Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum...

33
Standard Operating Procedure Penggunaan Laboratorium FPIK Pada Masa Pandemi Covid-19 Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang 2020

Transcript of Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum...

Page 1: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Standard Operating Procedure

Penggunaan Laboratorium FPIK Pada Masa

Pandemi Covid-19

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan

Universitas Brawijaya

Malang

2020

Page 2: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid
Page 3: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. ii

DAFTAR ISI

LEMBAR IDENTIFIKASI ------------------------------------------------------------------------------------------------------------ i

DAFTAR ISI ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ii

A. Tujuan --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- 1

B. Ruang Lingkup dan Unit yang Terkait --------------------------------------------------------------------------- 1

C. Standar Mutu yang Terkait ---------------------------------------------------------------------------------------------- 1

D. Istilah dan Definisi ------------------------------------------------------------------------------------------------------------ 1

E. Urutan Prosedur ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------- 1

F. Bagan Alir --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- 3

G. Referensi ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- 4

H. Lampiran ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- 4

Page 4: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 1

A. Tujuan

Dalam rangka memenuhi kebutuhan penggunaan laboratorium dalam

masa pandemic covid 19

B. Ruang Lingkup dan Unit yang Terkait

1. Laboratorium Hidrobiologi 2. Laboratorium Budidaya Ikan 3. Laboratorium Ilmu Teknologi Hasil Perikanan

4. Laboratorium Eksploitasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan 5. Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan

6. Laboratorium Sosial Ekonomi Perikanan 7. Laboratorium Perikanan Air Payau dan Laut di Probolinggo

8. Laboratorium Perikanan Air Tawar Sumberpasir 9. Laboratorium Marine Station Sendangbiru

C. Standar Mutu yang Terkait

Standar Mutu Universitas Brawijaya

D. Istilah dan Definisi

1. Mahasiswa

2. Dosen Pembimbing

3. Ketua Laboratorium

4. Laboran

5. Tim Satgas

6. Ketua Jurusan/Sekretaris Jurusan

7. Tes Rapid

E. Urutan Prosedur

1. Mahasiswa meminta ijin kepada pembimbing sekaligus menentukan

jadwal penelitian di Laboratorium via chat whatsapp

2. Berkoordinasi dengan Laboran untuk menentukan jadwal masuk

laboratorium via chat whatsapp

Page 5: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 2

3. Mahasiswa meminta ijin ke Ketua Laboratorium dengan menyertakan

bukti ijin dosen pembimbing dan jadwal dari laboratorium via chat

whatsapp.

4. Pada Hari (H – 3) sebelum pelaksanaan penelitian, mahasiswa

meminta persetujuan dari Tim Satgas Covid 19 FPIK dengan cara

menyerahkan form peminjaman laboratorium yang bisa didownload di

web FPIK serta melampirkan dokumen yang ada di lampiran yaitu :

1. 2 (dua) bukti ijin (screenshoot) dari Dosen Pembimbing dan Ketua

Laboratorium pada dokumen word

2. Hasil Tes Rapid

3. Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum

pelaksanaan penelitian

4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa

5. Tim Satgas Covid 19 FPIK UB akan mengevaluasi data yang masuk

dan memutuskan untuk menyetujui atau menolak ijin yang diajukan.

Apabila pengajuan ditolak maka mahasiswa mengulangi prosedur

awal ijin penelitian

6. Apabila disetujui oleh Tim Satgas Covid 19, Mahasiswa memberikan

form yang sudah disetujui ke Laboran dan bisa memulai penelitian di

laboratorium pada jadwal yang telah ditentukan.

7. Selama penelitian, mahasiswa wajib datang dan pulang sesuai jadwal

yang ditentukan dan wajib menjalankan protokol kesehatan dan tata

tertib yang ada di laboratorium yang digunakan

Page 6: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 3

F. Bagan Alir

<pelaku prosedur>

<kegiatan/tahap prosedur> <input/output

kegiatan>

Mahasiswa

Mahasiswa

Mahasiswa

H - 3

Mahasiswa

Tim Satgas

Mulai

Meminta ijin kepada pembimbing

sekaligus menentukan jadwal penelitian di Laboratorium via chat

whatsapp.

