Seminar PT TataCyber - standardtrainingindonesia.com · bidang jasa/produk cyber security termasuk...

16
URS NEWS United Registrar of System Edisi Oktober 2018 Seminar PT TataCyber ISO 27001 Training Course

Transcript of Seminar PT TataCyber - standardtrainingindonesia.com · bidang jasa/produk cyber security termasuk...

URSNEWS

United Registrar of SystemEdisi Oktober 2018

Seminar PT TataCyber

ISO 27001 Training Course

UR

S N

EW

S

ALAMAT KANTOR URSJakarta Office : Komplek Graha Kencana Blok BE, Jl. Raya Pejuangan 88 Kebon Jeruk, Jakarta Barat

11530, Telp. 021-53660660, 5361370, Fax. : 021-53660661, 5325965 • Cikarang Office : Jl. MH. Thamrin

Kav. 107, 3rd Floor Suite 02, Lippo Cikarang, Bekasi 17550. Telp. 021 – 8973350. Fax. 021 – 8973354. • Semarang Office : Gedung Griya Bina Artha Lt. 2, Jl. Pemuda No. 142 Semarang Telp. 024-3562606,

Fax. 024-3562605 • Surabaya Office : Komplek Ruko Gateway Blok A No. 32, Jl. Raya Waru, Gedangan

Sidoarjo Telp. 031-8548511, 8548512, Fax. 031-8548513 • Balikpapan Office : Gedung BRI Lt.5, Jl. Jend.

Sudirman No.40 Balikpapan 76112, Telp. 0542-412321, 416824, Fax. 0542-413105 • Medan Office : Gedung

Mandiri Lt.5, Jl. Imam Bonjol No.16 D Medan 21012, Telp. 061-4552418, Fax. 061-4516343 • Makassar Office : Gedung Graha Pena Lt.8 Jl. Urip Sumoharjo No. 20 Makassar 90231, Telp. 0411-455036, Fax. 0411-

456203 • Solo Office : Ruko Solo Center Point Blok A20, Jl. Slamet Riyadi No. 371-373 Surakarta 57147,

Telp. 0271-731813, Fax. 0271-731814.

DAFTAR ISI

02 Dari Kami

03 Seminar PT TataCyber

04 ISO 27001 Training Course

05 Certification News

05 Auditing Independent Stave Company

06 IPC News & Seminar

07 IATF 16949 Corner

07 IATF 16949 Workshop dan Training

08 Upgrade Baru Sistem Manajemen Layanan Teknologi Informasi (IT

Service Management System) ISO 20000-1:2018

08 Standard ISO 45001 Telah Terakreditasi UKAS

09 URS Indonesia - CSR

09 URS Di Mata Klien

10 Seremoni Penyerahan Sertifikat

12 Public Training

13 In House Training (IHT)

14 MR Club

14 URS Staff Profile

15 Jadwal Training

DARI KAMI

URS News edisi kali ini akan membahas terkait dengan Seminar oleh

Tatacyber dan Training Course untuk ISO 27001 dan juga kabar terbaru tentang

akreditasi ISO 45001:2018. Kemudian ada beberapa artikel mengenai upgrade dan

update untuk ISO 20000 dan ISO 50001. Dan beberapa pengalaman audit dari

auditor kami. Kami juga masih senantiasa berusaha mempererat hubungan antara

klien dengan PT URS Services Indonesia, yaitu dengan secara regular mengadakan

forum MR Club. Upaya peningkatan kualitas SDM juga kami lakukan dengan kegiatan

Public Training dan In-House Training.

Kami mengucapkan terima kasih kepada semua klien PT URS Services

Indonesia atas kerjasamanya selama ini. Tidak lupa kami terbuka untuk kritik saran

dan masukan yang membangun untuk URS News mendatang dapat berkembang

lebih baik.

Salam,Redaksi

Alamat Redaksi URS News:Komplek Graha Kencana Blok BE,

Jl. Raya Pejuangan 88 Kebon Jeruk, Jakarta 11530,

Telp. : +62-21-53660660, 5361370

Fax : +62-21 53660661, 5325965

email : [email protected]

02

URS NEWS

Kami hadir lebih dekat dengan Anda melalui Linkedin :URS Services Indonesia : https://www.linkedin.com/in/ursindonesia/in

Standard Training Indonesia : https://www.linkedin.com/in/standardtraining/in

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

PT. TataCyber Solusi Indonesia bergerak di

bidang jasa/produk cyber security termasuk

PCI (Payment Card Industry) compliance dan

sertifikasi (www.tatacyber.com)

Kami melakukan Penetration Testing (uji

penetrasi) dan Vulnerability Assessment

(penilaian kerentanan) untuk semua

perusahaan yang memiliki website dan/

atau menggunakan internet/online dalam

bagian proses bisnisnya, dengan harga

khusus sebagai berikut :

03

URS NEWS

SEMINAR PT TATACYBERTataCyber menawarkan harga khusus untuk jasa Penetration Testing,Vunerability Assessmenrt, ASV PCI dan PCI seminar untuk klien URS

Manfaat dari Penetration Testing dan

Vulnerability Assessment disamping

untuk memenuhi persyaratan yang

dibutuhkan untuk PCI DSS juga untuk

menguji sistem jaringan, database dan

website company aman dari peretasan

(hacking), kebocoran dan loopholes

yang rentan untuk bermacam-macam

ancaman cyber/online.

Kami mengundang klien URS untuk

menghadiri seminar “Memahami PCI

DSS: Manfaat bagi Company, Proses dan

Sertifikasinya”

Dikarenakan jumlah tempat terbatas,

kami mengundang anda untuk segera

mendaftarkan ke:

Contact Person: Karlina Eka

Email: [email protected]

Phone: 0856-9158-4948

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

No. Jasa Harga

1. External Penetration Testing per IP Address Rp. 1 Juta

2. Internal Penetration Testing per IP Address Rp. 1 Juta

3. Internal Vulnerability Assessment per IP Address Rp. 1 Juta

4. ASV PCI (External VulnerabilityAssessment Approved PCI) per IP Address

Rp. 2 juta

04

URS NEWS Edisi Oktober 2018 / tahun XII

ISO 27001 Training Course

05

URS NEWS

Informasi dibawah ini adalah pembaruan

dan klarifikasi lebih lanjut serta perubahan

terhadap berbagai standar ISO:

ISO 45001 – Update Transisi:

Sekarang kami telah terakreditasi UKAS

untuk standar ini, sehingga kami dapat

menerbitkan sertifikat yang terakreditasi

untuk klien-klien URS.

