Sosiologi dan penyuluhan

3
BIDANG PENANGKAPAN NO POKOK BAHASAN SUB POKOK PERTANYAAN 1 Ekonomi Pendidikan 1. Berapa banyak sekolah di daerah ini ? 2. Jauh atau tidak sekolahanya dari tempat anda ? 3. Jumlah gurunya banyak atau tidak ? 4. Biaya sekolah di daerah ini tinggi atau tidak ? 5. Apakah ada bantuan beasiswa dari pemerintah ? 6. Menurut Anda pendidikan formal itu penting atau tidak ? 7. Anda melaut dalam sehari itu berapa lama ? Pola Hidup 1. Apakah Anda menjual seluruh hasil tangkapan ? 2. Apakah Anda memiliki usaha lain selain menangkap ikan ? 3. Apakan Anda memiliki tabungan ? 4. Apakah Anda sudah memiliki persiapan ketika musim paceklik ? 2 Sarana dan Prasarana Modal 1. Berapa orang sekali berlayar ? 2. Anda mendapatkan modalnya itu sendiri atau patungan ? 3. Bagaimana sisitem bagi hasilnya ? Kondisi alam 1. Apakah cuaca cukup berpengaruh ke hasil tangkapan ? 2. Apakah Anda pernah mengalami kendala ketika melaut ? 3. Apakah ada sarana informasi mengenai kondisi alam/cuaca ? (informasi jangka pendek, menengah, panjang) Alat tangkap 1. Apakah Anda memiliki kapal sendiri atau menyewa ? 2. Alat tangkap apa saja yang Anda gunakan ? 3. Jenis ikan apa saja yang biasa Anda tangkap ? 4. Metode pengawetan apa yang anda gunakan ? 5. Apakah Anda menggunakan alat pengaman saat melaut ? Waktu tangkap 1. Anda melaut sehari/seminggu berapa kali ?

description

penangkapan

Transcript of Sosiologi dan penyuluhan

BIDANG PENANGKAPANNOPOKOK BAHASANSUB POKOKPERTANYAAN

1Ekonomi Pendidikan

1. Berapa banyak sekolah di daerah ini ?2. Jauh atau tidak sekolahanya dari tempat anda ?3. Jumlah gurunya banyak atau tidak ?4. Biaya sekolah di daerah ini tinggi atau tidak ?5. Apakah ada bantuan beasiswa dari pemerintah ?6. Menurut Anda pendidikan formal itu penting atau tidak ?7. Anda melaut dalam sehari itu berapa lama ?

Pola Hidup1. Apakah Anda menjual seluruh hasil tangkapan ?2. Apakah Anda memiliki usaha lain selain menangkap ikan ?3. Apakan Anda memiliki tabungan ?4. Apakah Anda sudah memiliki persiapan ketika musim paceklik ?

2Sarana dan Prasarana Modal

1. Berapa orang sekali berlayar ?2. Anda mendapatkan modalnya itu sendiri atau patungan ?3. Bagaimana sisitem bagi hasilnya ?

Kondisi alam

1. Apakah cuaca cukup berpengaruh ke hasil tangkapan ?2. Apakah Anda pernah mengalami kendala ketika melaut ?3. Apakah ada sarana informasi mengenai kondisi alam/cuaca ? (informasi jangka pendek, menengah, panjang)

Alat tangkap

1. Apakah Anda memiliki kapal sendiri atau menyewa ?2. Alat tangkap apa saja yang Anda gunakan ?3. Jenis ikan apa saja yang biasa Anda tangkap ?4. Metode pengawetan apa yang anda gunakan ?5. Apakah Anda menggunakan alat pengaman saat melaut ?

Waktu tangkap

1. Anda melaut sehari/seminggu berapa kali ?2. Musim tangkap ikan yang baik pada bulan apa ?

Tempat penjualan ikan

1. Apakah di daerah ini ada TPI(Tempat Pelelangan Ikan) ?2. Apakah TPI di sini cukup memadai ? Apa kekurangannya ?3. Anda lebih memilih menjual hasil tangkapan ke TPI atau tengkulak ? apakah harganya berbeda ?

3Dukungan Pemerintah Perijinan

1. Apakah ada perijinan tertentu untuk menjadi nelayan ?2. Apakah Anda sudah memiliki surat ijin untuk menangkap ikan ?3. Dimana Anda mendapatkan surat perijinan tersebut ? Apakah sulit ?4. Apakah ada pembagian wilayah dengan nelayan lain ?5. Apakah disini pernah ada penyuluhan tentang perijinan ?

Kelembagaan perikanan

1. Apakah di daerah Anda terdapat kelompok nelayan atau sejenisnya ?2. Apakah ada bantuan modal atau alat dari pemerintah ?3. Adakah pihak di sini yang berperan aktif mendukung nelayan ?4. Menurut Anda bagaimana kebijakan mentri perikanan terhadap para nelayan pada waktu ini ?

Nama Kelompok 8

Gede surya raka