sistem eksresi

45
BY : REZKI HEDIANTI – 10680007 PENDIDIKAN BIOLOGI UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA DAN HEWAN PENDAHULUAN MATERI PROFIL

Transcript of sistem eksresi

Page 1: sistem eksresi

BY : REZKI HEDIANTI – 10680007PENDIDIKAN BIOLOGI

UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA

SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA DAN HEWAN

PENDAHULUAN

MATERI

PROFIL

Page 2: sistem eksresi

Pendahuluan

Petunjuk Pemakaian Identitas mata pelajaran Deskripsi singkat topik SK (Standar Kompetensi) KD (Kompetensi Dasar)

Page 3: sistem eksresi

Petunjuk Pemakaian

Materi sistem ekskresi merupakan bagian dari isi mata pelajaran Biologi SMA.

Diperuntukkan bagi siswa/i SMA kelas XI Semester 2

Page 4: sistem eksresi

Identitas Mata Pelajaran Mata pelajaran : Biologi Satuan Pendidikan : SMA Kelas : XI IPA Semester : 2 Materi : Sistem Ekskresi Sub materi : Sistem ekskresi pada

hewan dan manusia, organ ekskresi dan fungsinya.

Page 5: sistem eksresi

Deskripsi Singkat

Sistem ekskresi berarti sistem pengeluaran zat buangan atau zat sisa hasil metabolisme melalui organ ekskresi yang berlangsung dalam tubuh organisme.

Page 6: sistem eksresi

STANDAR KOMPETENSI 3. Menjelaskan struktur dan fungsi

organ manusia dan hewan tertentu, kelainan dan/atau penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada Salingtemas

Page 7: sistem eksresi

KOMPETENSI DASAR

3.5 Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem ekskresi pada manusia dan hewan (misalnya pada ikan dan serangga)

Page 8: sistem eksresi

Materi

Sistem ekskresi pada manusia Organ ekskresi dan fungsinya Sistem eksresi pada hewan

- SERANGGA

- IKAN Video

Page 9: sistem eksresi
Page 10: sistem eksresi

Organ Ekskresi -> Zat Buangan

1. Ginjal Urine

2. Kulit Keringat

3. Pulmo /paru-paru CO2 dan H2O

4. Hati/Hepar Empedu (bilirubin dan biliverdin)

Page 11: sistem eksresi

GINJAL(sistem

urinaria) :Ginjal

UreterKantung UrinUrethra

Page 12: sistem eksresi

Struktur ginjal Kapsul ginjal Korteks Ginjal –

daerah luar Medula Ginjal –

daerah dalam Pelvis Ginjal –

saluran pengumpul

Page 13: sistem eksresi

FUNGSI GINJAL Membuang sisa metabolisme berupa urea, asam urat,

kreatin, obat-obatan dll Menjaga keseimbangan air dalam tubuh dengan

mengatur volume plasma darah dalam air. Mengatur kandungan elektrolit dengan menyaring zat-

zat kimia yang masih berguna bagi tubuh (Na, F, K) dan mengembalikannya ke saluran pembuluh darah.

Menjaga asam basa cairan darah dengan mengatur pH plasma. Mengekskresikan urine yang asam/basa

Menjaga tekanan osmotik dengan cara mengatur ekskresi garam-garam mineral. Membuang yang lebih dan menahan jumlah yang kurang.

Sebagai kelenjar endokrin ( EPO, Renin, Kalsitriol)

Page 14: sistem eksresi

1. Filtrasi

2. Reabsorpsi

3. Sekresi/Augmentasi

Urin terbentuk melalui 3 tahap :

Page 15: sistem eksresi

Filtrasi

Proses penyaringan darah yang kurang selektif.

Air, ion dan zat makanan serta zat terlarut di keluarkan dari darah ke tubulus proksimal.

Sel darah dan beberapa protein tetap berada di dalam darah.

Terbentuk filtrat primer di tubulus proksimal.

Page 16: sistem eksresi

Reabsorbsi Urin primer yang terbentuk di tubulus

proksimal terdiri dari :Sebagian besar airGlukosa dan Asam AminoIon

Kemudian zat tersebut kemudian diserap oleh kapiler peritubuler secara aktif dan pasif.

Penyerapan terjadi di sepanjang Tubulus proksimal, Lengkung Henle, dan tubulus distal.

Page 17: sistem eksresi

· Sedangkan zat lainnya, yaitu sampah nitrogen berupa :UreaAsam UricKreatininBeberapa Air

Akhirnya terbentuklah urin sekunder.

Page 18: sistem eksresi

Sekresi – Augmentasi

Terjadi di Tubulus Distal Beberapa zat keluar dari kapiler peritubuler

ke tubulus ginjal.H+, Ka+ dan ion potassiumCreatininRacun dan obat-obatan

Akhirnya urin sekunder dan senyawa diatas bergabung membentuk urin lalu bergerak menuju tubulus pengumpul untuk dikeluarkan.

