TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN...

31
TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) UNIVERSITAS PADJADJARAN FAKULTAS TEKNIK GEOLOGI PRODI TEKNIK GEOLOGI JATINANGOR Februari 2017

Transcript of TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN...

Page 1: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

TERMODINAMIKA

SATUAN ACARA PENGAJARAN

(SAP)

UNIVERSITAS PADJADJARAN

FAKULTAS TEKNIK GEOLOGI

PRODI TEKNIK GEOLOGI

JATINANGOR Februari 2017

Page 2: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 1 (Pertama)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami dasar-

dasar termodinamika.

2. TIK (PB) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa dapat memahami hukum-

hukum termodinamika dan

pengaruhnya pada suatu zat.

B. POKOK BAHASAN : Pengantar Termodinamika

C. SUB POKOK BAHASAN : -Hukum Pertama dan Kedua

-Hukum Hees dan Diagram

-Hukum Boyle

-Hukum Charles

-Hukum Gay-Lussac

Page 3: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 1)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang definisi

dan sejarah Termodinamika

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Fraser.G.Do

nald (1949)

“Termodina

myc in

Geology”

Oxford

University.

England.

PENYAJIAN Menjelaskan hukum-hukum termodinamika

1&2, Hukum Hess, Boyle, Charles dan Gay-

Lussac secara singkat dan teoritis

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 4: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 2 (Kedua)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) :Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami

termodinamika dan perubahan fasa

yang terjadi, khusunya pada batuan dan

mineral

2. TIK (PB) :Mahasiswa dapat memahami

termodinamika perubahan fasa dan

kaitannya dengan kalorimetri

B. POKOK BAHASAN : Termodinamika dan Perubahan Fasa

C. SUB POKOK BAHASAN : -Kalorimetri dan Diagram Fasa

-Teori Kinetik

-Vapour properties

-Unit of Heats

Page 5: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 2)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang

perubahan fasa, terutama pada batuan dan

pengertian kalorimetri

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

PENYAJIAN Menjelaskan proses-proses perubahan fasa

dan kaitannya dengan kalorimetri

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN 1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 6: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 3 (Ketiga)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) :Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami

termodinamika P,T,D dan K.

2. TIK (PB) :Mahasiswa dapat memahami

termodinamika dan pengaruh

perubahan penambahan tekanan,

temperatur, kalori dan kedalaman pada

suatu batuan dan mineral.

B. POKOK BAHASAN : Termodinamika P,T,D dan K

C. SUB POKOK BAHASAN : -Siklus Batuan

-Reaksi Bowen

-Metasomatisme

-Hidrotermal

Page 7: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 3)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat efek dari burrial

atau pembebanan pada suatu batuan atau

mineral secara termodinamik

- Presentasi

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

PENYAJIAN Menjelaskan termodinamika dan

pengaruhnya pada perubahan tekanan, suhu,

kalori akibat penambahan kedalaman pada

batuan dan mineral

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN 1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 8: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 4 (Keempat)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) :Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami peran

termodinamika dan perbedaanya pada

saat kondisi geologi yan berbeda

2. TIK (PB) :Mahasiswa dapat memahami proses-

proses termodinamika yang terjadi di

kerak bumi dan kaitannya dengan

pembentukan batuan dan mineral

B. POKOK BAHASAN : Peran Termodinamika Dalam Kerak

Bumi

C. SUB POKOK BAHASAN : -Perubahan Kalor pada saat proses

rifting

-Perubahan Kalor pada saat proses

subduksi

-Perubahan Kalor pada saat proses

obduksi

Page 9: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 4)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat peran

termodinamika yang terjadi di kerak bumi

-Memperhatikan Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

PENYAJIAN Menjelaskan peran termodinamika yang

terjadi pada kerak bumi dan perbedaan

kondisi geologi yang mempengaruhinya, baik

ketika rifting, subduksi maupun obduksi dari

segi mineral dan batuan yang terbentuk

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN 1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 10: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 5 (Kelima)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkuliahan ini

mahasiswa mampu memahami proses-

proses magmatisma secara general dan

hubungannya dengna proses

mineralisasi.

2. TIK (PB) :Mahasiswa dapat memahami proses-

proses magmatisma dan perubahan nilai

kalor yang terjadi.

