Tugas Ergo Done

download Tugas Ergo Done

of 6

description

Tugas ergo

Transcript of Tugas Ergo Done

Gambar 1. Posisi Rak bagi ProbandusAnalisa :Pada gambar diatas, terlihat bahwa posisi rak terlalu tinggi pemasangannya. Hal ini menyebabkan saat probandus akan meletakkan barang pada rak terlihat kesulitan. Hal ini terlihat pada saat probandus akan meletakkan barang dan kakinya berjinjit. Rak pada posisi yang terlalu tinggi tersebut tidak sesuai dengan aspek ergonomis karena tidak sesuai dengan ukuran badan dan jangkauan lengan atas probandus. Terlihat bahwa probandus cukup tinggi akan tetapi rak masih tidak terjangkau. Kaki yang berjinjit yang terlihat pada probandus juga dapat menyebabkan bahaya sewaktu-waktu jika tidak berhati-hati maka tumit atau daerah mata kaki probadus akan mengalami keseleo.Rekomendasi :Rak : 1. Desain rak diusahakan tidak terlalu tinggi agar dapat dijangkau oleh setiap orang terutama untuk orang yang tidak terlalu tinggi atau bertinggi badan kurang dari 160cm. 2. Diusahakan tinggi rak barang yang ada di rumah mudah dijangkau oleh pemilik rumah agar tidak kesulitan dan tidak menyebabkan risiko yang berbahaya.Probandus :1. Pada probandus, untuk desain rak yang sudah terpasang tinggi seperti gambar diatas diupayakan probadus untuk menaiki kursi pada saat akan menaruh atau meletakkan barang. Hal ini agar mempermudah probandus untuk menjangkau rak yang tinggi tersebut agar terbebas dari risiko keseleo pada daerah sekitar kaki karena berjinjit.2. Probandus mengecek keadaan lantai pada saat akan meletakkan barang pada rak. Karena jika lantai dalam keadaan licin hal itu akan menyebabkan terpeleset sehingga risiko yang akan berdampak pada probandus akan semakin banyak.

Gambar 2. Bahaya pada sekitar rakAnalisa :Pada gambar diatas, pada daerah dekat rak tidak terdapat bahaya yang dapat membahayakan probandus. Hal ini terlihat pada keadaan sekitar rak yang bersih dan hanya terdapat alat-alat untuk memasak yang tidak membahayakan atau merugikan probandus.

Rekomendasi :Tidak ada rekomendasi untuk gambar diatas, karena bahaya yang disebabkan pada gambar tidak namapak dan kemungkinan risiko untuk celaka juga sangat rendah. Hanya perlu untuk lebih berhati-hati da selalu membersihka daerah sekitar saat akan meletakkan atau menaruh barang di rak agar risiko yang ditimbulkan juga semakin kecil atau nihil.

Gambar 3:Analisa:Pada gambar 3,dapat kita lihat bahwa probandus melakukan pekerjaan pada posisi yang tidak ergonomis,terbukti dengan posisi kaki yang menjinjitdisisi lain juga probandus harus mendongak untuk mengambil benda dari dalam rak.ini membuktikan bahwa antara stasiun kerja dan probandus tidak memiliki keserasian.Pengukuran: Metode OWAS Posisi punggung: 1 (Punggung lurus,garis sumbu badan pekerja sejajar dengan garis sumbu kaki dan pinggul) Posisi lengan: 2 (satu lengan dibawah dan satunya di atas,lengan pekerja pada saat bekerja,yang satu dibawah dan satunya diangkat diatas ketinggian bahu) Posisi kaki: 2 (Berdiri,dengan kedua kaki lurus dengan berat badan seimbang antara kedua kaki) Beban :