Independent Stave Company (ISC) of USA

merupakan salah satu klien dari URS (United

Registrar of System), yang memiliki fasilitas

produksi di beberapa negara, salah satunya

berlokasi di Tanunda – Australia Selatan,

dengan nama brand Heinrich Cooperage

(HC). Lokasinya dapat diakses dari kota

Adelaide sekitar 1 jam perjalanan darat.

Perusahaan ini membuat produk ‘oak-

barrels, oak alternatives, stave & heading’.

Pada minggu ke-4 September 2018, auditor

URS-Indonesia, Bp. Victor Antonio Amir telah

menyelesaikan audit berkala/ surveillance

ISO9001:2015 untuk fasilitas produksi di

Tanunda, yang memproduksi produk

ISO 13485:2012 transisi ke ISO 13485: 2016

Batas akhir transisi ISO 13485:2012 ke ISO

13485:2016 adalah February 2019.

ISO 22000 - Update:

Untuk klien-klien yang bersertifikat ISO

22000, perlu diketahui bahwa standar

ISO 22000:2018 telah terbit. URS akan

memberikan informasi lebih lanjut

mengenai terkait kebijakan transisi untuk

standard ini.

‘oak-barrel’. Auditor URS didampingi oleh

perwakilan dari ISC Head Office yaitu Mr.

Jerry Barnes (ISO Main MR) dan Ms. Hannah

Leer (ISO Internal Auditor). Dari pihak HC

diwakili oleh Mr. Patrick Schwerdt (GM/

Plant Manager) dan Mr. Andrew Hamann

(Operations Manager).

Audit berjalan dengan lancar dan sukses,

meliputi seluruh aktivitas yang terkait seperti,

penanganan order, pengadaan bahan baku,

produksi (‘motion picture, toasting, bung

burner, crozer, head turner, finishing, barrel

testing, packaging, etc’), pengendalian

peralatan, pergudangan, pengendalian

sumberdaya manusia, identifikasi risiko,

ISO 50001 - Update:

Demikian juga, ISO 50001 baru-baru

ini diperbarui dan diterbitkan kembali.

Kebijakan transisi akan diinformasikan

lebih lanjut.

pengendalian perubahan, audit mutu

internal, tinjauan manajemen, dan lainnya,

sesuai dengan persyaratan standard ISO

9001:2015.

Proses produksinya merupakan campuran

kecanggihan teknologi komputer dan

keahlian para ‘cooper’ untuk mendapatkan

barrel yang berkualitas, sesuai tuntutan dari

para kliennya di seluruh dunia.

Selamat untuk HC & ISC yang telah

menjalankan sistem manajemen mutunya

secara efisien dan efektif.

Certification News

Auditing Independent Stave CompanyAustralia’s Facility (Tanunda, South Australia)

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

IPC News & SeminarPT Sertifikasi Produk Indonesia (LSPro - Indonesian Product Certification)BULAN MUTU NASIONAL 2018

INDONESIA QUALITY EXPO

Dalam rangka merayakan Bulan Mutu

Nasional (BMN) yang jatuh setiap bulan

November, Badan Standardisasi Nasional

(BSN) meluncurkan Indonesia Quality Expo

(IQE) 2018 pada tanggal 25-28 Oktober 2018

bertempat di Grand City Convex, Surabaya.

IPC juga turut serta dalam pameran ini untuk

melayani kebutuhan sertifikasi dari berbagai

pihak. Mari berkunjung ke stand kami untuk

mengenal kami lebih dekat dan dapatkan

informasi terkini mengenai SNI.

URS NEWS

06

SEMINAR PEMAHAMAN SNI

Selain mengikuti Indonesia Quality Expo, IPC

juga mengadakan “Seminar Pemahaman

SNI” pada tanggal 9 November 2018,

bertempat di Hotel The Alana Surabaya,

pukul 14.00-17.00, kontribusi Rp. 300.000,-

per peserta (free Sertifikat dan coffe break).

Seminar ini terbuka untuk semua kalangan,

baik itu personal, perwakilan dari perusahaan

atau UMKM, dan khususnya untuk klien

URS. Pendaftaran paling lambat tanggal

31 Oktober 2018. Mari segera bergabung

dengan langsung menghubungi kami:

(CP : Riza, Telp/WA : 0857 3330 8606).

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

AUDIT SERTIFIKASI PRODUK SNI DI

PT KARYA ENERGI SEMESTA OLEH PT

SERTIFIKASI PRODUK INDONESIA

Pada tanggal 12-14 September 2018 telah

dilaksanakan audit sertifikasi produk SNI

di PT Karya Energi Semesta, berlokasi di

Komplek Pergudangan Biz Park, Tambak

Sawah, Sidoarjo. Produk yang disertifikasikan

adalah luminer pencahayaan jalan umum

dengan merk LETSA type P07DC dan P08DC,

mengacu ke SNI IEC 60598.2.3:2016. Luminer

PJU merupakan salah satu produk wajib

SNI. Bertindak sebagai auditor yaitu Bpk.

Imzuarni Zahri, Bpk. Feri Indriyanto, Bpk.

Franklin S.P dan juga disaksikan oleh Bpk.

R.Ewang Kurniawan (assesor dari KAN).

07

URS NEWS

IATF 16949 CornerWhat do IATF mean by audit all “Manufacturing Processes”on each shift over a three year cycle?

IATF 16949 Workshop dan Training

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

Salah satu pertanyaan yang sering ditanyakan

oleh perusahaan otomotif yaitu mengenai

maksud dari manufacturing proses audit di

setiap shift dalam kurun waktu siklus tiga

tahun sertifikasi IATF 16949.

Sebelum mengetahui maksud dari

IATF terkait “audit all manufacturing

processes”, kita perlu mengetahui definisi

dari manufacturing dalam IATF 16949.

Manufacturing merupakan proses membuat

(making) atau fabrikasi (fabricating), produksi

material, produksi part atau service part,

assembly atau heat treating, welding,

panting, plating, maupun finishing service

yang lain.

Dalam melakukan audit proses manufaktur,

tindakan penting yang perlu dilakukan

pertama kali yaitu meninjau manufacturing

process flow diagrams. Sebagai contoh,

dalam meninjau beberapa process flow

diagrams untuk produk yang berbeda,

diperoleh shift patterns sebagai berikut:

• Injection molding (5 mesin) 2 shift, 06.00-

14.00 dan 14.00-22.00

• Metal pressing (4 mesin press) 2 shift, 06.00-

14.00 dan 14.00-22.00

• Metal bending (2 mesin) 1 shift, 08.00-17.00

• Spot welding (8 spot welding bays) 3 shift,

06.00-14.00, 14.00-22.00 dan 22.00-06.00

• Wire cutting dan brazing (2 mesin) 2 shift,

06.00-14.00 dan 14.00-22.00

• Assembly (8 cells) 1 shift 08.00 – 17.00

Contoh process flow diagram sebagai

berikut:

Standard Training Indonesia bekerja sama

dengan Quality Partner Limited – United

Kingdom sukses melaksanakan IATF

16949 training dengan topic: Undertaking

Effective Process Audit using VDA 6.3 and

Effective Second Party Audit. Acara training

diselenggarakan pada tanggal 16 – 17 Oktober

2018 bertempat di Zuri Express Hotel –

Lippo Cikarang. Bertindak sebagai tutor Mr.

