SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf ·...

17
i SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI MASYARAKAT DESA JUMO KABUPATEN TEMANGGUNG SKRIPSI Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan Pendidikan Strata 1 Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Penyusun: Kuntho Tegar Pratomo 14010114120050 DEPARTEMEN POLITIK DAN PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2018

Transcript of SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf ·...

Page 1: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

i

SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY

GOVERNANCE DI MASYARAKAT DESA JUMO

KABUPATEN TEMANGGUNG

SKRIPSI

Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan

Pendidikan Strata 1

Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Diponegoro

Penyusun:

Kuntho Tegar Pratomo

14010114120050

DEPARTEMEN POLITIK DAN PEMERINTAHAN

FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2018

Page 2: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

ii

SURAT PERNYATAAN

KEASLIAN KARYA ILMIAH

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Nama Lengkap : Kuntho Tegar Pratomo

2. Nomor Induk Mahasiswa : 14010114120050

3. Tempat / Tanggal Lahir : Magelang, 4 Juli 1996

4. Program : S1 Reguler FISIP – Undip

5. Jurusan / Program Studi : Ilmu Pemerintahan

6. Alamat : Jalan Sawo No 17 Kramat Utara,

Kota Magelang

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah (Skripsi) yang saya tulis

berjudul :

Sidang Syuro : Melacak Praktik Community Governance di Masyarakat

Desa Jumo Kabupaten Temanggung

Adalah benar-benar Hasil Karya Ilmiah Tulisan Saya Sendiri, bukan hasil

karya ilmiah orang lain atau jiplakan karya ilmiah orang lain.

Apabila dikemudian hari ternyata karya ilmiah yang saya tulis itu terbukti bukan

hasil karya ilmiah saya sendiri atau hasil jiplakan karya orang lain, maka saya

sanggup menerima sanksi berupa pembatalan hasil karya ilmiah saya dengan

seluruh implikasinya, sebagai akibat kecurangan yang saya lakukan

Demikianlah surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan dengan

penuh kesadaran serta tanggung jawab.

Semarang, 20 Mei

2018

Pembuat Pernyataan;

Kuntho Tegar Pratomo

NIM. 14010114120050

Page 3: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

iii

Page 4: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

iv

MOTTO

Wherever you are, and whatever you do, be in love.

- Jalaluddin Rumi

Page 5: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

v

PERSEMBAHAN

Persembahan kecil dari sebuah karya sederhana ini aku

tujukan pada...

• Bapak, Ibu orang tuaku tercinta dan tersayang yang telah memberikan seluruh

pengorbanan hidup dalam membesarkan saya hingga saat ini telah selesai

menempuh perguruan tinggi, beribu maaf saya ucapkan, dan tak terhingga

rasa terimakasih saya luapkan dengan sepenuh hati atas segalanya yang telah

engkau berikan. Terimakasih saya ucapkan sekali lagi atas dukungan doa dan

kepercayaan yang telah diberikan dalam menempuh pendidikan tinggi ini.

Doa untukmu selalu aku panjatkan sehat selalu Pak Bu, semoga Allah

memberikan umur panjang dan limpahan berkah serta pahala.

• Simbah Uti sebagai orang tua keduaku yang telah mendukung aku dari aku

Kecil sampai aku beranjak dewasa ini. Semoga diberikan kesehatan dan

kebahagiaan. Terimakasih atas doa yang simbah panjatkan kepada yang kuasa

• Dek Anang dan Dek Intan keluarga kandungku, semoga menjadi pribadi yang

tangguh dan berguna bagi Bangsa dan Negara. Sayangi terus Orang Tua Kita

buat Dek Anang jadilah Polisi yang baik dan mengayomi masyarakat dan

buat Dek Intan tuntutlah cita- citamu setinggi- tingginya.

• Saudaraku tercinta yang tak bisa saya sebutkan satu persatu, mulai dari trah

Bapak maupun trah Ibu, terimakasih atas dukungan dan doanya.

Page 6: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

vi

• Keluarga Besar Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia Mulai dari : Mas

Farel, Mas Nafis, Mas Denny, Mas Arfan, Mas Gumi, Mas Syemi, Mas Revi,

Mas Budi, Mas Galang, Mas Ezra, Mas Ardi, Mbak Yenni, Dhiemas, Evan,

Furqon, Iting, Wiwin, Ira, Vladimir, Alam, Della, Ugro, Wira, Aul, Josep,

Ridha, Andika, Aziz, Dimas 17, Alya, semua anggota GmnI dari angkatan

2010- 2018 yang tidak bisa aku sebutkan satu persatu, terimakasih atas

kebersamaannya hingga saat ini, terimakasih menjadi wadah aku berproses

selama ini. Panjang Umur GmnI. Merdeka !!! Marhaen menang !!.

