soal mikrobiologi 2010

5
1. Apakah yang diperoleh dari uji bioautografi ? a. Profil fitokimia bercak aktif b. Kadar Hambat minimum c. Rf bercak aktif d. A dan C benar e. A,B dan C benar 2. Situasi yang membutuhkan penentuan angka kuman kecuali : a. Menentukan media pertumbuhan optimal b. Menentukan sensitivitas antibiotik c. Menentukan tingkat kontaminasi d. Menentukan tingkat efektivitas proses sterilisasi / dekontaminasi e. Ketika dalam proses pembuatan suatu sediaan menggunakan mikroba 3. kontaminasi intoksikasi, kecuali: a. aspergilus flavus b. pseudomonas cocovenenas c. clustridium botulinum d. clostridium perifigens e. amanita muscarina 4. Rusak secara mikrobiologi, kecuali a. adanya kontaminasi metabolit toksik b. kontaminasi konsentrasi kecil mikroba pathogen c. kontaminasi konsentrasi kecil mikroba potensial pathogen d. kerusakan fisik atau kimia akibat mikroba e. kontaminasi melebihi ambang oleh E.coli 5. metode untuk standar penentuan MIC.. a. metode dilusi padat b. metode dilusi cair c. metode turbidimetri d. metode dilusi padat dan cair e. tidak ada jawaban yang benar 6. Deteksi viabilitas sel dalam uji antimikroba … a. Turbidimetri b. Mikroskopi c. Elisa d. Mtt

Transcript of soal mikrobiologi 2010

Page 1: soal mikrobiologi 2010

1. Apakah yang diperoleh dari uji bioautografi ?a. Profil fitokimia bercak aktifb. Kadar Hambat minimumc. Rf bercak aktifd. A dan C benare. A,B dan C benar

2. Situasi yang membutuhkan penentuan angka kuman kecuali :a. Menentukan media pertumbuhan optimalb. Menentukan sensitivitas antibiotikc. Menentukan tingkat kontaminasid. Menentukan tingkat efektivitas proses sterilisasi / dekontaminasie. Ketika dalam proses pembuatan suatu sediaan menggunakan mikroba

3. kontaminasi intoksikasi, kecuali:a. aspergilus flavus b. pseudomonas cocovenenasc. clustridium botulinumd. clostridium perifigense. amanita muscarina

4. Rusak secara mikrobiologi, kecualia. adanya kontaminasi metabolit toksikb. kontaminasi konsentrasi kecil mikroba pathogen c. kontaminasi konsentrasi kecil mikroba potensial pathogend. kerusakan fisik atau kimia akibat mikrobae. kontaminasi melebihi ambang oleh E.coli

5. metode untuk standar penentuan MIC..a. metode dilusi padatb. metode dilusi cairc. metode turbidimetrid. metode dilusi padat dan caire. tidak ada jawaban yang benar

6. Deteksi viabilitas sel dalam uji antimikroba …a. Turbidimetri b. Mikroskopic. Elisad. Mtte. Keruh-jernih

7. Perbedaan dasar media ALT dan AKK ?a. Berbeda kadar gulanyab. Media untuk angka kapang mengandung laktosac. Media untuk angka kapang mengandung kloramfenikold. Media untuk angka kapang mengandung nistatine. Jawaban c dan d benar

Page 2: soal mikrobiologi 2010

8. Dilusi padat bisa untuk MIC (KHM) ….a. Benar , karena dilakukan seri pengeceran kadar senyawa ujib. Salah , karena pengenceran tidak akuratc. Benar, karena dapat menghitung bakteri yg hidupd. Salah, karena tidak dapat membedakan bakterisidal dan bakteristatike. Benar, karena dapat memperlihatkan hambatan pertumbuhan bakteri.

9. Apakah kelebihan metode difusi padat disbanding cair?a. Dapat menentukan aktivitas antimicrobial sejumlah mikroba secara simultanb. Pengenceran lebih akuratc. Dapat membedakan bakteristatik dan bakterisidald. Membutuhkan media yg lebih sedikite. Bebas kontaminasi..

