silabus-mikrokontroler

36
SILABUS NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI 1 MALANG MATA PELAJARAN : Mikrokontroler KELAS / SEMESTER : ................................................... XII / 5 STANDAR KOMPETENSI : ................................................... MIKROKONTROLER KODE KOMPETENSI : ................................................... ALOKASI WAKTU : NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN METODE PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 1.1. Pengantar Mikrokontrole r Menjelaskan pengertian mikroprosesor dan mikrokontroler Menjelaskan bagian – bagian mikrokontroler Dasar mikrokontroler Bagian-bagian mikrokontroler : - Unit memori - CPU - Bus Diterangkan perkembangan mikrokontroler, perbedaan antara mikroprosesor dan mikrokontroler serta aplikasi masing-masing Menggambarkan bagian-bagian mikrokontroler dan menjelaskan masing-masing bagian Jenis Tagihan: Tugas Individu , tugas kelompok , ulangan 2 - - Buku Modul KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLER TEKNIK AUDIO VIDEO 1

description

mikrokontroler

Transcript of silabus-mikrokontroler

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI 1 MALANG

MATA PELAJARAN : Mikrokontroler

KELAS / SEMESTER : XII / 5

STANDAR KOMPETENSI : MIKROKONTROLER

KODE KOMPETENSI :

ALOKASI WAKTU :

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1 1.1. Pengantar Mikrokontroler

Menjelaskan pengertian mikroprosesor dan mikrokontroler

Menjelaskan bagian – bagian mikrokontroler

Dasar mikrokontroler

Bagian-bagian mikrokontroler :

- Unit memori

- CPU

- Bus

- Unit I/O

- Pembangkit clock-osilator

- Unit timer/counter

- Piranti tambahan lain

Diterangkan perkembangan mikrokontroler, perbedaan antara mikroprosesor dan mikrokontroler serta aplikasi masing-masing

Menggambarkan bagian-bagian mikrokontroler dan menjelaskan masing-masing bagian mikrokontroler

Jenis Tagihan:

Tugas Individu, tugas kelompok, ulangan

2 - - Buku

Modul

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

1

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Menjelaskan arsitektur mikrokontroler

- Program

RISC (Reduced Instruction Set Computer) dan CISC (Complex Instruction Set Computer)

Menggambarkan dan menjelaskan arsitektur Harvard dan Von-Neumann

2 1.2. Mikrokontroler PIC16F84

Menjelaskan fitur-fitur PIC16F84

Menjelaskan dan menggambarkan diagram blok mikrokontroler PIC16F84

Deskripsi pin-pin

Organisasi memori

Mode pengalamatan

CPU (Central Processing Unit)

Menggambarkan dan menjelaskan tentang pin-pin pada PIC16F84

Menjelaskan organisasi memori :

- Memori program

- Memori data

- Bank memori

Menjelaskan lokasi memori RAM dan menggambarkan blok diagram PIC16F84

Menjelaskan bagian-bagian dari CPU pada PIC16F84 :

- ALU (Arithmatic and Logic Unit)

- Register STATUS

Analisa data, penugasan individu, penugasan kelompok, ulangan

5

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

2

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Menjelaskan jenis-jenis rangkaian Osilator PIC16F84

Menjelaskan mekanisme mikrokontroler

Menjelaskan letak memori data EEPROM pada PIC16F84

Pembangkit clock-osilator

WDT (WacthDog Timer)

Waktu siklus instruksi (Instruction Cycles)

Timer (pewaktu) TMR0

Interupsi

Memori data EEPROM

- Register OPTION

- PC (Program Counter)

Menggambarkan rangkaian osilator yang digunakan untuk membangkitkan clock pada mikrokontroler

Menjelaskan fungsi WDT pada PIC16F84

Menjelaskan dan menggambarkan clock osilator dan siklus intruksi

Menjelaskan hubungan fungsi timer di dalam mikrokontroler

Menjelaskan fungsi interupsi dan sumber interupsi :