B. POKOK BAHASAN : PVT dan Proses-Poses Magmatisma

C. SUB POKOK BAHASAN :- Fraksinasi Magma

-Gravity Settling

-Metamorfisme pada mantel atas

-Hidrotermal Alteration

Page 11: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 5)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat proses-proses

termodinamika yang terjadi di kerak bumi

mulai dari proses kristalisasi magma melalui

gravity settling dan tahap mineralisasi

selanjutnya

-Memperhatikan Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus

2x60

menit

PENYAJIAN Menjelaskan keterkaitan termodinamika

dengan proses awal kristalisasi mineral pada

magma dan faktor-faktor yang terkait

dengannya serta menjelaskan fraksinasi

magma, gravity settling dan metasomatisma.

Presentasi Mahasiswa

PENUTUPAN 1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 12: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 6 (Keenam)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami faktor-

faktor perbedaan keterbentukan

himpunan mineral pada batuan

metamorf secara general.

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami dasar-

dasar himpunan-himpunan mineral

sebagai penciri suatu lingkungan

termodinamik, baik metapelites

maupun metabasites secara general.

B. POKOK BAHASAN : Himpunan Mineral Metamorfik

C. SUB POKOK BAHASAN :-Himpunan mineral batuan metamorfik

Low Pressure-Low Temperature

(LPLT)

-Himpunan mineral batuan metamorfik

High Pressure-Low Temperature

(HPLT)

-Himpunan mineral batuan metamorfik

Low Pressure-High Temperature

(LPHT)

-Himpunan mineral batuan metamorfik

Ultra High Pressure-Ultra High

Temperature (UHP-UHT)

-

Page 13: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 6)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang definisi

dan sejarah Termodinamika

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Fraser.G.Do

nald (1949)

“Termodina

myc in

Geology”

Oxford

University.

England.

PENYAJIAN Menjelaskan himpunan kelompok mineral

pada derajat yang berbeda baik pada

metapelites maupun metabasite secara

general disertai dengan contoh studi kasus

metmorfik yang ada di Indonesia.

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 14: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 7 (Ketujuh)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkuliahan ini

mahasiswa dapat menerapkan aplikasi

dari termodinamika pada hal-hal dasar

dan umum terlebih dahulu, seperti

bowen reaction dan rock cycle

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami proses-

proses termodinamika yang terjadi pada

batuan beku, metamorf maupun

sedimen.

B. POKOK BAHASAN : Latihan Penerapan Termodinamika

C. SUB POKOK BAHASAN :-Penerapan pada studi kasus kasus

petrologi batuan metamorf

-Penerapan pada studi kasus petrologi

batuan beku

-Penerapan pada studi kasus petrologi

batuansedimen

Page 15: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 7)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang

penerapan aplikasi termodinamika pada

batuan.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Fraser.G.Do

nald (1949)

“Termodina

myc in

Geology”

Oxford

University.

England.

PENYAJIAN Menjelaskan dasar studi kasus termodinamik

pada batuan beku, sedimen maupun

metamorf.

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 16: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 8 (Kedelapan)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami

perbedan proyeksi-proyeksi diagram

kimia yang biasa digunakan dalam

petrologi.

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat menghitung nilai

molar pada suatu mineral dan

melakukan penghitungan nilai molar

dan kimiawi terhadap reaksi-reaksi

kesetimbangan yang terjadi.

B. POKOK BAHASAN : Perhitungan Nilai Molar Mineral

pada Himpunan Mineral Metamorfik

C. SUB POKOK BAHASAN :-Mole Number, Mole Fractions and

Mole Fraction Line

-The Mole Fraction Triangle

-Proyeksi ACF,AFM CMS, FASH,

KFMASH. CMASH, NCASH &

NCMASH

Page 17: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 8)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang definisi

molar dan kaitan-kaitannya.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus

2x60

menit

-Fraser.G.Donald

(1949)

“Termodinamyc

in Geology”

Oxford

University.

England.

-Bucher.K,

Grapey.R (2010)

“Petrogenesis of

Metamorphic

Rocks” 8t h

edition. Springer.

Newyork.

PENYAJIAN Menjelaskan basic dasar proyeksi diagram

ACF,AFM CMS, FASH, KFMASH.

CMASH, NCASH & NCMASH cara

menggunakannya pada geokimia batuan.

Presentasi Mahasiswa

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 18: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 9 (Kesembilan)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami reaksi

kalorimetri dan kaitannya dengan

geokimia batuan.

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami

termodinamika batuan dan mineral dan

hubungannya dengan temperatur reaksi

kalorimetri pada tahap magmatisma

serta kalorimetri geotermal awal pada

sistem bertekanan.