(1 hari)

Ijin diperoleh

jadwal disusun

Berkoordinasi dengan Laboran untuk menentukan jadwal masuk

laboratorium via chat whatsapp

(3 jam)

Jadwal antrian

diperoleh

Meminta ijin ke Ketua Laboratorium

dengan menyertakan bukti ijin dosen pembimbing dan jadwal dari

laboratorium via chat whatsapp

(6 jam)

Ijin diperoleh

Meminta persetujuan dari Satgas Covid

FPIK dengan dengan cara menyerahkan

form peminjaman laboratorium yang bisa

didownload di web FPIK serta melampirkan dokumen yang ada di

lampiran (3 jam)

Form Terisi

Mengevaluasi data yang masuk dan memutuskan untuk menyetujui atau

menolak ijin yang diajukan

(3 jam)

Ijin disetujui atau

ditolak

A

ditolak

Page 7: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 4

Mahasiswa

Mahasiswa

G. Referensi

1. Peraturan Rektor Universitas Brawijaya Nomor 35 Tahun 2020 Tentang

Penyelenggaraan Kampus Tangguh Universitas Brawijaya dalam Masa

dan Pasca-Pandemi Covid-19

H. Lampiran

1. Dokumen yang dilampirkan oleh Mahasiswa yaitu:

− 2 (dua) bukti ijin (screenshoot) dari Dosen Pembimbing dan Ketua

Laboratorium

− Hasil Tes Rapid yang masih berlaku

− Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum

pelaksanaan penelitian

− Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa

A

Memberikan form yang sudah disetujui ke Laboran dan bisa memulai

penelitian di laboratorium pada jadwal

yang telah ditentukan

(1 jam)

Penelitian di

Laboratorium

Selama penelitian, mahasiswa wajib datang dan pulang sesuai jadwal yang

ditentukan dan wajib menjalankan protocol kesehatan dan tata tertib

yang ada di laboratorium yang

digunakan

Kondisi kesehatan

tetap terjaga dan

menjadi prirotas

Selesai

Page 8: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 5

2. Tata Tertib dari Laboratorium

1. Laboratorium Hidrobiologi

2. Laboratorium Budidaya Ikan

3. Laboratorium Ilmu Teknologi Hasil Perikanan

4. Laboratorium Eksploitasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan

5. Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan

6. Laboratorium Sosial Ekonomi Perikanan

7. Laboratorium Perikanan Air Payau dan Laut di Probolinggo

8. Laboratorium Perikanan Air Tawar Sumberpasir

9. Laboratorium Marine Station Sendangbiru

Page 9: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 6

1. Laboratorium Hidrobiologi

Page 10: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 7

TATA TERTIB PENGGUNAAN

LABORATORIUM HIDROBIOLOGI

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

Tata Tertib penggunaan Laboratorium Hidrobiologi adalah sebagai berikut:

1. Pengguna laboratorium tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan

Universitas Brawijaya.

2. Seluruh Pengguna laboratorium harus dalam keadaan sehat tidak

menunjukkan gejala sakit (batuk, hidung tersumbat, suhu diatas 37°C).

3. Pengguna laboratorium harus izin dan mengisi buku kehadiran di bagian

resepsionis

4. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

memakai masker ketika di dalam ruangan.

5. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

mencuci tangan sebelum dan sesudah menggunakan peralatan dan

fasilitas laboratorium.

6. Penggunaan peralatan laboratorium harus bergantian dan diwajibkan

untuk dibersihkan kembali atau desinfectan dengan alkoloh 70 %

7. Penggunaan fasilitas Laboratorium menyesuaikan dengan kapasitas dan

protokol jarak minimal pengguna laboratorium..

8. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan mengisi

buku peminjaman alat dan pengambilan bahan laboratorium.

