargaKeluarga Os mengaku tidak mengalami keluhan yang sama. Riwayat hipertensi , riwayat diabetes mellitus, asma dan keganasan disangkal.Riwayat PengobatanPasien minum OAT kategori 2 selama 12 bulan dan selesai pada februari tahun 2014, dan saat ini tidak dalam pengobatan apapun.Riwayat AlergiRiwayat alergi pada Os disangkal.

Riwayat Psikososialsaat ini pasien makan teratur, nafsu makan berkurang (+), pasien merupakan perokok berat sebelum sakit sejak SMP, dan berhenti merokok pada tahun 2009, Pasien mengaku tidak minum alkohol ataupun memakai narkoba.