10. Kelebihan dilusi padat daripada cair ….a. Dapat menentukan aktivitas microbial sejumlah mikroba secara simultanb. Pengenceran lebih akuratc. Dapat membedakan bakteristatik dan bakterisidald. Membutuhkan media lebih sedikite. Bebas kontaminasi

11. Metode uji hitung angka kuman langsung ….a. Turbidimetrib. Mikroskopic. Angka lempeng totald. Angka kapang khamire. Tidak ada jawaban yg benar

12. Berikut ini merupakan mikroba yang digunakan untuk membersihkan air minuma. Corynebacterium glutarnicumb. Streptomyces spc. Bifidobakterium bifidiumd. Nitrosomonas spe. Clostridium perfringens

13. Metode perhitungan angka mikroba secara tradisional mempunyai kelemahan , kecualia. Tidak bisa diotomatisasib. Sangat mahalc. Membutuhkan tenaga banyakd. Waktu panjange. Membutuhkan lab yg besar

14. Kelebihan metode surface spread (cawan sebar dibandingkan pour plate ( cawab tuang ) adalah..a. Ukuran koloni lebih besar sehingga mudah dilihatb. Ukuran koloni lebih kecil, sehingga terpisah dengan baikc. Dapat mengukur …. konsetrasi lebih kecild. Tidak membutuhkan pengeringan media agar

Page 3: soal mikrobiologi 2010

e. Tidak ada jawaban yg benar15. Kasus keracunan tempe bongkrek ( tempe hasil dari fermentasi bungkil kelapa) masuk ke dalam

kontaminasi mikroba dalam makanan tipe a. Infeksib. Toksko infeksic. Intoksikasid. Bukan salah satu dari jawaban di atas

16. Mikroba dalam proses pembersihan air dari senyawa nitrogen, melakukan oksidasi menjadi nitrit, kemudian reduksi menjadi nitrata. Digunakan bakteri yg fakultatif anaerobb. Digunakan angka mikroba pengoksidasi kemudian diganti dengan mikroba pereduksic. Selama proses oksidasi diberi aerasi kemudian dhentikan agar terjadi reduksid. A dan c benare. B dan c benar

17. Mengapa dalam buah-buahan yang masam , pembusukkan kebanyakan diakibatkan oleh jamur bukan bakteri ?a. Bakteri tidak suka buahb. Tidak cukup nutrisic. Kebanyakan bakteeri tidak tahan asamd. Tidak cukup oksigene. Tidak ada jawaban yg benar

18. Metode perhitungan angka kuman tidak langsung (rapid methods), kecuali …a. Metode manometrib. Metode imperdionalc. Metode pengukuran produksi atpd. Metode kurby-bauere. Metode epifluorecen sel hidup

19. Jika anda sedang melakukan isolasi senyawa aktif antimikroba , metode apakah yang dapat digunakan untuk memandu pemisahannya secara efisien ?

20. Aplikasi mikrobiologi untuk produksi insulin adalah …21. Penggunaan mikroba dalam produksi dekstran menggunakan mikroba …22. Bagaimana prinsip AMES Test …23. Pemanfaatan mikroba untuk pengujian ….24. Enzim produk mikroba untuk uji sterilitas ….25. Enzim produk mikroba pengenceran darah ….26. Maksud dari stereo selektif ….27. Pengawetan makanan dengan radiasi ionisasi menggunakan sinar ….28. Penetapan kadar vitamin secara mikrobio …29. Prinsip test fenil ketourea ….30. Jika uji bioautografi tidak ada bercak nyata , bagaimana untuk memastikannya ?31. Kelemahan metode bioautografi kontak ?32.

Page 4: soal mikrobiologi 2010

33. 34. 35. 36. 37. Metode pengawetan dengan pengurangan ketersediaan air ….38. Kualitas ideal antibiotik ….39. Pirogen bisa pakai KLT (Benar atau Salah , alasan )40. Fungi tidak bisa diukur dengan turbidimetri (Benar atau Salah , alasan)41. Penetapan angka mikroba secara konvensionak sampai sekarang masih ditetapkan karena ….