SKRIPSI - CORE · Pemrosesan Informasi 18 5. Fungsi ... Model memori Waugh dan Norman yang...

15
Pengaruh Membaca Al-Quran untuk Meningkatkan Daya Ingat pada Remaja SKRIPSI Oleh: Tijarotin Jannah NIM: 07.810.230 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

Transcript of SKRIPSI - CORE · Pemrosesan Informasi 18 5. Fungsi ... Model memori Waugh dan Norman yang...

Pengaruh Membaca Al-Quran untuk Meningkatkan Daya Ingat pada Remaja

SKRIPSI

Oleh:

Tijarotin Jannah

NIM: 07.810.230

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

2011

Pengaruh Membaca Al-Quran untuk Meningkatkan Daya Ingat pada Remaja

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Sarjana Psikologi (S-1)

Oleh:

Tijarotin Jannah

NIM: 07.810.230

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

2011

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan

Rahmat dan Hidah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

Pengaruh Membaca Al-Quran untuk Meningkatkan Daya Ingat pada Remaja ,

sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana psikologi di Universitas

Muhammadiyah Malang.

Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan

bimbingan dan petunjuk serta bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak. Oleh

karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih

yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Drs. Tulus Winarsunu, M.Si selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas

Muhammadiyah Malang.

2. Bapak Dr. Latipun, M.Kes (Dosen Pembimbing I) dan Bapak Salis Yuniardi

(Dosen Pembimbing II) yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan

bimbingan dan arahan yang sangat berguna, hingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini dengan baik.

3. Ibu Iswinarti, M.Si dan Ibu Dra. Cahyaning Suryaningrum, M.Psi selaku dosen

wali yang telah mendukung dan memberi pengarahan sejak awal perkulihan

hingga selesainya skripsi ini.

4. Perpustakaan UIN Malang yang telah memberikan ijin dan fasilitas untuk

mengumpulkan teori.

5. Kepala SMPN 1 Sumbersuko-Lumajang yang telah memberikan ijin dan fasilitas

bagi penulis untuk melakukan penelitian.

6. Murid-murid SMPN 1 Sumbersuko-Lumajang yang telah bersedia menjadi

subjek penelitian.

7. Bapak Yudi Suharsono, M.Si, yang telah memberi motivasi untuk menyelesaikan

skripsi ini.

8. Pak Candra, Ibu Maya, Ibu Linda, Dokter Rita, dan Ibu Rina yang telah

membantu penulis dalam proses menyelesaikan skripsi

9. Ayah dan Ibu yang selalu memberi dukungan, do a dan kasih sayang sehingga

penulis memiliki motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Kakanda (Khismawati, Yaslan Muqoddas, Tartila Laila, dan Susilo Ubudiya) atas

curahan kasih sayang yang begitu dalam mengajari penulis untuk tetap berjuang.

11. Linda Maya Sari yang telah membantu penulis dari segi moral maupun materi.

12. Keluarga besar Bu Tuni sebagai ibu yang telah membimbing dan menyayangi

penulis mulai awal kuliah hingga skripsi selesai.

13. Teman-teman psikologi 2007 khususnya kelas F yang telah memberikan

dukungan dan motivasi.

14. Kak Vidya yang telah menyadarkan penulis untuk optimis dalam mengerjakan

skripsi.

15. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang telah memberikan

bantuan pada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis menyadari tiada satupun karya manusia yang sempurna, sehingga

kritik dan saran demi perbaikan karya skripsi ini sangat penulis harapkan. Meski

demikian, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti

khususnya dan pembaca pada umumnya.

Malang, 12 Agustus 2011

Penulis

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI iii

DAFTAR TABEL v

DAFTAR GAMBAR vi

DAFTAR LAMPIRAN vii

BAB I. PENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang 1 B. Rumusan Masalah 7 C. Tujuan Masalah 7 D. Manfaat Penelitian 7

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 8

A. Perkembangan Kognisipada Remaja 8 1. PerkembanganKognitif 8 2. Ciri-ciri Perkembangan Kognitif Tahap Operasi Formal 9 3. Ciri-ciri Aspek Kognitif 10 4. Faktor Perkembangan Kognitif 10 5. Aspek-aspek Pemikiran Remaja 12

B. Ingatan atau Memory 13 1. Pengertian Ingatan atau Memory 13 2. Area Penyimpanan 14 3. Proses Memori 17 4. Pemrosesan Informasi 18 5. Fungsi-fungsi Ingatan 18 6. Sifat-sifat Ingatan yang Baik 19 7. Gangguan-gangguan Ingatan 19 8. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ingatan 19 9. Cara-cara Meningkatkan Kinerja Ingatan 22

C. Membaca Al-Quran 23 1. Pengertian Membaca Al-Quran 23 2. Dampak Membaca Al-Quran 24 3. Gravitasi ayat-ayat Al-Quran 25 4. Kekuatan Ayat-ayat Al-Quran 25 5. Rangsangan yang Ditimbulkan Al-Quran 26