Paul Hardiman memberikan penjelasan

materi kepada peserta yang berasal dari

Setiap proses manufaktur harus diaudit

minimal sekali dalam satu siklus tiga tahun

sertifikasi. Namun demikian, ada dua hal

yang harus dipertimbangkan :

• Persyaratan khusus pelanggan. Pelanggan

biasanya menentukan metodologi untuk

melakukan audit proses manufaktur (VDA6.3,

audit proses berlapis, dll). Pelanggan juga

bisa menentukan frekuensi minimum untuk

audit proses manufaktur menyesuaikan

dengan yang mereka lakukan.

• Internal and external performance, changes

and risk: Secara teori proses manufaktur

dapat diaudit hanya sekali dalam siklus tiga

tahun sertifikasi, akan tetapi sangat tidak

mungkin frekuensi ini dapat dibenarkan,

karena proses manufaktur menimbulkan

risiko terbesar bagi pelanggan. Selain itu,

biasanya beberapa proses manufaktur

memiliki kinerja lebih baik daripada yang

lain, dengan mempertimbangkan feedback

pelanggan, dan internal performance (scrap,

rework, OEE dll.).

berbagai sector industry otomotif seperti

PT Multistrada Arah Sarana Tbk, PT Hitachi

Metals Indonesia, PT Samwha Indonesia,

PT Mastrotto Indonesia, PT NT Piston Ring

Indonesia, PT Ingress Malindo Ventures,

Cevral Consulting, dll.

For further info about next training:

[email protected] / phone:

(021) 8973 350

Selanjutnya yang perlu dipikirkan yaitu

bagaimana merencanakan audit proses

manufaktur. Tidak ada dalam IATF 16949

yang mengharuskan bahwa setiap mesin

atau setiap produk harus dicakup dalam

proses audit. Kita dapat menggunakan data

kinerja untuk mengidentifikasi masalah

khusus dalam proses produksi atau masalah

mesin.

Dalam hal pertimbangan terkait shift audit,

program audit harus memastikan bahwa

semua shift dicakup selama siklus tiga tahun

sertifikasi, termasuk penggambilan contoh

yang tepat dari pergantian shift.

Jadi, misalnya dalam proses manufaktur

bekerja dalam dua shift (dalam kasus di

atas injection molding, metal pressing,

wire cutting dan brazing), audit dapat

dimulai pada pukul 12.00 dan selesai pukul

16.00, termasuk sampling changeover

pada pukul 14.00. Dalam hal ini kita perlu

menjelaskan dalam laporan audit terkait

alokasi waktu audit dan rincian bukti objektif

yang diperoleh pada shift changeover.

Untuk spot welding, dimana terdapat tiga

shift, tidak akan efektif jika mecoba untuk

mengcover ketiga shift dalam satu audit.

Cara yang paling logis adalah dengan

melakukan breakdown dalam dua audit,

audit pertama bisa dimulai pukul 12.00 dan

berakhir pada pukul 16.00 dan audit kedua

bisa dimulai pukul 20.00 sampai 24.00

Source: Quality Partner – Newsletter 11 April

2018

08

URS NEWS Edisi Oktober 2018 / tahun XII

Standard ISO 45001:2018URS Telah Terakreditasi UKAS

Upgrade Baru Sistem Manajemen Layanan Teknologi Informasi (IT Service Management System)ISO 20000-1:2018

URS Indonesia telah mendapatkan akreditasi

Standard ISO 45001:2018 dari UKAS per Juni

2018 lalu. UKAS adalah singkatan dari United

Kingdom Accreditation Service. Mereka

ditunjuk oleh pemerintah UK sebagai agensi

tunggal yang berwenang untuk menilai

kemampuan dan kompetensi organisasi

yang menyediakan layanan sertifikasi,

pengujian, inspeksi dan kalibrasi. UKAS

memastikan bahwa lembaga sertifikasi

memenuhi standar ISO 17021 untuk

penilaian kesesuaian.

Mencapai akreditasi UKAS adalah proses

yang panjang dan berkelanjutan untuk

badan sertifikasi. Mereka menjalani tinjauan

Mengutip dari Forbes, manajemen layanan

Teknologi Informasi (IT Service Management)

sangat penting bagi sebagian besar

eksekutif. Kurangnya pendekatan akan

manajemen layanan akan berdampak

pada daya saing. Hal ini disebabkan karena

terlalu banyak waktu dan uang yang akan

dihabiskan untuk pemeliharaan dari apa

yang sudah ada daripada menambahkan

inisiatif baru.

Sistem manajemen layanan (SMS)

menunjang pengelolaan life cycle dari

layanan, mulai dari perencanaan hingga

penyampaian kepada customer dan

perbaikan. Sistem ini menawarkan value

yang lebih baik bagi pelanggan serta

mereka yang memberikan layanan. Selain itu

memberikan visibilitas yang berkelanjutan,

memungkinkan untuk peningkatan

berkelanjutan dalam efektivitas dan efisiensi.

Diterbitkan bersama oleh ISO dan

International Electrotechnical Commission

(IEC), standar seri ISO / IEC 20000

memberikan panduan komprehensif

tentang hampir setiap aspek SMS (Service

Management System) dan dua standard

kunci dari seri ini baru saja diperbarui.

ISO / IEC 20000-1: 2018, Information

kantor pusat menyeluruh yang menyelidiki

manajemen, kebijakan dan prosedur.

Jika Anda ingin Lembaga sertifikasi yang

melakukan audit kepada Anda memiliki

standard akreditasi tertinggi, UKAS-

lah akreditasi tersebut. Akreditasi yang

diakui internasional memberi Anda bisnis

keunggulan kompetitif, membuka akses ke

EU baru dan di luar pasar.

Standar Lembaga sertifikasi dijaga melalui

pemeriksaan tahunan rutin. Pada akhir

proses, perusahaan yang memilih badan

sertifikasi yang disetujui UKAS menawarkan

technology – Service management – Part 1:

Service management system requirements,

menjelaskan persyaratan bagi organisasi

dalam menetapkan, menerapkan,

memelihara, dan terus meningkatkan

Service Management System. ISO/IEC

20000-10:2018, Information technology –

Service management – Part 10: Concepts

and vocabulary, menguraikan konsep dan

terminologi inti untuk keseluruhan ISO / IEC

20000 series.