- Register INTCON

- Sumber-sumber interupsi

Menjelaskan letak memori data EEPROM pada PIC16F84 :

- Register EECON1

Menjelaskan fungsi reset,pembagian port

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

3

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Menjelaskan fungsi reset, port, dan mode sleep PIC16F84

Reset

PORT

Mode SLEEP

I/O, dan mode sleep PIC16F84

3 1.3. Instruksi-instruksi PIC16F84

Menjelaskan perintah untuk pengarah aliran program

Instruksi transfer data

Instruksi-instruksi untuk operasi aritmatika dan logika

Instruksi-instruksi untuk operasi bit

Instruksi-instruksi untuk pengarah aliran program

Menjelaskan jenis instruksi transfer data yang digunakan

Menjelaskan bentuk dan jenis instruksi untuk operasi aritmatika dan logika

Menjelaskan instruksi yang digunakan untuk operasi bit

Menjelaskan bentuk dan jenis instruksi untuk pengarah aliran program

3

4 1.4. Pemrograman bahasa assembler PIC16F84

Menjelaskan elemen-elemen bahasa asembler yang digunakan PIC16F84

Menjelaskan fungsi instruksi-instruksi pengarah aliran program

Label

Instruksi

Operan

Komentar

Pengarah (Directive)

Instruksi pengarah kendali

Menjelaskan fungsi dari tiap elemen dasar, label, instruksi, operan, komentar , pengarah sebelum melakukan penulisan program

Menjelaskan jenis dan syntak penulisan instruksi pengarah kendali :

- #DEFINE, INCLUDE, CONSTANT,VARIABLE, SET, EQU, ORG,END

5

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

4

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Menjelaskan langkah-langkah sebelum menuliskan program pada PIC16F84

Instruksi pengarah data

Instruksi bersyarat

Instruksi pengarah konfigurasi

Pengkonfigurasian I/O

Penulisan ke PORT

Subrutin

Pembacaan Port Input

Tabel data

Rutin interupsi

Pembacaan dan penulisan memori

Menjelaskan jenis dan syntak penulisan instruksi pengarah data :

- CBBLOCK, ENDC, DB, DE, DT

Menjelaskan jenis dan sintak penulisan instruksi bersyarat :

- IF, ELSE, ENDIF, WHILE, ENDW, IFDEF, IFNDEF

Menjelaskan jenis dan syntax penulisan instruksi pengarah konfigurasi :

- CONFIG, PROCESSOR

Menjelaskan register-register yang digunakan untuk melakukan suatu pengkonfigurasian I/O:- STATUS, TRISA,

TRISB, PORTA, PORTB

Menjelaskan cara mengirimkan data ke PORT yang bersangkutan, fungsi subrutin, pembacaan port input, pembuatan table data, dan rutin interupsi

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

5

NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANMETODE

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

EEPROM Menjelaskan contoh pembacaan pada memori EEPROM dan penulisan data pada EEPROM

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di DU/ DI setara dengan 1 jam tatap muka)

Mengetahui : Malang, ........................Kepala Sekolah, Guru Pengajar,

Dra. SUNARTI, M.M. ........................................NIP. 19520402 197903 2 003 NIP. ...............................

KOMPETENSI KEAHLIAN : SILABUS MIKROKONTROLERTEKNIK AUDIO VIDEO

6

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 Malang MATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengidentifikasi dan mengoperasikan komputer personalKODE KOMPETENSI : Modul 2ALOKASI WAKTU : 6 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mengidentifikasi komponen system computer tingkat dasar (PC)

