Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code...

21
Sistem Kode Dosen : Agung Prasetyo ST.

Transcript of Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code...

Page 1: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Sistem KodeDosen : Agung Prasetyo ST.

Page 2: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

SISTEM SANDI (KODE)

Apabila bilangan-bilangan, huruf-huruf, kata-kata dinyatakan dalam suatu grup simbol-simbol tertentu, ini disebut pengkodean, dan grup simbol-simbol tersebut dinamakan kode.

Barangkali salah satu kode yang paling dikenal adalah kode Morse, dimana serangkaian titik dan garis menyatakan huruf-huruf alphabet.

Semua sistem digital menggunakan beberapa bentuk bilangan biner untuk operasi internalnya, tetapi untuk menyajikan hasilnya ke luar digunakan bilangan desimal. Ini berarti bahwa konversi-konversi antara sistem biner dan desimal sering dilakukan.

Contoh:Binary-Coded-Decimal Code Kode Excess-3 Kode Gray Kode ASCII

Page 3: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Biner Code Desimal (BCD) kode 8421

Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling besar 9Maka diperlukan 4 bit biner untuk menyandikan setiap digitnya (untuk 9 sama dengan 1001).

Kode ini digunakan untuk meng-outputkan hasil digital keperalatan yang men-displaykan bilangan numerik(0-9),seperti: jam digital, voltmeter digital

Page 4: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Ubahlah 137 desimal ke biner dan BCD:

Page 5: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Penjumlahan BCD

Page 6: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling
Page 7: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Kode EXCESS-3 (XS-3)

Tabel Biner ke excess-3

Terdiri dari 4 bit kelompok melambangkan sebuah digit desimal.Sandi ini dibentuk dengan menambahkan 3 untuk setiap digital bcd-nya

Page 8: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Cara merubah biner ke Excess-3

Misalnya untuk menyadikan bilangan desimal 5 ke dalam XS-3, Maka menambahkan 3 kepada 5 sehingga menghasilkan 8 Kemudian 8 disandikan ke dalam 4 bit yang setara dengan 1000

5+3 = 8 --- 1000

Sandi xs-3 hanya menggunakan 10 dari 16 kelompok sandi 4 bit Yang mungkin.

Page 9: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling
Page 10: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Kode Gray

Tabel Biner ke kode Gray

Merupakan sistem sandi tak berbobot karena posisi bit dalam kelompok sandi tidak memiliki nilai bobot tertentu.Banyak digunakan pada aplikasi piranti input/output (pengkodean posisi sudut suatu peralatan yangberputar motor steper, mesin bubut, gerinda) dan adc. Mencegah kesalahan dalam transisi perubahan dari satu digit bil ke digit bil yang lain.

Page 11: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Cara merubah biner ke kode Gray

Aturan untuk mengubah biner ke kode Gray:

a. Bit pertama (paling kiri) sandi gray sama dengan bit pertamaDari bil. Biner.

b. Bit ke dua kode Gray sama dengan EX-OR dari bit pertamac. Bit kode Gray ke tiga sama dengan EX-OR bit ke dua.d. Dan seterusnya.

Contoh:

Page 12: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Cara merubah kode gray ke biner

Aturan untuk mengubah kode Gray ke biner:

a. Bit pertama biner sama dengan kode Grayb. Bit ke n kode Gray di EX-OR bit ke n-1 biner c. Dan seterusnya.

Contoh:

Page 13: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Sistem sandi Gray

Page 14: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Kode ASCII

Page 15: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Tabel kode ASCII

Page 16: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling
Page 17: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Bit Paritas

Kode ini dikenalkan oleh Richard Hamming (1950) sebagaiKode tunggal pengoreksi kesalahan (single error-correcting code).Bit penge-cek ditambahkan ke dalam bit-bit informasi,Jika suatu saat ada perubahan bit-bit data ketika proses transmisi,Maka bit-bit informasi asli masih bisa diselamatkan.

Kode ini dikenal pula sebagai parity codeBit penge-cek tambahan diberikan pada bit-bit informasi sebelumditransmisikan, sedangkan pada sisi penerima dilakukanpenge-cekan dengan algoritma yang sama denganPembangkitan bit penge-cek tambahan

Page 18: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling
Page 19: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling
Page 20: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling

Tabel sistem haming untuk informasi 4 bit

Page 21: Sistem Bilangan dan Kodeatw.ac.id/agung/view.php?file=Pertemuan-ke-4-sistem-kode.pdf · Biner Code Desimal (BCD) kode 8421 Desimal yang disandikan biner. Karena digit desimal paling