Jan Begg, Ketua subkomite teknis ISO yang

merevisi standar2, mengatakan bahwa

standar ini banyak digunakan di sektor

layanan Teknologi Informasi, standar ini

semakin banyak diterapkan pada layanan

lain untuk meningkatkan proses bisnis dan

pengambilan keputusan.

Jan Begg juga menambahkan, bahwa

meskipun ada banyak kerangka kerja dan

metodologi untuk manajemen layanan,

ISO / IEC 20000 series adalah satu-satunya

standar yang mengukur kesesuaian,

digunakan sebagai standar sertifikasi dan

memberikan jaminan kepada pelanggan

bahwa layanan untuk mereka telah dikelola

secara efektif.

Standar seri ISO / IEC 20000 dapat

jaminan praktik terbaik yang paling kuat.

Mendapatkan sertifikasi ISO 9001 adalah

bagian pertama dari proses anda untuk

memiliki tubuh terakreditasi UKAS dan audit

yang anda lakukan adalah cap emas untuk

meraih sukses di panggung global.

bermanfaat bagi siapa saja yang memberikan

layanan kepada pelanggan, apakah itu

sebagai satu perusahaan atau hanya sebuah

departemen, tidak hanya meningkatkan

layanan mereka tetapi juga memastikan

bahwa kegiatan layanan diatur dengan

baik sehingga memenuhi kebutuhan dan

sasaran bisnis.

Standar ISO 20000-1 revisi terbaru

memperhitungkan perubahan pada tren

pasar, termasuk komodifikasi layanan

dan pengelolaan beberapa pemasok

oleh integrator layanan internal maupun

eksternal. Standar ini juga menggabungkan

fitur-fitur baru seperti persyaratan tentang

pengetahuan dan perencanaan layanan,

serta terminologi dan definisi yang

diperbarui.

ISO / IEC 20000-1: 2018 dan ISO / IEC 20000-

10: 2018, dan semua standar dalam ISO / IEC

20000 series, dapat dibeli dari ISO member

nasional atau di ISO Store..”

Sumber ; https://www.iso.org/news/ref2326.

html

09

URS NEWS Edisi Oktober 2018 / tahun XII

URS Indonesia - CSRLembaga Kesejahteraan Sosial Anak “Panti Asuhan Al-Amin”

“URS Peduli Gempa-Tsunami Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah”

Berbagi itu indah. Filosofi tersebut tetap

menjadi pedoman PT. URS Services

Indonesia dalam menjalankan program CSR.

Pada tanggal 01 Oktober 2018 PT URS

Services Indonesia cabang Makassar

mengunjungi Lembaga Kesejahteraan Sosial

Anak “ Panti Asuhan Al-Amin” yang terletak

di jl. Abdul Kadir Gowa. Kunjungan Rutin

kami lakukan setahun 2 kali. Panti asuhan

Al-Amin saat ini terdapat sekitar 50 orang

anak diantaranya ada yang yatim piatu dan

kurang mampu.

Saat melakukan kunjungan kami berdialog

langsung dengan adik-adik Panti Asuhan

Duka Cita yang mendalam dari kami

Keluarga Besar PT URS Services Indonesia

untuk para korban Bencana Alam Gempa

dan Tsunami di Kota Palu dan Donggala

– Sulawesi Tengah yang terjadi pada

tanggal 28 September 2018. Gempa yang

berkekuatan 7,4SR sangat mengejutkan

dan memporak porandakan kota Palu dan

Donggala.

Atas kejadian ini kami PT URS Services

Indonesia turut berempati dan menyalurkan

bantuan berupa sembako di Asrama Haji

Al-Amin.Keceriaan tergambar jelas di wajah

para adik-adik dan rasa syukur adik-adik

karena mendapatkan pengasuh yang baik

hati dan memiliki rasa sayang yang luas.

Dari 50 anak ada beberapa yang sudah

bekerja, sementara kuliah, SMU , SMP, SD

dan sebagian masih Balita. Semua masih

memiliki kesempatan untuk mengeyam

pendidikan.

Berbagilah selagi kita mampu, saling tolong

menolong selagi kita masih sehat.Semoga

adik-adik di Panti Asuhan Al-Amin memiliki

masa depan yang baik & dimudahkan dalam

menggapai cita-cita.

Makassar, semoga bermanfaat dan dapat

meringankan sedikit beban korban bencana

alam gempa dan tsunami Palu-Donggala.

Harapan kami para korban diberikan

ketabahan,kesabaran,keiklasan dan bisa

kembali bangkit dari rasa trauma akibat

Gempa dan Tsunami yang terjadi di Palu

dan Donggala yang saat ini sudah menelan

korban meninggal dunia kurang lebih 1400

orang dan korban luka-luka kurang lebih

2500 orang.

URS Di Mata Klien

PT. Terapan Nilaiosilasi Indonesia (PT. Teno

Indonesia) adalah sebuah perusahaan

spesialisasi yang bergerak di bidang

pondasi tiang seperti pondasi pada high

risk building, factory maupun infrastruktur

dan mekanika tanah yang didukung tenaga

dan peralatan penunjang untuk pengujian

hasil pemancangan.

Dalam memenuhi kebutuhan pelanggan,

sesuai dengan ekspektasi interested parties

dan menunjukkan kemampuannya untuk

konsisten memberikan pelayanan yang

memenuhi kebutuhan pelanggan, PT.

Teno Indonesia pada tahun 2013 telah

menerapkan Sistem Manajemen Mutu dan

tahun 2018 memperbarui dengan Sistem

Manajemen Mutu yang berbasis Risk-Based

Thinking.

Nama : Novie Susanti

Jabatan : Management Representative

URS sebagai badan sertifikasi dengan

reputasi baik ditunjuk oleh PT. Teno

Indonesia atas karakteristik perusahaan.

Dengan pengalaman auditor URS yang

spesifik pada bidang-bidang organisasi, audit

yang dilakukan tidak hanya menghasilkan

sertifikat, namun temuan dan rekomendasi

yang sangat bermanfaat bagi improvement

perusahaan sehingga PT. Teno Indonesia

menjadi perusahaan konstruksi yang

terpercaya sesuai dengan Visi dan Misinya.

Pada Agustus 2018 PT. Teno Indonesia

dipercaya joint operation dengan Fudo Tetra

Corporation (perusahaan konstruksi Jepang)

untuk Pembangunan Pelabuhan Patimban

di Subang, Jawa Barat.