2. Mengoperasikan komputer personal yang berdiri sendiri

Mengidentifikasi bagian-bagian komputer

Mengidentifikasi jenis-jenis perangkat keras

Mengidentifikasi jenis-jenis media penyimpanan data

Mengidentifikasi peranti perangkat lunak

Pengenalan sistem operasi

Pengenalan sistem operasi berbasis open source

Memulai sistem

Pengenalan komponen komputer tingkat dasar

Pengenalan sistem operasi berbasis GUI tingkat dasar

Menjelaskan bagian-bagian komputer

Menjelaskan jenis-jenis perangkat keras

Menjelaskan jenis-jenis media penyimpanan data

Menjelaskan peranti perangkat lunak

Menjelaskan pengenalan sistem operasi

Menjelaskan memulai sistem operasi berbasis open source

Mempraktikkan penggunaan sistem

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

operasi open source linux fedora core 4

Memahami layar utama dekstop fedora core 4

Menggunakan mouse

operasi berbasis open source

Menjelaskan mengakhiri sistem operasi berbasis open source

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 Malang MATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (APk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan peripheral komputerKODE KOMPETENSI : Modul 3ALOKASI WAKTU : 6 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mengoperasikan printer

2. Mengoperasikan perangkat lunak untuk memindai gambar

Memahami Konsep Dasar Pengoperasian Peripheral

Mempersiapkan Pra Penyalaan Printer

Menyalakan dan Menggunakan Printer

Mengoperasikan Printer

Mematikan Printer dan Mengamati Proses Deaktifasi Hingga Selesai

Mempersiapkan Perangkat Keras Dan Perangkat Lunak Untuk Memindai

Memindai document /

Mengoperasikan perangkat printer

Mengoperasikan perangkat untuk memindai

Menjelaskan konsep dasar pengoperasian peripheral

Menjelaskan pra penyalaan printer

Mempraktikkan menyalakan dan menggunakan printer

Mempraktikkan mematikan printer dan mengamati proses deaktifasi hingga selesai

Menjelaskan pra penyalaan perangkat untuk

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 2x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

text Memindai Gambar

memindai Mempraktikkan

mempersiapkan perangkat keras dan perangkat lunak untuk memindai

Mempraktikkan memindai dokument / text

Mempraktikkan memindai gambar

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 Malang MATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X ( APk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan perangkat lunak pengolah kataKODE KOMPETENSI : Modul 4ALOKASI WAKTU : 12 X 40 Menit

KOMPETENSI DASARINDIKATOR

MATERI PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mempersiapkan perangkat lunak pengolah kata

2. Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan dokumen

Definisi Perangkat Lunak Pengolah Kata

Mempersiapkan Perangkat Lunak Pengolah Kata

Layar Open Office Menu Dan Toolbar ShortKey Operasi Dasar

Pengenalan perangkat lunak pengolah kata

Fungsi lanjut pengenalan perangkat lunak pengolah kata

Menjelaskan perangkat lunak pengolah kata

Mendefinisikan perangkat lunak pengolah kata

Mempraktikkan mempersiapkan perangkat lunak pengolah kata

Menjelaskan menu dan toolbar

Menjelaskan short key

Mempraktikkan operasi dasar pengolah kata

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 2x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASARINDIKATOR

MATERI PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

3. Melakukan editing sederhana, isian berulang

4. Membuat tabel

5. Melakukan pencetakan dokumen

Menggunakan perintah Cut, Copy, Paste

Mengatur Layout Document

Mengatur Format berulang (autocorrect)

Pembuatan Header, Footer, Page Numbering

Menggunakan Tabulasi

Membuat Teks Berkolom

Membuat tabel

Fungsi lanjut penggunaan perangkat lunak pengolah kata

Membuat tabel

Mencetak dokumen pengolah kata

Menjelaskan menggunakan perintah cut, copy, paste

Mempraktikkan menggunakan perintah cut, copy, paste

Menjelaskan mengatur layout documen

Mempraktikkan mengatur layout documen

Menjelaskan mengatur format berulang (autocorrect)