9. Penggunaan fasilitas lab di larang bergerombol dan selalu mencuci tangan

sebelum dan sesudah menggunakan fasilitas peralatan laboratorium

10. Kerusakan dan kehilangan peralatan menjadi tanggung jawab peneliti

dan praktikan. .

11. Jam operasional laboratorium adalah 08.30-15.00 WIB.

12. Dilarang makan, minum dan merokok di dalam laboratorium.

13. Segala pelanggaran yang dilakukan oleh peneliti atau praktikan akan berakibat pada penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas

laboratorium dan ditindak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Malang, 18 Agustus 2020

Kepala Laboratorium Hidrobiologi,

Dr.Ir. Supriatna, M.Si.

Page 11: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 8

2. Laboratorium Budidaya Ikan

Page 12: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 9

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SOP)

PENGGUNAAN LABORATORIUM BUDIDAYA IKAN

FPIK - UB SELAMA PANDEMI COVID-19

I. Tujuan

SOP bertujuan untuk memberikan panduan penggunaan Laboratorium Budidaya Ikan untuk keperluan layanan penelitian oleh para pengguna

selama pandemi Covid-19.

II. Tata Tertib Penggunaan Laboratorium selama Pandemi

1. Pengguna (peneliti atau pengguna jasa) laboratorium harus diperiksa terlebih dahulu oleh petugas keamanan di Gedung Baru

sebelum memasuki laboratorium BI dan menunjukkan surat izin

penggunaan laboratorium kepada petugas keamanan.

2. Pengguna laboratorium wajib mencuci tangan sebelum memasuki

laboratorium dan wajib APD (Alat Pelindung Diri) yaitu jas lab, masker (2 buah sebagai cadangan), face shield, sepatu dan

sarung tangan selama bekerja di dalam laboratorium. APD

tersebut disediakan sendiri oleh pengguna laboratorium

3. Setiap memasuki laboratorium gunakan terlebih dahulu hand

sanitizer yang telah disediakan di laboratorium.

4. Pengguna harus menjaga jarak dengan pengguna lainnya selama

bekerja di dalam ruangan. Lab BI Divisi Penyakit & Kesehatan Ikan per hari max 4 orang, Lab BI Divisi Reproduksi Ikan per hari max 6

orang ( Akan dilakukan penjadwalan ).

5. Pengguna laboratorium wajib mengisi log book pengguna

laboratorium harian setiap kali masuk laboratorium.

6. Selalu cek pintu dan jendela agar selalu terbuka disaat

menggunakan laboratorium, dan AC dalam kondisi mati.

7. Dilarang makan dan minum di laboratorium.

8. Tempatkan tas dan barang lainnya pendukung penelitian di tempat

yang disediakan dengan rapi.

9. Pengguna wajib menjaga ketertiban dan kebersihan laboratorium.

10. Hindari penggunaan alat laboratorium secara bersama, jika terpaksa maka sebelum dan sesudah pemakaian wajib di disenfeksi

dengan alkohol 70%.

11. Menggunakan alat laboratorium sesuai dengan SOP pengoperasian

alat yang telah disediakan dan mengisi log book pemakaian alat.

12. Setiap pengguna harus mampu melakukan manajemen waktu dengan baik, sehingga perlakukan penelitian dapat selesai tepat

Page 13: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 10

waktu sesuai jam kerja aktif (08.00-15.00) dan apabila lebih dari

jam yang ditentukan PLP berhak memberi peringatan.

13. Kerusakan/kehilangan alat/bahan selama waktu peminjaman menjadi tanggung jawab peminjam dan penggantian disesuaikan

dengan jumlah alat/bahan yang dipinjam.

14. Pengguna laboratorium wajib menjalani aturan yang sudah

ditetapkan dan apabila ada pelanggaran maka ijin penelitian akan

dievaluasi kembali.

15. Pengguan laboratorium yang sakit tidak diperbolehkan melakukan

penelitian di laboratorium.

