Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

16

Click here to load reader

description

ddddd

Transcript of Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

Page 1: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

Dra. Ani Khoirunnisa., Msi/ Indrawati, MA

*Sistem Perdagangan Internasional

Page 2: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Rules Perkuliahan

*Konten Perkuliahan

*Tugas-Paper Review Materi Perkuliahan (3- 5 Halaman)

-Review Jurnal (3-4 Halaman)-Makalah Presentasi (Min 10 Halaman)

Page 3: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

Minggu ke Materi Perkuliahan Keterangan1 (2 Maret 2015)

1. Pendahuluan  

2 (9 Maret 2015)

Teori Perdagangan Internasional : Pra Klasik (Merkantilisme)  

3 (16 Maret 2015)

Teori Perdagangan Internasional : Klasik1. Teori Keunggulan Absolut ; Adam Smith Model2. Teori Keunggulan Komparatif ; Ricardian Model

 Pembagian Tugas Presentasi

4 (23 Maret 2015)

Teori Perdagangan Internasional : Modern (Heckscher- Ohlin)  

5 (30 Maret 2015)

Kebijakan perdagangan internasional dan instrumennya1. Kebijakan Import, Eksport2. Dumping dan Cartel3. Kebijakan perdagangan dan strategi industrialisasi

Pengumpulan Tugas Review Materi perkuliahan 2,3,4

6 (6 April 2015) 1. Globalisasi, Perdagangan terbuka, volatilitas dan peningkatan pendapatan2. Konsekuensi perdagangan terbuka terhadap distribusi pendapatan di negara

berkembang dan negara maju

 Pengumpulan Makalah Presentasi

7 (13 April

2015)

Presentasi Kelompok Tema : Kebijakan Perdagangan Internasional

UTS (24 April- 8 Mei 2015)8 (11 Mei 2015) Dinamika dan Struktur Perdagangan : Country groups of economies dan

Posisi/Kebijakan Perdagangan Internasional1. Kelompok Negara Maju2. Kelompok Negara Berkembang

 Pemberian Tugas Review Jurnal

9 (18 Mei 2015) Liberalisasi Perdagangan; Institusi perdagangan internasional dan Uruguay Round1. Uruguay Round2. GATT3. WTO

 Pembagian Tugas presentasi Kelompok

10 (25 Mei 2015)

Free Trade Area dan Regionalisme Ekonomi 1. NAFTA, EU, APEC, AFTA2. Prospect : ASEAN

Mengumpulkan Tugas Review Jurnal

11 (1 Juni 2015) Ekonomi Politik dan Pergerakan Modal InternasionalProteksi, Kuota, Tariff dan Subsidi

 

12 (8 Juni 2015) Multi National Corporation1. Peran MNC dalam perdagangan Internasional2. Metode dan Praktik MNC dalam perdagangan dan investasi

Pengumpulan Tugas Review Materi Perkuliahan 9,10,11

13 (15 Juni 2015)

1. Posisi Indonesia dalam Perdagangan Internasional2. Orientasi kebijakan perdagangan dan industry Indonesia

Dosen TamuPengumpulan makalah Presentasi

14 (22 Juni 2015)

Presentasi Individu/Kelompok Tema: Materi Setelah UTS

UAS (Project Presentation)

Page 4: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Mengapa Perlu Mempelajari Sistem Perdagangan Internasional?

*Perdagangan mempertautkan berbagai negara, dengan demikian mendorong terjadingan saling ketergantungan ekonomi dan politik.

*Perdagangan internasional tidak hanya bersifat ekonomi pada ekonomi tapi juga bersifat politis.

“Dengan tidak adanya Pemerintahan dunia, perdagangan lintas batas negara selalu diatur dengan aturan main yang harus dirundingkan secara politis diantara negara-negara yang berdaulat di wilayahnya sendiri tetapi tidak di luar batas wilayahnya” Robert Kuttner

Page 5: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Cakupan Pembelajaran

*Teori Sistem Perdagangan Internasional

*Kebijakan Perdagangan Internasional

*Liberalisasi Perdagangan Internasional

*Posisi Negara dalam Perdagangan Internasional

Page 6: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Pendahuluan

Page 7: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Perdagangan Internasional

*Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan oleh penduduk suatu negara dengan penduduk negara lain atas dasar kesepakatan bersama. Penduduk yang dimaksud dapat berupa antarperorangan (individu dengan individu), antara individu dengan pemerintah suatu negara atau pemerintah suatu negara dengan pemerintah negara lain.