Mempraktikkan mengatur format berulang

Menjelaskan pembuatan header, footer, page numbering

Mempraktikkan pembuatan header, footer, page numbering

Menjelaskan menggunakan tabulasi Mempraktikkan

menggunakan tabulasi

Menjelaskan menggunakan

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 2x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASARINDIKATOR

MATERI PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Mencetak document membuat teks berkolom

Mempraktikkan membuat teks berkolom

Menjelaskan membuat tabel

Mempraktikkan membuat tabel

Menjelaskan mencetak document

Mempraktikkan mencetak document

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 MalangMATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan perangkat lunak lembar sebarKODE KOMPETENSI : Modul 5ALOKASI WAKTU : 12 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mempersiapkan perangkat lunak lembar sebar

Petunjuk Penggunaan Lembar Sebar

Pengecekan Perangkat Lunak Lembar Sebar

Menjalankan Perangkat Lunak Lembar Sebar

Mengenal Lembar Kerja

Mengenal Fulldown menu dan toolbar yang sering digunakan

Pengenalan perangkat lunak lembar sebar

Menjelaskan perangkat lunak lembar sebar

Menjelaskan petunjuk penggunaan lembar sebar

Mendefinisikan perangkat lunak lembar sebar

Mempraktikkan mempersiapkan perangkat lunak lembar sebar

Menjelaskan penggunaan fulldown menu dan toolbar

Mempraktikkan operasi dasar

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

perangkat lunak lembar sebar

2. Mengenali lingkungan kerja perangkat lunak lembar sebar

Mengelola documen lembar sebar

Mengatur lebar kolom dan tinggi baris

Mengatur perataan teks / data (aligment)

Mengatur font dan font effect

Mengedit lembar kerja

Menyalin, menempel dan memindah data

Memformat data Menggunakan

rumus dan fungsi Menambahkan

header & footer

Fungsi lanjut pengenalan lingkungan kerja perangkat lunak lembar sebar

Menjelaskan mengatur lebar kolom dan tinggi baris

Mempraktikkan mengatur lebar kolom dan tinggi baris

Menjelaskan perataan teks / data

Mempraktikkan perataan teks / data

Menjelaskan mengatur font dan font effect

Mempraktikkan mengatur font dan font effect

Menjelaskan mengedit lembar kerja

Menjelaskan menyalin, menempel dan memindah data

Mempraktikkan menyalin, menempel dan memindah data

Menjelaskan memformat data

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

3. Mencetak buku kerja

Mengatur ukuran kertas

Mencetak documen

Mencetak buku kerja

Mempraktikkan memformat data

Menjelaskan menggunakan rumus dan fungsi

Mempraktikkan menggunakan rumus dan fungsi

Menjelaskan menambahkan header & footer

Mempraktikkan menambahkan header & footer

Menjelaskan mengatur ukuran kertas

Mempraktikkan mengatur ukuran kertas

Menjelaskan mencetak documen

Mempraktikkan mencetak documen

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 MalangMATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan perangkat lunak presentasiKODE KOMPETENSI : Modul 6ALOKASI WAKTU : 6 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mempersiapkan perangkat lunak presentasi

2. Mengenali lingkungan kerja perangkat lunak presentasi

Menjalankan perangkat lunak presentasi

Mengenal lembar kerja perangkat lunak presentasi

Mengenal Bar Membuat,

menyimpan, menutup dan membuka file presentasi

Melakukan editing sederhana

Desain / layout Melakukan insert

Pengenalan perangkat lunak presentasi

Fungsi lanjut pengenalan perangkat lunak presentasi

Menjelaskan perangkat lunak presentasi

Mempraktikkan menjalankan perangkat lunak presentasi

Menjelaskan lembar kerja

Menjelaskan bar Menjelaskan

membuat, menyimpan, menutup dan membuka file presentasi

Mempraktikkan membuat, menyimpan,

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 2x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