Page 19: sistem eksresi

Proses Pembentukkan urin

Tubulus Proksimal

Filtrasi

H2OSalts (NaCl and others)HCO3

H+

UreaGlucose; amino acidsSome drugs

Key

Active transport

Passive transport

KORTEKS

MEDULALUAR

MEDULADALAM

Lengkung Henle turun

Lengkung Henlenaik

Tubulus Pengumpul

NaCl

NaCl

NaCl

Tubulus Distal

NaCl Nutrients

Urea

H2O

NaCl

H2O

H2OHCO3 K+

H+ NH3

HCO3

K+ H+

H2O

1 4

2

3 5

Page 20: sistem eksresi

URETER - KANDUNG KEMIH - URETRA

Saluran antara ginjal dengan kandung kemih

Jumlah sepasang

Fungsi : membawa urin dari ginjal ke kandung kemih

Kantung yang berfungsi untuk menampung urin sementara

Disusun oleh lapisan otot polos

Berhubungan dengan uretra

• Saluran yang membawa urin keluar dari tubuh•Pada wanita hanya dilalui urin saja, sedang pada pria selain dilalui urin juga dilalui sel kelamin jantan

Page 21: sistem eksresi

KULIT

Page 22: sistem eksresi

STRUKTUR KULIT

Terdiri dua lapisan :

A. Lapisan Epidermis

terdiri dari 4 stratrum : S. Kornium (lap tanduk) , S. Lusidum, S. Granulosum (pigmentasi), S. Germinatifum (sel embrional)

B. Lapisan Dermis; Kel. Keringat (gland. Sudorifera) , kel minyak (g. Sebasea), Pemb. Darah, saraf, akar rambut, otot, lemak

Page 23: sistem eksresi

FUNGSI KULIT

1. Proteksi (melindungi) organ tubuh dari lingkungan

2. Absorbsi : zat/.larutan yang mudah menguap

3. Pengatur suhu tubuh (regulator)

4. Indra peraba (penerima rangsang)

5. Merubah pro vit. D Vit. D bantuan Cahaya Matahari

6. Sebagai Alat ekskresi (keringat)

Page 24: sistem eksresi

PARU-PARU Selain sebagai alat

pernafasan, paru-paru juga sebagai alat ekskresi mengeluarkan CO2 dan uap air

Terletak di dalam rongga dada dan bagian bawahnya menempel pada diafragma

Page 25: sistem eksresi

HATI

Page 26: sistem eksresi

FUNGSI HATI

1. Memproduksi cairan empedu

2. Detoksifikasi / menetralisir racun

3. Merubah sel-sel darah merah yang rusak

4. Mengubah provitamin A menjadi vitamin A

5. Menyimpan glukosa (gula darah) dalam bentuk glikogen (gula otot)

6. Mengemulsikan lemak (lipase)

Page 27: sistem eksresi

MEKANISME TERBENTUKNYA CAIRAN EMPEDU

- Darah merah (hemoglobin) umur 120 hari akan di rombak ;

- Hemoglogin dirombak menjadi 3 bagian Globin, Fe, Hem ,

- Globin dan Fe,.. Dikembalikan ke pembuluh darah masih berguna,

- Hem berupa (bilirubin/mrh) dan (biliverdin hijau )

- urobilin (kuning) warna feses dan urine menjadi kuning.

Page 28: sistem eksresi

LATIHAN

1. Sebutkan berbagai Macam zat buangan dan Organ yang membuang!

2. Jelaskan 3 proses terbentuknya urine!

3. Gambarkan struktur ginjal, beri keterangan!

4. Apakah fungsi Hati ?

5. Zat apakah yang dikeluarkan

organ disamping?

Page 29: sistem eksresi

SISTEM EKSRESI PADA HEWAN

Serangga ikan

Page 30: sistem eksresi
Page 31: sistem eksresi

Sistem ekskresi serangga Alat pengeluaran pada serangga

dinamakan buluh malpighi yang merupakan pembuluh - pembuluh halus berwarna putih kekuning kuningan yang terletak di antara usus tengah dan usus belakang. Buluh malpighi bermuara ke dalam usus. Berfungsi menyaring darah = ginjal

Page 32: sistem eksresi

Next... Buluh malpighi merupakan alat pengeluaran yang

berfungsi seperti ginjal. Serangga mempunyai sistem trakea untuk

mengeluarkan zat sisa hasil proses oksidasi berupa karbon dioksida.

Sistem trakea berfungsi seperti paru - paru. Nitrogen merupakan zat sisa metabolisme yang

sebagian digunakan kembali dalam pembuatan zat kitin.

Nitrogen yang sebagian lagi dibuang dalam bentuk asam urat kering bersama feses melalui anus.

Page 33: sistem eksresi
Page 34: sistem eksresi

Perhatikan Gambar !