Page 8: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Mengapa Negara Berdagang??

*Tidak ada Negara yang dapat memenuhi kebutuhannya sendiri

*Adanya Permintaan dan Penawaran

Page 9: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

Mengapa Berdagang??

Keunggulan Absolut merupakan kemampuan suatu negara untuk

memproduksi barang lebih murah dari negara lain. Negara harusnya melakukan spesialisai untuk memaksimalkan barang

yang diproduksi

Keunggulan Komparatif merupakan kemampuan

suatu negara untuk memproduksi suatu barang

lebih efektif dan efisien jika dibandingkan dengan

negara lain

Page 10: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Manfaat perdagangan internasional

Memperoleh barang yang tidak dapat diproduksi di negeri sendiri

Memperoleh keuntungan dari spesialisasi

Memperluas pasar dan menambah keuntungan

Transfer teknologi modern

Page 11: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Faktor pendorong

Banyak faktor yang mendorong suatu negara melakukan perdagangan internasional, di antaranya sebagai berikut :

* Untuk memenuhi kebutuhan barang dan jasa dalam negeri * Keinginan memperoleh keuntungan dan meningkatkan pendapatan

negara* Adanya perbedaan kemampuan penguasaan ilmu pengetahuan dan

teknologi dalam mengolah sumber daya ekonomi* Adanya kelebihan produk dalam negeri sehingga perlu pasar baru

untuk menjual produk tersebut. * Adanya perbedaan keadaan seperti sumber daya alam, iklim, tenaga

kerja, budaya, dan jumlah penduduk yang menyebabkan adanya perbedaan hasil produksi dan adanya keterbatasan produksi.

* Adanya kesamaan selera terhadap suatu barang. * Keinginan membuka kerja sama, hubungan politik dan dukungan dari

negara lain. * Terjadinya era globalisasi sehingga tidak satu negara pun di dunia

dapat hidup sendiri.

Page 12: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Hambatan Perdagangan Internasional

*Tarif Barrier

• Hambatan Tarif: Pemberlakuan tarif atas barang impor yang masuk ke dalam negeri. Ada tiga tarif, yaitu Tarif Advaloren (berdasarkan prosentase nilai barang, semakin tinggi nilai barang semakin tinggi tarifnya), Tarif Spesific (berdasarkan jumlah persatuan barang), dan Tarif Compound (gabungan keduanya)• Hambatan tarif ini sudah mulai dihapuskan

sesuai dengan perjanjian WTO, dan AFTA (ASEAN Free Trade Association)

Page 13: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Non Tarif Barrier

*Hambatan Non Tarif: Pembatasan perdagangan selain hambatan tarif.

*Contoh Hambatan Non Tarif: Pelanggaran HAM, Isu kesehatan, Isu politis, Isu Lingkungan, Penetapan Halal, Standarisasi Internasional, dll

Page 14: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Kesimpulan

*Perdagangan Internasional terjadi karena dorongan kebutuhan negara yang tidak dapat dipenuhi sendiri

*Perdagangan Internasional membawa manfaat bagi negara yang menjalankannya

*Negara melakukan hambatan terhadap perdagangan

Page 15: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

*Sumber

*Nopirin, 1995, Ekonomi Internasional, Yogyakarta;BPFE-Yogyakarta

*Mohtar, Mas’oed, 1998, Perdagangan Dalam Perspektif Ekonomi Politik Internasional, Ilmu Hubungan Internasional Fisipol UGM

*Prasetyantoko, A. 2010, Ponzi Ekonomi: Prospek Indonesia Di Tengah Instabilitas Global, Jakarta: Kompas Media Nusantara

Page 16: Sistem Perdagangan Internasional- Pengantar

Terima Kasih