3. Menjalankan dan mencetak presentasi

gambar sederhana Melakukan insert chart

sederhana Memberikan effect

pada slide

Menampilkan bahan presentasi

Mencetak halaman presentasi

Publikasi perangkat lunak presentasi dan mencetak hasil publikasi

menutup dan membuka file presentasi

Menjelaskan melakukan editing pada perangkat lunak presentasi

Menjelaskan membuat desain / layout

Mempraktikkan membuat desain / layout

Menjelaskan insert gambar sederhana

Mempraktikkan insert gambar sederhana

Menjelaskan insert chart sederhana

Mempraktikkan insert chart sederhana

Menjelaskan memberi effect pada slide

Mempraktikkan memberi effect pada slide

Menjelaskan cara publikasi bahan presentasi

Mempraktikkan publikasi bahan presentasi

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

Mempraktikkan mencetak halaman presentasi

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 MalangMATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan perangkat lunak basis dataKODE KOMPETENSI : Modul 7ALOKASI WAKTU : 12 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

1. Mempersiapkan perangkat lunak basis data

2. Mengenali lingkungan kerja perangkat lunak basis data

Definisi piranti lunak basis data

Struktur Basis Data Persiapan piranti

lunak database open source

Installasi Piranti lunak

Koneksi dan login ke server MySQL

Pemutusan koneksi dari server MySQL

Pengenalan perangkat lunak basis data

Fungsi lanjut pengenalan perangkat lunak basis data

Menjelaskan perangkat lunak basis data

Mendefinisikan piranti lunak basis data

Menjelaskan struktur basis data

Mempraktikkan mempersiapkan piranti lunak database open source

Mempraktikkan installasi piranti lunak

Menjelaskan koneksi dan login

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 2x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

ke server MySQL Mempraktikkan

koneksi dan login ke server MySQL

Menjelaskan pemutusan koneksi dari server MySQL

Mempraktikkan pemutusan koneksi dari server MySQL

3. Perintah dasar perangkat lunak basis data untuk memanipulasi data

Membuat Basis Data

Membuat tabel Editing Field pada

tabel Menampilkan data Menambah data Mengubah data Menghapus data

Manipulasi data menggunakan perangkat lunak basis data

Menjelaskan membuat basis data

Mempraktikkan membuat basis data

Menjelaskan membuat tabel

Mempraktikkan membuat tabel

Menjelaskan editing field pada tabel

Mempraktikkan editing field pada tabel

Menjelaskan menampilkan data

Mempraktikkan menampilkan data

Menjelaskan menambah data

Mempraktikkan menampilkan data

Menjelaskan

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER

BELAJARTM PS PI

mengubah data Mempraktikkan

mengubah data Menjelaskan

menghapus data Mempraktikkan

menghapus data

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 MalangMATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Melakukan koneksi ke internet dan bekerja dengan internetKODE KOMPETENSI : Modul 8ALOKASI WAKTU : 12 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

1. Melakukan installasi untuk koneksi internet

2. Mengoperasikan penelusuran web (web browser)

Mengenal perangkat keras yang digunakan untuk koneksi ke internet

Memasang dan menginstall modem

Mengkonfigurasi perangkat ke ISP

Pengenalan penelusuran web (web browser)

