sprint 91.doc

4
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH LAMPUNG DIREKTORAT KEPOLISIAN PERAIRAN SURAT PERINTAH Nomor : Sprin / / VI / 2010 Pertimbangan : Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan tugas pengawalan terhadap kapal nelayan, maka dipandang perlu mengeluarkan surat perintah ini. Dasar : 1. Undang - undang No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia. 2. Keputusan Kapolri No. Pol. : Kep / 7 / I / 2005 tanggal 31 Januari 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan – Satuan Organisasi pada tingkat Kepolisian Negara Republik Indonesian Daerah (Polda). 3. Rencana Kerja Dit Pol Air Polda Lampung tahun 2010. 4. Surat dari saudara Aswan tanggal 29 Januari 2008 tentang permintaan anggota untuk mengawal kapal nelayan. DIPERINTAHKAN Kepada : 1. BRIPTU RASYID KING NRP.60110750 BA OPS 2. BRIPDA FIRDAUS NRP.87101078 ABK KAPALC 303 Untuk : 1. Melaksanakan Tugas Patroli DAN Pengawalan terhadap kapal Nelayan milik saudara Aswan di Perairan Pantai Timur Lampung dan sekitarnya. 2. Dalam melaksanakan tugas agar berpedoman pada petunjuk dan arahan Pimpinan dan berkoordinasi dengan instansi terkait. 3. Surat Perintah ini berlaku dari tanggal 05 Juli s/d 04 Agustus 2010. 4. melaksanakan perintah ini dengan seksama dan penuh rasa tanggung jawab dan melaporkan hasilnya kepada Pimpinan. Selesai : - Dikeluarkan di : Bandar Lampung Pada tanggal : Juli 2010 DIREKTUR POL AIR POLDA LAMPUNG LAKHAR

Transcript of sprint 91.doc

Page 1: sprint 91.doc

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH LAMPUNGDIREKTORAT KEPOLISIAN PERAIRAN

SURAT PERINTAHNomor : Sprin / / VI / 2010

Pertimbangan: Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan tugas pengawalan terhadap kapal nelayan, maka dipandang perlu mengeluarkan surat perintah ini.

Dasar : 1. Undang - undang No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia.

2. Keputusan Kapolri No. Pol. : Kep / 7 / I / 2005 tanggal 31 Januari 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan – Satuan Organisasi pada tingkat Kepolisian Negara Republik Indonesian Daerah (Polda).

3. Rencana Kerja Dit Pol Air Polda Lampung tahun 2010. 4. Surat dari saudara Aswan tanggal 29 Januari 2008 tentang

permintaan anggota untuk mengawal kapal nelayan.

DIPERINTAHKAN

Kepada : 1. BRIPTU RASYID KING NRP.60110750BA OPS

2. BRIPDA FIRDAUS NRP.87101078ABK KAPALC 303

Untuk : 1. Melaksanakan Tugas Patroli DAN Pengawalan terhadap kapal Nelayan milik saudara Aswan di Perairan Pantai Timur Lampung dan sekitarnya.

2. Dalam melaksanakan tugas agar berpedoman pada petunjuk dan arahan Pimpinan dan berkoordinasi dengan instansi terkait.

3. Surat Perintah ini berlaku dari tanggal 05 Juli s/d 04 Agustus 2010.

4. melaksanakan perintah ini dengan seksama dan penuh rasa tanggung jawab dan melaporkan hasilnya kepada Pimpinan.

Selesai : -

Dikeluarkan di : Bandar LampungPada tanggal : Juli 2010DIREKTUR POL AIR POLDA LAMPUNG

LAKHAR

ISKANDAR ALAMSYAHKOMPOL NRP. 5710661

Tembusan :1. Kapolda Lampung 2. Irwasda Polda Lampung3. Karo Ops Polda Lampung

Paraf :- Kasi Rendal Ops :..............- Kasubdit Bin Ops :..............

Page 2: sprint 91.doc

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH LAMPUNGDIREKTORAT KEPOLISIAN PERAIRAN

SURAT IZIN PEMAKAIAN SENJATA API DINAS SEMENTARANOMOR : SA / / VI / 2010 / DIT POL AIR

Yang bertanda tangan dibawah ini : ...................................................................................

Nama : RUDI HERMANTO, SIK

Pangkat : AKBP

NRP : 70060446

Jabatan : DIREKTUR POL AIR POLDA LAMPUNG

Kesatuan : POLDA LAMPUNG

Berdasarkan Surat Perintah Direktur Pol Air Polda Lampung Nomor : Sprin / / VI / 2010 / Dit Pol Air tanggal Juli 2010 tentang perintah Patroli dan Pengawasan terhadap Kapal Nelayan di Perairan Pantai Timur Lampung dan sekitarnya.

Dengan ini memberikan izin pemakaian Senjata Api Dinas sementara Jenis Senpi SS1 – V5 masing – masing kepada :

1. BRIPTU RASYID KING NRP. 60110750

Nomor Senpi AED. 002549

2. BRIPDA FIRDAUS NRP. 87101078

Nomor Ssenpi AED. 002547

Dengan Amunisi masing – masing 20 butir.

Berlaku dari tanggal 05 Juli s/d 04 Agustus 2010.

Bandar Lampung, Juli 2010

a.n DIREKTUR POL AIR POLDA LAMPUNG

LAKHAR

ISKANDAR ALAMSYAHKOMPOL NRP. 57100661

Paraf :

Page 3: sprint 91.doc

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA MODEL C

DAERAH LAMPUNGDIREKTORAT KEPOLISIAN PERAIRAN

SURAT TANDA PENERIMAAN LAPORANNOMOR : STPL / / VIII / 2010 / DIT POL AIR

Yang bertanda tangan dibawah ini menerangkan bahwa pada hari Selasa tanggal 31 Agustus 2010 sekira pukul 13.30 wib, telah melapor ke Kantor Dit Pol Air Polda Lampung seorang laki-laki yang bernama : ..........................................................................................................

Nama : MUHAMAD TOHID

Tempat tgl lhr : Tanjung Karang 14 Agustus 1977

Agama : Islam

Pekerjaan : Wiraswasta

Alamat : Jl. Panglima Polim Gg. Sawo Segala Mider Tanjung Karang Barat Bandar Lampung.

Telah melapor kehilangan barang berupa Hp Nokia tipe 3310 dengan nomor kartu 081379599990 hari Selasa tanggal 31 Agustus 2010 sekira jam13.30 wib di sekitar Pelabuhan Panjang Bandar Lampung.

Demikian surat tanda Penerimaan Laporan ini dibuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Bandar Lampung, 31 Agustus 2010

a.n DIREKTUR POL AIR POLDA LAMPUNG

KASI BIN GAKKUM

SOFINGIAKP NRP. 62100754

Paraf :