Solusi Pengisi Nat Keramik

9
MU-408 Colo rFill Keunggulan Produk Mudah digunakan dan siap pakai, hanya perlu tambah air Tahan terhadap gesekan/abrasi Daya rekat tinggi Adukkan tidak cepat mengering pada saat aplikasi Untuk interior & eksterior Semen instan untuk pengisi nat (tile grout) berbahan d asar semen, polimer, pigment dan aditif yang tercampur sec ara homogen denga n berbagai pil ihan warna. Cocok untuk pemasangan keramik, granite tile,dan mosaik dengan lebar nat 1-4 mm. Dapat diaplikasikan pada dindi ng & lantai ba ik interior maupun eksterior. BARU Standar Acuan Produk EN 13888 Penggunaan MU-408 ColorFill dapat diap likasikan untuk pengisi celah (na t) dari keramik, granit tile, mosaik baik untuk lantai maupun dinding Daya Sebar Ukuran Keramik Lebar Nat Daya Sebar (m 2 /kg) 300X300X6 1 mm 13,7 300X300X6 2 mm 6,8 300X300X6 3 mm 4,6 400X400X6 1 mm 18,2 400X400X6 2 mm 9,1 400X400X6 3 mm 6,1 600x600x10 1 mm 16,4 600x600x10 2 mm 8,2 600x600x10 3 mm 5,5  800x800x12 2 mm 9,1 800x800x12 3 mm 6,1 Persiapan Alat kerja : Kape karet / kape khusus nat, Bucket pengaduk Persiapan 1. Siapkan tempat k erja & permukaan yang akan diisi c elahnya. 2. Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan. Pengadukan 1. Tuang air sebanyak 330-340 ml untuk kantong MU-408 Colorfill (1 k g). 2. Masukan adukan kering MU-408 k e dalam bak adukan berisi air. 3. Aduk hingga merata dan tercampur homogen. 4. Tunggu adukan tersebut s elama 2 menit sebelum diaplikasi agar maks imal Cara Aplikasi

Transcript of Solusi Pengisi Nat Keramik

Page 1: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 1/9

MU-408 ColorFill

Keunggulan Produk

Mudah digunakan dan siap

pakai, hanya perlu tambah air

Tahan terhadap

gesekan/abrasi

Daya rekat tinggi

Adukkan tidak cepat

mengering pada saat aplikasi

Untuk interior & eksterior

Semen instan untuk pengisi nat (tile grout) berbahan dasar semen, polimer, pigment dan aditif yang tercampur secara

homogen dengan berbagai pil ihan warna. Cocok untuk pemasangan keramik, granite tile,dan mosaik dengan lebar nat 1-4

mm. Dapat diaplikasikan pada dinding & lantai ba ik interior maupun eksterior.

BARU

Standar Acuan Produk

EN 13888

Penggunaan

MU-408 ColorFill dapat diap likasikan untuk pengisi celah (na t) dari keramik, granit tile, mosaik baik untuk lantai maupun

dinding

Daya Sebar

Ukuran Keramik Lebar Nat Daya Sebar (m2/kg)

300X300X6 1 mm 13,7

300X300X6 2 mm 6,8

300X300X6 3 mm 4,6

400X400X6 1 mm 18,2

400X400X6 2 mm 9,1

400X400X6 3 mm 6,1

600x600x10 1 mm 16,4

600x600x10 2 mm 8,2

600x600x10 3 mm 5,5

 800x800x12 2 mm 9,1

800x800x12 3 mm 6,1

Persiapan

Alat kerja : Kape karet / kape khusus nat, Bucket pengaduk

Persiapan

1. Siapkan tempat kerja & permukaan yang akan diisi celahnya.

2. Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan.

Pengadukan

1. Tuang air sebanyak 330-340 ml untuk kantong MU-408 Colorfill (1 kg).

2. Masukan adukan kering MU-408 ke dalam bak adukan berisi air.

3. Aduk hingga merata dan tercampur homogen.

4. Tunggu adukan tersebut selama 2 menit sebelum diaplikasi agar maksimal

Cara Aplikasi

Page 2: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 2/9

1. Aplikasikan adukkan MU-408 colorfill tersebut pada celah nat yang diinginkan.

2. Ratakan permukaan nat dengan permukaan keramik atau granit dengan menggunakan kape karet dengan arah

diagonal.

3. Kemudian bersihkan permukaan keramik atau granit dari sisa-sisa MU-408 colorfill yang menempel dengan

menggunakan spons.