Page 35: sistem eksresi

Sistem Ekskresi Pada Ikan Ikan merupakan vertebrata yang hidup

di air sisa metabolismenya berupa cairan. Berupa 90% amonia dan urea yg dibuang melalui anus.

Alat pengeluaran pada ikan adalah sepasang ginjal yang berbentuk memanjang dan berwarna coklat.

Page 36: sistem eksresi

Next .... Pada ikan bertulang sejati (misal: ikan

mas), saluran ginjal dan saluran kelamin bermuara di satu tempat yang disebut lubang urogenital yang terletak di belakang anus.

Sebagian ikan bertulang rawan memiliki kelenjar pada permukaan kulitnya. Kelenjar tersebut berfungsi untuk menghasilkan lendir untuk melicinkan tubuh ikan sehingga memudahkan gerakan ikan di dalam air

Page 37: sistem eksresi

Ikan Air Laut Tubuh ikan laut

lebih hipotonis dari air laut sehingga air banyak yang keluar dari tubuh.

Akibatnya ikan laut banyak minum air laut untuk menutupi kehilangan air yang besar

Urin yang dihasilkan sedikit dan pekat

Meperoleh air dan garam mineral dengan Banyak minum air laut

Air keluar lewat permukaan tubuh dan lewat insang

Kelebihan garam Dibuang lewat

insang

Ekskresi urin yang pekat dan sedikit

Page 38: sistem eksresi

Ikan Air Tawar

Mendapatkan air dan garam dari makanan

Air masuk secara osmosis lewat permukaan tubuhnya

Mineral diikat oleh insang Ekskresi urin banyak

dan lebih encer

Tubuh ikan air tawar lebih hipertonis dari lingkungannya sehingga air banyak yang masuk lewat permukaan tubuhnya.

Akibatnya ikan air tawar sedikit minum air.

Urin yang dihasilkan banyak dan encer

Page 39: sistem eksresi

Video

c

Page 40: sistem eksresi

Uraian Singkat ...1. Proses pengeluaran zat-zat sisa metabolisme yang sudah tidak

digunakan lagi oleh sel-sel dan darah, dikeluarkan oleh tubuh bersama urine, keringat, dan pernapasan. Proses pengeluaran ini disebut ….

2. Organ tubuh yang mempunyai fungsi filtrasi, reabsorpsi, dan augmentasi adalah ….

3. Lapisan kulit yang mengandung pigmen adalah ….

4. Dalam sistem ekskresi, hati mengeluarkan sisa metabolisme dalam bentuk ….

5. Dari hasil pengujian urine Susi, ternyata ditemukan glukosa. Hasil ini menunjukkan adanya kelainan fungsi ginjal pada proses ….

6. Organ ekskresi pada manusia yang berfungsi dalam filtrasi, reabsorpsi, dan augmentasi adalah ….

7. Unit fungsional terkecil dari ginjal yaitu ….

Page 41: sistem eksresi

Jawaban :

1. Ekskresi

2. Ginjal

3. Stratum granulosum

4. Cairan empedu

5. Reabsorpsi

6. Ginjal

7. Nefron

Page 42: sistem eksresi

Evaluasi

1. Sebutkan organ-organ pada sistem ekskresi manusia!

2. Jelaskan fungsi sistem ekskresi bagi tubuh manusia!

3. Berikan dua contoh teknologi yang berhubungan dengan sistem ekskresi. Jelaskan!

4. Apakah yang terjadi apabila zat-zat sisa hasil metabolisme di dalam tubuh tidak dikeluarkan?

5. Jelaskan sistem ekskresi pada belalang !

Page 43: sistem eksresi

Jawaban 1. Kulit, paru-paru, hati, dan ginjal. Kulit mengeluarkan keringat.

Paru-paru mengeluarkan air dan CO2. Hati mengeluarkan bilirubin. Adapun ginjal menghasilkan urine.

2. Sistem ekskresi berguna untuk mengeluarkan sisa-sisa metabolisme, mengatur homeostatis tubuh dan mengatur pH cairan tubuh

3. Teknologi yang berkaitan dengan sistem ekskresi antara lain teknologi cangkok ginjal dan teknologi pencucian darah (dialisis).

4. Zat-zat sisa metabolisme jika tidak dikeluarkan akan meracuni tubuh.

5. Sistem ekskresi pada belalang dilakukan terutama oleh badan Malpighi. Zat sisa metabolisme tubuh dikumpulkan oleh badan Malpighi untuk dikeluarkan bersama feses dalam bentuk kristal asam urat.

Page 44: sistem eksresi

Nama : Rezki HediantiTTL : Muara enim, 20 Febuari 1993HP : 085764695666Alamat : Jl.Bimokurdo no.64 Sapen,

Sleman YogyakartaEmail : [email protected]

My Profil :

Page 45: sistem eksresi

THANK YOU