Pengenalan dan installasi koneksi internet

Pengoperasian web browser

Menjelaskan tentang internet

Menjelaskan perangkat keras yang digunakan untuk koneksi ke internet

Menjelaskan memasang dan menginstall modem

Mempraktikkan memasang dan menginstall modem

Menjelaskan mengkonfigurasi perangkat ke ISP

Mempraktikkan mengkonfigurasi

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007/2008

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

Menjalankan Internet Explorer

Memahami alamat internet dan Hyperlink

Memahami dan mengelola cookies

Menyimpan file halaman web

Mendownload file dari internet

Menggunakan favorites Internet Explorer

Mencari web dengan Search Engine

Mencetak file hasil browsing

perangkat ke ISP Menjelaskan

tentang web browser

Mempraktikkan menjalankan internet explorer

Menjelaskan alamat internet dan hyperlink

Menjelaskan cookies

Menjelaskan menyimpan file halaman web

Mempraktikkan menyimpan file halaman web

Menjelaskan mendownload file dari internet

Mempraktikkan mendownload file dari internet

Menjelaskan penggunaan favorites internet explorer

Mempraktikkan penggunaan favorites internet explorer

Menjelaskan search engine

Mempraktikkan S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007/2008

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

mencari web dengan search engine

Menjelaskan mencetak file hasil browsing

Mempraktikkan mencetak file hasil browsing

3. Mengoperasikan perangkat lunak klient E-mail (E-mail client)

Mengoperasikan Web Mail

Pengenalan Web mail

Menjelaskan tentang web mail

Menjelaskan mengoperasikan perangkat lunak email client

Mempraktikkan mengoperasikan perangkat lunak email client

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

1 3x

40 menit

Modul KKPI 2005

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang,JULI 2007/2008

PEMERINTAH KOTA MALANGDINAS PENDIDIKAN

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 MalangJl. Sonokembang / Janti Kotak Pos 108 Telp. (0341)326630 Malang

II. SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK Negeri 1 MalangMATA PELAJARAN : Keterampilan komputer dan pengelolaan informasi (KKPI)KELAS/SEMESTER : X (Apk,Pj) / GanjilSTANDAR KOMPETENSI : Pengelolaan informasiKODE KOMPETENSI : Modul 9ALOKASI WAKTU : 18 X 40 Menit

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

1. Mengelola informasi

2. Mengidentifikasi aspek kode Etik dan HAKI di bidang TIK

Pengelolan Informasi

Mencari Informasi Memilah dan

Menyimpan Informasi

Mengelola Informasi Menjadi Informasi Baru

Sistem Informasi

Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI dalam bidang TIK

Pengelolaan sistem informasi

Pengenalan kode Etik dan HAKI di bidang TIK

Menjelaskan tentang sistem informasi

Menjelaskan pengelolaan sistem informasi

Menjelaskan mencari informasi

Menjelaskan memilah dan menyimpan informasi

Menjelaskan mengelola informasi menjadi informasi baru

Menjelaskan tentang kode etik

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas tulis

1 Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

Freeware Shareware Lisensi Open

Source Undang – Undang

HAKI bidang TIK

dan HAKI di bidang TIK

Menjelaskan tentang freeware

Menjelaskan tentang shareware

Menjelaskan tentang lisensi open source

Menjelaskan tentang undang-undang HAKI bidang TIK

3. Mendeskripsi kewaspadaan terhadap keamanan informasi

4. Melakukan konversi data dari berbagai aplikasi perkantoran

Konsep Keamanan Informasi

Keamanan dari pencurian data

Pengertian dari Virus komputer

Perangkat Lunak Anti Virus

Penginstallan perangkat lunak anti virus

Melakukan scan virus dengan perangkat lunak anti virus

Format data Mengkonversikan

format sebuah documen

Keamanan informasi

Format dan konversi data

Menjelaskan konsep keamanan informasi

Menjelaskan keamanan dari pencurian data

Menjelaskan virus komputer

Menjelaskan perangkat lunak anti virus

Mempraktikkan installasi perangkat lunak anti virus

Mempraktikkan melakukan scan virus dengan perangkat lunak anti virus

Menjelaskan format data

Menjelaskan

Pengamatan

Tanya jawab

Tugas praktek

2 7x

40 menit

Modul KKPI 2005

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007

KOMPETENSI DASAR

INDIKATORMATERI

PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBER

BELAJAR

TM PS PI

mengkonversi format sebuah documen

Mempraktikkan mengkonversi format sebuah data

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

S/L SMK Negeri 1 Malang, JULI 2007