SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook...

19
SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS Semester Ganjil 2016/2017 Senin: 08:00 – 10:15 Tempat: R. 303 PPS UNJ Dosen: B.P. Sitepu & Dr. Moch.Sukardjo MPd

Transcript of SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook...

Page 1: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

SISTEM INFORMASI MULTI MEDIATP 707

3 SKS

Semester Ganjil 2016/2017Senin: 08:00 – 10:15

Tempat: R. 303 PPS UNJDosen: B.P. Sitepu & Dr. Moch.Sukardjo MPd

Page 2: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

DOSEN

• B.P. Sitepu

• Guru Besar di FIP-UNJ,

Rawamangun, Jakarta.

• Gol. IV/e

• Pembina Utama

• No. HP: 08176808487

• E-mail: [email protected]

• Blog: [email protected]

• Alamat Rumah: Jl. Taman Sari I /101,

Lebak Bulus, Jakarta Selatan

Page 3: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

DESKRIPSI

• Membahas perkembangan multimedia dalam pendidikan

• Fokus: teori, aplikasi, dan penelitian

• Bagaimana multimedia facilitating learning

• Beragam kompetensi

• Beragam gaya belajar

• Prasyarat mata kuliah: Landasan Teknologi Pendidikan, Teori Komunikasi, Media Pembelajaran.

Page 4: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

TUJUAN

• Memahami perkembangan multimedia dan pemanfaatannya dalam pendidikan melalui berbagai kajian teoretis dan empiris.

• Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan sistem informasi multimedia sebagai sumber belajar

• Melakukan penelitian yang inovatif dalam bidang multimedia untuk pengembangan sistem informasi multimedia.

Page 5: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

POKOK BAHASAN

• Sistem informasi: Pendekatan dan Pengembangan

• Perkembangan multimedia Multimedia interaktif

• Desain sistem informasi multimedia dalam pendidikan

• Aplikasi sistem informasi multimedia dalam pembelajaran

• Mobile multimedia

• Penelitian tentang multimedia sebagai sumber belajar

Page 6: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

BUKU WAJB

• Lee, William W. & Owens, Diana L. (2004). Multimedia-based instructional design. San Fransisco: Pfeiffer.

• Smaldino, Sharon E. Lowther, Deborah L. & Russell, James D. (2008). Instructional technology and media for learning. Upper Saddle River, NJ: Pearson Merrill Prentice Hall.

• Schwier, Richard A. @ Misanchuk Earl R. (1993). Interactive multimedia instruction. Englewood Cliff, NJ: Educational Technology Publications.

• Reiser, Robert & Dempsey, John V. (2007). Trends and issues in instructional design and technology. Upper Saddle River, NJ: Pearson Merrill Prentice Hall.

• Roblyer, Margaret D. & Doering Aaron H. (2010) Integrating educational technology into teaching. Boston: Allyn & Bacon.

• Spector, Michael J., et al (2008). Handbook of research on educational communication and technology. New York: LawrenceErlbaumAssociates.

• McLeod. (2003). Management Information Systems. Englewoods Cliffs: Prentice Hall.

Page 7: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

STARTEGI PEMBELAJARAN (1)

• 16 kali pertemuan: mengutamakan penguasaantopik/pokok bahasan

• Pendekatan: andragogy/adult learning

• Saling belajar

• Evaluasi: Quiz, Tes Penguasaan, Tugas, Presentasi, UTS dan UAS

Page 8: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

STRATEGI PEMBELAJARAN (2)

• Tugas:– anotasi 5 judul buku dari ebook yang diberikan– makalah berisi kajian kritis (critical review) atas tulisan

yang dimuat dalam jurnal ilmiah– Presentasi kelompok

• Penilaian– Quiz, tes penguasaan, tugas individu : 40 %– Tugas kelompok : 25 %– UTS : 15 %– UAS : 20 % – Keaktifan : 5 %