16. Setiap selesai bekerja di laboratorium wajib disinfeksi meja kerja

dengan alkohol 70%.

17. Pengguna laboratorium wajib mengisi log book pemakaian ruang

laboratorium sebelum meninggalkan laboratorium.

Page 14: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 11

3. Laboratorium Ilmu Teknologi Hasil Perikanan

Page 15: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 12

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

TATA TERTIB PENGGUNAAN

LABORATORIUM ILMU TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

SOP Tata Tertib penggunaan Laboratorium Ilmu Teknologi Hasil Perikanan

adalah sebagai berikut: 1. Penggunaan laboratorium tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan

Universitas Brawijaya.

2. Seluruh pengguna laboratorium harus dalam keadaan sehat tidak

menunjukkan gejala sakit (batuk, hidung tersumbat, suhu diatas 37°C).

3. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

memakai masker ketika di dalam ruangan.

4. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan mencuci tangan sebelum dan sesudah menggunakan peralatan dan

fasilitas laboratorium.

5. Penggunaan fasilitas Laboratorium menyesuaikan dengan kapasitas dan

protokol jarak minimal pengguna laboratorium..

6. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan mengisi

buku peminjaman alat dan pengambilan bahan laboratorium.

7. Penggunaan fasilitas lab di larang bergerombol dan selalu mencuci tangan

sebelum dan sesudah menggunakan fasilitas peralatan laboratorium

8. Kerusakan dan kehilangan peralatan menjadi tanggung jawab peneliti

dan praktikan. .

9. Jam operasional laboratorium adalah 08.00-15.00 WIB.

10. Dilarang makan, minum dan merokok di dalam laboratorium.

11. Segala pelanggaran yang dilakukan oleh peneliti atau praktikan akan berakibat pada penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas

laboratorium dan ditindak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Malang, 18 Agustus 2020

Kepala Laboratorium Ilmu Teknologi Hasil perikanan,

Dr.Sc. Asep Awaludin Prihanto, S.Pi, MP

Page 16: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 13

4. Laboratorium Eksploitasi Sumberdaya Perikanan

dan Kelautan

Page 17: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 14

TATA TERTIB PENGGUNAAN

LABORATORIUM EKSPLOITASI SUMBERDAYA PERIKANAN DAN

KELAUTAN FPIK UB DIMASA PANDEMI COVID 19

Tata tertib ini dibuat untuk membantu memperlancar proses penelitian

mahasiswa dan dosen dilingkup Universitas Brawijaya dimasa pandemi covid

19.

1. Pengguna laboratorium harus mendapatkan surat ijin penelitian dari

pimpinan FPIK UB (WD1) yang divalidasi oleh dosen pembimbing dan

kepala Laboratorium (syarat menunjukkan hasil rapid tes).

2. Surat izin penggunaan laboratorium harus disampaikan ke laboran paling lambat satu minggu sebelum kegiatan penelitian dimulai. Jika

penggunaan laboratorium penuh, maka akan dilakukan pengaturan

jadwal dan akan disampaikan kepada pengguna dalam waktu 3 x 24 jam.

3. Pengguna laboratorium harus mengisi daftar hadir dan form

peminjaman alat (jika diperlukan).

4. Pengguna laboratorium diperbolehkan bekerja di dalam laboratorium

selama jam kerja yaitu 08.30 – 15.00 WIB.

5. Pengguna laboratorium harus menjalankan protokol kesehatan selama

menjalankan penelitian di laboratorium.

a. Melakukan pengukuran suhu tubuh dan mencuci tangan sebelum masuk laboratorium. Jika suhu tubuh lebih dari 37.5 oC (demam),

maka yang bersangkutan dilarang masuk laboratorium.

b. Memakai jas laboratorium dan masker

c. Menjaga jarak (> 1,5 meter)

d. Membawa hand sanitizer.

e. Memakai sarung tangan jika diperlukan.

6. Penggunaan alat laboratorium yang digunakan bersama-sama (bergantian), maka harus dibersihkan terlebih dahulu dengan hand

sanitizer sebelum digunakan orang lain.

