Tulang Rawan

1
Tulang Rawan : • Tulang rawan hanya mengandung sedikit zat kapur sehingga lunak. • Tulang rawan terdapat pada bayi, dan bagian-bagian tertentu pada kerangka dewasa. b. Tulang Keras : Merupakan bagian utama pada kerangka dewasa. Susunanya terdiri dari sedikit sel-sel, dan matriknya diperkuat dengan zat kapur, sehingga kuat dan keras. Berdasarkan strukturnya, tulang keras dibedakan menjadi tulang kompak(padat) dan tulang spons. Sedangkan berdasarkan bentuknya dibedakan menjadi tulang pipih, tulang pendek, dan tulang panjang. • Rongga di dalam tulang berisi sumsum tulang ada 2 macam yaitu sumsum kering dan sumsum merah. • Pertumbuhan tulang terjadi pada tulang rawan embrional dan kemudian pada cakra epifise.

description

Histologi

Transcript of Tulang Rawan

Page 1: Tulang Rawan

Tulang Rawan :• Tulang rawan hanya mengandung sedikit zat kapur sehingga lunak.• Tulang rawan terdapat pada bayi, dan bagian-bagian tertentu pada kerangka dewasa.

b. Tulang Keras :Merupakan bagian utama pada kerangka dewasa. Susunanya terdiri dari sedikit sel-sel, dan matriknya diperkuat dengan zat kapur, sehingga kuat dan keras. Berdasarkan strukturnya, tulang keras dibedakan menjadi tulang kompak(padat) dan tulang spons. Sedangkan berdasarkan bentuknya dibedakan menjadi tulang pipih, tulang pendek, dan tulang panjang.• Rongga di dalam tulang berisi sumsum tulang ada 2 macam yaitu sumsum kering dan sumsum merah.• Pertumbuhan tulang terjadi pada tulang rawan embrional dan kemudian pada cakra epifise.