Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

4
KOMPETENSI DASAR (KD): “SISWA DAPAT MENJELASKAN PENGERTIAN GAYA” INDIKATOR: 1. MENULISKAN SATUAN-SATUAN DALAM GAYA (CONTOH SATUAN: NEWTON, Kilo newton, KG, ton) VALIDASI TEORETIS = BERDASARKAN PENDAPAT AHLI (PANELIS) VALIDASI EMPIRIS = BARDASARKAN DATA UJICOBA TES DALAM RENTANGAN 1 SAMPAI 11, SKORNYA: 8, 7, 9, 10, 5, 7, 6, 5, 7, 6, 6, 7, 5, 6, 10, 5, 4, 8, 11, 4 RATA-RATANYA ATAU MEDIANNYA 2. MEMAHAMI PENGERTIAN VEKTOR. TUGAS: 1. MEMBUAT KISI-KISI TES HASIL BELAJAR YANG DIPAKAI NANTI UNTUK UJIAN AKHIR SEMESTER. MATA PELAJARAN YANG DIUJIKAN DITENTUKAN SENDIRI DENGAN PERTIMBANGAN BAHWA MATA PELAJARAN TERSEBUT BERKAITAN DENGAN BIDANG STUDI TEKNIK BANGUNAN/SIPIL.

Transcript of Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

Page 1: Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

KOMPETENSI DASAR (KD):

“SISWA DAPAT MENJELASKAN PENGERTIAN GAYA”

INDIKATOR:

1. MENULISKAN SATUAN-SATUAN DALAM GAYA (CONTOH SATUAN: NEWTON, Kilo newton, KG, ton)

VALIDASI TEORETIS = BERDASARKAN PENDAPAT AHLI (PANELIS)VALIDASI EMPIRIS = BARDASARKAN DATA UJICOBA TES

DALAM RENTANGAN 1 SAMPAI 11,

SKORNYA:

8, 7, 9, 10, 5, 7, 6, 5, 7, 6, 6, 7, 5, 6, 10, 5, 4, 8, 11, 4

RATA-RATANYA ATAU MEDIANNYA

2. MEMAHAMI PENGERTIAN VEKTOR.

TUGAS:

1. MEMBUAT KISI-KISI TES HASIL BELAJAR YANG DIPAKAI NANTI UNTUK UJIAN AKHIR SEMESTER. MATA PELAJARAN YANG DIUJIKAN DITENTUKAN SENDIRI DENGAN PERTIMBANGAN BAHWA MATA PELAJARAN TERSEBUT BERKAITAN DENGAN BIDANG STUDI TEKNIK BANGUNAN/SIPIL.

2. BUATLAH SPESIFIKASI BUTIR SOAL (ITEM SPEC) UNTUK SETIAP INDIKATOR SOAL.

3. MENULIS BUTIR SOAL BERDASARKAN KISI-KISI TES DAN SPESIFIKASI BUTIR SOAL YANG SUDAH DIBUAT. JUMLAH BUTIR SOAL 20 BUTIR SOAL PILIHAN GANDA, DAN 5 BUTIR SOAL URAIAN. LENGKAPI DENGAN KUNCI

Page 2: Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

JAWABAN UNTUK SOAL PILIHAN GANDA, DAN PEDOMAN PENSKORAN UNTUK SOAL URAIAN.

APA YANG MENJADI PEDOMAN DALAM MENULIS BUTIR SOAL, SETELAH KISI-KISI TES DIBUAT?JAWABANNYA ADALAH “SPESIFIKASI BUTIR” (ITEM SPEC”.

APA TUJUANNYA MEMBUAT ITEM SPEC? AGAR DARI SEBUAH INDIKATOR DAPAT DIBUAT BEBERAPA BUTIR SOAL YANG SETARA (BUTIR KLONING) YANG PADA AKHIRNYA AKAN BERGUNA UNTUK MEMBUAT PERANGKAT TES DENGAN VERSI BERBEDA.

ITEM SPEC MENGINFORMASIKAN TENTANG KARAK-TERISTIK BUTIR SOAL YANG AKAN DIBUAT/ DIKEMBANGKAN.

CONTOH BUTIR SOAL NOMOR 16 ROKI KOMANHAR:Batu alam yang padat dan kompak, dari jenis batuan beku, batu endapan atau metamorfosa, berat jenisnya berkisar antara 2,50-3,00, berat isi beton memakai agregat antara 1800-2500 kg/m3. Merupakan agregat untuk pembuatan beton secara ....a. Golongan agregat beratb. Golongan agregat normalc. Golongan agregat sedangd. Golongan agregat ringan

ITEM SPEC (Spesifikasi Butir Soal):Dengan diberikan informasi tentang ... (jenis batuan, berat jenisnya, dan berat isinya); siswa (peserta tes) diminta untuk menentukan golongan agregat.

Induk soal (Mother Test) = Item spec + butir soal awalButir soal awal tidak diujikan, yang diujikan adalah kloningnya.

Page 3: Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

Contoh: Megi Lauda

Butir soal:Harga minyak mentah di pasar dunia bulan ini Rp 578.900 per barrel. Berapa harga per liternya?a. Rp ...b. Rp ...c. Rp ...d. Rp ...e. Rp ...

Item Spec:Dengan memberikan informasi tentang harga per barrel, siswa diminta untuk menentukan harga per liter.

KLONING PERTAMA:Batu alam yang padat dan kompak, dari jenis batuan beku, batu endapan atau metamorfosa, berat jenisnya berkisar antara 2,00-2,50, berat isi beton memakai agregat antara 1500-1700 kg/m3. Merupakan agregat untuk pembuatan beton secara ....a. Golongan agregat beratb. Golongan agregat normalc. Golongan agregat sedangd. Golongan agregat ringan

Page 4: Tugas Kisi-kisi Dan Butir Soal

4.