7. Pengguna laboratorium harus menggunakan waktu dengan efektif agar

penelitian berjalan tepat waktu. Jika pelaksanaan penelitian tidak tepat

waktu (molor), maka akan dilakukan penjadwalan ulang oleh laboran.

8. Pengguna laboratorium wajib menjaga ketertiban dan kebersihan

laboratorium.

a. Dilarang membawa rokok dan makanan kedalam laboratorium

b. Dilarang berbicara dan bergurau yang dapat mengganggu

ketertiban pengguna lainnya.

c. Membersihkan dan mengembalikan alat laboratorium pada

tempatnya setelah digunakan.

Page 18: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 15

d. Jika ada kendala penggunaan alat, segera melapor kepada laboran.

9. Pengguna laboratorium yang telah selesai penelitian, segera melapor

kepada kepala laboratorium atau laboran.

10. Mahasiswa wajib menjalankan aturan yang telah ditetapkan dan apabila

ada pelanggaran maka ijin penelitian akan dievaluasi kembali.

Malang, Agustus 2020

ttd

Ketua Lab

Page 19: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 16

5. Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan

dan Kelautan

Page 20: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 17

TATA TERTIB

Penggunaan Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan

Kelautan,

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan - Universitas Brawijaya

Selama Pandemi Covid-19

Tata Tertib Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan

Kelautan FPIK - UB selama masa pandemi Covid-19 adalah sebagai berikut:

1. Penggunaan laboratorium tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan

Universitas Brawijaya

2. Sebelum memasuki lab, pengguna harus lapor terlebih dahulu ke

petugas keamanan di gedung baru dan menunjukkan surat izin

penggunaan lab kepada petugas keamanan.

3. Pengguna lab harus dalam keadaan sehat tidak menunjukkan gejala

sakit (batuk, flu, demam, hidung tersumbat, suhu > 37°C), serta

diharuskan menunjukkan surat keterangan telah melakukan rapid test

dengan hasil non reaktif kepada laboran.

4. Lab Eksplorasi berkapasitas maksimum 4 orang pengguna per hari.

5. Pengguna yang diizinkan masuk lab hanya yang berkepentingan (sesuai

nama yang tercantum dalam surat permohonan peminjaman)

6. Pengguna lab diwajibkan mencuci tangan sebelum dan sesudah

menggunakan peralatan dan fasilitas laboratorium.

7. Pengguna lab diwajibkan memakai masker, jas lab dan sarung tangan,

serta menjaga jarak minimal 2 meter ketika melakukan penelitian di

dalam ruangan lab, serta tidak bergerombol.

8. Pengguna lab wajib mengisi buku peminjaman alat dan pengambilan

bahan laboratorium, serta mengisi log book penggunaan laboratorium

harian.

9. Dilarang makan dan minum di laboratorium.

10. Pengguna wajib menjaga ketertiban dan kebersihan laboratorium

11. Tas dan barang pendukung penelitian ditempatkan di tempat yang telah

disediakan dengan rapi.

12. Kerusakan dan kehilangan alat/bahan selama waktu peminjaman

menjadi tanggung jawab peminjam

13. Jam operasional laboratorium Eksplorasi adalah pkl. 08.00-15.00 WIB

Page 21: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 18

14. Pengguna laboratorium wajib mematuhi aturan yang sudah ditetapkan

dan apabila ada pelanggaran maka ijin penelitian akan dievaluasi

kembali

Malang, Agustus 2020

Kepala Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan,

Nurin Hidayati, ST, M.Sc

Page 22: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 19

TATA TERTIB

Peminjaman Alat untuk Kegiatan Lapang

Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan FPIK

– UB

Selama Pandemi Covid-19

Tata Tertib Peminjaman Alat untuk Kegiatan Lapang Laboratorium

Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan FPIK - UB selama pandemi

Covid-19 adalah sebagai berikut:

1. Pengguna mengajukan surat permohonan peminjaman alat kepada

laboran (lewat email/wa) dengan menyebutkan detil peruntukan

peminjaman, waktu penggunaan, dan jenis alat yang dibutuhkan.