• Saudara Yanuar Deny yang sangat sangat berpengaruh dalam proses

kuliahku, menjadi kakak yang gateli. Semoga sukses kedepannya

• Saudara Winner Wibisono Sang Filsuf inferior, sebagai sahabat dan lawan

diskusiku semoga lekas bisa melawan rasa malumu

• Saudara Rian Fathoni sang petualang asmara, sebagai sahabat dari aku maba,

sahabat di GmnI semoga kau sukses selalu

• Saudara Aqil Rizaldi Gaudart sahabat yang kadang gajelas dan sering traktir

kawan- kawan GmnI, semoga sukses jadi peternak Sapi dan langgeng sama

Nadia

• Saudara Angga Fajar Wibawa sahabat yang ketemu di BEM Fisip Undip,

yang menjadi teman nongkrong waktu senggang, semoga sukses bikin Burjo

Larasnya

• Saudara Alvian Dedy Tama sahabat kontrakan yang sangat pemalas, dan

semoga kelak kau bisa jadi Pebisnis sukses

Page 7: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

vii

• Saudari Dyah Ayu Agustina sahabatku yang ketemu di Kepenggurusan BEM

FISIP Undip, yang kuanggap perempuan paling bisa mendengarkan, sukses

ya buatmu !!

• Keluarga Besar BEM FISIP Undip 2017 beserta Keluarga Pengurus Harian

tercinta terimakasih atas pengalaman berorganisasi dan kepercayaannya. Satu

cinta merangkai, Fisip Bergerak bekarya !.

• Keluarga Besar BEM FISIP Undip 2014 kepemimpinan Bang Jek dan Mas

Nafis beserta Keluarga Biswira terimakasih atas proses awal berorgarnisasi.

Kabinet Merangkul Fisip

• Keluarga Senat Mahasiswa FISIP Undip 2016 Kepemimpinan Jadug dan Mas

Galang, terimakasih Untuk anggota Komisi 3 Pengawasan Intra, Decy, Petrik,

Rossa, Indri dan Stafku Gondrong (Adit) , terimakasih kenang- kenangan dan

Pemberlajarannya

• Keluarga Besar Pemerintahan 2014 mulai dari Agung Albachrie, Nadia,

Hasbi, Beni, Ismed, Komandan, Dani, Nelly, Astrid, Nungky, Yai, Gembus,

Fadhil, Noven, Kahim, Revan, Sarah, Giovani Pardi, Indri dan kawan kawan

semua yang tidak tertulis, semoga Sukses kedepannya.

• Adik- Adik Tingkatku Pemerintahan, Maharani Ajeng, Pepi, Mayhasti, Caca,

Aldila, Cicik, Salsabila, Cepu, Muham dan temen- temen lain, semoga kalian

Sukses kedepannya

• TIM KKN Desa Jumo terimakasih atas pahit manis kenangan selama KKN.

Long Live My Family.

Page 8: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

viii

• Yang terakhir saudara- saudaraku di Univesitas Diponegoro yang tidak bisa

disebutkan satu- satu

Sekian dan terimaksih untuk semuanya

Page 9: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................... i

SURAT PERNYATAAN ................................................................................... ii

PENGESAHAN...................................................... Error! Bookmark not defined.

MOTTO ............................................................................................................ iv

PERSEMBAHAN .............................................................................................. v

DAFTAR ISI ..................................................................................................... ix

DAFTAR TABEL ............................................................................................ xii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiii

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang .......................................... Error! Bookmark not defined.