B. POKOK BAHASAN : Termodinamika Aplikasi I

C. SUB POKOK BAHASAN : -Termodynamic Properties of Silicate

Melts

-Asam dan Basa

-Binary Silicate Melts

-Application of Mixing Model

Page 19: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 9)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang

termodinamika aplikasi dengan basic awal

tentang kompleksnya larutan silikat di bumi.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Fraser.G.Dona

ld (1949)

“Termodinam

yc in

Geology”

Oxford

University.

England.

PENYAJIAN Menjelaskan properti larutan silikat, asam

dan basanya, nilai biner lelehnya dan

aplikasinya pada model percampuran antar

mineral.

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 20: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 10 (Kesepuluh)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami

karakteristik aluminosilikat dan

perannya dalam menggambarkan

evolusi batuan metamorf.

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami reaksi

yang terjadi dari perbedaan larutan

antara feldspar dan olivin dan proses

keterbentukan aluminosilikat garnet dan

evolusiya baik progarade, peak maupun

retrograde.

B. POKOK BAHASAN : Termodinamika Aplikasi II

C. SUB POKOK BAHASAN : -Experimental Determination of Mixing

Properties of Solid Soution Feldspar &

Olivin

-Aluminosilicate Garnet Solid Solution

Clinopyroxenes Containing CaAl2SiO6

Component

Page 21: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 10)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang

determinasi feldspar dan olivin serta

reaksinya dan pengertian mineral

aluminosilikat.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Bucher.K,

Grapey.R

(2010)

“Petrogenesis

of

Metamorphic

Rocks” 8t h

edition.

Springer.

Newyork.

PENYAJIAN Menjelaskan properti feldspar dan olivin serta

menjelaskan secara gamblang tentang mineral

aluminosilikat dan perannya dalam evolusi

batuan metamorf.

Presentasi Mahasiswa

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 22: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 11 (Kesebelas)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami dasar-

dasar geotermobarometri pada batuan

metamorf

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami konsep

general dari geotermobarometri dan

mampu menjelaskan perubahan fasa-

fasa himpunan mineral yang terbentuk

dalam suhu dan tekanan yang berbeda

pada batuan metamorf.

B. POKOK BAHASAN : Geotermobarometri I

C. SUB POKOK BAHASAN : -Konsep dan Prinsip General

-Assumpsionts & Precautions

-Exchange Reaction

Page 23: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 11)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang konsep

dan prinsip dasar geotermobarometri.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Bucher.K,

Grapey.R

(2010)

“Petrogenesis

of

Metamorphic

Rocks” 8t h

edition.

Springer.

Newyork.

PENYAJIAN Menjelaskan konsep dasar

geotermobarometri pada batuan metamorf,

asumsi dan pertimbangannya serta reaksi

pertukaran kimia mineral pada mineral

penciri termobarometri.

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 24: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 12 (Kedua belas)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami peran

reaksi mineral penciri

geotermobarometri sebagai penunjuk

evolusi batuan metamorfik.

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memnghitung solusi

reaksi kimia melalui serangkaian

perhitungan dengan menggunakan

diagram-diagram geotermobarometri

yang terdahulu, sehingga mendapatkan

mineral penciri termobarometri maupun

geotermobarometri dalam batuan

metamorf.

B. POKOK BAHASAN : Geotermobarometri II

C. SUB POKOK BAHASAN : -Net Transfer

-Miscibility Gaps & Solvus

Thermometri

Page 25: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 12)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang net

transfer dan solusi sederhana geokimia pada

mineral termobarometri.

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Bucher.K,

Grapey.R

(2010)

“Petrogenesis

of

Metamorphic

Rocks” 8t h

edition.

Springer.

Newyork.

PENYAJIAN Menjelaskan net transfer dan penyelesaian

perhitungan reaksi kimia mineral

termobarometri secara rinci dan menerangkan

asosiasimineral termobarometri secara

lengkap.

Presentasi Mahasiswa

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 26: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 13 (Ketiga belas)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami mineral

penciri geotermobarometri pada batuan

ultra mafik

2. TIK (PB) : Mahasiswa dapat memahami

termobarometri dan geotermobarometri

pada batuan ultra mafik menggunkan

metode penghitungan dengna mencari

nilai kesetimbangan reaksi himpunan

mineral untuk menemukan

geotermobarometri.