2. Surat permohonan peminjaman alat diajukan minimal 1 minggu

sebelum penggunaan

3. Pengambilan alat (maksimal 2 orang) dikoordinasikan dengan laboran,

dengan mengisi buku peminjaman alat lab terlebih dahulu

4. Laboran mempersiapkan alat, mengkalibrasi, dan menjelaskan detil cara

penggunaan alat kepada pengguna.

5. Pengguna menggunakan alat dengan baik dan benar

6. Pengguna mengembalikan semua alat yang dipinjam dalam keadaan

baik, bersih dan steril.

7. Pengguna wajib mengganti atau memperbaiki jika alat yang digunakan

hilang atau rusak.

Malang, Agustus 2020

Kepala Laboratorium Eksplorasi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan,

Nurin Hidayati, ST, M.Sc

Page 23: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 20

6. Laboratorium Sosial Ekonomi Perikanan

Page 24: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 21

STANDAR OPERASTONAL PROSEDUR (SOP)

TATA TERTIB PENGGUNAAN LABORATORIUM AGRIBISNIS

PERIKANAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

SOP Tata Tertib penggunaan Laboratorium Agribisnis Perikanan adalah

sebagai berikut:

1. Penggunaan laboratorium Agribisnis Perikanan tunduk dan patuh

kepada protocol kesehatan Universitas Brawijaya (mencuci tangan sebelum memasuki laboratorium dan wajib APD (Alat Pelindung Diri) yaitu jas lab, masker (2 buah sebagai cadangan), face shield, sepatu dan

sarung tangan selama bekerja di dalam laboratorium.

2. Seluruh pengguna laboratorium Agribisnis Perikanan harus dalam keadaan sehat tidak menunjukkan gejala sakit (batuk, hidung

tersumbat, suhu diatas 37°C). Bagi mahasiswa yang akan melakukan aktifitas penelitian Iebih dari satu hari diharuskan melakukan rapid test terlebih dahulu dengan hasil non rektif.

3. Mahasiswa yang melakukan ptaktikum dan penelitian diwajibkan

memakai masker ketika di dalam ruangan laboratorium Agribisnis Perikanan.

4. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

mencuci tangan sebelum dan sesudah menggunakan peralatan dan

fasilitas laboratorium.

5. Penggunaan fasilitas Laboratorium Agribisnis Perikanan menyesuaikan dengan kapasitas dan protokol jarak minimal pengguna laboratorium.

6. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

mengisi buku peminjaman alat dan pengambilan bahan laboratoriurn

Agribisnis Perikanan.

7. Penggunaan fasilitas laboratorium Agribisnis Perikanan di larang bergerombol dan selalu mencuci tangan sebelum dan sesudah

menggunakan fasilitas peralatan laboratorium.

8. Kerusakan dan kehilangan peralatan menjadi tanggung jawab peneliti

dan praktikan.

9. Jam operasional laboratorium Agribisnis Perikanan adalah 08.00-15.00 WIB.

10. Dilarang makan, minum dan merokok di dalam laboratorium Agribisnis

Perikanan

Page 25: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 22

11. Tempatkan tas dan barang lainnya pendukung penelitian di tempat yang

disediakan dengan rapi.

12. Setiap selesai bekerja di laboratorium Agribisnis Perikanan wajib

disinfeksi meja kerja dengan alkohol 70%.

13. Segala pelanggaran yang dilakukan oleh peneliti atau praktikan akan berakibat pada penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas

laboratorium Agribisnis Perikanan dan ditindak sesuai dengan aturan

yang berlaku.