4. Gunakan nat spacer untuk mendapatkan tebal spasi nat keramik yang sama.

Penyimpanan

Simpan didalam ruangan dan jaga agar selalu dalam keadaan kering. Hindari tumpukan berlebih, maksimal 2 tumpuk per

kardus (isi 20 kg).

Kemasan

Kantong pouch (1 kg)

Masa Kadaluarsa

12 bulan bil a disimpan dalam kantong tertutup dalam ruangan yang selalu kering.

Data Teknis

Bentuk Powder

Warna Sesuai pilihan

Perekat Semen Portland

Bahan pengisi (filler) Guna meningkatkan kepadatan serta mengurangi porositas

bahan adukan.

Bahan tambahan (Additive) Bahan tambahan yang larut dalam air guna meningkatkan

kelecakan / workability dan daya rekat.

Kebutuhan air 330 – 340 ml / sak 1 kg

Tebal Aplikasi ± 1-4 mm

Printable Product datasheet

Printable Product datasheet MU-408 ColorFill

ColorFill

01 Super White 02 Afro Black 03 Smart Cream 04 Marine Blue

05 Pinky Pink 06 Meadow Green 07 Coffee Brown 08 Coco Tan

09 Magic Red 10 Oliver Red 11 Stone Grey 12 Milky Brown

13 Jazz Green 14 Peace Blue 15 Xtra Grey 16 Sunshine Yellow

Page 3: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 3/9

MU-408 ColorPlus

Keunggulan Produk

Mengandung biocide yang

berfungsi menahan

pertumbuhan jamur

Tahan terhadap UV sehingga

warna terpelihara lebih lama.

Memiliki daya rekat tinggi dan

tidak mudah retak karena

mengandung material special

binder

Memiliki ketahanan

gesek/anti abrasi yang tinggiSemen instan untuk pengisi nat (tile grout) yang dirancang khusus dengan smartshield formula yang memelihara warna lebih

tahan lama, membuat nat menjadi tidak mudah retak serta mampu menghambat pertumbuhan jamur. Cocok untuk

pemasangan keramik, granite tile, dan mosaik dengan lebar nat 1-4 mm. Sangat tepat diaplikasikan pada area basah dan

kering baik dinding maupun lantai.

BARU

Standar Acuan Produk

EN 13888

Penggunaan

MU-408 ColorPlus dapat diapl ikasikan untuk pengisi celah (nat) dari keramik, granit tile, mosaik baik untuk lantai maupun

dinding

Daya Sebar

Ukuran Keramik Lebar Nat Daya Sebar (m2/kg)

300X300X6 1 mm 14,3

300X300X6 2 mm 7,1

300X300X6 3 mm 4,8

400X400X6 1 mm 19

400X400X6 2 mm 9,5

400X400X6 3 mm 6,4

600x600x10 1 mm 17,1

600x600x10 2 mm 8,6

600x600x10 3 mm 5,7

800x800x12 1 mm 19

800x800x12 2 mm 9,5

800x800x12 3 mm 6,4

Persiapan

Alat kerja : Kape karet / kape khusus nat, Bucket pengaduk

Persiapan

1. Siapkan tempat kerja & permukaan yang akan diisi celahnya.

2. Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan.

Pengadukan

1. Tuang air sebanyak 330-340 ml untuk kantong MU-408 colorplus (1 kg).

2. Masukan adukan kering MU-408 ke dalam bak adukan berisi air.3. Aduk hingga merata dan tercampur homogen.

4. Tunggu adukan tersebut selama 2 menit sebelum diaplikasi agar maksimal.

Page 4: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 4/9

Cara Aplikasi

1. Aplikasikan adukkan MU-408 colorplus tersebut pada celah nat yang diinginkan.

2. Ratakan permukaan nat dengan permukaan keramik atau granit dengan menggunakan kape karet dengan arah

diagonal.

3. Kemudian bersihkan permukaan keramik atau granit dari sisa-sisa MU-408 colorplus yang menempel dengan spons.

4. Gunakan nat spacer untuk mendapatkan tebal spasi nat keramik yang sama.

Penyimpanan

Simpan didalam ruangan dan jaga agar selalu dalam keadaan kering. Hindari tumpukan berlebih, maksimal 2 tumpuk per

kardus (isi 20 kg).

Kemasan

Kantong pouch (1 kg)

Masa Kadaluarsa

12 bulan bil a disimpan dalam kantong tertutup dalam ruangan yang selalu kering.

Data Teknis

Bentuk Powder

Warna Sesuai pilihan

Perekat Semen Portland

Bahan pengisi (filler) Guna meningkatkan kepadatan serta mengurangi porositasbahan adukan.

Bahan tambahan (Additive) Bahan tambahan yang larut dalam air guna meningkatkan

kelecakan / workability dan daya rekat.