Bersama URS kami yakin ke depan PT. Teno

Indonesia akan menjadi perusahaan joint

operation dengan negara lainnya

atas penerapannya terhadap Sistem

Manajemen Mutu ISO 9001:2015 yang

mempunyai kontribusi bagi negara,

karyawan dan pelanggan.

10

URS NEWS Edisi Oktober 2018 / tahun XII

Seremoni Penyerahan SertifikatJAKARTA

PT Visionet Data InternasionalPada tanggal 10 Oktober 2018, bertempat di

Country Club Aryaduta Lippo Village, dalam

acara yang diadakan oleh VisioNet dan

dihadiri oleh beberapa business partnersnya,

bertema“VisioNet’s Commitment to the

Next Level of IT Managed Services”, telah

dilakukan seremoni acara serah terima

sertifikat ISO 20000-1 (IT Service Managemet

System) dari URS kepada VisioNet. Sertifikat

diserahterimakan oleh Bpk Victor Antonio

Amir, perwakilan dari URS kepada Bpk

Paulinus Soegondo, Presiden Direktur PT

Visionet Data Internasional.

Selain selebrasi pencapaian sertifikat ISO

20000-1:2011, VisioNet juga menyampaikan

update terbaru terkait VidiaCloud,

layanan cloud computing yang dibangun

menggunakan platform Microsoft Azure

Stack. Sukses selalu untuk VisioNet.

MEDAN

PTPN II - Pabrik Gula Kwala MaduPada bulan Desember 2017 PTPN II Pabrik

Gula Kwala Madu telah melakukan audit

sertifikasi ISO 9001:2015 untuk scope

Manufacturing of White Sugar. Acara

penyerahan sertifikat dilaksanakan pada

tanggal April 2018 lalu oleh Ibu Sirma

Simarmata selaku Branch Manager Kepada

Bapak Ishman Sibuea Selaku Kepala Urusan

Pengendalian Mutu dan Lingkungan PTPN

II – Pabrik Gula Kwala Madu. Dengan

sertifikat ini PTPN II – Pabrik Gula Kwala

Madu berhasil membuktikan bahwa sistem

manajemen mutu di dalam perusahan telah

sesuai dengan standard internasional ISO

9001:2015. Kami ucapkan selamat kepada

PTPN II – Pabrik Gula Kwala Madu

PT Global Way IndonesiaPada tanggal 26 September telah dilakukan

serah terima sertifikat ISO 9001:2015, ISO

14001:2015 dan ISO 45001:2018 untuk

PT Global Way Indonesia dengan ruang

lingkup ‘Sporting Goods including Machine

Stitching Balls (MSB), Gloves, Shin Guards’.

Penyerahan sertifikat dilakukan oleh Ibu

Yenny Yusanty sebagai perwakilan dari PT

URS Services Indonesia cabang Surabaya

kepada Ibu Sumarni sebagai MR dari

PT Global Way Indonesia. Selamat atas

pencapaiannyamemperoleh setifikat ISO

9001:2015, ISO 14001:2015 dan ISO 45001:2018

SEMARANG

SMK Negeri 10 SemarangSerah terima sertifikat ISO 9001:2015 telah

dilakukan pada tanggal 9 Agustus 2018

dari PT URS Services Indonesia - Semarang

kepada SMK Negeri 10 Semarang yang

diwakili oleh Bapak Drs. H. Bambang

Sujatmiko, M.Si selaku Kepala Sekolah.

Selamat atas pencapaiannya semoga

tetap konsisten dalam implementasi ISO

9001:2015.

SURABAYA

PT Tri Perkasa ExpressPT Tri Perkasa Express telah berhasil

memperoleh sertifikat Sistem Manajemen

Mutu ISO 9001:2015 setelah dilakukan

audit oleh PT URS Services Indonesia pada

tanggal 3 Agustus 2018. Dan proses serah

terima sertifikat telah dilakukan pada

tanggal 4 Oktober oleh Ibu Yenny Yusanty

sebagai perwakilan dari PT URS Services

Indonesia cabang Surabaya kepada Bp. Dian

Wirawan Koeswandi selaku direktur PT Tri

Perkasa Express. Kami ucapkan selamat atas

pencapaiannya dalam penerapan system

manajemen mutu ISO 9001:2015.

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) AKA SemarangSekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) AKA

Semarang

Seremoni penyerahan sertifikat ISO

9001:2015 telah dilakukan dari PT URS

PT Intibumi Alumindotama IndustryPada bulan Mei 2018 lalu, PT Intibumi

Alumindotama Industry - Medan yang

beralamat di Jl. Sei Mencirim Km. 9,5

Medan – Binjai Sumatera Utara, yang

merupakan Pabrik pembuatan Aluminium

Foil (Manufacturer of Aluminium Rolled

Products), melakukan audit Sertifikasi

ISO 9001:2015 untuk Intibumi-I untuk

bidang Produksi Coil untuk bahan baku

serta dilaksanakan audit transisi upgrade

PT Visionet Data Internasional

PTPN II - Pabrik Gula Kwala Madu

PT Global Way Indonesia

SMK Negeri 10 Semarang

PT Tri Perkasa Express

STIE AKA Semarang

Services Indonesia cabang Semarang

kepada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi

(STIE) AKA Semarang pada tanggal

21 September 2018 yang diwakili oleh

Bapak Prof. Dr. Y. Sutomo, MM sebagai

Ketua STIE AKA Semarang. Selamat atas

pencapaiannya, semoga tetap konsisten

dalam implementasi ISO 9001:2015.

11

URS NEWS Edisi Oktober 2018 / tahun XII

ke ISO 90012015 untuk Intibumi-II. Acara

penyerahan sertifikat dilaksanakan pada

bulan Agustus 2018 oleh Ibu Sirma

Simarmata selaku Branch Manager Kepada

Ibu Rina selaku Perwakilan Management PT

Intibumi Alumindotama Industry. Dengan

sertifikat ini PT Intibumi Alumindotama

Industry – Medan telah membuktikan bahwa

sistem manajemen mutu di perusahaan

Intibumi-I telah sesuai dengan standard

internasional ISO 9001:2015 serta di Intibumi-

II tetap konsisten dijalankan. Kami ucapkan

selamat kepada PT Intibumi Alumindotama

Industry-Medan.