Malang 19 Agustus 2020

Kepala Laboratorium Agribisnis Perikanan,

Prof.Dr.Ir. Mimit Primyastanto, MP

Page 26: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 23

7. Laboratorium Perikanan Air Payau dan Laut di

Probolinggo

Page 27: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 24

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

TATA TERTIB PENGGUNAAN LABORATORIUM PERIKANAN AIR

PAYAU DAN LAUT PROBOLINGGO FPIK DIMASA PANDEMI COVID 19

SOP Tata Tertib penggunaan Laboratorium Perikanan Air Payau dan

Laut Probolinggo FPiK-UB adalah sebagai berikut:

1. Penggunaan laboratorium tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan

Universitas Brawijaya.

2. Pengguna laboratorium harus dalam keadaan sehat wal’afiyat (jasmani

dan rochani) tidak menunjukkan gejala sakit (terutama batuk, hidung

tersumbat, suhu diatas 37°C).

3. Pengguna laboratorium mengajukan permohonan kepada Kepala

laboratorium dengan mengunduh dan mengisi blanko permohonan serta

melampirkan foto copy dari hasil rapid test yang masih berlaku.sebanyak

2 exemplar (1 exemplar untuk arsip Kalab dan 1 exemplar untuk arsip

petugas lab.)

4. Setelah mendapat persetujuan dari Kepala laboratorium, pengguna

mengisi buku kehadiran yang disediakan oleh petugas

laboratorium/Laboran/PLP.

5. Pengguna yang melakukan kegiatan (praktikum, penelitian, magang

dan menginap di mess) diwajibkan mencuci tangan, tes suhu, memakai

masker dan jaga jarak minimal 1 m.

6. Pengguna yang ingin menggunakan peralatan dan bahan wajib

mengajukan permohonan kepada petugas laboran /Laboran/PLP.

7. Pengguna di larang bergerombol, selalu menjaga kebersihan dan selalu

mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan.

8. Pengguna yang melakukan kegiatan (praktikum, penelitian dan magang)

di tambak dilaras keras membuang bahan kimia, benda apapun yang

dapat berpengaruh negatif terhadap tambak.

9. Kerusakan dan kehilangan peralatan menjadi tanggung jawab pengguna.

10. Jam operasional laboratorium adalah 08.00-15.00 WIB. Kecuali bagi

pengguna yang magang dan menginap.

Page 28: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 25

11. Segala bentuk pelanggaran yang dilakukan oleh pengguna akan

berakibat pada penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas

laboratorium dan ditindak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Malang, 31 Agustus 2020

Kepala Laboratorium Perikanan Air Payau dan Laut Probolinggo FPiK- UB,

Dr. Ir. Muhammad Musa, MS

NIP. 19570507 198602 1 002

Page 29: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 26

8. Laboratorium Perikanan Air Tawar Sumberpasir

Page 30: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 27

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

TATA TERTIB PENGGUNAAN

LABORATORIUM PERIKANAN AIR TAWAR SUMBERPASIR

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

Laboratorium Perikanan Air Tawar Sumberpasir terdiri dari laboratorium

indoor dan outdoor (lapang/kolam kolam). Pada prisnsipnya pada masa

pandemik Covid-19 harus mengikuti protokol sebagai berikut:

1. Penggunaan laboratorium untuk praktikum, penelitian atau kepentingan

lainnya tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan Universitas

Brawijaya. Serta menunjukkan surat ijin penggunaan laboratorium yang

divalidasi oleh dosen pembimbing dan ketua laborartorium

2. Seluruh pengguna laboratorium harus dalam keadaan sehat tidak

menunjukkan gejala sakit atau demam dengan suhu diatas 37°C. Bagi

mahasiswa yang akan melakukan aktifitas penelitian lebih dari satu hari

diharuskan melakukan rapid test terlebih dahulu dengan hasil non

reaktif dibuktikan dengan surat keterangan dari Rumah sakit yg

melakukan Rapid test (asli dan foto kopi bukti diserahkan ke laboran)

3. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan

memakai masker, Jas Lab, dan sarung tangan ketika di dalam ruangan.

Serta tetap memperhatikan jaga jarak minimal 1m.