Page 9: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

KOMPONEN EVALUASI No Evaluasi

Fre-kuensi

Jadwal

Paruh Semester ke 1

Paruh Semester ke 2

1 Tugas Kelompok/Presentasi 1 1

2 Tugas Individu /Anotasi & Critical review

2 1 1

3 Quiz 4 2 2

4 Tes Penguasaan 2 1 1

5 UTS 1 1 -

6 UAS 1 - 1

Page 10: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

1. TUGAS KELOMPOK

1. Satu kelompok: 3 orang2. Tugas: Mengkaji 1 (satu) topik dari silabus3. Penyajian: Paparan menggunakan media, berimprovisasi4. Isi paparan: Tanggapan kelompok atas topik (teori dan

empiris/hasil penelitian)5. Bentuk Fisik: Hand out dibagian seminggu sebelum penyajian.6. Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan

dosen.7. Anggota kelompok yg terlambat/tidak hadir: pindah ke kelompok

berikutnya.8. Penilaian: setiap mahasiswa (tdk termasuk penyaji) dan dosen

menggunakan format yang disepakati; nilai akhir: rata-rata nilaimahasiswa ditambah nilai dosen dibagi 2.

Page 11: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

2. TUGAS INDIVIDU (1): ANOTASI

1. Membuat anotasi 5 judul buku elektronik2. Dipilih dari buku elektronik yang diberikan

dosen; boleh judul yang sama dipilih oleh lebihdari seorang mahasiswa, tetapi isi notasiberbeda

3. Panjang anotasi sekitar 250 kata.4. Isi anotasi: (a) data buku, (b) tujuan pengarang,

(c) pokok bahasan, (d) kekhasan isi buku, (e) keberhasilan pengarang, (f) rekomdendasi untukmenyempurnakan isi buku.

5. Penyerahan: Pertemuan ke 8

Page 12: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

TUGAS INDIVIDU (2): CRITICAL REVIEW

1. Menyusun: Critical review (CR) atas isi satu artikel dalamjurnal internasional terbitan 3 tahun terakhir.

2. Isi artikel: hasil penelitian atau opini ilmiah tentang SIM P3. Panjang CR: sekitar 2000 kata4. Komposisi isi: Deskripsi ttg (a) isi: 20 %, (b) telaahan: 75 %,

dan (c) kesimpulan dan saran: 5 %.5. Penyajian: blok atau terintegrasi6. Referensi telaahan: minimal 3 sumber dari daftar referensi

mata kuliah ini7. Format: A4, 1,5 spasi, Times Roman 12.8. Penyerahan: Pertemuan 16

Page 13: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

3. QUIZ

• Bahan : 1 (satu) Pokok Bahasan

• Frekuensi: minimal 4 kali

• Waktu: Sebelum atau sesudah penyajianpokok bahasan

• Bentuk: Multiple choice atau esai

• Lama : 10 menit

Page 14: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

4. TES PENGUASAAN

1. Bahan: Beberapa pokok bahasan yang sudahdikaji

2. Frekuensi: 2 (dua) kali

3. Waktu: Pertemuan ke 4 dan ke 12

4. Bentuk: Esai

5. Lama: 15 menit

Page 15: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

5. UTS

1. Bahan: Pokok Bahasan Pertemuan 1 sd 7

2. Jadwal: Pertemuan ke 8

3. Bentuk: Esai

4. Tempat: Di kelas atau di luar kelas

Page 16: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

6. UAS

1. Bahan: Pokok bahasan Pertemuan 1 sd 15

2. Jadwal: Pertemuan ke 16

3. Bentuk: Esai atau proyek

4. Tempat: di kelas atau di luar kelas

Page 17: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

Bacaan Tambahan

• Maksiat Akademik

• Kandidat Profesor

Di

Blog: [email protected]

Page 18: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

DATA MAHASISWA

a. NAMAb. NIMc. NO HPd. ALAMAT EMAILe. DAFTAR KELOMPOK (3 orang dlm 1 klmpk)

1. Nama mahasiswa2. Topik3. Jadwal

f. Diemail oleh Ketua Kelas sebelum pertemuanberikutnya.

Page 19: SISTEM INFORMASI MULTI MEDIA TP 707 3 SKS · PDF file–anotasi 5 judul buku dari ebook ... Alokasi Waktu: 45 menit paparan, 60 menit diskusi, 30 tanggapan ... atas isi satu artikel

SELAMAT

BELAJAR