1.2. Rumusan Masalah ..................................... Error! Bookmark not defined.

1.3. Tujuan Penelitian ....................................... Error! Bookmark not defined.

1.4 Manfaat Penelitian ................................. Error! Bookmark not defined.

1.5 Kerangka Teori ........................................... Error! Bookmark not defined.

1.5.1 Community Governance ....................... Error! Bookmark not defined.

1.5.2 Village Governance .............................. Error! Bookmark not defined.

1.6 Metodologi Penelitian ................................. Error! Bookmark not defined.

Page 10: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

x

1.6.1 Tipe Penelitian ......................................... Error! Bookmark not defined.

1.6.2 Tempat Penelitian .................................... Error! Bookmark not defined.

1.6.3 Subjek Penelitian ..................................... Error! Bookmark not defined.

1.6.4 Sumber Data ............................................ Error! Bookmark not defined.

1.6.5 Teknik Pengumpulan Data ....................... Error! Bookmark not defined.

1.6.6 Analisis data dan Interpretasi data ............ Error! Bookmark not defined.

BAB II SIDANG SYURO :PENGERTIAN, SEJARAH, DAN PRAKTIK

BUDAYA

2.1 Pengertian Sidang Syuro ............................. Error! Bookmark not defined.

2.2 Sejarah Sidang Syuro .................................. Error! Bookmark not defined.

2.3 Sidang Syuro Sebagai Budaya .................... Error! Bookmark not defined.

BAB III TATA KELOLA PEMERINTAH DESA JUMO KABUPATEN

TEMANGGUNG

3.1 Kondisi Geografi dan Kondisi Demografi Desa Jumo Kabupaten

Temanggung .................................................... Error! Bookmark not defined.

3.1.1 Kondisi Geografi .................................. Error! Bookmark not defined.

3.1.2 Kondisi Demografi ............................... Error! Bookmark not defined.

3.2 Sosiologi Desa ............................................ Error! Bookmark not defined.

3.2.1 Karakteristik Masyarakat Desa Jumo .... Error! Bookmark not defined.

3.3 Tata kelola Pemerintahan desa Jumo........... Error! Bookmark not defined.

Page 11: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xi

3.4 Dinamika Sosial dan Politik Desa Jumo ...... Error! Bookmark not defined.

BAB IV SIDANG SYURO: LOCAL CONTENT DALAM TATA KELOLA

PEMERINTAHAN DESA JUMO, KABUPATEN TEMANGGUNG

4.1 Sidang Syuro sebagai Community Governance ......... Error! Bookmark not

defined.

4.1.1 Sidang Syuro sebagai forum musyawarah di tingkat dusun .......... Error!

Bookmark not defined.

4.1.2 Mekanisme Sidang Syuro ..................... Error! Bookmark not defined.

4.2 Sidang Syuro dalam Tata Kelola Pemerintah Desa Jumo Error! Bookmark

not defined.

4.2.1 Hubungan Sidang Syuro dalam Musyawarah Desa ....Error! Bookmark

not defined.

4.2.2 Sidang Syuro sebagai bagian aktor Pembangunan Desa Jumo ..... Error!

Bookmark not defined.

4.2.3 Sidang Syuro sebagai partisipasi masyarakat dalam Pemerintahan Desa

..................................................................... Error! Bookmark not defined.

4.3 Sidang Syuro sebagai bentuk Local Content Tata Kelola Pemerintah Desa

......................................................................... Error! Bookmark not defined.

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ................................................ Error! Bookmark not defined.

5.2 Saran .......................................................... Error! Bookmark not defined.

Page 12: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xii

DAFTAR PUSTAKA .............................................. Error! Bookmark not defined.

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Tujuan dari Komunitas, Sektor Publik dan Perusahaan

Tabel 1.2 Tata kelola masyarakat menurut “Auckland City Council”

Tabel 1.3 Elemen dari model tata kelola yang efektif

Tabel 1.4 Peta Governance di level Desa

Tabel 3.1 Jumlah Tanah Menurut Jenisnya

Tabel 3.2 Jumlah Penduduk Desa Jumo Berdasarkan Kelompok Umur

Tabel 3.3 Jumlah Penduduk Menurut Agama

Tabel 3.4 Jumlah Tempat Ibadah

Tabel 3.5 Jumlah Penduduk menurut strata Pendidikan

Tabel 3.6 Jenis Pekerjaan Penduduk Desa Jumo

Tabel 3.7 Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa

Tabel 3.8 Lembaga dan Kelompok Masyarakat di Desa Jumo

Tabel 4.1 Notulen Sidang Syuro

Page 13: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xiii

Tabel 4.2 Keuangan Kampung bongos Tahun 2017- 2018

Page 14: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Keterkaitan para pemangku kepentingan