4. Sebelum memasuki ruang laboratorium, mahasiswa yang melakukan

praktikum dan penelitian diwajibkan mencuci tangan, hal tersebut juga

berlaku saat sebelum dan sesudah menggunakan peralatan dan fasilitas

laboratorium.

5. Mahasiswa yang melakukan praktikum dan penelitian diwajibkan mengisi

buku peminjaman alat dan pengambilan bahan laboratorium, serta

mengisi log book penggunaan laboratorium harian.

6. Penggunaan fasilitas lab di larang bergerombol dan selalu mencuci tangan

sebelum dan sesudah menggunakan fasilitas peralatan laboratorium

7. Kerusakan dan kehilangan peralatan menjadi tanggung jawab peneliti

dan praktikan.

8. Jam operasional laboratorium adalah 08.00-15.00 WIB untuk

laboratorium ruangan, dan untuk laboratorium lapang (penggunaan

kolam budidaya) menyesuaikan dan dikomunikasikan ke laboran dan

ketua laboratorium.

9. Turut menjaga kebersihan laboratorium, dan dilarang makan minum

serta merokok di Kawasan laboratorium

Page 31: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 28

10. Segala pelanggaran yang dilakukan oleh peneliti atau praktikan akan

berakibat pada penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas

laboratorium dan ditindak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Malang, 19 Agustus 2020

Kepala Laboratorium Perikanan Air Tawar Sumberpasir,

Dr. Asus Maizar Suryanto H., S.Pi, MP

Page 32: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 29

9. Laboratorium Marine Station Sendang Biru

Page 33: Standard Operating Procedure · Surat Keterangan telah berada di Malang selama 14 hari sebelum pelaksanaan penelitian 4. Slip kuning yang ditandatangani Mahasiswa 5. Tim Satgas Covid

Hal. 30

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

TATA TERTIB PENGGUNAAN

LABORATORIUM MARINE STATION FPIK-SENDANG BIRU DIMASA

PANDEMI COVID 19 SOP Tata Tertib penggunaan Laboratorium Marine Station FPIK-UB adalah sebagai berikut: 1. Penggunaan laboratorium tunduk dan patuh kepada protokol kesehatan

Universitas Brawijaya.

2. Pada masa pandemi Covid 19, Marine Station hanya memberikan layanan untuk Sivitas Akademika Universitas Brawijaya

3. Pengguna laboratorium mengajukan permohonan kepada Kepala laboratorium melalui pesan singkat/wa (081217707534) . Jika disetujui kemudian pengguna mengisi form permohonan penggunaan laboratorium di G-form :

(https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScj-

0zKiFNzFVdtA7_TN8nqvAwv7DzXzdqZ0srNph-a01Uvqg/viewform?usp=pp_url)

4. Setelah mendapat persetujuan dari Kepala laboratorium, pengguna dapat menghubungi dan berkoordinasi dengan laboran/penjaga Laboratorium (P.

Mulyadi : 085231236604)

5. Pengguna lab harus dalam keadaan sehat tidak menunjukkan gejala sakit

(batuk, flu, demam, hidung tersumbat, suhu > 37°C)

6. Pengguna yang melakukan kegiatan (praktikum, penelitian, magang dan

menginap di mess) diwajibkan mencuci tangan, tes suhu, memakai masker dan

jaga jarak minimal 1 m.

7. Pengguna di larang bergerombol, selalu menjaga kebersihan dan selalu

mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan.

8. Bagi pengguna laboratorium yang menginap, masing masing kamar hanya

dapat diisi maksimal 2 orang.

9. Kerusakan dan kehilangan peralatan dan atau fasilitas Mess menjadi tanggung

jawab pengguna .

10. Segala bentuk pelanggaran yang dilakukan oleh pengguna akan berakibat pada

penutupan penghentian penggunaan seluruh fasilitas laboratorium dan

ditindak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Malang, 31 Agustus 2020 Kepala Laboratorium Marine Station- Sendang Biru

M. Arif Zainul Fuad, M.Sc.

NIP. 198010052005011002