PT Intibumi Alumindotama Industry

BALIKPAPAN

PT Grand Medica IndonesiaPada tanggal 26 Juli 2018 telah dilakukan

penyerahan sertifikat ISO 9001:2015 kepada

PT. GRAND MEDICA INDONESIA Acara

penyerahan sertifikat ini diwakili oleh Ibu

Eka Putri Rahmawati selaku perwakilan

dari PT. URS Services Indonesia kantor

cabang Balikpapan diserahkan kepada Ibu

Wanda selaku perwakilan dari PT. Grand

Medica Indonesia. Penyerahan sertifikat

ini sebagai bukti keberhasilan PT. Grand

Medica Indonesia dalam penerapan Quality

Management System ISO 9001:2015. Kami

ucapkan selamat kepada PT. Grand Medica

Indonesia.

SOLO

Universitas Atma Jaya YogjakartaPada tanggal 10 Agustus 2018 telah

dilakukan penyerahan sertifikat ISO

9001:2015 kepada Universitas Atma Jaya

Yogyakarta. Acara penyerahan sertifikat

ini diwakili oleh Ibu Fera Harikna selaku

perwakilan dari PT. URS Services Indonesia

kantor cabang Solo diserahkan kepada

Bapak Dr. Gregorius Sri Nurhartanto, S.H.,

LL.M. selaku Rektor dari Universitas Atma

Jaya Yogyakarta. Penyerahan sertifikat ini

sebagai bukti keberhasilan Universitas Atma

Jaya Yogyakarta dalam penerapan Quality

Management System ISO 9001:2015. Kami

ucapkan selamat kepada Universitas Atma

Jaya Yogyakarta

PT Grand Medica Indonesia

Universitas Atma Jaya Yogyakarta

PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero)

PDAM BalikpapanPDAM Balikpapan telah melakukan

sertifikasi ISO 9001:2015 & ISO 14001:2015

dengan scope Water Supply and Customer

Services & Domestic Waste Water Treatment

Services. Penyerahan sertifikat tersebut

dilaksanakan pada tanggal 7 September

2018 kepada perwakilan PDAM Balikpapan

yaitu Bapak Gazali Rakhman, Bapak Sukono,

serta Ibu Krisnaningsih di kantor pusat PT.

URS Services Indonesia di Jakarta. Sertifikat

diserahkan oleh Bapak Hominjono dan Ibu

Lucy dari PT. URS Services Indonesia. Kami

ucapkan selamat kepada PDAM Balikpapan

Taman Budaya JatengPada tanggal 23 Agustus 2018 telah dilakukan

penyerahan sertifikat ISO 9001:2015 kepada

Taman Budaya Jateng penyerahan sertifikat

ini diwakili oleh Ibu Fera Harikna selaku

perwakilan dari PT. URS Services Indonesia

kantor cabang Solo diserahkan kepada

Bapak Drs. Djoko Nugroho Witjaksono,M.A.

(Kepala Taman Budaya Jateng) dan Bapak

Paimo,S.Kar. (Koord. Pendopo);. Penyerahan

sertifikat ini sebagai bukti keberhasilan

Taman Budaya Jateng dalam penerapan

Quality Management System ISO 9001:2015.

Kami ucapkan selamat kepada Taman

Budaya Jateng

SMK Pelayaran Katangka MakassarPada Tanggal 04 July 2018 SMK Pelayaran

Katangka Makassar telah melakukan

audit sertifikasi Sistem Managemen Mutu

ISO 9001:2015 dengan Scope Provision

and Management of Vocational School

Educational Services ( Nautical and

Technical Commercial Vessel,Hospitality

and Culinary Art Programs .Penyerahan

sertifikat dilaksanakan pada tanggal 12

September 2018 di SMK Pelayaran Katangka

Makassar yang di serahkan langsung

oleh Ibu Iin Widyawati selaku perwakilan

dari PT.URS Services Indonesia Cabang

Makassar. Dengan melakukan implentasi

ISO 9001:2015 semoga sistem instansi

akan semakin baik & mampu memberikan

pelayanan yang terbaik bagi siswanya

PDAM Balikpapan

Taman Budaya Jateng

SMK Pelayanan Katangka Makassar

MAKASSAR

PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero)Pada Tanggal 14-15 Maret 2018 PT

Pelabuhan Indonesia IV ( Persero ) Lombok

telah melakukan audit sertifikasi System

Management Mutu ISO 9001:2015. Acara

penyerahan sertifikat di Wakili oleh Bapak

Moudy Pitoy selaku Quality Management ,

Risk Management dan HSE di PT Pelabuhan

Indonesia IV ( Persero ). Penyerahan sertifikat

pada tanggal 26 Juni 2018 di PT Pelabuhan

Indonesia IV ( Persero ) Makassar sebagai

kantor pusat yang di serahkan langsung

oleh Ibu Iin Widyawati dan Ibu Nurul dari

PT.URS Services Indonesia Cabang Makassar.

Sertifikat ini membuktikan bahwa system

management mutu di PT Pelabuhan

Indonesia IV ( Persero ) Cabang Ambon

sesuai dengan standard International ISO.

12

URS NEWS

Public TrainingJAKARTA

Seminar Manajemen MutuPada tanggal 12 – 13 September 2018,

Standard Training Jakarta mengadakan

public training “Awareness & Internal Quality

Audit 9001:2015 dengan tutor Bapak Victor

Antonio Amir

Training ini dilaksanakan di Grand Tjokro

Hotel Daan Mogot – Jakarta yang dihadiri

oleh para peserta dari beberapa perusahaan.

Dengan mengikuti training ini peserta

diharapkan memiliki pemahaman

mengenai persyaratan ISO 9001:2015

sehingga bermanfaat bagi peningkatan

Sistem Manajemen Mutu.

MAKASSAR

One Day Workshop “Overview ISO 45001:2018”Tanggal 12 Maret 2018 standard system

management kesehatan kerja ISO

45001:2018 resmi diterbitkan .Standard ISO

45001:2018 akan menggantikan standard

OHSAS 18001:2007.Oleh karena itu PT Aneka

Standard pada tanggal 27 September 2018

melakukan kegiatan One Day Workshop

“ Overview ISO 45001:2018 “ . Kegiatan

dilaksanakan di Hotel Remcy Panakukkang.

Tutor Bapak Cakra Ahmad.

Dalam Workshop ini di bahas point2 penting

seperti :

1. Apa Sajakah yang berubah dari

OHSAS 18001:2007 ke ISO 45001:2018?

2. Seberapa besar dampak

perubahan standard ke implementasi di

perusahaan?

3. Bagaimana tips agar lebih mudah

persiapan transisi dari OHSAS 18001:2007 ke

ISO 45001:2018?