Kebutuhan air 330 – 340 ml / sak 1 kg

Tebal Aplikasi ± 1-4 mm

Printable Product datasheet

Printable Product datasheet MU-408 ColorPlus

ColorPlus

01 Super White 02 Afro Black 03 Smart Cream 04 Marine Blue

05 Pinky Pink 06 Meadow Green 07 Coffee Brown 08 Coco Tan

09 Magic Red 10 Oliver Red 11 Stone Grey 12 Milky Brown

13 Jazz Green 14 Peace Blue 15 Xtra Grey 16 Sunshine Yellow

17 Green Paradise 18 Ginger Yellow 19 Pastel Brown 20 Mapple Brown

Page 5: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 5/9

21 Dark Brown 22 Sandstone 23 Chestnut 24 Red Candy

25 Aqua Marine 26 Light Green 27 Warm Grey 28 Cool Grey

29 Golden Yellow 30 Smoke Grey 31 Dove Grey 32 Blue Sapphire

33 Cobalt Blue 34 Blue Ocean 35 Black Stone 36 Summer Yellow

37 Terracotta 38 Almond 39 Sugar Brown 40 Sahara

Page 6: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 6/9

MU-408 Glitter

Keunggulan Produk

Mengandung gl itter particle

sehingga menampilkan efek

glitter yang a rtistik

Mengandung material special

binder sehingga tidak mudah

retak

Mengandung biocide yang

berfungsi menahan

pertumbuhan jamur

Tahan terhadap UV sehingga

warna terpelihara lebih lama

Memiliki ketahanan

gesek/anti abrasi yang tinggi

Semen instan untuk pengisi nat (tile grout) yang dirancang khusus dengan smartshield formula+glitter effect yang

memelihara warna lebih lama dan memberikan efek glitter yang mewah, membuat nat menjadi tidak mudah retak serta

mampu menghambat pertumbuhan jamur. Cocok untuk pemasangan Mosaik, keramik, dan granite tile dengan lebar nat 2-5

mm. Sangat tepat diaplikasikan pada a rea yang membutuhkan sentuhan artistik glitter effect seperti dapur, kamar mandi,

showroom dll

BARU

Standar Acuan Produk

EN 13888

Penggunaan

MU-408 ColorPlus dapat diapl ikasikan untuk pengisi celah (nat) dari keramik, granit tile, mosaik baik untuk lantai maupun

dinding

Daya Sebar

Ukuran Keramik Lebar Nat Daya Sebar (m2/2kg)

50X50X4 3 mm 2,6

50X50X4 4 mm 2

50X50X4 5 mm 1,6

25X25X4 3 mm 1,2

25X25X4 4 mm 1

25X25X4 5 mm 0,8

Persiapan

Alat kerja : Kape karet / kape khusus nat, Bucket pengaduk

Persiapan

1. Siapkan tempat kerja & permukaan yang akan diisi celahnya.

2. Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan.

Pengadukan

1. Tuang air sebanyak 650-700 ml untuk kantong MU-408 glitter (2 kg).

2. Masukan adukan kering MU-408 ke dalam bak adukan berisi air.

3. Aduk hingga merata dan tercampur homogen.

4. Tunggu adukan tersebut selama 2 menit sebelum diaplikasi.

Cara Aplikasi

1. Aplikasikan adukkan MU-408 glitter tersebut pada celah nat yang diinginkan.

2. Ratakan permukaan nat dengan permukaan keramik atau granit dengan menggunakan kape karet dengan arah

diagonal.

3. Kemudian bersihkan permukaan keramik atau granit dari sisa-sisa MU-408 glitter yang menempel dengan spons.

4. Gunakan nat spacer untuk mendapatkan tebal spasi nat keramik yang sama.

5. Untuk mendapatkan effect glitter yang mengkilap, setelah 1x24 jam, bersihkan permukaan nat menggunakan cleaning

agent (produk yang mengandung HCL/asam klorida) dengan pengenceran air 1:10 sekitar2-5 menit kemudian bil as

Page 7: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 7/9

dengan air bersih dan akhiri dengan busa spons lembab.

Penyimpanan

Simpan didalam ruangan dan jaga agar selalu dalam keadaan kering. Hindari tumpukan berlebih, maksimal 2 tumpuk per

kardus (isi 10 kg).

Kemasan

Kantong pouch (2 kg)

Masa Kadaluarsa

12 bulan bil a disimpan dalam kantong tertutup dalam ruangan yang selalu kering.

