Satuan Acara Bermain

6
Satuan Acara Bermain SATUAN ACARA BERMAIN KELOMPOK 1: Joni Damiyanto 1101100042 Fiman!ya" Ra"a#ima 11011000$% Ti &ima'ati P(i 1101100044 KEMENTRIAN KESE&ATAN POLITEKNIK KESE&ATAN MALAN)

description

kkk

Transcript of Satuan Acara Bermain

Satuan Acara Bermain

SATUAN ACARA BERMAIN

KELOMPOK 1:Joni Damiyanto1101100042Firmansyah Rahadima1101100059Tri Himawati Puri 1101100044

KEMENTRIAN KESEHATANPOLITEKNIK KESEHATAN MALANGJURUSAN KEPERAWATANPRODI DIII KEPERAWATAN MALANGDenpasar, 2013

Satuan Acara Bermain

Pokok bahasan : Terapi bermainSub Pokok Bahasan: Terapi bermain pada usia todlerWaktu : Sabtu, 6 April 2013Sasaran : Anak usia antara 7-12 tahun yang dirawat di Ruang Pudak RSUP Sanglah DenpasarPenyaji ; 1. Joni Damiyanto 2. Firmansyah Rahadima 3. Tri Himawati Puri Alat dan sarana : 1. Tebak PetaTujuan intruksional umum : Mengetahui pengaruh terapi bermain terhadap proses adaptasi / hospitalisasi anak usia antara 7-12 tahun yang menjalani rawat inap di RSUP Sanglah DenpasarTujuan intruksional khusus : 1. Mengetahui respon verbal, psikomotor dan emosional anak usia 7-12 tahun2. Menghilangkan / mengurangi perasaan takut dan kecemasan3. Distraksi dan relaksasi dari penyakit yang diderita4. Memenuhi kebutuhan aktifitas bermainKriteria ;1. Anak usia 7-12 tahun2. Anak dalam kondisi baik / cukup baik 3. Anak bisa / boleh berjalanStruktur permainan kelompok :1. Tempat bermain: kamar bermain di Ruang Pudak RSUP Sanglah Denpasar2. Pelaksanaan: pukul 10.00 WIB3. Lama permainan : 55 menit4. Alokasi waktu: preinteraksi5 menit perkenalan 5 menit fase kerja45 menit terminasi 5 menit5. Jumlah anggota: 5 anak6. Alat yang di pakai : Peta Buta7. Perilaku yang di harapkan dari anak :- Dapat berinteraksi dengan teman sebayanya- Anak senang selama / setelah bermain- Anak menunjukkan respon terhadap rangsangan dari luar8. Aturan bermain: - Anak dikumpulkan dalam satu lingkaran - Masing masing anak berespon terhadap benda / permainan yang ada di hadapannya- Untuk peta buta, masing-masing anak diberi kesempatan untuk menebak.- Anak anak tidak boleh berebut menebak- Masing masing tebakan akan di gilir pada masing masing anak9. Deskripsi tugas: a. Leader - Memimpin jalannya acara- Membuka pertemuan - Mengatur setting tempat - Menutup kagiatan bermainb. Fasilitator - Sebagai pemandu jalannya acara- Sebagai tempat bertanya leader dan co.leader tentang kegiatan yang akan dilakukan.- Memberi petunjuk dalam acara supaya berlangsung baik.c. Observer- Mengobservasi jalannya acara - Memberi penilaian - memberi saran dan kritik setelah acara selesai- mengevaluasi dan umpan balik kepada leader dan coleader

Setting tempat

Keterangan :1. Leader2. Fasilitator3. Observer4. Peserta

Lembar Pengesahan

Saya yang bertanda tangan di bawah ini telah mengesahkan Satuan Acara Bermain yang telah di buat oleh mahasiswa kelompok 1 Poltekkes Kemenkes Malang.

Denpasar,November 2008 Mengetahui, Pemberi Penyuluhan

Pembimbing Lahan (CI) Kelompok 1

Kesimpulan ;Anak usia antara 7-12 tahun berkumpul di ruang bermain yang ada di ruang pudak RSUP Sanglah Denpasar. Leader berada di antara peserta. Fasilitator membagikan alat permainan berupa plastisin. Satu permainan minimal untuk 1 anak. Observer berada diantara anak-anak sambil mengamati jalannya proses bermain. Dengan adanya proses bermain anak akan senang sehingga akan mengurangi stress hospitalisasi. Dengan adanya proses bermain juga akan membantu proses kesembuhan penyakit dan membantu proses tumbuh kembang anak.

Evaluasi Hasil permainan sesuai dengan harapan kelompok yaitu anak mampu menebak peta sesuai dengan kreatifitas masing-masing dan mampu mengenal lingkungan. Anak-anak usia antara 7-12 tahun kelihatan senang saat disuruh bermain karena walaupun sakit anak masih mampu bermain sesuai dengan perkembangan usia. Dari terapi bermain yang telah dilakukan ada hasil atau pengaruhnya terhadap anak usia antara 7-12 tahun yaitu peserta terapi bermain tidak ada yang mengalami keterlambatan perkembangan.