B. POKOK BAHASAN : Geotermobarometri III

C. SUB POKOK BAHASAN :-Thermobarometry Using Multi-

equilibrum

-Gibbs Method

-Thermobarometry and Geobarometry

in Ultramafic Rocks

Page 27: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 13)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang metode

Gibbs, dan Termobarometri-

Geotermobarometri pada btuan ultra mafik

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

Bucher.K,

Grapey.R

(2010)

“Petrogenesis

of

Metamorphic

Rocks” 8t h

edition.

Springer.

Newyork.

PENYAJIAN Menjelaskan mineral penciri termobarometri

dan geotermobarometri pada batuan ultra

mafik dan proses-proses evolusi yang telah

terjadi pada batuan tersebut setelah

ekshumasi (pengangkatan).

Presentasi Mahasiswa

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 28: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

MATA KULIAH : Thermodinamika

KODE MATA KULIAH : Q10A. 135

SKS : 2 SKS

WAKTU PERTEMUAN : 2x60 Menit

PERTEMUAN KE : 14 (Keempat belas)

A. TUJUAN

1. TIU (MK) : Setelah mengikuti perkulihaan ini

mahasiswa mampu memahami peran

termodinamika pada suatu batuan dan

mineral dan sejarah evolusi geologi dari

data tersebut, terutama batuan

metamorf.

2. TIK (PB) : Mahasiswa mampu memahami

termodinamika secara keseluruhan

dengan aspek terpenting pada apikasi

geologi terutama dalam menentukan

himpunan mineral sebagai penunjuk

geotermobarometri pada batuan

metamorf, sehingga dapat menjelaskan

geologi suatu daerah yang terdapat

batuan metamorfik didalamnya.

B. POKOK BAHASAN : EVALUASI

C. SUB POKOK BAHASAN : Rangkuman seluruh materi dari awal

hingga akhir

Page 29: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

(Pertemuan ke 14)

TAHAP

KEGIATAN

KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

MEDIA/ALAT

PENGAJARAN

ESTIMASI

WAKTU

KEPUSTA-

KAAN

PENDAHULUAN Menjelaskan secara singkat tentang definisi

dan sejarah Termodinamika

- Memperhatikan

Laptop, Slide

Materi, LCD

Infocus, Layar,

Pointer, Papan

Tulis, Spidol,

Penghapus 2x60

menit

PENYAJIAN Menjelaskan hukum-hukum termodinamika

1&2, Hukum Hess, Boyle, Charles dan Gay-

Lussac secara singkat dan teoritis

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

- Diskusi

PENUTUPAN

1.Merangkum secara umum materi secara

keseluruhan,

2.Memberikan gambaran umum materi

perkuliahan yang akan datang

3.Mengadakan kuis (post test)

- Memperhatikan

- Tanya Jawab

Page 30: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

E. EVALUASI

TUGAS

1. Mahasiswa membuat presentasi dari materi yang telah di tentukan, dan dibagi

menjadi kelompok-kelompok untuk mempresentasikannya pada proses

pembelajaran dan diskusi.

TES FORMATIF

1. Jelaskan peran termodinmaika dalam menjelaskan evolusi batuan dan

mineral dalam proses geologi !

SOAL URAIAN :

1. Jelaskan kalorimetri dan diagram fasa serta hubungannya dengan perbedaan

batuan dan mineral yang terbentuk !

SOAL OBJEKTIF :

1. Jelaskan metode perhitungan molar kimia mineral dalam penerapannya pada

proyeksi ACF,AFM CMS, FASH, KFMASH. CMASH, NCASH &

NCMASH pada batuan metamorf !

DDAAFFTTAARR PPUUSSTTAAKKAA

A. BUKU/BACAAN WAJIB (BW)

- Bucher.K, Grapey.R (2010) Petrogenesis of Metamorphic Rocks 8t h

edition. Springer. Newyork.

- Fraser.G.Donald (1949) “Termodinamyc in Geology” Oxford University.

England.

- Wilson, M., “Ignesious Petrogenesis A Global Tectonic approach”,

Springer, Newyork, 2007

- Powell. Roger (1978) “Equilibrium Thermodynamic in Petrology”,

University of Leeds, England, Harper & Row, Publisher. London.

Page 31: TERMODINAMIKA SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)ftgeologi.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/SAP-Thermodina… · Laptop, Slide Materi, LCD Infocus, Layar, Pointer, Papan Tulis, Spidol,

B. BUKU/BACAAN ANJURAN (BA)

- Fraser. G. Donald (1976) “Thermodynamic in Geology” NATO Saintific

Affairs Division. Oxford. England.

- Poirier. Bill (2014) “A Conceptual Guide to Thermodynamic”, WILEY

Publisher. UK.