Peserta kegiatan dari PT Pelindo IV ( Perserto

), PT Pelindo IV ( Persero ) Terminal Petikemas

Makassar,PT Tiga Bintang Griyasarana,PT Tri

Star Mandiri, PT Passokorang,PT Aphasko

Jaya Utama Jaya,PT Karya Mandala Putera,PT

Lili Indah Prima Karya,PT Riztechindo dan

PT Inaho Jaya Lestari.Semoga para peserta

workshop bisa mengimplementasikan di

perusahaannya masing-masing dengan baik

saat akan melakukan audit transisi.

SOLO

Public Training ISO 14001:2015Pada tanggal 13 – 14 Agustus 2018, PT

Aneka Standard cabang Solo mengadakan

Public Training ISO 14001:2015. Pelaksanaan

training di Ibis Style Hotel dengan tutor

Bapak Kodrat Setyawan. Selama training

berlangsung semua peserta sangat

bersemangat dalam menerima materi &

aktif dalam berdiskusi. Training diikuti oleh

perwakilan dari PT Solo Murni, PT Indaco

Warna Dunia, Yayasan Kristen Utk Kesehatan

Umum, CV Karya Insan Mandiri, PT Karsa

Bayu Bangun Perkasa. Semoga dengan

dilaksanakannya training ini maka peserta

diharapkan mampu memahami mengenai

System Management Mutu ISO 14001:2015

dan dapat diterapkan dengan baik bagi

instansinya masing-masing.

Seminar Manajemen Mutu

One Day Workshop “Overview ISO 45001:2018”

Public Training ISO 14001:2015

BALIKPAPAN

“Awareness & Internal Audit ISO 45001:2018”Pada tanggal 23 – 24 Agustus 2018, Standard

Training Balikpapan mengadakan public

training “Awareness & Internal Audit ISO

45001:2018”

ISO 45001:2018 merupakan standard

international untuk Sistem Manajemen

Kesehatan dan Keselamatan Kerja upgrade

dari standard OHSAS 18001:2007.

Training ini dilaksanakan di Horison Sagita

Hotel Balikpapan yang dihadiri oleh 13

peserta dari beberapa perusahaan seperti

PT Mulia Solusindo, PT Birutiga Utama, PT

Pelabuhan Penajam Banua Taka, PT Athaya

Abbas Mandiri, PT Bumi Intan Gemilang, PT

Meranti Nusa Bahari, PT Mulia Jaya Mandiri

dan PT Bhumi Phala Perkasa.

Dengan mengikuti training ini peserta

“Awareness & Internal Audit 45001:2018”

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

diharapkan memiliki pemahaman

mengenai persyaratan ISO 45001:2018

sehingga bermanfaat bagi peningkatan

Sistem Manajemen Kesehatan dan

Keselamatan Kerja.

URS NEWS

13

In House Training (IHT)

JAKARTA

PT Sankei Medical IndustriesPada tanggal 24 -25 September 2018,

dilaksanakan In House Training di PT Sankei

Medical Industries dengan tema “Awareness

& Internal Audit ISO 13485:2016”. Sebagai

Tutor dalam pelatihan ini adalah Ibu Indah

Prastyastuti. Pelatihan ini diikuti oleh tim

ISO dari PT Sankei Medical Industries dan

berjalan dengan baik dan lancar.

SEMARANG

PT Maju Jaya Sarana Grafika

Training Awareness 5S/5RIn House Training yang diadakan tanggal

9 July 2018 di PT Maju Jaya Sarana Grafika

merupakan kerjasama Standard Training

dengan tutor Bapak Yuan Bya. Jumlah

peserta untuk training kali ini adalah 20

orang. Tema training kali ini membahas

mengenai Awareness 5R (Ringkas, Rapi, Resik,

Rawat, Rajin) dan pengimplementasian di

tempat kerja.

Training SEDEX/SMETATanggal 10 – 11 July 2018 di PT Maju Jaya

Sarana Grafika bekerja sama dengan

Standard Training Indonesia mengadakan

In House Training Awareness SEDEX / SMETA.

Sebagai Tutor adalah Bapak Heri Rusmanto

yang merupakan Lead Auditor SA 8000,

ISO 9001, 14001 & OHSAS 18001. Training

ini bertujuan untuk menjelaskan mengenai

proses Audit SEDEX (Supplier Ethical Data

Exchange) dari persiapan hingga hal – hal

yang perlu diperhatikan dalam proses Audit

SEDEX / SMETA.

Training Awareness ISO 9001:2015 &Internal Quality AuditTanggal 12 – 13 July 2018, PT Maju Jaya Sarana

Grafika berkerjasaman dengan Standard

Training Indonesia telah melaksanakan In

House Training mengenai Awareness &

Internal Quality Audit ISO 9001:2015. Dalam

kegiatan ini yang bertindak sebagai tutor

adalah Bapak Heri Rusmanto. Semoga

dengan dilaksanakannya training ini

member manfaat kepada PT Maju Jaya

Sarana Grafika untuk terus berkomitmen

dalam pengimplementasian ISO 9001:20MEDAN

BP-PAUD dan Dikmas Sumatera UtaraBP-PAUD dan Dikmas Sumatera Utara

sangat concern terhadap ISO 9001:2015.

Hal ini terlihat dengan antusias peserta saat

diadakannya In House Training “Awareness

of ISO 9001:2015” pada tanggal 20-21

Agustus 2018 lalu. Traning yang dibawakan

oleh Bapak Fredon Simson Hutapea

ini diharapkan dapat meningkatkan

pemahaman seluruh karyawan terhadap

ISO 9001:2015.

PT Shanty Wira Perkasa

BP-PAUD dan Dikmas Sumatera Utara

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

URS NEWS

14

MR Club Solo 30 Agustus 2018

MR Club Medan 23 Juli 2018

MR Club Surabaya 25 Juli 2018

MR Club Surabaya 18 September 2018

MR Club Makassar 08 Agustus 2018

MR CLUBSOLOPada tanggal 30 Agustus 2018, URS Cabang

Solo telah menyelenggarakan Forum MR

Club dengan tema “Context of Organization

& Risk Based Thinking” di Hotel POP Solo.

Dalam kegiatan ini bertindak sebagai

tutor adalah Ibu Christy Rosari Hendrawati.

Peserta yang mengikuti kegiatan ini berasal

dari PT. Capung Indah Abadi, PT. Sinar

Semesta, SM Regina Pacis, CV Tatonas,

SMK Muhammadiyah Boyolali 04, SMK

Negeri 1 Karanganyar-Surakarta, PT. Mekar

Armada Jaya

MEDANPada tanggal 23 Juli 2018 lalu, Standard

Training Medan mengadakan MR Club

dengan topik “How to Close Audit Finding”.