D. Definisi Konseptual 27 E. Kerangka Pikir 30 F. Hipotesa 30

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN 31

A. Jenis dan Desain Penelitian 31 B. Variabel Penelitian 31 C. Populasi dan Sampel 32 D. Jenis Data dan Metode Pengumpulan Data 34 E. Validitas dan Reabilitas 35 F. Prosedur Penelitian 35 G. Teknik Analisa Data 36

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 37

A. Deskripsi Data 37 B. Analisis Data 39 C. Pembahasan 42

BAB V. PENUTUP 45

A. Kesimpulan 45 B. Saran 45

DAFTAR PUSTAKA 46

LAMPIRAN 48

Daftar Tabel

Tabel 1. Pretest sebelum pemberian perlakuan berlangsung 37

Tabel 2. Hasil postest pada daya ingat 41

Daftar Gambar

Gambar 1. Model memori Waugh dan Norman yang dimodifikasi 17

Gambar 2. Efek posisi serial 20

Gambar 3. Manfaat membaca Al-Quran 27

Gambar 4. Kerangka berpikir peneliti 30

Gambar 5. Pretest dan postest daya ingat pada kelompok perlakuan. 39

Gambar 6. Pretest dan postest daya ingat pada kelompok kontrol. 40

Daftar Lampiran

Surat Keterangan Izin Penelitian 49

Surat Keterangan Usai Penelitian 50

Surat Peminjaman dan Pembelian Alat Tes 51

Infoment Concent 52

Modul Eksperimen 53

Data statistik 82

Daftar Pustaka

Al-Quran dan Terjemahannya. (2010). (Ed. Kedua) Bandung: PT Mizan Pustaka.

Al-Qaradhawi, Y. (2008). Bagaimana berinteraksi dengan Al-Quran. Jakarta Timur: Pustaka Al-Kautsar.

Al-Qaththan, M. (2009). Pengantar studi ilmu Al-Quran. Jakarta Timur: Pustaka Al-Kautsar.

Adz-Dzakiey, B. H. (2006). Prophetic intelligence; kecerdasan kenabian. Yogyakarta: Pustaka Al-Furqon.

Aziz, A. M. (2008). Kedasyatan Al-Fatihah. Semarang: PT. Pustaka Rizki Putra

Azwar, S. (1986a). Reliabilitas dan validitas interpretasi dan komputasi. Yogyakarta: Libert.

Azwar, S. (2007b). Metode penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Baharuddin. (2007). Psikologi pendidikan. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Dariyo, A. (2004). Psikologi perkembangan remaja. Bogor Selatan: Ghalia Indonesia

Fakultas Psikologi UMM. (2010). Pedoman penyusunan skripsi. Malang: UMM Press.

Fakultas Psikologi UI. (1979). Manual tes cultural fair intelligence. Jakarta: Urusan reproduksi dan distribusi alat-alat tes.

Fakultas Psikologi. UGM. (1984). Informasi Tes. (Ed pertama). Yogyakarta.

Latipun. (2004). Psikologi eksperimen. (Ed kedua) Malang: UMM Press.

Makhdlori, M. (2007). Keajaiban membaca Al-Quran. Jogjakarta: DIVA Press.

Nashori & Muchram. (2002). Mengembangkan kreativitas dalam perspektif Psikologi Islam. Jakarta: Menara Kudus.

Papalia, E. D., Old, W.S., & Feldman, D.R. (2009). Human development. (Ed. sepuluh). Jakarta: Salemba Humanika.

Rahmat, J. 2007. Psikologi komunikasi. Bandung: PT. Remaja rosdakarya.

Santrock, W.J. (2002). Pekembangan masa hidup. Jakarta: Erlangga.

Suharnan. (2005). Psikologi kognitif. Surabaya: Srikandi.

Sujanto, A. (2006). Psikologi umum. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Sensa, D.M. (2005a). Quranic quotient kecerdasan-kecerdasan bentukan Al-Quran. Jakarta Selatan: PT Mizan Publika.

Sensa, D.M. (2005b). Komunikasi Qur aniah: tadabur untuk pensucian jiwa. Bandung: PUSTAKA ISLAMIKA.

Solso, L.R , Maclin, O & Maclin, K. M. (2008). Psikologi kognitif. Jakarta: Erlangga.

Shaleh, R. A. 2008. Psikologi suatu pengantar dalam perspektif islam. Jakarta: Prenada Media Group.

Syamsu, Y. (2010). Psikologi perkembangan anak & remaja. Bandung:PT Remaja Rosdakarya.

Yusufi. (2009). Ada Tuhan dibalik jiwa yang tenang. Jogjakarta: Fima Rodheta

Winarsunu, T. (2007). Statistik dalam penelitian psikologi dan pendidikan. (Ed. revisi). Malang: UMM Press

Zuriah, N. (2006). Metodologi penelitian sosial dan pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Ce document à été crée avec Win2pdf disponible à http://www.win2pdf.com/frLa version non enregistrée de Win2pdf est uniquement pour évaluation ou à usage non commercial.