Shortcut

download Shortcut

of 2

description

komputer

Transcript of Shortcut

1. Shortcutadalah jalan pintas yang digunakan untuk menjalankan suatu perintah pada komputer. Kalau di desktop,shortcutberupa ikon. Sedangkan dalam suatu program,shortcutbiasanya berupa keyboard shortcut.2. Icon Sebuah lambang kecil berupa gambar yang tampak pada layar komputer. Biasanya dipakai untuk melambangkan dokumen atau program lain dan disk drive.3. Wallpaperadalah salah satu file yang berfungsi untukmempercantikdan memperindah tampilan pada komputer atau laptop kita, wallpaper dapat kita sesuaikan dengan keinginan kita masing-masing, bahkan kita dapat berkreasi untuk membuat wallpaper dan menggunakannya sebagai background komputer.4. Taskbar adalah komponen dari program windows yang menampung tombol start, tombol program, ikon notifikasi, serta tanggal dan waktu. Letak Taksbar secara default berada di dekstop bagian paling bawah.5. Task Manageritu adalah sebuah aplikasi bawaan dari Operating System (OS) Windows yang biasa digunakan untuk memonitoring proses dan aplikasi apa saja yang sedang berjalan pada suatu komputer.6. Desktop adalahsuatu aplikasi yang dapat berjalan sendiri atau independen tanpa menggunakanbrowserataukoneksi internetdisuatu komputer7. Desktop Salah satu model kemasan komputer yang sengaja dirancang untuk ditempatkan di atas meja kerja.8. Scanner adalah alat untuk membaca sebuah dokumen baik gambar maupun teks yang dapat disimpan secara digital ke dalam computer.9. Floppy Disks adalah media penyimpanan yang bersifat flexible removable. Floppy disket dibuat dari plastik.10. Monitor Monitor merupakan komponen dasar PC yang harus tersedia pada system komputer. Monitor (display) adalah alat untuk menampilkan hasil pemrosesan data dari alat pemroses.

11. LCD Projector adalah sebuah peralatan output yang menampilkan hasilnya ke layar.12. Printer adalah Peralatan Output yang berfungsi untuk mencetak.13. Software Komputer adalah istilah umum yang digunakan untuk menggambarkan koleksi program, prosedur and dokumentasi komputer yang melakukan beberapa tugas pada sebuah sistem komputer.14. Motherboard atau mainboard adalah komponen dasar PC yang sangat penting, merupakan papan utama dimana banyak komponen PC yang lain ditempatkan di situ.15. CPU (Central Processing Unit), yaitu unit pengolah pusat yang merupakan otak dari suatu komputer yang mengatur kinerja komputer secara keseluruhan.16. Hard Disk Drives adalah sebuah alat yang berfungsi untuk menyimpan data.