Forum MR Club tersebut dilaksanakan di

Golden Dragon Seafood Restaurant dan

bertindak sebagai moderator adalah Bapak

Fredon Simson Hutapea. Forum MR Club

tersebut dihadiri oleh 8 orang peserta yang

berasal dari berbagai sektor baik swasta

maupun pemerintahan.

SURABAYAPada tanggal 25 Juli 2018, URS Cabang

Surabaya telah menyelenggarakan Forum

MR Club dengan tema “Management

Review” di Hotel The Alana Surabaya.

Dalam kegiatan ini bertindak sebagai tutor

adalah Bapak Kodrat Tri Setyawan. Peserta

yang mengikuti kegiatan ini berasal dari

PT Teno Indonesia,PT Karyaterang Sedati,

CV Gunawan Plastik, PT Aryana Cakasana,

PT Shanty Wira Perkasa, SMA Khadijah, PT

Gyung Do Indonesia.

Pada tanggal 18 September 2018, URS

Cabang Surabaya telah menyelenggarakan

Forum MR Club dengan tema “Risk

identification According to Issue &

Expectation of Interested Parties”” di

Hotel The Alana Surabaya. Dalam kegiatan

ini bertindak sebagai tutor adalah Bapak

Franklin Samuel Palilingan. Peserta yang

mengikuti kegiatan ini berasal dari PT

Teno Indonesia, CV Gunawan Plastik, PT

Shanty Wira Perkasa, PT Hanwa Royal

Metals, PT Saeti Beton Pracetak, PT NPR

Manufacturing Indonesia, PT Artha Permai

Kencana, PT Grafika Prima Sejahtera.

MAKASSARPT URS Services Indonesia cabang Makassar

melaksanakan MR Club yang bertema

CLAUSE 9.3 & CLAUSE 10.2 pada tanggal

08 Agustus 2018. Kegiatan dilaksanakan di

Hotel Ramedo dengan tutor Bapak Ichsan

Nurdin.

Kegiatan MR Club ini rutin dilaksanakan

sebulan sekali atau setidaknya dua bulan

sekali.Tujuan di laksanakan kegiatan

ini yaitu untuk saling berbagi informasi

update & membahas Issue-issue yang

berkaitan dengan System Management

Mutu ISO 9001:2015 & standard-standard

ISO lainnya. Namun untuk sesi ini kita

membahas lebih detail terkait Clause 9.3

( Tinjauan Management ) dan Clause 10.2

( Ketidaksesuaian dan Tindakan Korektif ).

Peserta adalah perwakilan dari klien-klien

PT URS dari berbagai sektor yaitu kontraktor

,Pendidikan dan Manufacture. Kegiatan

berjalan dengan baik dikarenakan setiap

peserta aktif dalam berdiskusi.

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

URS Staff ProfileSalam,

Halo, perkenalkan saya Riza Narulita. Saya

mulai bergabung di PT. URS Services

Indonesia sejak Agustus 2012. Bergabung

di URS menjadi admin dan auditor, saya

mendapat banyak ilmu, wawasan, dan

pengalaman baru dalam berbagai bidang.

Saat ini saya juga bertugas di Lembaga

Sertifikasi Produk - PT Sertifikasi Produk

Indonesia, melayani berbagai kebutuhan

sertifikasi SNI. Demikian dari saya, untuk

berkomunikasi dengan saya, Bapak/Ibu

dapat menghubungi saya melalui email di

[email protected]

Terima kasih

URS NEWS

15

Advetorial Jadwal Training dan SeminarTahun 2018

Jadwal Pelatihan Standard Training Tahun 2018 (Oktober - Desember)

Pelatihan Biaya Hari Tanggal Lokasi

ISO 9001:2015 Awareness & Internal Quality Audit Call us 2 15 -16 Oktober 2018 Jakarta

Call us 2 24 -25 Oktober 2018 Surabaya

Call us 2 12 - 13 November 2018 Jakarta

Call us 2 14 - 15 November 2018 Surabaya

Call us 2 15 - 16 November 2018 Makassar

Call us 2 10 - 11 Desember 2018 Jakarta

Call us 2 02 - 03 Oktober 2018 Medan

Edisi Oktober 2018 / tahun XII

ISO 14001:2015 Awareness & Internal Quality Audit Call us 2 1 - 2 November 2018 Semarang

Call us 2 13 - 14 November 2018 Solo

OHSAS 18001:2007, ISO 9001:2015 & ISO 14001:2015

Awareness Call us 3 29-31 Oktober 2018 Samarinda

OHSAS 18001:2007, ISO 9001:2015 & ISO 14001:2015

Integrated Management System (IMS) Call us 1 26 Oktober 2018 Makassar

ISO 22000 Awareness & Internal Quality Audit ISO 22000 Call us 2 25 Oktober 2018 Semarang

ISO 9001:2015 Risk Based Thinking ISO 9001:2015 Call us 1 26 Oktober 2018 Banjarmasin

Risk Identification Technic ISO 9001:2015 Call us 0,5 15 November 2018 Surabaya

Tugas dan Fungsi MR dalam ISO 9001:2015 Call us 1 04 September 2018 Medan

Performance Management System & Strategic Allignment

Call us 1 29 November 2018 Balikpapan

Call us 1 20 Desember 2018 Banjarmasin

Context of Organization Call us 0,5 11 Oktober 2018 Surabaya

Metode Checklist Audit Internal Call us 1 06 Desember 2018 Surabaya

Implementasi Klausul 4, 5, 6 ISO 9001:2015 Call us 0,5 13 Desember 2018 Surabaya

MR Club Food Safety Management System Call us 1 05 Desember 2018 Solo

Topic to be Confirmed Call us 0,5 23 Oktober 2018 Medan

Transformasi Pendokumentasian ISO 9001:2008 ke ISO 9001:2015 What did you know of the Leadership and Commitment?

Call us 0,5 25 Oktober 2018 Banjarmasin

Topic to be Confirmed Call us 0,5 25 Oktober 2018 Solo

Clause 6.2 Penyusunan Sasaran Mutu Call us 1 19 Oktober 2018 Semarang

Topic to be Confirmed Call us 0,5 08 November 2018 Surabaya

Risk Assessment in ISO 9001:2015 Call us 0,5 19 November 2018 Balikpapan

Topic to be Confirmed Call us 0,5 27 November 2018 Medan

Topic to be Confirmed Call us 0,5 19 Desember 2018 Solo

How to Manage Documents & Records? Call us 0,5 17 Desember 2018 Banjarmasin

IATF 16949:2016 - Effective second party (supplier) audit- Effective problem solving

Call us 2 16-17 Oktober 2018 Cikarang

We are on the web: www.standardtrainingindonesia.com Contact us at: [email protected]