Tugas Etika Profesi

2
Ujian Tengah Semester Etika Profesi SI Reguler Studi kasus: Harus diakui bahwa pembajakan perangkat lunak komputer masih sangat marak terjadi di Indonesia. Masih dapat dilihat banyaknya toko-toko CD yang menjual CD Master Program bajakan,lembaga-lembaga pendidikan komputer yang tanpa izin resmi menggunakan perangkat lunak untuk pelatihan, toko-toko komputer yang menjual perangkat keras yang sekaligus menginstalkan perangkat lunak bajakan pada perangkat lunak tersebut, dan lain sebagainya. Silahkan anda cermati kondisi tersebut dan jelaskan pertanyaan berikut ini: 1. Menurut anda, apakah penyebab terbesar dari pembajakan perangkat lunak di Indonesia tersebut? Jika anda menyebutkan beberapa sebab,tuliskan urutannya berdasarkan penyebab yang paling besar menurut anda. 2. Langkah-langkah apa yang dapat dilakukan sebagai upaya pencegahan maraknya pembajakan tersebut.Silahkan jelaskan Catatan: a. Silahkan kerjakan Ujian Tengah Semester (UTS) secara mandiri/perorangan b. Jabarkan pendapat/jawaban anda sesuai perintah soal c. Kerjakan ditulis tangan pada kertas double folio d. Dikumpulkan satu minggu sejak pemberian UTS ini

Transcript of Tugas Etika Profesi

Page 1: Tugas Etika Profesi

Ujian Tengah Semester

Etika Profesi

SI Reguler

Studi kasus:

Harus diakui bahwa pembajakan perangkat lunak komputer masih sangat marak terjadi di Indonesia. Masih dapat dilihat banyaknya toko-toko CD yang menjual CD Master Program bajakan,lembaga-lembaga pendidikan komputer yang tanpa izin resmi menggunakan perangkat lunak untuk pelatihan, toko-toko komputer yang menjual perangkat keras yang sekaligus menginstalkan perangkat lunak bajakan pada perangkat lunak tersebut, dan lain sebagainya.

Silahkan anda cermati kondisi tersebut dan jelaskan pertanyaan berikut ini:

1. Menurut anda, apakah penyebab terbesar dari pembajakan perangkat lunak di Indonesia tersebut? Jika anda menyebutkan beberapa sebab,tuliskan urutannya berdasarkan penyebab yang paling besar menurut anda.

2. Langkah-langkah apa yang dapat dilakukan sebagai upaya pencegahan maraknya pembajakan tersebut.Silahkan jelaskan

Catatan:

a. Silahkan kerjakan Ujian Tengah Semester (UTS) secara mandiri/peroranganb. Jabarkan pendapat/jawaban anda sesuai perintah soalc. Kerjakan ditulis tangan pada kertas double foliod. Dikumpulkan satu minggu sejak pemberian UTS ini

Page 2: Tugas Etika Profesi

Soal Tugas Pra-UAS

Etika Profesi

S1 Reguler

Berikut ini adalah beberapa pekerjaan di bidang teknologi informasi yang sering kita jumpai:

1. System administrator2. Technical support3. Network administrator4. Web designer

Perintah:

a. Berikan deskripsi atau gambaran umum tentang pekerjaan tersebutb. Apa sajakah kompetensi yang harus dimiliki oleh pemegang pekerjaan tersebutc. Apakah ada kode etik profesi yang harus dipatuhi oleh pemegang pekerjaan tersebut.Jika

ada silahkan jelaskan

Catatan:

a) Silahkan pelajari dan temukan jawaban dari soal tugas di atasb) Soal tugas ini sebagai bahan pembelajaran untuk menghadapi UAS,dan tidak dikumpulkan

untuk menjadi nilai tugas