Gambar 1.2 Isu- isu Strategis yang dibahas dalam Musyawarah Desa

Gambar 1.3 Pola Pembahasan Rancagan Perdes berbasis partisipasi publik

Gambar 2.1 Dokumentasi tentang Sidang Syuro

Gambar 3.1 Peta Kecamatan Jumo

Gambar 3.2 Struktur Pemerintahan Desa Jumo Kabupaten Temanggung

Gambar 3.3 Struktur Sistem Pemerintah Desa di Desa Jumo Temanggung

Gambar 3.4 Struktur Badan Permusyawaratan Desa di Desa Jumo Temanggung

Gambar 3.5 Hubungan antar aktor dalam budaya demokrasi di desa

Gambar 4.1 Hubungan antara kelompok masyarkat di dusun dengan Sidang Syuro

Gambar 4.2 Stuktur Organisasi informal Kampung

Page 15: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xv

SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY

GOVERNANCE DI MASYARAKAT DESA JUMO

KABUPATEN TEMANGGUNG

ABSTRAK

Komunitas masyarakat merupakan salah satu upaya dari masyarakat untuk

menyelesaikan masalah masyarakat itu sendiri dengan kolektif. Sidang Syuro

yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu

kegiatan kolektif masyarakat. Praktik Community Governance melalui Budaya

Tradisi Sidang Syuro di Desa Jumo Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah.

Budaya Sidang Syuro merupakan sebuah kebudayaan yang sudah berlangsung

secara turun temurun di desa Jumo. Sidang Syuro tersebut menciptakan sebuah

praktik community governance didalam lingkungan Pemerintahan Desa. Tujuan

dari Sidang Syuro adalah mecari dan menyelesaikan masalah masyarakat di tiap-

tiap dusun di Desa Jumo. Dengan adanya sidang Syuro masyarakat dilibatkan

dalam pembangunan desa “local content”

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana praktik

community governance melalui kegiatan Sidang Syuro. Community Governannce

dalam pembangunan desa tidak terlepas dari peran masyarakat dan pemerintah

desa, serta dalam praktiknya community governance tidak bisa terlepas dari modal

sosial yang ada di masyarakat itu sendiri. Metode yang digunakan dalam

penelitian ini adalah metode kualitatif eksploratif dimana data primer dari

penelitian ini diperoleh secara langsung dari kegiatan wawancara dengan

narasumber dan obsevasi objek penelitian, sedangkan data sekunder diperoleh

melalui dokumen- dokumen, media masa, internet dan studi literatur lainnya.

Selanjutnya yang dilakukan adalah menelaah data dengan data yang telah

diperoleh hingga menarik kesimpulan serta verifikasi data. Sehingga,

menghasilkan data deskriptif yang untuk menggambarkan praktik community

governance melalui tradisi Sidang Syuro.

Berdasarkan data dari penelitian lapangan, Community governance dalam

praktik tradisi Sidang Syuro dilakukan dengan cara musyawarah dan tidak

bertentangan dengan Undang- Undang no 6 tahun 2014 Tentang Desa. dan untuk

dampak ke masyarakat Sidang Syuro dianggap penting oleh seluruh masyarkat di

Desa Jumo.

Kata Kunci : Community Governance, Desa, Kolektif Masyarakat

Page 16: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

xvi

Sidang Syuro : Tracking the Practices of Community

Governance in the Community of Jumo Village,

Temanggung Regency

ABSTRACT

Community community is one of the efforts of the community to solve the

problem of the community itself with the collective. The Sidang Syuro in

Temanggung Regency, Central Java Province, is one of the collective activities of

the community. The practice of Community Governance through the Tradition

Culture of the Syuro Congregation in Jumo Village, Temanggung Regency,

Central Java. The Sidang Syuro Culture is a culture that has been held for

generations in the village of Jumo. The Sidang Syuro created a practice of

community governance within the Village Government. The aim of the Sidang

Syuro is to find and resolve community problems in each hamlet in Jumo Village.

With the Syuro trial the community is involved in the development of the village

"local content"

The purpose of this study is to analyze how the practice of community governance

through the activities of the Sidang Syuro. Community governance in village

development is inseparable from the role of the community and village

government, and in practice community governance cannot be separated from the

social capital that exists in the community itself. The method used in this study is

an exploratory qualitative method where the primary data from this study is

obtained directly from interviews with sources and observation of research

objects, while secondary data is obtained through documents, mass media,

internet and other literature studies. Furthermore, what is done is reviewing the

data with the data that has been obtained to draw conclusions and verify data.

Thus, it produces descriptive data to describe the practice of community

governance through the tradition of the Sidang Syuro.

Based on data from field research, Community governance in the practice of the

Sidang Syuro tradition is carried out by deliberation and does not conflict with

Law No. 6 of 2014 concerning Villages. and for the impact on the community, the

Syuro Congregation was considered important by the entire community in Jumo

Village.

Keyword : Community Governance, Village, Community Collective

Page 17: SIDANG SYURO : MELACAK PRAKTIK COMMUNITY GOVERNANCE DI ...eprints.undip.ac.id/70336/1/COVER.pdf · yang ada di Kabupaten Temanggung Provinsi Jawa Tengah merupakan salah satu kegiatan

17