Data Teknis

Bentuk Powder

Warna Sesuai pilihan

Perekat Semen Portland

Bahan pengisi (filler) Guna meningkatkan kepadatan serta mengurangi porositas

bahan adukan.

Bahan tambahan (Additive) Bahan tambahan yang larut dalam air guna meningkatkan

kelecakan / workability dan daya rekat.

Kebutuhan air 650 - 700 ml / sak 2kg

Tebal Aplikasi ± 2-5 mm

Printable Product datasheet

Printable Product datasheet MU-408 Glitter

Glitter

G02 Afro Black Glitter G09 Magic Red Glitter G11 Stone Grey Glitter G14 Peace Blue Glitter

G38 Almond Glitter G40 Sahara Glitter

Page 8: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 8/9

MU-408 PowerPool

Keunggulan Produk

Tahan terhadap tekanan air

dan chemical agent 

Mengandung material special

binder sehingga tidak mudah

retak

Mengandung biocide yang

berfungsi menahan

pertumbuhan jamur

Tahan terhadap UV sehingga

warna terpelihara lebih lama

Memiliki ketahanan

gesek/anti abrasi yang tinggi

Tahan terhadap temparatur -

400C - 1000C, cocok untuk

area sauna, steam room dan

spa

Semen instan untuk pengisi nat (tile grout) yang dirancang khusus dengan Smartshield Plus formula yang membuat nat

tahan terhadap tekanan air, tahan terhadap chemical agent, menjadi tidak mudah retak serta mampu menghambat

pertumbuhan jamur.

BARU

Standar Acuan Produk

EN 13888

Penggunaan

MU-408 PowerPool dapat diap likasikan untuk pengisi celah (nat) dari keramik, granit tile, mosaik pada area terendam seperti

kolam, water tank dll

Daya Sebar

Ukuran Mosaik/Keramik Lebar Nat Daya Sebar (m2/2kg)

50X50X4 (mosaik) 3 mm 2,6

50X50X4 (mosaik) 4 mm 2

50X50X4 (mosaik) 5 mm 1,6

50X50X4 (mosaik) 8 mm 0,8

50X50X4 (mosaik) 3 mm 1,1

50X50X4 (mosaik) 4 mm 0,8

50X50X4 (mosaik) 5 mm 0,7

50X50X4 (mosaik) 8 mm 0,4

200 x 200 x 4 (keramik) 3 mm 6

200 x 200 x 4 (keramik) 4 mm 4,5

200 x 200 x 4 (keramik) 5 mm 3,6

200 x 200 x 4 (keramik) 8 mm 2,2

Persiapan

Alat kerja : Kape karet / kape khusus nat, Bucket pengaduk

Persiapan

1. Siapkan tempat kerja & permukaan yang akan diisi celahnya.

2. Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan.

Pengadukan

1. Tuang air sebanyak 420-450 ml untuk kantong MU-408 PowerPool (2 kg).

Page 9: Solusi Pengisi Nat Keramik

8/18/2019 Solusi Pengisi Nat Keramik

http://slidepdf.com/reader/full/solusi-pengisi-nat-keramik 9/9

2. Masukan adukan kering MU-408 ke dalam bak adukan berisi air.

3. Aduk hingga merata dan tercampur homogen.

4. Tunggu adukan tersebut selama 2 menit sebelum diaplikasi.

Cara Aplikasi

1. Aplikasikan adukkan MU-408 PowerPool tersebut pada celah nat yang diinginkan.

2. Ratakan permukaan nat dengan permukaan mosaik, keramik atau granit dengan menggunakan kape karet dengan arah

diagonal.

3. Kemudian bersihkan permukaan keramik atau granit dari sisa-sisa adukan nat yang menempel dengan spons.

4. Gunakan nat spacer untuk mendapatkan tebal spasi nat keramik yang sama.

Penyimpanan

Simpan didalam ruangan dan jaga agar selalu dalam keadaan kering. Hindari tumpukan berlebih, maksimal 2 tumpuk per

kardus (isi 10 kg).

Kemasan

Kantong pouch (2 kg)

Masa Kadaluarsa

12 bulan bil a disimpan dalam kantong tertutup dalam ruangan yang selalu kering.

Data Teknis

Bentuk Powder

Warna Sesuai pilihan

Perekat Semen Portland

Bahan pengisi (filler) Guna meningkatkan kepadatan serta mengurangi porositas

bahan adukan.

Bahan tambahan (Additive) Bahan tambahan yang larut dalam air guna meningkatkan

kelecakan / workability dan daya rekat.

Kebutuhan air 420 - 450 ml / pouch 2kg

Tebal Aplikasi ± 2-10 mm

Training Aplikasi Pengisi Nat