SATUAN LAYANAN BK

download SATUAN LAYANAN BK

of 2

Transcript of SATUAN LAYANAN BK

SATUAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING

Aspek kemandirian 4 Kematangan Intelektual

Sekolah Kelas/Semester Tahun

: SDN Prawirotaman : V/II : 2011/2012

A. Bahasan/

Topik Permasalahan

: Kematangan Intelektual Siswa SD. : Belajar : Bimbingan Kelompok : Pemahaman : Siswa dapat Menghafal beberapa detik dalam long term memory.

B. Bidang Bimbingan C. Jenis Layanan D. Fungsi Layanan E. Kompetensi yang ingin dicapai

F. Uraian Kegiatan 1. Strategi Penyajian : Papan bimbingan, dan role playing

2. Materi 3. Uraian kegiatan

: 1. Cara menghafal cepat :

Pertemuan ke1

Aktivitas

1.Guru telah membuat papan bimbingan yang memuat cara/tips menghafal cepat sesuai tujuan layanan. 2. Siswa dibentuk kelompok sesuai peran dalam naskah. Guru menjelaskan kegiatan Role playing yang akan dilakukan

2

3. Siswa diberikan naskah selanjutnya diberi waktu latihan bermain peran sesuai naskah

3

4. Siswa melakukan bermain peran sesuai dengan naskah yang ditentukan 5. Refleksi

G. Tempat Penyelenggaraan H. Alokasi Waktu I. Pihak yang disertakan/Peran J. Alat dan Perlengkapan K. Rencana Penilaian L. Rencana Tindak Lanjut

: Ruang kelas : 3 x 45 menit : Siswa kelas V : Papan bimbingan dan naskah Role playing : Penilaian proses dan hasil : a. Sosiodrama b. Konseling Individual dan kelompok

M. Catatan Khusus

:

25 April 2012 Kepala Sekolah .. NIP Guru Pembimbing . NIP