Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

4
Tanda-Tanda Perdarahan Post Operasi

Transcript of Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

Page 1: Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

Tanda-Tanda Perdarahan Post Operasi

Page 2: Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

Tanda-Tanda Perdarahan Post Operasi

1. Penurunan tekanan darah (normal : sistol :110/120-139 , diastol : 70/80 -90 mmHg )

2. Meningkatnya nadi ( normal : 60-100x/menit )3. Pucat 4. Kulit lebih dingin dan lembab dari biasanya terutama

tangan dan kaki (normal : kulit teraba hangat ) 5. Kecepatan denyut nadi lebih cepat dari biasanya dan

denyutannya lemah6. Tekanan darah menurun

Page 3: Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

7. Pernapasan meningkat (normal : 12-20x/menit)8. Oliguri (normal : 0,5-1 cc/kgBB/jam )9. Nyeri10. Perembesan darah dari luka operasi11. Bertambahnya jumlah darah dalam botol penampung

drainase luka operasi (4-5 ml/kgBB/jam )

Page 4: Tanda-tanda Perdarahan Setelah Operasi (Post Operative)

Referensi

Muttaqin, Arif. 2009. Asuhan Keperawatan Perioperatif Konsep,

Proses, dan Aplikasi. Salemba Medika : Jakarta

Dr. Gde Mangku, Sp.An.KIC. 2010. Buku Ajar Ilmu Anestesia

dan Reanimasi.

Richard J. Wagman,M.D.,F.A.C.P. 2006.The New International

Standard Medical and Health Encyclopedia.

https://books.google.co.id/books?id=YyjnnNEASoAC&pg=PA19

6&dq=output+bleeding+after+surgery+in+hours&hl=en&sa=X&

ved=0CCoQ6AEwA2oVChMI6vLh8urkyAIVRSqUCh1aXAUK

#v=onepage&q=output%20bleeding%20after%20surgery%20in

%20hours&f=false